d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd...

29
PERJANJIAN KINERJA DINAS PERINDUSTRIAN DAN TENAGA KERJA KABUPATEN BADUNG TAHUN 2018 PUSAT PEMERINTAHAN MANGUPRAJA MANDALAJL. RAYA SEMPIDI, MENGWI, BADUNG TELP. (0361) 9009259

Upload: lamanh

Post on 24-May-2019

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

PERJANJIAN KINERJA

DINAS PERINDUSTRIAN DAN TENAGA KERJA

KABUPATEN BADUNG

TAHUN 2018

PUSAT PEMERINTAHAN “MANGUPRAJA MANDALA”

JL. RAYA SEMPIDI, MENGWI, BADUNG

TELP. (0361) 9009259

Page 2: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

PERJANJIAN KINERJA

DINAS PERINDUSTRIAN DAN TENAGA KERJA

KABUPATEN BADUNG

TAHUN 2018

PUSAT PEMERINTAHAN “MANGUPRAJA MANDALA”

JL. RAYA SEMPIDI, MENGWI, BADUNG

TELP. (0361) 9009259

Page 3: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

KATA PENGANTAR

Puja pangustuti dan angayu bagia kami panjatkan puji syukur

kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa / Tuhan Yang Maha Esa atas

asung kerta waranugrah Nya dokumen Perjanjian Kinerja Dinas

Perindustrian dan Tenaga Kerja Tahun 2018 ini dapat kami selesaikan

sesuai dengan rencana. Perjanjian Kinerja ini disusun berpedoman

pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan

Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis

Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata cara Reviu atas Laporan

Kinerja Instansi Pemerintah.

Dokumen Perjanjian Kinerja merupakan suatu dokumen yang

merupakan penjabaran dari RPJMD Semesta Berencana Kabupaten

Badung tahun 2016-2021 dan RENSTRA Dinas Perindustrian dan

Tenaga Kerja Kabupaten Badung tahun 2016-202 yang memuat

program dan kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun 2018 ini

dengan tetap mengacu pada sasaran dan indikator kinerja yang telah

ditetapkan.

Dokumen perjanjian kinerja ini merupakan suatu pernyataan komitmen

yang mempresentasikan tekad dan janji kami untuk mencapai kinerja

yang jelas dan terukur dalam rentang waktu satu tahun tertentu dengan

mempertimbangkan sumber daya yang dimiliki Dinas/Instansi yang

bersangkutan.

i

Page 4: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

Perjanjian Kinerja Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Tahun

2018 disusun berdasarkan Rencana Kerja Dinas Perindustrian dan

Tenaga Kerja Kabupaten Badung Tahun 2018. Oleh karena itu

Indikator-indikator kinerja dan target tahunan yang digunakan dalam

perjanjian kinerja ini adalah Indikator Kinerja Utama Dinas

Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung Tahun 2018 yang

telah ditetapkan dan telah terintegrasi dalam Rencana Kerja Tahun

2018.

Diharapkan Perjanjian Kinerja Dinas Perindustrian dan Tenaga

Kerja ini dapat digunakan untuk memantau dan mengendalikan

pencapaian kinerja, melaporkan capaian realisasi kinerja, laporan

akuntabilitas kinerja instansi pemerintah dan menilai keberhasilan

Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung.

Mangupura, 5 Pebruari 2018

Kepala Dinas Perindustrian dan

Tenaga Kerja

Kabupaten Badung

Drs. Ida Bagus Oka Dirga, M.Si.

Pembina Utama Muda

NIP. 19620530 198602 1 002

ii

Page 5: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

ii

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2018

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif,

transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda

tangan dibawah ini :

Nama : Drs. Ida Bagus Oka Dirga, M.Si

Jabatan : Kepala Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja

Kabupaten Badung

Selanjutnya disebut Pihak Pertama

Nama : I Nyoman Giri Prasta, S.Sos

Jabatan : Bupati Badung

Selanjutnya disebut Pihak Kedua

Pihak Pertama pada tahun 2018 berjanji akan mewujudkan target kinerja

tahunan sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja

jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen

Perencanaan.

Pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab Pihak

Pertama.Pihak kedua akan memberikan supervise yang diperlukan serta

akan melakukan Evaluasi akuntabilitas kinerja terhadap capaian kinerja dari

perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka

pemberian penghargaan dan sanksi.

Mangupura, 5 Pebruari 2018

Pihak Kedua, Pihak Pertama, Bupati Badung Kepala Dinas Perindustrian dan

Tenaga Kerja Kabupaten Badung I Nyoman Giri Prasta, S.Sos Drs. Ida Bagus Oka Dirga, M.Si Pembina Utama Muda NIP.19620530 198602 1 002

iii

DINAS PERINDUSTRIAN DAN TENAGA KERJA

PUSAT PEMERINTAHAN MANGUPRAJA MANDALA

JALAN RAYA SEMPIDI, MENGWI BADUNG BALI

TELP. (0361) 9009259

Page 6: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

DAFTAR ISI

halaman

KATA PENGANTAR………………………………………………... i

PERNYATAAN PERJANJIAN KINERJA…………………….….. iii

DAFTAR ISI………………………………………………………... iv

BAB I PENDAHULUAN ………………………………... 1 A. Latar Belakang B. Tujuan Perjanjian Kinerja C. Tugas Pokok dan Fungsi

D. Sumber Daya dan Struktur Organisasi

BAB II PERJANJIAN KINERJA………………………… 6 A. Visi, Misi B. Program dan Kegiatan

C. Tujuan dan Sasaran D. Indikator Kinerja Utama

BAB III PENUTUP…………………………………………. 18

iv

Page 7: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Sesuai dengan Undang-undang nomor 23 tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah dimana Pemerintah Daerah memiliki peran yang

sangat besar dalam perencanaan, pelaksanaan dan pengelolaan

pembangunan yang diorientasikan untuk kesejahteraan masyarakat.

Untuk itu agar terjadi sinergitas dan koneksivitas pembangunan baik

antar daerah dan pusat maupun antar perangkat daerah sehingga

disusunlah dokumen Perjanjian Kinerja ini. Dokumen Perjanjian Kinerja

merupakan suatu dokumen pernyataan kinerja/kesepakatan,

kinerja/perjanjian kinerja antara atasan dan bawahan untuk mewujudkan

target kinerja tertentu berdasarkan pada sumber daya yang dimiliki oleh

Dinas/Instansi atau Perangkat Daerah. Perjanjian Kinerja Dinas

Perindustrian dan Tenaga Kerja Tahun 2018 disusun berdasarkan

Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi

Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian

Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata cara Reviu atas Laporan Kinerja

Instansi Pemerintah.

Penyusunan Perjanjian Kinerja memuat capaian kinerja

pelaksanaan program sesuai tugas pokok dan fungsi dinas dengan

mengacu kepada Rencana Kerja Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja

Kabupaten Badung Tahun 2018.

1

Page 8: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

Laporan ini disusun berdasarkan pelaksanaan sasaran strategis

dan indikator kinerja utama yang dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian

dan Tenaga Kerja pada Tahun 2018. Diharapkan Perjanjian Kinerja

Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja ini dapat digunakan untuk

memantau dan mengendalikan pencapaian kinerja organisasi,

melaporkan capaian realisasi kinerja dalam laporan akuntabilitas kinerja

instansi pemerintah dan menilai keberhasilan Dinas Peridustrian dan

Tenaga Kerja Kabupaten Badung.

B. TUJUAN PERJANJIAN KINERJA

Tujuan Perjanjian Kinerja Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja

Kabupaten Badung adalah sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas

dan fungsi Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung

dalam penyusunan perencanaan pembangunan daerah bidang

perindustrian dan ketenagakerjaan serta sebagai acuan penyusunan

perencanaan tahunan Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten

Badung.

