contoh dokumen lelang

139
DOKUMEN PEMILIHAN Nomor : 05/DP/BPIW/POKJA-1/IV/2015 Tanggal : 28 April 2015 untuk Pengadaan Jasa Konsultansi Pekerjaan : PENYUSUNAN OUTLOOK PEMBANGUNAN DAN INDEKS DAYA SAING INFRASTRUKTUR Kelompok Kerja (Pokja) I Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah Unit layanan pengadaan (ULP) Pusat 1 Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Tahun Anggaran 2015

Upload: def

Post on 16-Sep-2015

80 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Proses Lelang di Indonesia

TRANSCRIPT

  • D O K U M E N P E M I L I H A NNomor : 05/DP/BPIW/POKJA-1/IV/2015

    Tanggal : 28 April 2015

    untukPengadaan Jasa Konsultansi

    Pekerjaan :PENYUSUNAN OUTLOOK PEMBANGUNAN DAN INDEKS DAYA SAING

    INFRASTRUKTUR

    Kelompok Kerja (Pokja) I Badan Pengembangan Infrastruktur WilayahUnit layanan pengadaan (ULP) Pusat 1

    Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah

    Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatTahun Anggaran 2015

  • 2DAFTAR ISI

    BAB I. UNDANGAN PENGAMBILAN DOKUMEN PEMILIHAN ............................................4BAB II. INSTRUKSI KEPADA PESERTA (IKP) ..........................................................................5A. UMUM..............................................................................................................................61. LINGKUP PEKERJAAN ................................................................................................................................. 52. SUMBER DANA ........................................................................................................................................... 73. PESERTA PEMILIHAN .................................................................................................................................. 74. LARANGAN KORUPSI, KOLUSI, DAN NEPOTISME (KKN) SERTA PENIPUAN ................................................ 75. LARANGAN PERTENTANGAN KEPENTINGAN .............................................................................................. 76. PENDAYAGUNAAN PRODUKSI DALAM NEGERI .......................................................................................... 77. SATU PENAWARAN TIAP PESERTA ............................................................................................................. 8

    B. DOKUMEN PEMILIHAN...................................................................................................88. ISI DOKUMEN PEMILIHAN .......................................................................................................................... 89. BAHASA DOKUMEN PEMILIHAN ................................................................................................................. 910. PEMBERIAN PENJELASAN (AANWIJZING) ..................................................................................................... 911. PERUBAHAN DOKUMEN PEMILIHAN........................................................................................................... 912. TAMBAHAN WAKTU PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN..................................................................... 10

    C. PENYIAPAN PENAWARAN ............................................................................................ 1013. BIAYA DALAM PENYIAPAN PENAWARAN ................................................................................................. 1014. BAHASA PENAWARAN .............................................................................................................................. 1115. DOKUMEN PENAWARAN........................................................................................................................... 1116. BIAYA PENAWARAN ................................................................................................................................. 1217. MATA UANG PENAWARAN DAN CARA PEMBAYARAN.............................................................................. 1318. MASA BERLAKU PENAWARAN DAN JANGKA WAKTU PELAKSANAAN...................................................... 13

    D. PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN...................................................................... 1319. PENYAMPULAN DAN PENANDAAN SAMPUL PENAWARAN ........................................................................ 1320. PENYAMPAIAN DOKUMEN PENAWARAN .................................................................................................. 1321. BATAS AKHIR WAKTU PEMASUKAN PENAWARAN................................................................................... 1422. DOKUMEN PENAWARAN TERLAMBAT .................................................................................................... 154

    E. PEMBUKAAN DAN EVALUASI PENAWARAN ............................................................... 1423. PEMBUKAAN PENAWARAN SAMPUL I....................................................................................................... 1424. EVALUASI PENAWARAN SAMPUL I........................................................................................................... 1525. PENGUMUMAN PERINGKAT TEKNIS.......................................................................................................... 2426. UNDANGAN PEMBUKAAN PENAWARAN SAMPUL II.................................................................................. 2427. PEMBUKAAN ............................................................................................................................................ 2428. EVALUASI PENAWARAN SAMPUL II.............................................................................................25

    F. PENETAPAN PEMENANG ................................................................................................ 2829. PENGUMUMAN PEMENANG ...................................................................................................................... 2830. SANGGAHAN ............................................................................................................................................ 2931. SANGGAHAN BANDING ............................................................................................................................ 3032. UNDANGAN KLARIFIKASI DAN NEGOSIASI TEKNIS DAN BIAYA ............................................................... 3133. KLARIFIKASI DAN/ATAU NEGOSIASI TEKNIS DAN BIAYA ......................................................................... 3134. PEMBUATAN BERITA ACARA HASIL SELEKSI (BAHS)............................................................................. 34G. PENUNJUKAN PEMENANG SELEKSI ............................................................................. 35

  • 335. PENUNJUKAN PENYEDIA JASA KONSULTANSI .......................................................................................... 3536. KERAHASIAAN PROSES............................................................................................................................. 3637. SELEKSI GAGAL ....................................................................................................................................... 3638. PENANDATANGANAN KONTRAK .............................................................................................................. 38

    BAB III. LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP) ....................................................................... 40BAB IV. KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)......................................................................... 48BAB V. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN....................................................................... 56BAB VI. BENTUK KONTRAK ............................................................................................... 75BAB VII. BENTUK DOKUMEN LAINNYA ......................................................................... 121

  • 4BAB I. UNDANGAN PENGAMBILAN DOKUMEN PEMILIHANKEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT

    U N I T L A Y A N A N P E N G A D A A N ( U L P ) P U S A T 1K E LOMPOK K E R J A I S AT KE R BADAN P ENGEMBANGAN I N FRA ST RUKTUR W I LA Y AH

    J l . P a t t i mu r a 2 0 , K e b a yo r a n B a r u , J a ka r t a 1 21 1 0 , Te l p . 7 39 55 88 , F a x 73 955 8 8

    Nomor : 05/BPIW/POKJA-1/IV/2015 Jakarta, 28 April 2015Lampiran : -

    Kepada Yth.:Para Direktur/ Pimpinan,1. PT. AMSECON BERLIAN SEJAHTERA2. PT. PASYA MITRA UTAMA3. PT. PROSPERA CONSULTING ENGINEERS4. PT. ANUGERAH KRIDAPRADANA5. PT. ARCENDEdi -

    Tempat.

    Perihal : Pemilihan Penyedia Jasa Konsultansi paket Pengadaan Jasa KonsultansiPenyusunan Outlook Pembangunan dan Indeks Daya Saing Infrastruktur

    Dengan ini kami beritahukan bahwa perusahaan Saudara termasuk dalam Daftar Pendek untukpaket pekerjaan tersebut di atas. Sebagai kelanjutan proses pemilihan, kami mengundangSaudara untuk mengambil Dokumen Seleksi yang dapat diunduh melalui website www.pu.go.iddengan ketentuan sebagai berikut :1. Saudara dianjurkan untuk menghadiri pemberian penjelasan pada tempat dan waktu yang

    ditentukan dalam Lembar Data Pemilihan (LDP), agar Saudara lebih memahami lingkuppekerjaan;

    2. Pemilihan ini dilaksanakan dengan Full e-Procurement;3. Penawaran meliputi Kelengkapan Persyaratan Administrasi, Teknis, dan Biaya dengan masa

    berlaku sebagaimana tercantum dalam LDP;4. Jadwal pelaksanaan pengadaan :

    No. Kegiatan Hari/Tanggal Waktu(WIB)

    a. Pengambilan Dokumen Pemilihan 30 April 11 Mei 2015 s.d. 23.59b. Pemberian Penjelasan 4 Mei 2015c. Pemasukan Dokumen Penawaran 1 Mei 12 Mei 2015 s.d. 23.59d. Batas Akhir Pemasukan Dokumen

    Penawaran12 Mei 2015 s.d. 23.59

    e. Pembukaan Dokumen Sampul I 13 Mei 2015 09.00

    Catatan : Jadwal tersebut tidak mengikat, bila dipandang perlu Pokja I BadanPengembangan Infrastruktur Wilayah dapat merubah sesuai kebutuhan danakan disampaikan kepada peserta melalui website LPSE Kementerian PUhttp://www.pu.go.id, aplikasi Full E-Procurement.

  • 55. Pengambilan Dokumen Seleksi dilakukan dengan cara mengunduh (download) melaluiwebsite LPSE Kementerian PU http://www.pu.go.id, aplikasi Full E-Procurement.

    Demikian disampaikan untuk diketahui.

    Pokja I Badan Pengembangan Infrastruktur WilayahKetua,

    Cakra Nagara, ST., MT, ME.NIP. 197611052005021001

  • 6BAB II. INSTRUKSI KEPADA PESERTA (IKP)A. UmumIKP ini disusun berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia No. 4Tahun 2015 tentang Perubahan Keempat Peraturan Presiden RepublikIndonesia Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/JasaPemerintah, dan Perpres No. 70 Tahun 2012 tentang Perubahan KeduaPeraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 54 Tahun 2010 tentangPengadaan Barang/Jasa Pemerintah, yang berisi instruksi dan/atau informasiyang diperlukan oleh peserta untuk menyiapkan penawarannya.Dalam IKP ini dipergunakan istilah dan singkatan sebagai berikut:

    - Jasa Konsultansi : adalah jasa layanan profesional yangmembutuhkan keahlian tertentu diberbagai bidangkeilmuan yang mengutamakan adanya olah pikir(brainware);

    - KAK : Kerangka Acuan Kerja;- HPS : Harga Perkiraan Sendiri;- Kemitraan/Kerja

    SamaOperasi(KSO)

    : kerjasama usaha antar penyedia yang masing-masing pihak mempunyai hak, kewajiban dantanggung jawab yang jelas berdasarkan perjanjiantertulis;

    - Pokja ULP

    - Pokja I BPIW

    :

    :

    Kelompok Kerja ULP adalah unit kerja di dalamorganisasi ULP yang berfungsi untukmelaksanakan pemilihan penyedia barang/jasa;Kelompok Kerja (Pokja) I Satker BadanPengembangan Infrastruktur Wilayah.

    - LDP : Lembar Data Pemilihan;- PPK : Pejabat Pembuat Komitmen adalah pejabat yang

    bertanggung jawab atas pelaksanaan PengadaanBarang/Jasa;

    - SPPBJ : Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa;- SPMK : Surat Perintah Mulai Kerja;

    1. LingkupPekerjaan

    1.1 Pokja I Satker BPIW mengundang para pesertauntuk menyampaikan penawaran atas paketpekerjaan jasa konsultansi sebagaimanatercantum dalam LDP.

    1.2 Nama paket dan lingkup pekerjaan sebagaimana

  • 7tercantum dalam LDP.1.3 Peserta yang ditunjuk berkewajiban untuk

    menyelesaikan pekerjaan dalam jangka waktusebagaimana tercantum dalam LDP, berdasarkansyarat umum dan syarat khusus kontrak denganmutu sesuai Kerangka Acuan Kerja dan biayasesuai kontrak.

    2. Sumber Dana Pengadaan ini dibiayai dari sumber pendanaansebagaimana tercantum dalam LDP.

    3. PesertaPemilihan

    3.1 Pemilihan penyedia jasa konsultansi ini dapatdiikuti oleh semua penyedia yang tercantumdalam Daftar Pendek.

    3.2 Peserta kemitraan/KSO dilarang untuk mengubahPerjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi.

    4. LaranganKorupsi, Kolusi,dan Nepotisme(KKN) sertaPenipuan

    4.1 Peserta dan pihak yang terkait dengan pengadaanini berkewajiban untuk mematuhi etika pengadaandengan tidak melakukan tindakan sebagai berikut:a. berusaha mempengaruhi anggota Pokja I Satker

    Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayahdalam bentuk dan cara apapun, untukmemenuhi keinginan peserta yang bertentangandengan Dokumen Pemilihan, dan/atauperaturan perundang-undangan;

    b. melakukan persekongkolan dengan peserta lainuntuk mengatur hasil pemilihan, sehinggamengurangi / menghambat / memperkecil/meniadakan persaingan yang sehat dan/ataumerugikan pihak lain;

    c. membuat dan/atau menyampaikan dokumendan/atau keterangan lain yang tidak benaruntuk memenuhi persyaratan dalam DokumenPemilihan ini.

