djoko darmoyo, m si - stie igi · iii. siklus produksi : contohnya, perancangan produk iv. siklus...

4
17/03/2020 1 DJOKO DARMOYO, M Si Sistem adalah suatu rangkaian komponen yang berhubungan Sistem akuntansi adalah organisasi formulis, catatan dan laporan yang dikoordinasikan untuk menyediakan informasi keuangan Informasi adalah kumpulan suatu data Sistem informasi adalah suatu rangkaian prosedur formal yang dikumpulkan datanya Sistem informasi akuntansi adalah suatu kumpulan sumber daya yang diatur untuk mengubah data menjadi informasi Sistem informasi manajemen adalah suatu kumpulan informasi baik keuangan maupun non keuangan untuk kebutuhan manajemen 1. Dibedakan berdasarkan hukumnya dan profesinya 2. Dalam perusahaan kecil SIA sama dengan SIM 3. Dalam perusahaan besar SIA merupakan submit SIM 1. Mengumpulkan data 2. Memproses data menjadi informasi 3. Melakukan kontrol secara tepat terhadap aset organisasi User : pihak yang mengoperasikan komputer Software : untuk memproses data Data : fakta yang dapat atau tidak dapat diproses Pengendalian internal : untuk mengamankan data Teknologi informasi

Upload: others

Post on 15-Aug-2020

20 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: DJOKO DARMOYO, M Si - STIE IGI · III. Siklus produksi : contohnya, perancangan produk IV. Siklus keuangan : contohnya, pelaporan keuangan 1. Sistem akuntansi utama 2. Sistem penjualan

17/03/2020

1

DJOKO DARMOYO, M Si

Sistem adalah suatu rangkaian komponen yang berhubungan

Sistem akuntansi adalah organisasi formulis, catatan dan laporan yang dikoordinasikan untuk menyediakan informasi keuangan

Informasi adalah kumpulan suatu data

Sistem informasi adalah suatu rangkaian prosedur formal yang dikumpulkan datanya

Sistem informasi akuntansi adalah suatu kumpulan sumber daya yang diatur untuk mengubah data menjadi informasi

Sistem informasi manajemenadalah suatu kumpulan informasi baik keuangan maupun non keuangan untuk kebutuhan manajemen

1. Dibedakan berdasarkan hukumnya dan profesinya

2. Dalam perusahaan kecil SIA sama dengan SIM

3. Dalam perusahaan besar SIA merupakan submit SIM

1. Mengumpulkan data

2. Memproses data menjadi informasi

3. Melakukan kontrol secara tepat terhadap aset organisasi

User : pihak yang mengoperasikan komputer

Software : untuk memproses data

Data : fakta yang dapat atau tidak dapat diproses

Pengendalian internal : untuk mengamankan data

Teknologi informasi

Page 2: DJOKO DARMOYO, M Si - STIE IGI · III. Siklus produksi : contohnya, perancangan produk IV. Siklus keuangan : contohnya, pelaporan keuangan 1. Sistem akuntansi utama 2. Sistem penjualan

17/03/2020

2

I. Siklus pendapatan : contohnya, menerima pembayaran

II. Siklus pengeluaran : contohnya, memesan barang

III. Siklus produksi : contohnya, perancangan produk

IV. Siklus keuangan : contohnya, pelaporan keuangan

1. Sistem akuntansi utama

2. Sistem penjualan dan penerimaan uang

3. Sistem pembelian dan pengeluaran uang

4. Sistem pencatatan dan penggajian

5. Sistem produksi dan biaya produksi

Score keeping information : informasi dari proses pengumpulan data untuk mengukur prestasi perusahaan

Decision making information : merupakan ramalan informasi yang akan datang

Attention directing information

1) Relevan

2) Tepat waktu

3) Rangkuman

4) Lengkap

5) Akurat

1) KAP

2) KONSULTAN

3) SALAH SATU DEPARTEMEN PERUSAHAAN

4) PERUSAHAAN MESIN PEMBUKUAN

Cash basis :

saat terjadi pembayaran

Acrual basis :

saat terjadi transaksi

Page 3: DJOKO DARMOYO, M Si - STIE IGI · III. Siklus produksi : contohnya, perancangan produk IV. Siklus keuangan : contohnya, pelaporan keuangan 1. Sistem akuntansi utama 2. Sistem penjualan

17/03/2020

3

Melakukan penelitian pendahuluan

Membuat usulan proyek

Menghasilkan laporan dan klasifikasi rekening

Menganalisis catatan pertama

Menganalisis catatan terakhir

Menganalisis transaksi yang ada

FASE ANALISIS SISTEM

FASE PENGEMBANGAN SISTEM

FASE PELAKSANAAN SISTEM

FASE OPERASI SISTEM

MANUAL = - BANYAK DILAKUKAN Al : PEMERIKSAAN ULANG PEMERIKSAAN SECARA VISUALFOKUS PEMERIKSAAN PERSONIL PERUSAHAAN

EDP = - SEDIKIT PEMERIKSAAN ULANG PEMERIKSAAN DENGANPROGRAM KOMPUTER

FOKUS PEMERIKSAAN PROGRAM KOMPUTER

Turnkey sistem :

siap diimplementasikan

Backbon sistem : struktur dasar sistem untuk dibangun

Vendor support sistem : sistem yang diberi dari pemasok

DFD adalah untuk memisahkan secara jelas proses logis dari sistem analisa dengan proses fisik perancangan sistem

Tujuan DFD adalah untuk membuat model fungsi yang harus dilaksanakan oleh suatu sistem

Diagram kontek :

gambaran umum sistem

Diagram zero

seluruh proses diagram kontek

Diagram level

seluruh proses diagram zero

Page 4: DJOKO DARMOYO, M Si - STIE IGI · III. Siklus produksi : contohnya, perancangan produk IV. Siklus keuangan : contohnya, pelaporan keuangan 1. Sistem akuntansi utama 2. Sistem penjualan

17/03/2020

4

Masukan :

data yang dimasukkan kedalam sistem informasi

Model :

mengolah masukan data yang disimpan agar memproduksi hasil yang dikehendaki

Keluaran :

informasi yang berguna bagi semua pemakai

Teknologi :

menangkap masukan dan mengakses data

Basis data:

untuk menyimpan data yang digunakan

Pengendalian :

melindungi dari ancaman agar sistem informasi dapat bergerak lancar

Sistem komputer adalah kombinasi terpadu antara hardware & software, SDM, dan proses pemrosesan

Super komputer

Komputer mainframe

Komputer mini

Komputer personal

Sebagai pemakai sistem

Sebagai desainer sistem

Sebagai auditor sistem

TERIMA KASIH