C. TUGAS POKOK DAN FUNGSI

Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung

merupakan salah satu dari 38Perangkat Daerah yang ada di lingkungan

Pemerintahan Kabupaten Badung yang menyelenggarakan tugas pokok

dan fungsinya sebagai berikut :

a. Tugas Pokok

Melaksanakan penyusunan dan pelaksanaan kebijakan daerah di

bidang perindustrian dan tenaga kerja.

2

Page 9: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

b. Fungsi

Dalam melaksanakan tugas pokok tersebut di atas, maka Dinas

Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung

menyelenggarakan fungsi yaitu :

1. Perumusan kebijakan teknis bidang perindustrian dan tenaga

kerja ;

2. Pengkoordinasian penyusunan perencanaan pembangunan

bidang perindustrian dan tenaga kerja ;

3. Pembinaan dan pelaksanaan tugas di bidang perindustrian dan

tenaga kerja ;

4. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati sesuai dengan

tugas dan fungsinya.

D. SUMBER DAYA DAN STRUKTUR ORGANISASI

Sumber Daya Manusia (Jumlah Pegawai) Dinas Perindustrian dan

Tenaga Kerja Kabupaten Badung

Sumber daya manusia yang merupakan Personalia di Dinas

Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung terdiri dari

Pegawai Negeri Sipil (PNS), Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS), Tenaga

Harian Lepas (THL) dan dengan jumlah personil yang ada di Dinas

Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung sebanyak 72 orang

dengan rincian, pegawai dengan status PNS berjumlah 71 orang dan THL

sebanyak 1 orang. Dari jumlah pegawai tersebut yang berpendidikan SD

0 orang, SLTP 4 orang , SLTA 25 orang , S1 31 orang dan S2 11 orang.

3

Page 10: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

Struktur Organisasi Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja

Kabupaten Badung

Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Badung Nomor 20

Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah

Kabupaten Badung, susunan organisasi Dinas Perndustrian dan Tenaga

Kerja Kabupaten Badung terdiri dari :

1. Kepala Dinas

2. Sekretariat, terdiri dari :

- Sub Bagian Umum dan Kepegawaian

- Sub Bagian Keuangan

- Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan

3. Bidang Produksi Industri, terdiri dari;

- Seksi Manajemen Usaha

- Seksi Produksi

- Seksi Sarana dan Prasarana Produksi

4. Bidang Pengembangan, Kerjasama dan Akses Produksi terdiri dari :

- Seksi Kemitraan dan Kerjasama

- Seksi Pengembangan Desain dan Teknologi

- Seksi Promosi

4

Page 11: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

5. Bidang Pendataan, Monitoring dan Pelaporan, terdiri dari :

- Seksi Pendataan

- Seksi Penyusunan Program

- Seksi Monitoring dan Pelaporan

6. Bidang Penempatan, Pelatihan dan Perlindungan Tenaga Kerja, terdiri

dari :

- Seksi Usaha Mandiri dan Perluasan Kesempatan Kerja

- Seksi Penempatan, Pelatihan dan Penyaluran Tenaga Kerja

- Seksi Standarisasi, Sertifikasi dan Kompetensi Tenaga Kerja

7. Bidang Hubungan Industrial dan Kesejahteraan Pekerja terdiri dari :

- Seksi Kelembagaan Hubungan Industrial dan Kesejahteraan Tenaga

Kerja

- Seksi Keselamatan dan Kesehatan Kerja

- Seksi Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial dan Syarat

Kerja

8. Kelompok Jabatan Fungsional.

5

Page 12: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

BAB II

PERJANJIAN KINERJA

A. VISI, MISI

Berangkat dari isu-isu strategisditetapkan Visi Dinas

Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung tahun 2018 adalah

sebagai berikut :

“TerwujudnyaProduk Industri Yang Berdaya Saing, Berbasis Inovasi

dan Teknologi Melalui Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja di

Kabupaten Badung”.