    4.2 Peserta yang terbukti melakukan tindakansebagaimana dimaksud pada angka 4.1 di atasdikenakan sanksi-sanksi sebagai berikut:a. sanksi administratif, seperti digugurkan dari

    proses pemilihan, atau pembatalan penetapanpemenang;

    b. sanksi pencantuman dalam Daftar Hitam;c. gugatan secara perdata; dan/ataud. pelaporan secara pidana kepada pihak

    berwenang.

  • 85. LaranganPertentanganKepentingan

    5.1 Para pihak dalam melaksanakan tugas, fungsi danperannya, dilarang menghindari dan mencegahpertentangan kepentingan para pihak yang terkait,baik secara langsung maupun tidak langsung.

    5.2 Pertentangan kepentingan sebagaimana dimaksudpada angka 5.1 antara lain meliputi:a. dalam suatu badan usaha, anggota direksi,

    atau dewan komisaris merangkap sebagaianggota direksi atau dewan komisaris padabadan usaha lainnya yang menjadi pesertapada seleksi yang sama;

    b. dalam Pekerjaan Konstruksi, konsultanperencana/pengawas bertindak sebagaipelaksana Pekerjaan Konstruksi yangdirencanakannya/diawasinya, kecuali dalampelaksanaan Kontrak Pengadaan PekerjaanTerintegrasi;

    c. konsultan manajemen konstruksi berperansebagai Konsultan Perencana dan/atauKonsultan Pengawas;

    d. pengurus koperasi pegawai dalam suatuK/L/D/I atau anak perusahaan padaBUMN/BUMD yang mengikuti Pengadaandan bersaing dengan perusahaan lainnya,merangkap sebagai anggota Pokja I SatkerBPIW atau pejabat yang berwenangmenetapkan pemenang Seleksi;

    e. PPK dan/atau anggota Pokja I Satker BPIW,baik langsung maupun tidak langsungmengendalikan atau menjalankan perusahaanpeserta;

    f. hubungan antara 2 (dua) perusahaan yangdikendalikan, baik langsung maupun tidaklangsung oleh pihak yang sama yaitu lebihdari 50% (lima puluh perseratus) pemegangsaham.

    5.3 Pegawai K/L/D/I dilarang menjadi peserta kecualicuti di luar tanggungan K/L/D/I.

    6. PendayagunaanProduksi DalamNegeri

    6.1 Peserta berkewajiban untuk menyampaikanpenawaran yang mengutamakan jasa konsultansiyang dilaksanakan di Indonesia oleh tenaga ahlidalam negeri.

  • 96.2 Dalam pelaksanaan pekerjaan jasa konsultansidimungkinkan menggunakan komponen berupatenaga ahli dan perangkat lunak yang berasal dariluar negeri (impor) dengan ketentuan:a. penggunaan tenaga ahli asing dilakukan

    semata-mata untuk mencukupi kebutuhanjenis keahlian yang belum dapat diperoleh diIndonesia, disusun berdasarkan keperluanyang nyata, dan diusahakan secara terencanauntuk semaksimal mungkin terjadinya alihpengalaman/keahlian dari tenaga ahli asingtersebut ke tenaga Indonesia;

    b. komponen berupa perangkat lunak yangdiproduksi di dalam negeri belum memenuhipersyaratan;

    c. semaksimal mungkin menggunakan jasapelayanan yang ada di dalam negeri, sepertijasa asuransi, angkutan, ekspedisi, perbankan,dan pemeliharaan.

    7. Satu PenawaranTiap Peserta

    7.1 Setiap peserta, baik atas nama sendiri maupunsebagai anggota kemitraan/KSO hanya bolehmemasukkan satu penawaran untuk satu paketpekerjaan.

    7.2 Setiap peserta yang temasuk dalam dalamkemitraan/KSO dilarang menjadi peserta baiksecara sendiri maupun menjadi anggotakemitraan/KSO yang lain pada paket pekerjaanyang sama.

    B. Dokumen Pemilihan8. Isi Dokumen

    Pemilihan8.1 Dokumen Pemilihan terdiri dari:

    a. Undangan Pengambilan Dokumen Pemilihan;b. Instruksi Kepada Peserta;c. Lembar Data Pemilihan;d. Kerangka Acuan Kerja (KAK);e. Daftar Kuantitas sebagaimana dijelaskan dalam

    LDP;f. Bentuk Dokumen Penawaran:

    1) Surat Penawaran Administrasi dan Teknis(Sampul I),

    2) Surat Kuasa;3) Dokumen Penawaran Teknis, dan4) Dokumen Penawaran Biaya.

    g. Bentuk Surat Perjanjian;h. Syarat-Syarat Umum Kontrak;i. Syarat-Syarat Khusus Kontrak;j. Tata cara evaluasi penawaran;k. Bentuk Dokumen Lain :

  • 10

    1) Undangan Pembukaan DokumenPenawaran Sampul II (Penawaran Biaya),

    2) SPPBJ,3) SPMK,4) Surat Jaminan Uang Muka (apabila

    dipersyaratkan), dan5) Surat Jaminan Sanggahan Banding

    8.2 Peserta berkewajiban memeriksa keseluruhan isiDokumen Pemilihan ini. Kelalaian menyampaikanDokumen Penawaran yang tidak memenuhipersyaratan yang ditetapkan dalam DokumenPemilihan ini sepenuhnya merupakan resikopeserta.

    8.3 Peserta dapat meminta penjelasan secara tertulismengenai isi Dokumen Pemilihan kepada Pokja ISatker BPIW sebelum batas akhir pemasukanpenawaran.

    8.4 Pokja I Satker BPIW wajib menanggapi setiappermintaan penjelasan yang diajukan pesertasecara tertulis.

    9. BahasaDokumenPemilihan

    Dokumen Pemilihan beserta seluruh korespondensitertulis dalam proses pemilihan menggunakan BahasaIndonesia.

    10. PemberianPenjelasan(aanwijzing)

    10.1 Pemberian penjelasan dilakukan di tempat danpada waktu yang ditentukan dalam LDP, sertadihadiri oleh para peserta yang diundang.

    10.2 Ketidakikutsertaan peserta pada saat pemberianpenjelasan tidak dapat dijadikan dasar untukmenolak/menggugurkan penawaran.

    10.3 Apabila dipandang perlu, Pokja I Satker BPIWdapat memberikan penjelasan lanjutan dengancara melakukan peninjauan lapangan. Biaya yangdiperlukan peserta dalam rangka peninjauanlapangan ditanggung oleh masing-masing peserta.

    10.4 Apabila dipandang perlu, Pokja I BPIW dapatmemberikan penjelasan lanjutan (ulang).

    10.5 Pemberian penjelasan serta keterangan lainnyapada saat aanwijzing dituangkan dalam BeritaAcara Pemberian Penjelasan (BAPP).

    11. Perubahan 11.1 Apabila dalam BAPP sebagaimana dimaksud pada

  • 11

    DokumenPemilihan

    angka 10.5 di atas terdapat hal-hal/ketentuanbaru atau perubahan penting yang perluditampung, maka Pokja I BPIW menuangkan kedalam Adendum Dokumen Pemilihan yangmenjadi bagian tidak terpisahkan dari DokumenPemilihan.

    11.2 Perubahan rancangan kontrak, KAK, spesifikasiteknis, gambar dan/atau nailai total HPS, harusmendapatkan persetujuan PPK sebelumdituangkan dalam Adendum Dokumen Pemilihan.

    11.3 Apabila ketentuan baru atau perubahan pentingtersebut tidak dituangkan dalam AdendumDokumen Pemilihan maka ketentuan baru atauperubahan tersebut dianggap tidak ada danketentuan yang berlaku adalah yang tercantumdalam Dokumen Pemilihan yang awal.

    11.4 Setelah Pemberian Penjelasan dan sebelum batasakhir waktu pemasukan penawaran, Pokja I BPIWdapat menetapkan Adendum Dokumen Pemilihan,berdasarkan informasi baru yang mempengaruhisubstansi Dokumen Pemilihan.

    11.5 Setiap Adendum yang ditetapkan merupakanbagian yang tidak terpisahkan dari DokumenPemilihan.

    11.6 Pokja akan mengunggah (upload) jika terdapatAdendum Dokumen Pemilihan.

    11.7 Peserta dapat mengambil salinan BAPP dan/atauAdendum Dokumen Pemilihan yang disediakanoleh Pokja I BPIW atau mengunduhnya melaluialamat website yang tercantum dalam LDP.

    12. TambahanWaktuPemasukanDokumenPenawaran

    Dalam Adendum Dokumen Pemilihan, Pokja I BPIWdapat memberikan tambahan waktu untukmemasukkan Dokumen Penawaran.

    C. Penyiapan Penawaran13. Biaya dalam

    PenyiapanPenawaran

    13.1 Peserta menanggung semua biaya dalampenyiapan dan penyampaian penawaran.

    13.2 Pokja I BPIW tidak bertanggungjawab ataskerugian apapun yang ditanggung oleh peserta.

  • 12

    14. BahasaPenawaran

    14.1 Semua Dokumen Penawaran harus menggunakanBahasa Indonesia.

    14.2 Dokumen penunjang yang terkait denganDokumen Penawaran dapat menggunakan BahasaIndonesia atau bahasa asing.

    14.3 Dokumen penunjang yang berbahasa asing perludisertai penjelasan dalam Bahasa Indonesia.Dalam hal terjadi perbedaan penafsiran, makayang berlaku adalah penjelasan dalam BahasaIndonesia.

    15. DokumenPenawaran

    15.1 Penawaran yang disampaikan oleh peserta terdiridari Penawaran Administrasi dan Teknis (SampulI/ File 1) dan Penawaran Biaya (Sampul II).

    15.2 Penawaran Administrasi dan Teknis (Sampul I)harus terdiri dari:a. Surat Penawaran, yang didalamnya

    mencantumkan :1) tanggal;2) masa berlaku penawaran;3) Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan; dan4) tanda tangan:

    a) direktur utama/pimpinan perusahaan/pengurus koperasi;

    b) penerima kuasa dari direkturutama/pimpinan perusahaan/pengurus koperasi yang nama penerimakuasanya tercantum dalam aktapendirian/anggaran dasar;

    c) kepala cabang perusahaan yangdiangkat oleh kantor pusat yangdibuktikan dengan bukti otentik; atau

    d) pejabat yang menurut PerjanjianKemitraan/Kerja Sama Operasi (KSO)berhak mewakili perusahaan yangbekerja sama.

    b. Surat Kuasa dari direktur utama/ pimpinanperusahaan/pengurus koperasi kepadapenerima kuasa (apabila dikuasakan);

    c. Surat Perjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi(apabila peserta berbentuk kemitraan/KSO);

    d. Dokumen Penawaran Teknis:1) data pengalaman perusahaan, terdiri dari :

    a) data organisasi perusahaan (apabila adaperubahan setelah pengumuman hasilkualifikasi),

    b) daftar pengalaman kerja sejenis 10(sepuluh) tahun terakhir (apabila ada

  • 13

    pemutakhiran setelah pengumumanhasil kualifikasi),

    c) Referensi dari pengguna jasa,d) uraian pengalaman kerja sejenis 10

    (sepuluh) tahun terakhir, diuraikansecara jelas dengan mencantumkaninformasi : nama pekerjaan yangdilaksanakan, lingkup dan datapekerjaan yang dilaksanakan secarasingkat, lokasi, pemberi tugas, nilaikontrak, dan waktu pelaksanaan(menyebutkan bulan dan tahun),

    e) uraian data pekerjaan yang sedangdilaksanakan diuraikan secara jelasdengan mencantumkan informasi : namapekerjaan yang dilaksanakan, lingkupdan data pekerjaan yang dilaksanakansecara singkat, lokasi, pemberi tugas,nilai, dan waktu pelaksanaan(menyebutkan bulan dan tahun).

