diagnosis banding

1
7/17/2019 Diagnosis Banding http://slidepdf.com/reader/full/diagnosis-banding-5691708178319 1/1 Diagnosis banding 1. Allergic Rhinitis Rinitis allergi adalah penyakit inflamasi yang disebabkan oleh reaksi alergi pada pasien atopi yang sebelumnya sudah tersensitasi dengan allergen yang sama serta dilepaskanya suatu mediator kimia ketika terjadi paparan ulangan dengan allergen spesifik tersebut. Menurut WHO ARIA Allergic Rhinitis and its Impact on Asthma! rhinitis alergi adalah kelainan pada hidung dengan gejala bersin"bersin# rinore# rasa gatal dan tersumbat setelah mukosa hidung terpapar allergen yang diperantarai oleh Ig $. %ejala khas pada rhinitis alergi adalah adanya serangan bersin berulang. %ejala lain adalah rinore yang encer dan  banyak# hidung tersumbat# hidung dan mata gatal# dan kadang"kadang disertai dengan  banyak air mata keluar. &emeriksaan penunjang yang dilakukan adalah allergen skin"  prick testingdan In 'itro specific Ig$. (. Adenoiditis Adenoiditis adalah kondisi medis yang ditandai dengan hidung tersumbat# secret hidung dan nyeri tenggorok. Hal ini disebabkan karena peradangan pada adenoid# suatu benjolan  jaringan yang terletak pada bagian belakang dari tenggorok dan di atas tonsil. Adenoid adalah kalenjar getah bening yang terdiri dari limfosit. Hal ini paling sering terjadi pada anak"anak. ). In'erted papilloma Merupakan tumor hidung dan sinus tersering. In'erted papilloma adalah tumor jinak  primer dari hidung dan sinus paranasal yang berasal dari pseudostratified ciliated columnar epithelium region sinonasal umumnya memiliki karakteristik muncul dari meatus media dan menyebar ke sinus maksila. *angat jarang mengenai kedua sisi. +eluhan utama berupa hidung tersumbat unilateral. %ejala lain berupa epitaksis# anosmia#  bersin"bersin# proptosis dan lakrimasi yang berlebihan. ,. -ystic fibrosis Merupakan penyakit yang memiliki karakteristik infeksi bronkopulmoner kronik# sering diikuti obstruksi jalan napas# malabsorpsi dan kegagalan pertumbuhan. &ada anak sering ditemukan I*&A dan polip hidung. ntuk mendiagnosis digunakan pemberian s/eat test yang mengandung sodium yang tinggi.

Upload: norazeela-baharudin

Post on 10-Jan-2016

15 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

tht

TRANSCRIPT

Page 1: Diagnosis Banding

7/17/2019 Diagnosis Banding

http://slidepdf.com/reader/full/diagnosis-banding-5691708178319 1/1

Diagnosis banding

1. Allergic Rhinitis

Rinitis allergi adalah penyakit inflamasi yang disebabkan oleh reaksi alergi pada pasien

atopi yang sebelumnya sudah tersensitasi dengan allergen yang sama serta dilepaskanya

suatu mediator kimia ketika terjadi paparan ulangan dengan allergen spesifik tersebut.Menurut WHO ARIA Allergic Rhinitis and its Impact on Asthma! rhinitis alergi adalah

kelainan pada hidung dengan gejala bersin"bersin# rinore# rasa gatal dan tersumbat setelah

mukosa hidung terpapar allergen yang diperantarai oleh Ig $. %ejala khas pada rhinitis

alergi adalah adanya serangan bersin berulang. %ejala lain adalah rinore yang encer dan

 banyak# hidung tersumbat# hidung dan mata gatal# dan kadang"kadang disertai dengan

 banyak air mata keluar. &emeriksaan penunjang yang dilakukan adalah allergen skin"

 prick testingdan In 'itro specific Ig$.

(. AdenoiditisAdenoiditis adalah kondisi medis yang ditandai dengan hidung tersumbat# secret hidung

dan nyeri tenggorok. Hal ini disebabkan karena peradangan pada adenoid# suatu benjolan

 jaringan yang terletak pada bagian belakang dari tenggorok dan di atas tonsil. Adenoid

adalah kalenjar getah bening yang terdiri dari limfosit. Hal ini paling sering terjadi pada

anak"anak.

). In'erted papilloma

Merupakan tumor hidung dan sinus tersering. In'erted papilloma adalah tumor jinak 

 primer dari hidung dan sinus paranasal yang berasal dari pseudostratified ciliated

columnar epithelium region sinonasal umumnya memiliki karakteristik muncul darimeatus media dan menyebar ke sinus maksila. *angat jarang mengenai kedua sisi.

+eluhan utama berupa hidung tersumbat unilateral. %ejala lain berupa epitaksis# anosmia#

 bersin"bersin# proptosis dan lakrimasi yang berlebihan.

,. -ystic fibrosis

Merupakan penyakit yang memiliki karakteristik infeksi bronkopulmoner kronik# sering

diikuti obstruksi jalan napas# malabsorpsi dan kegagalan pertumbuhan. &ada anak sering

ditemukan I*&A dan polip hidung. ntuk mendiagnosis digunakan pemberian s/eat test

yang mengandung sodium yang tinggi.