Untuk mewujudkan Visi Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja

Kabupaten Badung tersebut diatas, maka ditetapkan Misi sebagai

berikut :

1. Meningkatkan Industri yang mandiri, berdaya saing, maju dan industri

hijau.

2. Menjamin kepastian berusaha, persaingan yang sehat, serta

mencegah pemusatan atau penguasaan industri oleh satu kelompok

atau perseorangan yang merugikan masyarakat.

3. Meprioritaskan Pembinaan IKM ( Industri Kecil dan Menengah ) yang

berorientasi Eksport dan menggunakan bahan baku local dengan

peningkatan ketrampilan para perajin melalui pelatihan dan magang

serta mendidik calon pengusaha.

4. Meningkatkan kualitas, daya saing dan produktivitas tenaga kerja,

penempatan tenaga kerja dan perluasan kesempatan kerja serta

memberikan pelayanan informasi ketenagakerjaan.

6

Page 13: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

5. Mewujudkan hubungan industrial dan perlindungan serta

kesejateraan tenaga kerja.

E. PROGRAM DAN KEGIATAN

Dinas Perindustrian terbagi dalam 2 (dua) Urusan yaitu Urusan

Wajib dan Urusan Pilihan. Tahun Anggaran 2018 memiliki 10 (Sepuluh)

Program dan 57 Kegiatan yang akan diwujudkan dengan Pernyataan

Perjanjian Kinerja. Adapun program dan kegiatan tersebut yaitu :

Program :

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2. Program Peningkatan Sarana Prasarana Aparatur

3. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Capaian Kinerja dan

Keuanga

4. Program Peningkatan Kualitas dan Penyebaran Informasi

5. Program Perencanaan dan Penganggaran SKPD

6. Program Pengembangan Industri Kecil dan Menengah

7. Program Peningkatan Kemampuan Teknologi Industri

8. Program Peningkatan Kualitas dan Produktivitas Tenaga Kerja

9. Program Peningkatan Kesempatan Kerja

10. Program Perlindungan dan Pengembangan Lembaga

Ketenagakerjaan

Kegiatan :

1. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

2. Penyediaan jasa pemeliharaan dan perijinan kendaraan

Dinas/Operasional

7

Page 14: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

3. Pelayanan jasa administrasi keuangan

4. Penyediaan Alat tulis kantor

5. Penyediaan Barang cetakan dan Penggandaan

6. Penyediaan Komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

7. Penyediaan Bahan bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan

8. Penyediaan Makanan dan Minuman

9. Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah

10. Belanja Bahan Dekorasi

11. Penyediaan bahan bakar kendaraan

12. Penyediaan bahan Upacara Keagamaan

13. Penyediaan Jasa Pegawai Tidak Tetap

14. Kegiatan Lomba Olah Raga dalam rangka HUT Mangupura

15. Pelaksanaan Upacara Penganyaran ke Pura-Pura Khayangan Jagat

16. Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional

17. Pengadaan Perlengkapan Kantor

18. Pengadaan Peralatan Kantor

19. Pemeliharaan Rutin / Berkala Kendaraan Dinas/Operasional

20. Pemeliharaan Perlengkapan Kantor

21. Pemeliharaan Peralatan Kantor

8

Page 15: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

22. Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja

SKPD

23. Penyusunan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP)

24. Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Program/Kegiatan Bidang

Industri dan Ketenagakerjaan

25. Penyusunan Profil Pengangguran dan Ketenagakerjaan di Kabupaten

Badung

26. Pengembangan Sistem Informasi Industri dan Tenaga Kerja

27. Sosialisasi Kekayaan Intelektual

28. Penyusunan Dokumen Perencanaan SKPD (Renja, RKA)

29. Pelatihan Keterampilan Industri Kecil dan Kerajinan Rumah tangga

30. Pembinaan Industri Kecil dan Menengah

31. Pendampingan IKM

32. Pengenalan Produk Industri Kecil dan Menengah

33. Pembuatan Katalog Pelaku dan Produk Industri

34. Pelatihan Perancang Mode Busana

35. Pelatihan Keterampilan Menenun di Kabupaten Badung

36. Pengembangan dan Inovasi Produk Hasil Industri Kabupaten Badung

37. Pengenalan Produk Industri Kecil dan Menengah

38. Temu Usaha Industri

9

Page 16: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

39. Pembinaan Persiapan Konvensi GKM-IKM

40. Teknik Pengemasan Hasil Produk Industri Pangan

41. Pengembangan Teknologi dan Desain Produk Genteng

42. Penyelenggaraan Informasi Pasar Kerja

43. Pembinaan dan Monitoring Tenaga Kerja Warga Negara Asing

Pendatang (TKWNAP)

44. Surveylans audit ISO (9001-2008) Pelayanan AK1

45. Peningkatan kualitas Lembaga Pelatihan Kerja

46. Uji Kompetensi kepada Karyawan di Sektor Perusahaan

47. Verifikasi Perijinan Lembaga Pelatihan Kerja

48. Pelatihan dan Sertifikasi Spa Therapist

49. Kerjasama antar Negara dalam rangka Penyaluran Calon Tenaga

Kerja/Tenaga Kerja Kabupaten Badung.

50. Penciptaan Tenaga Kerja Mandiri

51. Pelatihan Peningkatan Kesempatan Kerja

52. Pembinaan, Proses dan Bimbingan Teknis Penyelesaian Perselisihan

Hubungan Industri

53. Pembinaan Keselamatan dan Kesehata Kerja (K3) dan Jaminan

Sosial Tenaga Kerja di Perusahaan

10

Page 17: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

54. Penyusunan Upah Minimum Kabupaten (UMK)

55. Sosialisasi Undang-Undang Ketenagakerjaan

56. Penyelenggaraan Perpanjangan Ijin Mempekerjakan tenaga Kerja

Asing (IMTA)

57. Peringatan Hari Buruh Internasional (May Day).

F. TUJUAN DAN SASARAN

Tujuan dan sasaran jangka menengah yang ingin diwujudkan oleh

Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung adalah sebagai

berikut :

Tujuan :

1. Terwujudnya Industri yang mandiri, berdaya saing dan maju serta

Industri Hijau

2. Memfasilitasi penyebarluasan informasi teknologi dan akses pasar

produk industri

3. Menumbuhkembangkan jiwa kewirausahaan

4. Terwujudnya tenaga kerja yang berdaya saing

5. Terwujudnya kesejahteraan tenaga kerja

Sasaran :

1. Meningkatnya Kualitas IKM

2. Menciptakan Produk unggulan

3. Mengembangkan Potensi kewirausahaan

4. Memfasilitasi Kesempatan kerja bagi pencari kerja

11

Page 18: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

5. Meningkatnya kompetensi tenaga kerja

6. Mewujudkan hubungan industrial yang harmonis, dinamis dan

berkeadilan.

G. INDIKATOR KINERJA UTAMA

Untuk mengukur sejauh mana Dinas Perindustrian dan Tenaga

Kerja Kabupaten Badung telah mencapai sasaran strategis yang telah

ditetapkan yang mana pada masing-masing sasaran strategis ditetapkan

indikator kinerja dan target kinerja yang harus dicapai pada akhir tahun

2018. Indikator kinerja masing-masing sasaran tersebut merupakan

18ocial18or kinerja utama Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja

Kabupaten Badung.