    2) pendekatan dan metodologi, terdiri dari :a) tanggapan dan saran terhadap Kerangka

    Acuan Kerja,b) uraian metodologi dan pelaksanaan

    pekerjaan,c) jadwal waktu pelaksanaan pekerjaan

    sampai dengan serah terima pekerjaan,d) komposisi tim dan penugasan,e) jadwal penugasan tenaga ahli.

    3) kualifikasi tenaga ahli, terdiri dari :a) Daftar Riwayat Hidup personil yang

    diusulkan,b) surat pernyataan kesediaan untuk

    ditugaskan.c) Referensi dari pengguna jasa.

    15.3 Penawaran Biaya (Sampul II) harus terdiri dari:a. surat penawaran biaya yang didalamnya

    tercantum masa berlaku penawaran dan totalbiaya penawaran (dalam angka dan huruf);

    b. rekapitulasi penawaran biaya;c. rincian Biaya Langsung Personil

    (remuneration);d. rincian Biaya Langsung Non-Personil (direct

    reimburseable cost);16. Biaya

    Penawaran16.1 Untuk kontrak lumpsum, peserta mencantumkan

    harga satuan dan biaya total untuk tiap matapembayaran/pekerjaan dalam Rincian BiayaLangsung Personil dan Non-Personil. Jika harga

  • 14

    satuan ditulis nol atau tidak dicantumkan makakegiatan dalam mata pembayaran tersebutdianggap telah termasuk dalam harga satuankegiatan yang lain dan kegiatan tersebut tetapharus dilaksanakan.

    16.2 Biaya overhead, asuransi dan keuntungan sertasemua pajak, bea, retribusi, dan pungutan lainyang sah harus dibayar oleh penyedia untukpelaksanaan paket pekerjaan jasa konsultansi inidiperhitungkan dalam total biaya penawaran.

    17. Mata UangPenawarandan CaraPembayaran

    17.1 Semua biaya dalam penawaran harus dalambentuk mata uang sebagaimana tercantum dalamLDP.

    17.2 Pembayaran atas pretasi pekerjaan jasakonsultansi ini dilakukan sesuai dengan carasebagaimana tercantum dalam LDP dandiuraikan dalam Syarat-Syarat Umum/KhususKontrak.

    18. Masa BerlakuPenawarandan JangkaWaktuPelaksanaan

    18.1 Masa berlakunya penawaran sesuai denganketentuan sebagaimana tercantum dalam LDP.

    18.2 Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yangditawarkan tidak melebihi jangka waktusebagaimana tercantum dalam LDP.

    D. Pemasukan Dokumen Penawaran19. File Penawaran 19.1 Penawaran yang disampaikan oleh peserta terdiri

    dari 2 (dua) File yang memuat PenawaranAdministrasi dan Teknis (Sampul I) danPenawaran Biaya (Sampul II).

    20. PenyampaianDokumen/FilePenawaran

    20.1 Peserta hanya dapat menyampaikan DokumenPenawaran dalam bentuk softcopy kepada Pokja IBPIW melalui website resmi sesuai dalam LDP.

    20.2 Peserta dapat mengunggah file penawaran secaraberulang sebelum batas akhir waktu pemasukanDokumen Penawaran. File penawaran terakhirakan menggantikan file yang telah terkirimsebelumnya.

    21. Batas AkhirWaktuPemasukanPenawaran

    21.1 Dokumen File Penawaran harus disampaikankepada Pokja I BPIW atau harus sudah diterimaoleh Pokja paling lambat di tempat dan padawaktu sebagaimana tercantum dalam LDP.

  • 15

    21.2 Tidak diperkenankan mengubah waktu batasakhir pemasukan penawaran kecuali keadaankahar atau terjadi gangguan teknis. Apabilaterpaksa dilakukan perubahan waktu batas akhirpemasukan penawaran maka Pokja I BPIW harusmenginputkan alasan yang sebenarnya dan dapatdipertanggungjawabkan pada aplikasi E-Proc.

    22. DokumenPenawaranTerlambat

    22.1 Setelah batas akhir waktu pemasukan penawaran,Aplikasi Full E-procurement akan menolak setiappenawaran yang akan dikirim/diunggah. Pesertadiharapkan memperhatikan batas akhirpemasukan dokumen/file penawaran.

    E. Pembukaan dan Evaluasi Penawaran23. Pembukaan

    PenawaranSampul I

    23.1 Penawaran Sampul I dibuka di hadapan pesertayang diundang pada waktu dan tempat sesuaiundangan yang dihadiri paling kurang 2 (dua)peserta sebagai saksi.

    23.2 Perwakilan peserta yang hadir pada saatpembukaan Dokumen menunjukan tandapengenal dan surat tugas dari perusahaannyakepada Pokja I BPIW.

    23.3 Apabila tidak ada peserta atau hanya 1 (satu)peserta sebagai saksi, maka Pokja menundapembukaan Dokumen selama 2 (dua) jam.

    23.4 Apabila setelah ditunda selama 2 (dua) jamhanya ada 1 (satu)/tidak ada peserta sebagaisaksi, maka pembukaan Dokumen tetapdilanjutkan oleh Pokja dengan menunjuk saksitambahan diluar anggota pokja.

    23.5 Terhadap file penawaran yang tidak dapatdibuka, Pokja I BPIW menyampaikan filepenawaran tersebut kepada LPSE untukmendapat keterangan bahwa file yangbersangkutan tidak dapat dibuka dan biladianggap perlu LPSE dapat menyampaikan filepenawaran tersebut kepada LKPP.

    23.6 Berdasarkan keterangan dari LPSE atau LKPP,apabila file penawaran tidak dapatdibuka/didekripsi maka Pokja I BPIW dapat

  • 16

    menetapkan bahwa file penawaran tersebuttidak memenuhi syarat sebagai penawaran danpenyedia barang/jasa yang mengirimkan filepenawaran tersebut dianggap tidak memasukkanpenawaran. Apabila dapat dibuka, maka Pokja IBPIW akan melanjutkan proses atas penawaranyang bersangkutan.

    23.7 Pokja I BPIW tidak boleh menggugurkanpenawaran pada waktu pembukaan penawaran,kecuali untuk file penawaran yang sudahdipastikan tidak dapat dibuka berdasarkanketerangan LPSE Kementerian PU.

    23.8 Pokja I BPIW dapat mengunggah salinan BeritaAcara Pembukaan Dokumen Penawaran SampulI melalui alamat website sebagaimana tercantumdalam LDP yang dapat diunduh peserta.

    24. EvaluasiPenawaranSampul I

    24.1 Penawaran dievaluasi dengan cara memeriksadan membandingkan Dokumen Penawaranterhadap pemenuhan persyaratan yang diurutmulai dari tahapan penilaian persyaratanadministrasi dan persyaratan teknis.

    24.2 Metode evaluasi, kriteria, dan tata cara selainyang disebutkan dalam IKP tidak diperbolehkan.

    24.3 Pokja I BPIW melakukan evaluasi penawaranSampul I yang meliputi:a. evaluasi administrasi; danb. evaluasi teknis.

    24.4 Ketentuan umum dalam melakukan evaluasisebagai berikut :a. Pokja I BPIW dilarang menambah,

    mengurangi, mengganti, dan/atau mengubahkriteria dan persyaratan yang telah ditetapkandalam Dokumen Pemilihan ini;

    b. Pokja I BPIW dan/atau peserta dilarangmenambah, mengurangi, menggantidan/atau mengubah isi Sampul I;

    c. penawaran yang memenuhi syarat adalahpenawaran yang sesuai dengan ketentuan,syarat-syarat, dan ruang lingkup sertakualifikasi ars yang ditetapkan dalamDokumen Pemilihan, tanpa adapenyimpangan yang bersifat penting/pokokatau penawaran bersyarat;

    d. penyimpangan yang bersifat penting/pokokatau penawaran bersyarat adalah:

  • 17

    1) penyimpangan dari Dokumen Pemilihanyang mempengaruhi lingkup, kualitas,dan hasil/kinerja pekerjaan; dan/atau

    2) penawaran dari peserta denganpersyaratan tambahan di luar ketentuanDokumen Pemilihan yang akanmenimbulkan persaingan usaha tidaksehat dan/atau tidak adil diantara pesertayang memenuhi syarat.

    e. Pokja I BPIW dilarang menggugurkanpenawaran dengan alasan :i. ketidakikutsertaan dalam pemberian

    penjelasan (aanwijzing) dan/ataupembukaan penawaran; dan/atau

    ii. kesalahan yang tidak substansial,misalnya kesalahan pengetikan,penyebutan sebagian nama atauketerangan, warna sampul, suratpenawaran tidak berkop perusahaan,tidak distempel, dan/atau dokumenpenawaran tidak dilak/tidak dijilid.

    f. para pihak dilarang mempengaruhi ataumelakukan intervensi kepada Pokja I BPIWselama proses evaluasi;

    g. apabila dalam evaluasi ditemukan buktiadanya persaingan usaha yang tidak sehatdan/atau terjadi pengaturan bersama(kolusi/persekongkolan) antara peserta, PokjaI BPIW dan/atau PPK dengan tujuan untukmemenangkan salah satu peserta, maka :1) peserta yang ditunjuk sebagai calon

    pemenang dan peserta lain yang terlibatdimasukan dalam Daftar Hitam baikbadan usahanya maupun pengurusnya;

    2) proses evaluasi tetap dilanjutkan denganmenetapkan peserta lainnya yang tidakterlibat;

    3) apabila tidak ada peserta lainnyasebagaimana dimaksud pada angka 2)maka seleksi dinyatakan gagal.

    24.5 Evaluasi Administrasi :a. Evaluasi terhadap data administrasi hanya

    dilakukan terhadap hal-hal yang tidak dinilaipada saat penilaian kualifikasi.

    b. Penawaran dinyatakan memenuhipersyaratan administrasi, apabila:1) syarat-syarat substansial yang diminta

    berdasarkan Dokumen Pemilihandipenuhi/dilengkapi;

    2) surat penawaran memenuhi ketentuan

  • 18

    sebagai berikut :a) ditandatangani oleh :

    (1) direktur utama/ pimpinanperusahaan/ pengurus koperasi;

    (2) penerima kuasa dari direkturutama/pimpinan perusahaan/pengurus koperasi yang namapenerima kuasanya tercantumdalam akta pendirian/anggarandasar;

    (3) pihak lain yang bukan direkturutama/ pimpinan perusahaan/pengurus koperasi yangnamanya tidak tercantum dalamakta pendirian/anggaran dasar,sepanjang pihak lain tersebutadalah pengurus/ karyawanperusahaan/karyawan koperasiyang berstatus sebagai tenagakerja tetap dan mendapat kuasaatau pendelegasian wewenangyang sah dari direkturutama/pimpinan perusahaan/pengurus koperasi berdasarkanakta pendirian/ anggaran dasar.

    (4) kepala cabang perusahaan yangdiangkat oleh kantor pusat yangdibuktikan dengan dokumenotentik pada saat pembuktiankualifikasi; atau

    (5) pejabat yang menurut PerjanjianKemitraan/Kerja Sama Operasi(KSO) berhak mewakilikemitraan/KSO.

    b) jangka waktu berlakunya suratpenawaran tidak kurang dari waktusebagaimana tercantum dalam LDP;dan

    c) jangka waktu pelaksanaan pekerjaanyang ditawarkan tidak melebihijangka waktu yang ditetapkan dalamDokumen Pemilihan.

    d) bentuk surat penawaran sesuaidengan yang ada dalam dokumenpemilihan.

    e) bertanggal.3) untuk menghindari kesalahan-kesalahan

    kecil yang dapat menggugurkanpenawaran, maka syarat-syarat lainnyayang diperlukan agar diminta dan

  • 19

    dievaluasi pada saat prakualifikasi dantidak perlu dilampirkan pada Sampul I;

    4) Pokja I BPIW dapat melakukan klarifikasiterhadap hal-hal yang kurang jelas danmeragukan;

    5) Peserta yang memenuhi persyaratanadministrasi dilanjutkan dengan evaluasiteknis;

    6) apabila hanya ada 1 (satu) atau 2 (dua)peserta yang memenuhi persyaratanadministrasi, maka evaluasi tetapdilanjutkan dengan evaluasi teknis;

    7) Apabila tidak ada peserta yang memenuhipersyaratan administrasi, maka seleksidinyatakan gagal.