Sesuai Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara

dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis

Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata cara Reveu atas Laporan

Kinerja Instansi Pemerintah, maka Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja

Kabupaten Badung telah menetapkan Indikator Kinerja Utama di

Lingkungan Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung

yaitu sebagai berikut :

1. Prosentase IKM yang mandiri dan berdaya saing

2. Prosentase Produk unggulan yang tercipta

3. Prosentase Wirausahawan baru

4. Prosentase lowongan kerja yang terdaftar

5. Prosentase tenaga kerja yang bersertifikat

12

Page 19: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

6. Prosentase Lembaga Pelatihan Kerja yang terakreditasi

7. Prosentase Perusahaan yang mengikuti program jaminan 19ocial

tenaga kerja

8. Prosentase kasus perselisihan hubungan industrial yang dapat

diselesaikan melalui perjanjian bersama

9. Prosentase perusahaan yang menerapkan peraturan ketenagakerjaan.

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dalam tabel Perjanjian Kinerja

Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung Tahun

Anggaran 2018 dibawah ini :

Page 20: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

13

Page 21: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

PERJANJIAN KINERJA

DINAS PERINDUSTRIAN DAN TENAGA KERJA KABUPATEN BADUNG

TAHUN 2018

NO TUJUAN SASARAN INDIKATOR TARGET

KEGIATAN ANGGARAN

1. Terwujudnya Meningkatnya Kualitas Prosentase IKM yang 20,00 % Program Pengembangan Industri

Industri yang Mandiri, IKM Mandiri dan berdaya Kecil dan Menengah

berdaya saing dan saing Kegiatan :

maju serta Industri

Hijau Pelatihan Keterampilan Industri Kecil 569.869.500

dan Kerajinan Rumah Tangga (75 orang)

Pembinaan Industri Kecil Menengah 79.693.500

(300 IKM)

Pendampingan Industri Kecil Menengah 468.865.500

(10 IKM)

Pengenalan Produk Industri Kecil 1.580.186.000

Menengah (25 pelaku usaha)

Pembuatan Katalog Pelaku dan 86.159.000

Produk Industri (100 buku)

Pelatihan Perancang Mode Busana 135.380.600

(20 pelaku usaha)

Pelatihan Keterampilan Menenun di 1.023.533.500

Kabupaten Badung (54 orang)

Page 22: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

Pengenbangan dan Inovasi Produk 83.922.800

Hasil Industri Kabupaten Badung

(62 pelaku usaha)

Temu Usaha Industri (60 IKM) 22.643.300

2. Memfasilitasi Menciptakan produk Prosentase Produk 16,67 % Program Peningkatan

Penyebarluasan unggulan Unggulan yang tercipta Kemampuan Teknologi Industri

Informasi Kegiatan :

Teknologi dan akses

Pasar Pembinaan Persiapan Konvensi GKM- 326.333.000

Produk industri IKM (1 gugus)

Teknik Pengemasan Hasil Produk 35.892.000

Industri Pangan (20 orang)

Pengembangan Teknologi dan Desain 57.089.500

Produk Genteng (30 buku)

3. Menumbuhkembangkan Mengembangkan potensi Prosentase wirausahawan baru 19,06 % Program Peningkatan Kesempatan

Jiwa kewirausahaan kewirausahaan Kerja

Kegiatan :

Penciptaan Tenaga Kerja Mandiri 2.633.354.300

(124 orang)

Pelatihan Peningkatan Kesempatan 1.007.237.000

Kerja (120 orang)

14

Memfasilitasi kesempatan Prosentase lowongan kerja 17,78 % Program Peningkatan Kualitas

Kerja bagi pencari kerja Yang terdaftar Dan Produktivitas Tenaga Kerja

Kegiatan :

Page 23: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

Penyelenggaraan Informasi Pasar 211.898.600

Kerja (1.200 orang)

Survailen Audit ISO ( 9001 -2015 ) 73.389.700

Pada Pelayanan Ak 1 (100 %)

Kerjasama antar Negara dalam rangka 847.145.400

Penyaluran Calon Tenaga Kerja/Tenaga

Kerja Kabupaten Badung (15 orang)

4. Terwujudnya Meningkatnya Prosentase tenaga kerja yang 41,39 % Program Peningkatan Kualitas

Tenaga kerja yang Kompetensi bersertifikat dan Produktivitas Tenaga Kerja

Berdaya saing Tenaga Kerja Kegiatan :

Pelatihan dan Sertifikasi Spa Therapist 286.716.100

(20 orang)