    24.6 Evaluasi Teknis :a. Evaluasi teknis dilakukan terhadap peserta

    yang memenuhi persyaratan administrasi.b. Unsur-unsur yang dievaluasi harus sesuai

    dengan yang ditetapkan sebagaimanatercantum dalam LDP.

    c. Evaluasi penawaran teknis dilakukan dengancara memberikan nilai angka tertentu padasetiap kriteria yang dinilai dan bobot yangtelah ditetapkan dalam Dokumen Pemilihan,kemudian membandingkan jumlah perolehannilai dari para peserta, dengan ketentuan:1) unsur-unsur pokok yang dinilai adalah:

    a) pengalaman perusahaan (bobot nilaiantara 10 %,

    b) pendekatan dan metodologi (bobotnilai antara 40 %,

    c) kualifikasi tenaga ahli (bobot nilaiantara 50 %;

    d) jumlah pembobotan a)+b)+c) = 100%.

    2) penilaian dilakukan sesuai pembobotandari masing-masing unsur sebagaimanatercantum dalam LDP;

    3) bobot masing-masing unsur ditetapkanoleh Pokja I BPIW berdasarkan jenispekerjaan yang akan dilaksanakan;

    d. Penilaian terhadap Pengalaman Perusahaandilakukan atas:1) pengalaman perusahaan peserta dalam

    melaksanakan pekerjaan sejenis denganpekerjaan yang dipersyaratkan dalamKAK untuk 10 (sepuluh) tahun terakhir;

    2) pengalaman kerja di Provinsi DKI Jakarta,dan/atau di lokasi proyek mendapat

  • 20

    tambahan nilai;3) pengalaman tersebut diuraikan secara

    jelas dengan mencantumkan informasi:nama pekerjaan yang dilaksanakan,lingkup dan data pekerjaan yangdilaksanakan secara singkat, lokasi,pemberi tugas, nilai, dan waktupelaksanaan (menyebutkan bulan dantahun);

    4) penilaian juga dilakukan terhadapjumlah pekerjaan yang sedangdilaksanakan oleh peserta, disampinguntuk mengukur pengalaman juga dapatdipergunakan untuk mengukurkemampuan/kapasitas peserta yangbersangkutan dalam melaksanakantugasnya;

    5) pengalaman perusahaan peserta harusdilengkapi dengan referensi/kontraksebelumnya, yang menunjukkan kinerjaperusahaan peserta yang bersangkutanselama 10 (sepuluh) tahun terakhir,dengan ketentuan :a. Pengalaman perusahaan yang tidak

    dilengkapi referensi tidak diberi nilai;b. Dilengkapi referensi namun tidak

    benar, maka penawaran digugurkandan peserta dikenakan Daftar Hitam;

    6) sub unsur Pengalaman Perusahaan yangdinilai adalah:a) pengalaman melaksanakan kegiatan

    sejenis;b) pengalaman melaksanakan di lokasi

    kegiatan;c) kapasitas perusahaan dengan

    memperhatikan jumlah tenaga ahlitetap;

    d) Jumlah bobot sub unsur PengalamanPerusahaan 10 %.

    7) bobot masing-masing sub unsurditetapkan oleh Pokja I BPIW berdasarkanjenis pekerjaan yang akan dilaksanakansesuai dengan sebagaimana tercantumdalam LDP.

    e. Penilaian terhadap Pendekatan danMetodologi dilakukan atas:1) pemahaman perusahaan peserta atas

    lingkup pekerjaan/jasa layanan yangdiminta dalam KAK, pemahaman atassasaran/tujuan, kualitas metodologi, danhasil kerja;

  • 21

    2) sub unsur Pendekatan dan Metodologiyang dinilai adalah:a) pemahaman atas jasa layanan yang

    tercantum dalam KAK, penilaianterutama meliputi: pengertianterhadap tujuan kegiatan, lingkupserta jasa konsultansi yangdiperlukan (aspek-aspek utama yangdiindikasikan dalam KAK), danpengenalan lapangan;

    b) kualitas metodologi, penilaianterutama meliputi: ketepatanmenganalisa masalah dan langkahpemecahan yang diusulkan dengantetap mengacu kepada persyaratanKAK, konsistensi antara metodologidengan rencana kerja, tanggapanterhadap KAK khususnya mengenaidata yang tersedia, uraian tugasdiantaranya Melakukan penyusunanoutlook pembangunan dan indeksdaya saing infrastruktur, laporanlaporan yang disyaratkan, programkerja, jadwal pekerjaan, jadwalpenugasan, organisasi, dankebutuhan fasilitas penunjang;

    c) hasil kerja (deliverable), penilaianmeliputi antara lain: analisis,gambar-gambar kerja, spesifikasiteknis, perhitungan teknis, danlaporan-laporan;

    d) peserta yang mengajukan gagasanbaru yang meningkatkan kualitaskeluaran yang diinginkan dalam KAKdiberikan nilai lebih;

    3) bobot masing-masing sub unsurditetapkan oleh Pokja I BPIW berdasarkanjenis pekerjaan yang akan dilaksanakansesuai dengan yang tercantum dalamLDP.

    f. Kualifikasi Tenaga Ahli, penilaian dilakukanatas:1) Peryaratan Administrasi Personil

    a) Personil tidak akan dinilai apabilatidak mempunyai NPWP,

    b) Tenaga ahli yang memiliki SKA sesuaipersyaratan akan mendapatkan nilailebih.

    c) Personil yang diusulkan hanya untuksatu paket tertentu dalam periodewaktu yang sama (dibuktikan dengan

  • 22

    surat pernyataan).2) tenaga ahli yang diusulkan untuk

    melaksanakan pekerjaan denganmemperhatikan jenis keahlian,persyaratan, serta jumlah tenaga yangtelah diindikasikan di dalam KAK;

    3) sub unsur Kualifikasi Tenaga Ahli yangdinilai adalah:a) tingkat pendidikan, yaitu lulusan

    perguruan tinggi negeri atauperguruan tinggi swasta yang telahlulus ujian negara atau yang telahdiakreditasi, atau perguruan tinggiluar negeri yang telah diakreditasi,dibuktikan dengan salinan ijazah;

    b) pengalaman kerja profesional sepertiyang disyaratkan dalam KAK,didukung dengan referensi/kontraksebelumnya. Bagi tenaga ahli yangdiusulkan sebagai pemimpin/wakilpemimpin pelaksana pekerjaan (teamleader/co team leader) dinilai pulapengalaman sebagai pemimpin/wakil pemimpin tim. Ketentuanpenghitungan pengalaman kerjaprofesional dilakukan sebagai rikut :(1) tidak boleh terjadi tumpang

    tindih (overlap), bila terjadioverlap yang dihitung hanyasalah satu,

    (2) apabila terdapat perhitunganbulan menurut Pokja I BPIWlebih kecil dari yang tertulisdalam penawaran, maka yangdiambil adalah perhitunganPokja I BPIW. Apabilaperhitungan Pokja I BPIW lebihbesar dibandingkan dengan yangtertulis dalam penawaran, makayang diambil adalah yang tertulisdalam penawaran,

    (3) apabila jangka waktupengalaman kerja profesionalditulis secara lengkap tanggal,bulan, dan tahunnya, makapengalaman kerja akan dihitungsecara penuh (kecuali bila terjadioverlap, maka bulan yangoverlap dihitung satu kali),

    (4) apabila jangka waktu

  • 23

    pengalaman kerja profesionalditulis bulan dan tahunnya saja(tanpa tanggal), makapengalaman kerja yang dihitungadalah total bulannya dikurangi1 (satu) bulan,

    (5) apabila jangka waktupengalaman kerja profesionalditulis tahunnya saja (tanpatanggal dan bulan), makapengalaman kerja yang dihitunghanya 25 % dari total bulannya,

    (6) kesesuaian lingkup pekerjaandan posisi pengalaman kerjaprofesional dibandingkandengan yang dipersyaratkandalam KAK, dinilai dengankriteria sebagai berikut:(a) lingkup pekerjaan :

    i. sesuaiii. Menunjangiii. terkait

    (b) posisi :i. sesuaiii. kurang sesuaiiii. tidak sesuai

    (c) nilai masing-masing kriteriaditetapkan oleh Pokja I BPIWberdasarkan jenis pekerjaanyang akan dilaksanakansesuai dengan yangtercantum dalam LDP.

    (7) bulan kerja profesional yangdidapatkan dari angka (3), (4),dan (5) dikalikan dengan nilaikesesuaian lingkup pekerjaandan posisi yang didapatkan dariangka (6),

    (8) total seluruh bulan kerjaprofesional dibagi dengan angka12 sehingga didapatkan jangkawaktu pengalaman kerjaprofesional seorang tenaga ahli.

    (9) Nilai jangka waktu pengalamankerja profesional tenaga ahlidicantumkan dalam LDP

    c) sertifikat keahlian/profesi yangdikeluarkan oleh pihak yangberwenang mengeluarkan, sesuaidengan keahlian/profesi yangdisyaratkan dalam KAK;

  • 24

    d) apabila sertifikat keahlian/profesidipersyaratkan, tenaga ahli yangtidak memiliki sertifikatkeahlian/profesi, tidak diberi nilai;

    e) penguasaan bahasa Inggris, personilyang menguasai aspek tersebut diatas diberikan nilai;

    4) bobot masing-masing sub unsurditetapkan oleh Pokja I BPIW berdasarkanjenis pekerjaan yang akan dilaksanakansesuai dengan yang tercantum dalamLDP.

    5) Tingkat pendidikan tenaga ahli yangkurang dari tingkat pendidikan yangdipersyaratkan dalam KAK diberi nilai 0(nol).

    6) Kualifikasi dari tenaga ahli yang melebihidari kualifikasi yang dipersyaratkandalam KAK tidak mendapat tambahannilai.

    g. Hasil evaluasi teknis harus melewati ambangbatas nilai teknis (passing grade) seperti yangtercantum dalam LDP.

    h. apabila hanya ada 1 (satu) atau 2 (dua)peserta yang lulus evaluasi teknis, makaproses seleksi tetap dilanjutkan; dan

    i. Apabila tidak ada peserta yang lulus evaluasiteknis maka seleksi dinyatakan gagal.

    24.7 Pokja I BPIW membuat dan menandatanganiBerita Acara Hasil Evaluasi Sampul I yang palingsedikit memuat:a. nama seluruh peserta;b. hasil evaluasi penawaran administrasi dan

    teknis termasuk alasan ketidaklulusan peserta;c. nilai evaluasi teknis diurutkan mulai dari nilai

    tertinggi;d. ambang batas nilai teknis;e. jumlah peserta yang lulus dan tidak lulus

    pada setiap tahapan evaluasi;f. tanggal dibuatnya Berita Acara;g. keterangan-keterangan lain yang dianggap

    perlu mengenai pelaksanaan seleksi;h. pernyataan bahwa seleksi gagal apabila tidak

    ada penawaran yang memenuhi syarat.25. Pengumuman

    PeringkatPokja I BPIW memberitahukan penetapan peringkatteknis kepada seluruh peserta, serta diumumkan di

  • 25

    Teknis alamat website sebagaimana tercantum dalam LDP,yang sekurang-kurangnya memuat:a. nama paket pekerjaan;b. nama dan alamat peserta;c. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP);d. hasil evaluasi persyaratan administrasi dan teknis

    (kelulusan/ketidaklulusan);e. nilai teknis; danf. ambang batas nilai teknis.

    26. UndanganPembukaanPenawaranSampul II

    26.1 Pokja I BPIW menyampaikan undangan kepadapeserta yang lulus evaluasi teknis untukmenghadiri acara pembukaan sampul II segerasetelah pengumuman peringkat teknisdiumumkan.