Uji Kompetensi kepada Karyawan di 2.608.327.200

Sektor Pariwisata (2.500 orang)

15

Prosentase Lembaga Pelatihan 16 % Program Peningkatan Kualitas

Kerja ( LPK ) yang terakreditasi Dan Produktivitas Tenaga Kerja

Kegiatan :

Verifikasi Perijinan Lembaga 38.025.800

Pelatihan Tenaga Kerja (15 LPK)

Page 24: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

Peningkatan Kualitas Lembaga 396.119.800

Pelatihan Kerja (80 orang)

5. Terwujudnya Mewujudkan hubungan Prosentase Perusahaan yang 20 % Program Perlindungan dan

Kesejahteraan Industrial yang harmonis, Mengikuti program jaminan Pengembangan Lembaga

Tenaga Kerja Dinamis dan berkeadilan Social tenaga kerja Ketenagakerjaan

Kegiatan :

Pembinaan Keselamatan dan 62.793.200

Kesehatan Kerja ( K3 ) dan Jaminan

Sosial Tenaga Kerja di Perusahaan

(60 perusahaan)

Prosentase kasus perselisihan 54 % Program Perlindungan dan

Hubungan industrial yang dapat Pengembangan Lembaga

diselesaikan melalui Ketenagakerjaan

Perjanjian bersama Kegiatan :

Pembinaan, Proses dan Bimbingan 157.497.320

Teknis Penyelesaian Perselisihan

Hubungan Indutrial (60 kasus)

16

Prosentase Perusahaan yang 18,95 % Program Peningkatan Kualitas

Menerapkan peraturan Dan Produktivitas Tenaga Kerja

ketenagakerjaan Kegiatan :

Pembinaan dan Monitoring Tenaga 31.745.200

Kerja Warga Negara Asing

Pendatang ( TKWNAP ) 200 perush.

Page 25: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

Program Perlindungan dan

Pengembangan Lembaga

Ketenagakerjaan

Kegiatan :

Penyelenggaraan Perpanjangan Ijin 31.290.300

Memperkerjakan Tenaga Kerja Asing

(IMTA) 600 IMTA.

Penyusunan Upah Minimum (UMK) 574.160.100

(100 %)

Sosialisasi Undang-Undang 46.898.600

Ketenagakerjaan (150 perusahaan)

Peringatan hari Buruh 163.805.100

Internasional ( May Day ) 1 kali

Mangupura, 5 Pebruari 2018 Kepala Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja

Kabupaten Badung,

Drs. Ida Bagus Oka Dirga, M.Si

NIP. 19620530 198602 1 002

Page 26: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta
Page 27: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta

BAB III

PENUTUP

Dokumen Perjanjian Kinerja Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung

Tahun 2018 merupakan suatu Dokumen pernyataan kinerja/kesepakatan kinerja/perjanjian kinerja

antara atasan dan bawahan agar tidak menyimpang dan sesuai dengan dengan apa yang telah

direncanakann dan juga untuk mewujudkan target kinerja tertentu berdasarkan pada sumber daya

yang dimiliki. Dokumen ini dimanfaatkan oleh setiap pimpinan instansi pemerintah untuk memantau

dan mengendalikan pencapaian kinerja organisasi, melaporkan capaian realisasi kinerja dalam laporan

akuntabilitas kinerja instansi pemerintah serta memiliki keberhasilan organisasi.

Akhirnya, semoga Perjanjian Kinerja Tahun 2018 yang telah disusun dapat dilaksanakan

dengan baik dan memenuhi target yang telah ditetapkan sehingga visi dan misi Dinas Perindustrian

dan Tenaga Kerja Kabupaten Badung dapat tercapai.

18

Page 28: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta
Page 29: D INAS PERI ND USTR IAN DA N TE NAG A KE R JA KAB UP … filep erjanj ian ki nerja d inas peri nd ustr ian da n te nag a ke r ja kab up aten ba d ung tahun 2018 p usat p em erinta