    26.2 Undangan mencantumkan tempat, hari, tanggal,dan waktu pembukaan Sampul II.

    27. PembukaanDokumenPenawaranSampul II

    27.1 Pembukaan Dokum en Penawaran II dilakukanhanya kepada peserta yang dinyatakan lulusevaluasi admnistrasi dan teknis.

    27.2 Penawaran Sampul II dibuka di hadapan pesertayang diundang pada waktu dan tempat sesuaiundangan yang dihadiri paling kurang 2 (dua)peserta sebagai saksi.

    27.3 Apabila tidak ada peserta atau hanya 1 (satu)peserta sebagai saksi, maka Pokja menundapembukaan Dokumen selama 2 (dua) jam.

    27.4 Apabila setelah ditunda selama 2 (dua) jamhanya ada 1 (satu)/tidak ada peserta sebagaisaksi, maka pembukaan Dokumen tetapdilanjutkan oleh Pokja dengan menunjuk saksitambahan diluar anggota pokja.

    27.5 Perwakilan peserta yang hadir pada saatpembukaan Penawaran Sampul II menunjukkantanda pengenal dan surat tugas kepada Pokja IBPIW.

    27.6 Pokja I BPIW mengunduh (down load) DokumenPenawaran dihadapan peserta yang datang.

    27.7 Pokja I BPIW membuka, memeriksa danmenunjukan dihadapan peserta yang diundangmengenai kelengkapan sampul II yang meliputi :a. Surat penawaran biaya yang di dalamnya

  • 26

    tercantum masa berlaku penawaran danbiaya penawaran;

    b. Rekapitulasi penawaran biaya;c. Rincian penawaran biaya yang terdiri dari :

    1) rincian Biaya Langsung Personil(remuneration); dan

    2) rincian Biaya Langsung Non Personil(direct reimbursable cost)

    27.8 Pokja I Badan Pengembangan InfrastrukturWilayah membacakan dan menulis besaranpenawaran biaya dari masing-masing peserta

    27.9 Pokja I Badan Pengembangan InfrastrukturWilayah melakukan Koreksi Aritmatik terhadappenawaran biaya, dengan ketentuan:a. apabila ada perbedaan penulisan nilai biaya

    penawaran antara angka dan huruf maka nilaiyang diakui adalah nilai dalam tulisan huruf;

    b. apabila penawaran dalam angka tertulis denganjelas sedangkan dalam huruf tidak jelas, makanilai yang diakui adalah nilai dalam tulisanangka; atau

    c. apabila penawaran dalam angka dan dalamhuruf tidak jelas, maka penawaran dinyatakangugur

    28. EvaluasiPenawaranSampul II

    28.1 Sebelum evaluasi biaya, dilakukan koreksiaritmatik dengan ketentuan :a. untuk Kontrak Harga Satuan atau Kontrak

    Gabungan Lump Sum dan Harga Satuanpada bagian harga satuan :1) volume dan/atau jenis pekerjaan yang

    tercantum dalam Rincian Anggaran danBiaya (RAB) disesuaikan dengan yangtercantum dalam Dokumen PenawaranTeknis.

    2) kesalahan hasil pengalian antara volumedengan harga satuan, harus dilakukanpembetulan, dengan ketentuan hargasatuan pekerjaan yang ditawarkan tidakboleh diubah;

    3) jenis pekerjaan yang tidak diberi hargasatuan dianggap sudah termasuk dalamharga satuan pekerjaan yang lain, danharga satuan pada surat penawaran tetapdibiarkan kosong;

    4) jenis pekerjaan yang tidak tercantum

  • 27

    dalam Rincian Anggaran dan Biaya (RAB)disesuaikan dengan jenis pekerjaan yangtercantum dalam Dokumen PenawaranTeknis dan harga satuan pekerjaandianggap nol;

    5) hasil koreksi aritmatik dapat mengubahnilai penawaran sehingga urutanperingkat dapat menjadi lebih tinggi ataulebih rendah dari urutan peringkatsemula;

    6) penawaran setelah koreksi aritmatik yangmelebihi nilai total HPS tidak dinyatakangugur.

    b. untuk Kontrak Gabungan Lump Sum danHarga Satuan, pada bagian lump sum :

    1) volume dan/atau jenis pekerjaan yangtercantum dalam Rincian AnggaranBiaya (RAB) disesuaikan dengan yangtercantum dalam DokumenPenawaran Teknis;

    2) jenis pekerjaan yang tidak tercantumdalam Rincian Anggaran Biaya (RAB)disesuaikan dengan jenis pekerjaanyang tercantum dalam DokumenPenawaran Teknis (apabila ada);

    3) hasil koreksi aritmatik tidak bolehmengubah nilai total biaya penawaranpada bagian lump sum.

    28.2 Total penawaran biaya terkoreksi yang melebihipagu anggaran tidak menggugurkan penawaransebelum dilakukan negosiasi biaya.

    28.3 Unsur-unsur yang perlu diteliti dan dinilaidalam evaluasi penawaran biaya pada KontrakHarga Satuan atau Kontrak Gabungan LumpSum dan Harga Satuan pada bagian hargasatuan dilakukan terhadap:a. kewajaran biaya pada Rincian Biaya

    Langsung Personil (remuneration);b. kewajaran penugasan tenaga ahli (man

    month) sesuai Penawaran Teknis;c. kewajaran penugasan tenaga pendukung

    (man month);d. kewajaran biaya pada Rincian Biaya

    Langsung Non-Personil (direct reimbursablecost).

    28.4 Pokja I Badan Pengembangan Infrastruktur

  • 28

    Wilayah melakukan perhitungan kombinasiteknis dan biaya, dengan ketentuan sebagaiberikut:a. menghitung nilai kombinasi antara nilai

    penawaran teknis dan nilai penawaran biayaterkoreksi dengan cara perhitungan sebagaiberikut :NILAI AKHIR = {Nilai/skor Penawaran Teknisx Bobot Penawaran Teknis} + {Nilai/skorPenawaran Biaya Terkoreksi x BobotPenawaran Biaya}.catatan:pembobotan nilai/skor teknis dan biaya sesuaidengan bobot yang telah ditentukan dalamDokumen Pemilihan. Pada saat menyusunDokumen Pemilihan, acuan yang digunakanuntuk pembobotan sesuai dengan rentangsebagai berikut:- bobot penawaran teknis sebesar 0,80;- bobot penaw aran biaya sebesar 0,20.

    b. bobot masing-masing unsur ditetapkan olehPokja I BPIW berdasarkan jenis pekerjaanyang akan dilaksanakan sesuai dengan yangtercantum dalam LDP.

    c. nilai penawaran biaya terendah diberikannilai/skor tertinggi, sementara itu untuk nilaipenawaran biaya yang lain secaraproporsional. Rumus yang digunakan adalahsebagai berikut:NBt = (PBt / PBt) x 100NBn = (PBt / PBn) x 100dimana :NBt = nilai/skor untuk peserta denganpenawaran biaya terendah;NBn = nilai/skor untuk peserta denganpenawaran biaya yang di atasnya;PBt = penawaran biaya terendah;PBn = penawaran biaya di atasnya.

    28.5 Dalam hal terdapat 2 (dua) atau lebih pesertamendapatkan nilai gabungan penawaran teknisdan penawaran biaya yang sama, makapenentuan peringkat peserta didasarkan padaperolehan nilai teknis yang lebih tinggi, dan halini dicatat dalam Berita Acara Hasil EvaluasiPenawaran Biaya dan Perhitungan KombinasiTeknis dan Biaya.

    28.6 Pokja I Badan Pengembangan InfrastrukturWilayah membuat dan menandatangani BeritaAcara Hasil Evaluasi Sampul II yang sekurang-

  • 29

    kurangnya memuat:a. nama dan alamat peserta;b. kelengkapan isi sampul II;c. besaran usulan biaya dan biaya terkoreksi;d. nilai/skor penawaran:

    1) teknis; dan2) biaya.

    e. nilai/skor gabungan penawaran teknis danpenawaran biaya;

    f. kesimpulan tentang kewajaran:1) biaya pada Rincian Biaya Langsung

    Personil (remuneration);2) penugasan tenaga ahli;3) penugasan tenaga pendukung; dan4) biaya pada Rincian Biaya Langsung Non-

    Personil (direct reimbursable cost).g. keterangan lain yang dianggap perlu;h. tanggal dibuatnya berita acara.

    28.7 Berita Acara dilampiri Dokumen PenawaranBiaya.

    F. Penetapan dan Pengumuman Pemenang29. Penetapan dan

    PengumumanPemenang

    29.1 Pokja I Badan Pengembangan InfrastrukturWilayah membuat Surat Penetapan PemenangSeleksi yang memperoleh nilai kombinasipenawaran teknis dan penawaran biayaterbesar/tertinggi berdasarkan Berita Acara HasilEvaluasi Penawaran Biaya dan PerhitunganKombinasi Teknis dan Biaya.

    29.2 Penetapan Pemenang Seleksi terdiri dari 1 (satu)pemenang dan paling banyak 2 (dua) pemenangcadangan yaitu peserta lain yang mendapatkannilai kombinasi tertinggi berikutnya.

    29.3 Pokja I Badan Pengembangan InfrastrukturWilayah memberitahukan penetapan pemenangkepada seluruh peserta, serta diumumkan dialamat website sebagaimana tercantum dalamLDP dan ditempel di papan pengumuman resmiuntuk masyarakat umum, yang sekurang-kurangnya memuat:a. nama paket pekerjaan;b. nilai total HPS;c. nama dan alamat penyedia;d. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP);e. biaya penawaran atau biaya penawaran

  • 30

    terkoreksi; danf. hasil evaluasi penawaran administrasi,

    teknis, dan biaya untuk seluruh peserta yangdievaluasi.

    30. Sanggahan 30.1 Sanggahan diajukan oleh peserta baik secarasendiri-sendiri maupun bersama-sama denganpeserta lain, dibubuhi meterai danditandatangani oleh:a. direktur utama/pimpinan perusahaan;b. penerima kuasa dari direktur

    utama/pimpinan perusahaan yang namapenerima kuasanya tercantum dalam aktependirian atau perubahannya;

    c. kepala cabang perusahaan yang diangkatoleh kantor pusat yang dibuktikan dengandokumen otentik; atau

    d. pejabat yang menurut perjanjian kerja samaberhak mewakili perusahaan yang bekerjasama.

    30.2 Peserta yang memasukkan penawaran dapatmenyampaikan sanggahan secara tertulis ataspengumuman pemenang kepada Pokja I BadanPengembangan Infrastruktur Wilayah dalamwaktu 5 (lima) hari setelah pengumumanpemenang, disertai bukti terjadinyapenyimpangan, dengan tembusan kepada PPK,PA/KPA, dan APIP sebagaimana tercantumdalam LDP.

    30.3 Sanggahan diajukan oleh peserta baik secarasendiri-sendiri maupun bersama-sama denganpeserta lain apabila terjadi penyimpanganprosedur meliputi:a. penyimpangan ketentuan dan prosedur

    diatur dalam Peraturan Presiden No. 70Tahun 2012 tentang Perubahan KeduaPeraturan Presiden No. 54 Tahun 2010tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintahdan yang telah ditetapkan dalam DokumenPemilihan;

    b. rekayasa tertentu sehingga menghalangiterjadinya persaingan usaha yang sehat;dan/atau

    c. penyalahgunaan wewenang oleh Pokja IBPIW dan/atau pejabat yang berwenanglainnya.

    30.4 Pokja I BPIW wajib memberikan jawaban tertulisatas semua sanggahan paling lambat 5 (lima)

  • 31

    hari kalender setelah menerima suratsanggahan.

    30.5 Apabila sanggahan dinyatakan benar maka PokjaI BPIW menyatakan seleksi gagal.

    30.6 Sanggahan yang disampaikan kepada PA/KPA,PPK atau disampaikan diluar masa sanggah,dianggap sebagai pengaduan dan tetap harusditindaklanjuti.

    31. SanggahanBanding

    31.1 Peserta yang tidak puas dengan jawabansanggahan dari Pokja I BPIW, dapat mengajukansanggahan banding secara tertulis kepadaMenteri Pekerjaan Umum dan PerumahanRakyat sebagaimana tercantum dalam LDPpaling lambat 5 (lima) hari setelah menerimajawaban sanggahan, dengan tembusan kepadaPPK, Pokja I BPIW, dan APIP sebagaimanatercantum dalam LDP.

    31.2 Menteri Pekerjaan Umum dan PerumahanRakyat sebagaimana tercantum dalam LDP wajibmemberikan jawaban secara tertulis atas semuasanggahan banding paling lambat 15 (limabelas) hari kerja setelah surat sanggahanbanding diterima.

    31.3 Peserta yang akan melakukan sanggahanbanding harus memberikan Jaminan SanggahanBanding sebagaimana tercantum dalam LDP (1%(satu perseratus) dari nilai total HPS) denganmasa berlaku 15 (lima belas) hari kerja sejaktanggal pengajuan sanggahan banding.

    31.4 Penerima Jaminan Sanggahan Banding adalahPokja I BPIW.

    31.5 Sanggahan Banding harus melampirkanrekaman sanggahan dan jawaban sanggahan.

    31.6 Dalam hal substansi sanggahan banding padaseleksi dinyatakan salah, Jaminan SanggahanBanding dicairkan dan disetorkan ke kasNegara/Daerah, kecuali jawaban SanggahanBanding melampaui batas akhir menjawabsanggahan banding.

    31.7 Sanggahan banding menghentikan prosesseleksi.

  • 32

    31.8 Sanggahan banding yang disampaikan bukankepada Menteri Pekerjaan Umum danPerumahan Rakyat sebagaimana tercantumdalam LDP atau disampaikan diluar masasanggah banding, dianggap sebagai pengaduandan tetap harus ditindaklanjuti.

    31.9 Menteri Pekerjaan Umum dan PerumahanRakyat dapat menugaskan kepada Pejabat EselonI atau Pejabat Eselon II untuk menjawabsanggahan banding.

    31.10 Penugasan yang dimaksud pada angka 31.9,tidak diberlakukan jika Pejabat dimaksudmerangkap sebagai PPK atau Kepala ULP untukpaket kegiatan yang disanggah.

    32. UndanganKlarifikasi danNegosiasiTeknis danBiaya

    32.1 Pokja I BPIW menyampaikan undangan kepadapeserta yang ditetapkan sebagai pemenanguntuk menghadiri acara klarifikasi dan negosiasiteknis dan biaya segera setelah masa sanggahterhadap pengumuman pemenang berakhir(apabila tidak ada sanggah) atau setelah sanggahdijawab.

    32.2 Undangan mencantumkan tempat, hari, tanggal,dan waktu klarifikasi dan negosiasi teknis danbiaya.

    33. Klarifikasidan/atauNegosiasiTeknis danBiaya

    33.1 Klarifikasi dan negosiasi teknis dan biayadilakukan oleh Pokja I BPIW dengan:a. direktur utama/pimpinan perusahaan;b. penerima kuasa dari direktur

    utama/pimpinan perusahaan yang namapenerima kuasanya tercantum dalam aktependirian atau perubahan/anggaran dasar;

    c. Pihak lain yang bukan direkturutama/pimpinan perusahan yang namanyatidak tercantum dalam aktapendirian/anggaran dasar, sepanjang pihaklain tersebut adalah pengurus/karyawanperusahaan yang berstatus sebagai tenagakerja tetap dan mendapat kuasa ataupendelegasian wewenang yang sah daridirektur utama/pimpinan perusahaanberdasarkan akta pendirian/ anggarandasar;

    d. kepala cabang perusahaan yang diangkatoleh kantor pusat yang dibuktikan dengandokumen otentik pada saat pembuktiankualifikasi; atau

  • 33

    e. pejabat yang menurut PerjanjianKemitraan/Kerja Sama Operasi (KSO)berhak mewakili kemitraan/ KSO.

    33.2 Klarifikasi dan negosiasi teknis dan biayadilakukan untuk:a. meyakinkan kejelasan teknis dan biaya,

    dengan memperhatikan kesesuaian antarabobot pekerjaan dengan tenaga ahli dan/atautenaga pendukung yang ditugaskan, sertamempertimbangkan kebutuhan perangkat/fasilitas pendukung yang proporsional gunapencapaian hasil kerja yang optimal;

    b. memperoleh kesepakatan biaya yang efisiendan efektif dengan tetap mempertahankanhasil yang ingin dicapai sesuai denganpenawaran teknis yang diajukan peserta.

    33.3 Aspek-aspek teknis yang perlu diklarifikasi dandinegosiasi terutama:a. lingkup dan sasaran jasa konsultansi;b. cara penanganan pekerjaan dan rencana

    kerja;c. kualifikasi tenaga ahli;d. organisasi pelaksanaan;e. program alih pengetahuan;f. jadwal pelaksanaan pekerjaan;g. jadwal penugasan personil; danh. fasilitas penunjang.

    33.4 Aspek-aspek biaya yang perlu diklarifikasi dandinegosiasi terutama:a. kesesuaian rencana kerja dengan jenis

    pengeluaran biaya;b. volume kegiatan dan jenis pengeluaran; danc. biaya satuan dibandingkan dengan biaya yang

    berlaku di pasaran.33.5 Klarifikasi dan negosiasi terhadap unit biaya

    personil dilakukan berdasarkan daftar gaji yangtelah diaudit dan/atau bukti setor pajakpenghasilan tenaga ahli konsultan yangbersangkutan, dengan ketentuan:a. biaya satuan dari biaya langsung personil,

    maksimum 4,0 (empat koma nol) kali gajidasar yang diterima oleh tenaga ahli tetapdan/atau maksimum 2,5 (dua koma lima)kali penghasilan yang diterima oleh tenagaahli tidak tetap berdasarkan perhitungan daridaftar gaji yang telah diaudit dan/atau buktisetor pajak penghasilan tenaga ahli konsultan

  • 34

    yang bersangkutan;b. unit biaya personil dihitung berdasarkan

    satuan waktu yang dihitung berdasarkantingkat kehadiran dengan ketentuansebagaimana tercantum dalam LDP

    33.6 Klarifikasi dan negosiasi terhadap biaya tenagapendukung (tenaga teknik danpenunjang/administrasi), seperti: tenaga survey,sekretaris, atau manajer kantor, dilakukanberdasarkan harga pasar tenaga pendukungtersebut.

    33.7 Negosiasi biaya dilakukan terhadap totalpenawaran biaya terkoreksi yang melebihi paguanggaran, agar didapatkan total penawaranbiaya hasil negosiasi yang tidak melampaui HPS,tanpa mengurangi kualitas penawaran teknis.

    33.8 Harga satuan yang dapat dinegosiasikan yaituBiaya Langsung Non-Personil yang dapat diganti(direct reimbursable cost) dan/atau BiayaLangsung Personil (remuneration) yang dinilaitidak wajar berdasarkan ketentuan pada angka33.5).

    33.9 Apabila hasil evaluasi Sampul II serta klarifikasidan negosiasi teknis dan biaya tidak ditemukanhal-hal yang tidak wajar, maka total penawaranbiaya dapat diterima sepanjang tidak melebihipagu anggaran.

    33.10 Apabila klarifikasi dan negosiasi denganpemenang seleksi tidak menghasilkankesepakatan, maka Pokja I BPIW melanjutkandengan mengundang pemenang cadanganpertama (apabila ada) untuk melakukan prosesklarifikasi dan negosiasi sebagaimana di aturpada angka 33.1 dan seterusnya.

    33.11 Apabila dalam klarifikasi dan negosiasi denganpemenang cadangan pertama tidakmenghasilkan kesepakatan, maka Pokja I BPIWmelanjutkan dengan mengundang pemenangcadangan kedua (apabila ada), untukmenghadiri acara pembukaan Sampul II, yangselanjutnya dilakukan proses klarifikasi dannegosiasi sebagaimana di atur pada angka 33.1dan seterusnya.

    33.12 Apabila klarifikasi dan negosiasi teknis dan biaya

  • 35

    dengan 1 (satu) pemenang dan 2 (dua)pemenang cadangan tidak menghasilkankesepakatan, maka seleksi dinyatakan gagal.

    33.13 Pokja I Badan Pengembangan InfrastrukturWilayah membuat Berita Acara Hasil Klarifikasidan Negosiasi.

    33.14 Apabila terjadi keterlambatan jadwal sampaidengan tahapan Klarifikasi Dan Negosiasi Teknisdan Biaya, dan akan mengakibatkan suratpenawaran habis masa berlakunya, makadilakukan konfirmasi kepada calon pemenang,pemenang cadangan pertama dan kedua(apabila ada), untuk memperpanjang masaberlaku surat penawaran secara tertulis sampaidengan perkiraan jadwal penandatanganankontrak.

    33.15 Pemenang cadangan pertama dan kedua (apabilaada) yang tidak bersedia memperpanjang masaberlaku surat penawaran, dianggapmengundurkan diri dan tidak dikenakan sanksi.

    34. PembuatanBerita AcaraHasil Seleksi(BAHS)

    34.1 BAHS merupakan kesimpulan hasil seleksi yangdibuat oleh Pokja I BPIW dan ditandatanganioleh sekurang-kurangnya 2/3 (dua pertiga) darijumlah anggota Pokja I Badan PengembanganInfrastruktur Wilayah.

    34.2 BAHS harus memuat sekurang-kurangnya:a. nama seluruh peserta Seleksi yang ikut

    prakualifikasi;b. nama peserta Seleksi yang masuk Daftar

    Pendek;c. hasil evaluasi penawaran administrasi dan

    nilai evaluasi teknis;d. biaya penawaran dan biaya penawaran

    terkoreksi dari peserta seleksi yang lulusambang batas nilai teknis (passing grade);

    e. hasil klarifikasi dan negosiasi;f. pagu anggaran dan HPS;g. metode evaluasi yang digunakan;h. unsur-unsur yang dievaluasi;i. rumus yang dipergunakan;j. keterangan-keterangan lain yang dianggap

    perlu mengenai hal ikhwal pelaksanaanSeleksi; dan

    k. tanggal dibuatnya Berita Acara.

  • 36

    G. Penunjukan Pemenang Seleksi35. Penunjukan

    Penyedia JasaKonsultansi

    35.1 Pokja I Badan Pengembangan InfrastrukturWilayah menyampaikan Berita Acara Hasil Seleksi(BAHS) kepada PPK sebagai dasar untukmenerbitkan Surat Penunjukan PenyediaBarang/Jasa (SPPBJ).

    35.2 PPK menerbitkan SPPBJ, bila sependapat denganPokja I BPIW, kepada peserta seleksi denganperingkat teknis terbaik yang telah mencapaikesepakatan dengan Pokja I Badan PengembanganInfrastruktur Wilayahdalam acara klarifikasi dannegosiasi teknis dan biaya untuk melaksanakanpekerjaan.

    35.3 SPPBJ diterbitkan paling lambat 2 (dua) hari kerjasetelah Pokja I BPIW menyampaikan BAHS kepadaPPK.

    35.4 Salah satu tembusan dari SPPBJ disampaikan(tanpa lampiran surat perjanjian) sekurang-kurangnya kepada unit pengawasan internal.

    35.5 Apabila pemenang yang ditunjuk mengundurkandiri, PPK meminta Pokja I BPIW untukmengundang pemenang cadangan pertama(apabila ada) untuk melakukan proses klarifikasidan negosiasi sesuai dengan biaya penawaranterkoreksinya, dengan ketentuan masa berlakusurat penawaran peserta tersebut masih berlakuatau sudah diperpanjang masa berlakunya.

    35.6 Apabila pemenang cadangan pertama yang akanditunjuk sebagai Penyedia juga mengundurkandiri, PPK meminta kepada Kelompok Kerja ULPuntuk mengundang pemenang cadangan kedua(apabila ada) untuk melakukan proses klarifikasidan negosiasi sesuai dengan biaya penawaranterkoreksinya, dengan ketentuan masa berlakupenawarannya masih berlaku.

    35.7 Bagi calon penyedia yang mengundurkan diridengan alasan yang tidak dapat diterima,dikenakan sanksi berupa dimasukkan dalamDaftar Hitam.

    35.8 Kontrak ditandatangani paling lambat 14 (empatbelas) hari kerja setelah SPPBJ.

  • 37

    36. KerahasiaanProses

    Evaluasi penawaran yang disimpulkan dalam BeritaAcara Hasil Seleksi (BAHS) oleh Pokja I BPIW bersifatrahasia sampai dengan saat pengumuman pemenang.

    H. Seleksi Gagal37. Seleksi Gagal 37.1 Pokja I Badan Pengembangan Infrastruktur

    Wilayah menyatakan seleksi gagal, apabila:a. jumlah peserta yang memasukkan Dokumen

    Penawaran kurang dari 3 (tiga), jikasebelumnya belum pernah dilakukanprakualifikasi ulang;

    b. apabila dalam evaluasi penawaran ditemukanbukti/indikasi terjadi persaingan usaha yangtidak sehat;

    c. tidak ada penawaran yang lulus evaluasipenawaran;

    d. sanggahan dari peserta yang memasukkanDokumen Kualifikasi terhadap hasilprakualifikasi dinyatakan benar;

    e. sanggahan dari peserta yang memasukkanpenawaran terhadap hasil Seleksi dari pesertaternyata benar;

    f. calon pemenang dan pemenang cadangan 1dan pemenang cadangan 2, tidak hadir dalamklarifikasi dan negosiasi dengan alasan yangtidak dapat diterima; atau

    g. tidak ada peserta yang menyetujui/menyepakati hasil negosiasi teknis.

    37.2 PA/KPA menyatakan seleksi gagal, apabila:a. PA/KPA sependapat dengan PPK yang tidak

    bersedia menandatangani SPPBJ karenapelaksanaan seleksi melanggar PeraturanPresiden No. 70 Tahun 2012 tentangPerubahan Kedua Peraturan Presiden No. 54Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/JasaPemerintah;

    b. pengaduan masyarakat atas terjadinyapenyimpangan ketentuan dan prosedur dalampelaksanaan seleksi yang melibatkan Pokja IBPIW dan/atau PPK, ternyata benar;

    c. calon pemenang dan pemenang cadangan 1dan 2 mengundurkan diri;

    d. dugaan KKN dan/atau pelanggaranpersaingan sehat dalam pelaksanaan Seleksidinyatakan benar oleh pihak berwenang;

    e. sanggahan dari peserta yang memasukanpenawaran atas kesalahan prosedur yangtercantum dalam Dokumen Seleksi Penyedia

  • 38

    Barang/Jasa ternyata benar;f. Dokumen dan Pelaksanaan Seleksi tidak

    sesuai dengan Peraturan Presiden No. 4Tahun 2015 Tentang perubahan keempat atasperaturan presiden nomor 54 tahun 2010tentang pengadaan barang/jasa pemerintah danPerpres No. 70 Tahun 2012 tentangPerubahan Kedua Peraturan Presiden No. 54Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/JasaPemerintah;

    37.3 Menteri menyatakan seleksi gagal, apabila:a. sanggahan banding dari peserta ternyata benar;

    ataub. pengaduan masyarakat atas terjadinya KKN

    yang melibatkan KPA, ternyata benar.37.4 Setelah seleksi dinyatakan gagal, maka Pokja I

    BPIW memberitahukan kepada seluruh peserta.37.5 Setelah pemberitahuan adanya seleksi gagal, maka

    Pokja I BPIW meneliti dan menganalisis penyebabterjadinya seleksi gagal, untuk menentukanlangkah selanjutnya, yaitu melakukan:a. evaluasi ulang;b. penyampaian ulang Dokumen Penawaran;c. seleksi ulang; ataud. penghentian proses seleksi.

    37.6 PA/KPA/PPK/ULP dilarang memberikan gantirugi kepada peserta Seleksi bila penawarannyaditolak atau Seleksi dinyatakan gagal.

    37.7 Apabila dari hasil evaluasi penyebab terjadinyaseleksi gagal, mengharuskan adanya perubahanDokumen Seleksi, maka dilakukan Seleksi ulangdengan terlebih dahulu memperbaiki DokumenSeleksi.

    38. Penandatanganan Kontrak

    Setelah SPPBJ diterbitkan, PPK melakukan finalisasiterhadap rancangan Kontrak, dan menandatanganiKontrak pelaksanaan pekerjaan, apabila dananya telahcukup tersedia dalam dokumen anggaran, denganketentuan sebagai berikut:38.1 Penandatanganan Kontrak dilakukan paling

    lambat 14 (empat belas) hari kerja setelahditerbitkan SPPBJ.

    38.2 PPK dan penyedia tidak diperkenankan mengubah

  • 39

    substansi Dokumen Pengadaan sampai denganpenandatanganan Kontrak, kecualimempersingkat waktu pelaksanaan pekerjaandikarenakan jadwal pelaksanaan pekerjaan yangditetapkan sebelumnya akan melewati batastahun anggaran.

    38.3 Dalam hal kontrak tahun tunggal, perubahanwaktu pelaksanaan pekerjaan melewati batastahun anggaran, penandatanganan kontrakdilakukan setelah mendapat persetujuan kontraktahun jamak.

    38.4 PPK dan penyedia wajib memeriksa konsepKontrak meliputi substansi, bahasa, redaksional,angka dan huruf serta membubuhkan paraf padasetiap lembar Dokumen Kontrak.

    38.5 Menetapkan urutan hirarki bagian-bagianDokumen Kontrak dalam Surat Perjanjian denganmaksud apabila terjadi pertentangan ketentuanantara bagian satu dengan bagian yang lain, makaberlaku urutan sebagai berikut:a. adendum Surat Perjanjian (apabila ada);b. pokok perjanjian;c. Berita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi;d. surat penawaran, beserta rincian penawaran

    biaya;e. syarat-syarat khusus Kontrak;f. syarat-syarat umum Kontrak;g. Kerangka Acuan Kerja;h. daftar kuantitas (apabila ada);i. dokumen lainnya, seperti : SPPBJ, BAHS, BAPP.

    38.6 Banyaknya rangkap Kontrak dibuat sesuaikebutuhan, yaitu:a. sekurang-kurangnya 2 (dua) Kontrak asli,

    terdiri dari:1) Kontrak asli pertama untuk PPK dibubuhi

    materai pada bagian yang ditandatanganioleh penyedia; dan

    2) Kontrak asli kedua untuk penyediadibubuhi materai pada bagian yangditandatangani oleh PPK.

    b. rangkap kontrak lainnya tanpa dibubuhimaterai, apabila diperlukan.

    38.7 Penandatanganan Kontrak yang kompleksdan/atau bernilai di atas Rp 100.000.000.000,00(seratus miliar rupiah) dilakukan setelah draftkontrak memperoleh pendapat ahli hukum

  • 40

    kontrak.38.8 Pihak yang berwenang menandatangani Kontrak

    atas nama penyedia adalah direkturutama/pimpinan perusahaan/pengurus koperasiyang disebutkan namanya dalam aktapendirian/anggaran dasar, yang telah didaftarkansesuai dengan peraturan perundang-undangan.

    38.9 Pihak lain yang bukan direktur utama/pimpinanperusahaan/pengurus koperasi yang namanyatidak tercantum dalam akta pendirian/anggarandasar, dapat menandatangani Kontrak, sepanjangpihak tersebut adalah pengurus/ karyawanperusahaan/karyawan koperasi yang berstatussebagai tenaga kerja tetap dan mendapat kuasaatau pendelegasian wewenang yang sah daridirektur utama/pimpinan perusahaan/ penguruskoperasi atau pihak yang sah berdasarkan aktapendirian/anggaran dasar.

  • 41

    BAB III. LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP)A. Lingkup

    Pekerjaan1. Pokja ULP : Kelompok Kerja I Satuan Kerja Badan

    Pengembangan Infrastruktur Wilayah.2. Alamat : Pokja I Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah,

    Gedung BPIW Lantai 3 Kementerian Pekerjaan Umum, Jl.Pattimura No 20, Kebayoran Baru Jakarta Selatan.

    3. Alamat website : www.pu.go.id4. Nama paket pekerjaan : Penyusunan Kebijakan dan Strategi

    Pembangunan Infrastruktur PUPR Jangka Panjang (2015-2025)

    5. Uraian singkat pekerjaan : Menyusun dokumen kebijakan danstrategi penyelenggaraan infrastruktur bidang PUPR 2015-2025 yang terpadu secara lintas sector maupun lintas wilayah.

    6. Jangka waktu penyelesaian pekerjaan: 180 (seratus delapanpuluh) hari kalender.

    B. SumberDana Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan APBN TahunAnggaran 2015.

    C. PemberianPenjelasanDokumenPemilihan

    Pemberian Penjelasan akan dilaksanakan pada :Hari : SeninTanggal : 4 Mei 2015Waktu : 09.00 16.00 wibTempat : R Serbaguna Pendopo, Kementerian Pekerjaan Umum

    dan Perumahan Rakyat.

    D. Mata UangPenawarandan CaraPembayaran

    1. Bentuk mata uang penawaran : Rupiah2. Pembayaran dilakukan dengan cara termijn.

    E. MasaBerlakuPenawaran

    Masa berlaku penawaran selama 60 (enam puluh) hari kalendersejak batas akhir waktu pemasukan penawaran.

    F. JadwalPemasukanDokumenPenawaran

    HariTanggal

    : Jumat s.d Selasa: 1 s.d 12 Mei 2015

    G. Batas AkhirPemasukanPenawaran

    HariTanggalPukul

    : Selasa: 12 Mei 2015: 23.59 WIB (waktu server)

  • 42

    H. PembukaanPenawaran

    HariTanggalPukul

    : Rabu: 13 Mei 2015: 09.00 WIB.

    I. EvaluasiTeknis

    Bobot unsur-unsur pokok yang dinilai :1. Unsur Pengalaman Perusahaan : 10 %

    a. Pengalaman perusahaan peserta harus dilengkapi denganreferensi/kontrak sebelumnya, yang menunjukkan kinerjaperusahaan peserta yang bersangkutan selama 10(sepuluh) tahun terakhir dan dapat dibuktikankebenarannya dengan menghubungi penerbitreferensi/PPK/pemilik pekerjaan.

    b. Apabila tidak dilengkapi referensi/kontrak sebelumnyamaka tidak dinilai.

    c. Apabila dilengkapi referensi namun terbukti tidak benar,maka penawaran digugurkan dan peserta dikenakan DaftarHitam.

    d. Sub unsur pengalaman melaksanakan kegiatan sejenis,dengan bobot sub unsur 75 %, dan ketentuan penilaian subunsur :Dihitung jumlah paket pengalaman perusahaan padapekerjaan yang sesuai. Jumlah paket pengalamanperusahaan yang paling banyak dijadikan pembandinguntuk mendapatkan nilai. Nilai yang diperoleh dikalidengan bobot sub unsur. Rumusan penghitungan sebagaiberikut:NPX = ( ) 100 BobotSubUnsurKeterangan:X = Nama perusahaanNP = Nilai PengalamanJPP = Jumlah Pengalaman Perusahaan

    e. Sub unsur pengalaman melaksanakan di lokasi kegiatan,dengan bobot sub unsur 10 %, dan ketentuan penilaian subunsur :Dihitung jumlah paket pengalaman perusahaan padapekerjaan yang sesuai pada lokasi kegiatan(Provinsi/Kabupaten/Kota). Jumlah paket pengalamanperusahaan yang paling banyak di lokasi kegiatan tersebut,dijadikan pembanding untuk mendapatkan nilai. Nilaiyang diperoleh dikali dengan bobot sub unsur.Rumusan penghitungan sebagai berikut:NPLX = 100 BobotSubUnsurKeterangan:

  • 43

    X = Nama perusahaanNPL = Nilai Pengalaman di LokasiJPPL = Jumlah Pengalaman Perusahaan di Lokasi

    f. Sub unsur kapasitas perusahaan dengan memperhatikanjumlah tenaga ahli tetap, dengan bobot sub unsur 15 %, danketentuan penilaian sub unsur :Dihitung jumlah tenaga ahli tetap terbanyak untukkemudian dijadikan pembanding untuk mendapatkan nilai.Nilai yang diperoleh dikali dengan bobot sub unsur.Rumusan penghitungan sebagai berikut:KPX = 100 BobotSubUnsurKeterangan:X = Nama perusahaanKP = Kapasitas PerusahaanJTAT = Jumlah Tenaga Ahli Tetap

    g. Total bobot seluruh sub unsur = 100 %h. NILAI PENGALAMAN PERUSAHAAN = NP + NPL + KP

    2. Unsur Pendekatan dan Metodologi : 40 %a. Sub unsur pemahaman atas jasa layanan yang tercantum

    dalam KAK, dengan bobot sub unsur 25 %, dan ketentuanpenilaian sub unsur :1) apabila menyajikan dengan baik sesuai dengan tujuan

    yang akan dicapai, diberi nilai : 75 - 1002) apabila menyajikan namun dinilai kurang sesuai

    dengan tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 50 753) apabila tidak menyajikan, diberi nilai : 04) nilai yang didapatkan X bobot sub unsur pemahaman

    atas jasa layanan yang tercantum dalam KAK = NILAIBOBOT sub unsur pemahaman atas jasa layanan yangtercantum dalam KAK.

    b. Sub unsur kualitas metodologi, dengan bobot sub unsur 50%, dan ketentuan penilaian sub unsur (sangat baik, baik,cukup baik, kurang, sangat kurang):1) ketepatan analisa yang disampaikan dan langkah

    pemecahan yang diusulkan sesuai dengan tujuan yangakan dicapai, diberi bobot nilai : 10 %

    2) konsistensi antara metodologi dengan rencana kerjasesuai dengan tujuan yang akan dicapai, diberi bobotnilai: 7,5 %

    3) apresiasi terhadap inovasi sesuai dengan tujuan yangakan dicapai, diberi bobot nilai : 5 %

    4) dukungan data yang tersedia terhadap KAK sesuaidengan tujuan yang akan dicapai, diberi bobot nilai: 5%

    5) uraian tugas sesuai dengan tujuan yang akan dicapai,diberi bobot nilai : 5 %

  • 44

    6) jangka waktu pelaksanaan sesuai dengan tujuan yangakan dicapai, diberi bobot nilai : 2,5 %

    7) program kerja, jadwal pekerjaan, dan jadwal penugasansesuai dengan tujuan yang akan dicapai, diberi bobotnilai : 10 %

    8) organisasi sesuai dengan tujuan yang akan dicapai,diberi bobot nilai : 2,5 %

    9) kebutuhan fasilitas penunjang sesuai dengan tujuanyang akan dicapai, diberi bobot nilai : 2,5 %.

    10) nilai yang didapatkan X bobot sub unsur kualitasmetodologi = NILAI BOBOT sub unsur kualitasmetodologi.

    c. Sub unsur hasil kerja (deliverable), dengan bobot sub unsur20 %, dan ketentuan penilaian sub unsur :1) apabila menyajikan dengan baik sesuai dengan tujuan

    yang akan dicapai, diberi nilai : 75 - 1002) apabila menyajikan namun dinilai kurang sesuai

    dengan tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 50 753) apabila tidak menyajikan, diberi nilai : 04) nilai yang didapatkan X bobot sub unsur hasil kerja

    (deliverable) = NILAI BOBOT sub unsur hasil kerja(deliverable).

    d. Sub unsur gagasan baru yang diajukan oleh peserta untukmeningkatkan kualitas keluaran yang diinginkan dalamKAK, dengan bobot sub unsur 5 %, dan ketentuan penilaiansub unsur :1) apabila menyajikan dengan baik sesuai dengan tujuan

    yang akan dicapai, diberi nilai : 75 - 1002) apabila menyajikan namun dinilai kurang sesuai

    dengan tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 50 753) apabila tidak menyajikan, diberi nilai : 04) Nilai Sub Unsur Gagasan Baru Yang Diajukan Oleh

    Peserta Untuk Meningkatkan Kualitas Keluaran YangDiinginkan dalam KAK = nilai yang didapatkan Xbobot sub unsur .

    e. Total bobot seluruh sub unsur = 100 %f. NILAI PENDEKATAN DAN METODOLOGI = Total NILAI

    seluruh sub unsur X bobot unsur Pendekatan danMetodologi.

    3. Unsur Kualifikasi Tenaga Ahli : 50 %a. Sub unsur tingkat pendidikan, dengan bobot sub unsur 20

    %, dan ketentuan penilaian sub unsur :1) Tingkat pendidikan:

    a) tingkat pendidikan yang disyaratkan dalam KAK,diberi nilai : 100 (seratus);

    b) < tingkat pendidikan yang disyaratkan dalam KAK,diberi nilai : 0 (nol).

    2) Nilai Sub Unsur Tingkat Pendidikan = Nilai yangdidapatkan X bobot sub unsur tinkat pendidikan.

    b. Sub unsur pengalaman kerja profesional seperti yang

  • 45

    disyaratkan dalam KAK, dengan bobot sub unsur 70 %, danketentuan penilaian sub unsur :1) dukungan referensi :

    a) apabila melampirkan referensi dan dapat dibuktikankebenarannya dengan menghubungi penerbitreferensi, maka pengalaman kerja diberi nilai 100(seratus);

    b) apabila tidak dilengkapi referensi maka tidak diberinilai 0 (nol);

    2) perhitungan bulan kerja tenaga ahli, yang dihitungberdasarkan ketentuan yang tercantum dalam IKP, :(i) lingkup pekerjaan :

    a) sesuai, diberi nilai : 1,0b) menunjang, diberi nilai : 0,7c) terkait, diberi nilai : 0,2d) lingkup pekerjaan yang :

    i. sesuai adalah : penyusunan kebijakan danstrategi (renstra), rencana dan evaluasirencana jangka panjang dan menengah,penyusunan indeks, review hasilpembangunan.

    ii. menunjang adalah : Perencanaan danprogram infrastruktur bidang pekerjaanumum dan pr.

    iii. terkait adalah : Perencanaan DED,Pengawasan bidang PUPR.

    (ii) posisi :Team Leader:a) sesuai, diberi nilai : 1,0b) kurang sesuai, diberi nilai : 0,8c) tidak sesuai, diberi nilai : 0,0d) posisi yang :

    i. sesuai adalah : sama atau lebih tinggisebagaimana yang dipersyaratkan dalam KAK.

    ii. kurang sesuai adalah : bekerja sebagai tenagaahli.

    iii. tidak sesuai adalah : tidak sesuai sebagaimanayang dipersyaratkan dalam KAK.

    Tanaga Ahli:a) sesuai, diberi nilai : 1,0b) kurang sesuai, diberi nilai : 0,5c) tidak sesuai, diberi nilai : 0,0d) posisi yang :

    i. sesuai adalah : sama atau lebih tinggisebagaimana yang dipersyaratkan dalamKAK.

    ii. kurang sesuai adalah : sebagai ahli muda.iii. tidak sesuai adalah : tidak sesuai sebagaimana

    yang dipersyaratkan dalam KAK.(iii) perhitungan bulan kerja X nilai lingkup pekerjaan

    X nilai posisi = jumlah bulan kerja profesional

  • 46

    (iv) nilai total seluruh jumlah bulan kerja profesionaldibagi angka 12 = jangka waktu pengalaman kerjaprofesional

    (v) nilai jangka waktu pengalaman kerja profesional:a) memiliki 5 tahun pengalaman kerja

    profesional pada KAK, diberi nilai 100 (seratus);b) memiliki < 5 tahun pengalaman kerja

    profesional pada KAK, diberi nilai proporsional(sesuai pengalaman);

    3) Nilai Sub Unsur Pengalaman Kerja Profesional = NilaiJangka Waktu Pengalaman Kerja Profesional X Bobot SubUnsur.

    c. Sub unsur sertifikat keahlian/profesi1, dengan bobot subunsur 10 % dan ketentuan penilaian sub unsur :1) memiliki, diberi nilai : 100 (seratus).2) tidak memiliki, diberi nilai : 0 (nol).3) Nilai Sub Unsur Sertifikat Keahlian/Profesi = nilai yang

    didapatkan X bobot sub unsur sertifikat keahlian/profesi.d. Total bobot seluruh sub unsur = 100 %.e. Total NILAI seluruh sub unsur = NILAI 1 (SATU) ORANG

    TENAGA AHLI.f. Nilai 1 (Satu) Orang Tenaga Ahli X bobot tenaga ahli =

    NILAI tenaga ahli.g. Total NILAI seluruh tenaga ahli X bobot unsur Kualifikasi

    Tenaga Ahli = NILAI KUALIFIKASI TENAGA AHLI.4. Nilai Evaluasi Teknis = NILAI PENGALAMAN PERUSAHAAN +

    NILAI PENDEKATAN DAN METODOLOGI + NILAIKUALIFIKASI TENAGA AHLI

    5. Ambang batas nilai teknis (passing grade) = 65.J. Pembukaan

    PenawaranSampul II

    HariTanggalPukul

    : Senin: 25 Mei 2015: 09.00 WIB

    K. EvaluasiBiaya

    1. [untuk Metode Evaluasi Kualitas dan Biaya]Bobot Penawaran Teknis : 80 %Bobot Penawaran Biaya : 20 %.

    L. Unit BiayaPersonilBerdasar-kan SatuanWaktu

    Unit biaya personil berdasarkan satuan waktu dihitung sebagaiberikut:1 (satu) bulan : 22 (dua puluh dua) hari kerja

    1 Sertifikat keahlian/profesi dipersyaratkan untuk keahlian konsultan yang sudah memilikiorganisasi profesi.

  • 47

    M. Sanggahan,SanggahanBandingdanPengaduan

    1. Sanggahan ditujukan kepada Pokja I BPIW.2. Tembusan sanggahan ditujukan kepada :

    a. PPK : Satker Badan Pengembangan Infastruktur Wilayah.b. PA/KPA : Kepala Satuan Kerja Badan Pengembangan

    Infrastruktur Wilayah.c. APIP : Inspektur Jenderal Kementerian Pekerjaan Umum

    dan Perumahan Rakyat.3. Sanggahan Banding ditujukan kepada : Menteri Pekerjaan

    Umum dan Perumahan Rakyat.4. Tembusan sanggahan banding ditujukan kepada :

    a. PPK : Satker Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah.d. Pokja ULP : Pokja I BPIW.e. APIP : Inspektur Jenderal Kementerian Pekerjaan Umum

    dan Perumahan Rakyat.

    5. Pengaduan ditujukan kepada Inspektorat JenderalKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.

    N. JaminanSanggahanBanding

    1. Besarnya jaminan sanggahan banding sebesar 2% dari HPS.2. Jaminan sanggahan banding ditujukan kepada Pokja I

    BPIW.3. Jaminan Sanggahan Banding dicairkan dan disetorkan pada

    Kas Negara.

  • 48

    BAB IV. KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

    Penyusunan Outlook Pembangunandan Indeks Daya Saing Infrastruktur

    1. Latar BelakangRPJMN 2015-2019 telah tersusun melalui Perpres No 2/2015 yang

    memuat rencana pembangunan 5 tahun kedepan untuk mencapai targetpenyelenggaraan infrastruktur meliputi (1) Ketersediaan infrastruktursesuai tata ruang; (2) Berkembangnya jaringan transportasi; (3)Terpenuhinya pasokan tenaga listrik yang handal dan efisien; (4) Mulaidimanfaatkannya tenaga nuklir untuk pembangkit listrik; (5)Terwujudnya konservasi sumber daya air dan terpenuhinya penyediaanair minum untuk kebutuhan dasar Pengembangan infrastrukturperdesaan mendukung pertanian; (6) Pemenuhan kebutuhan huniandidukung sistem pembiayaan jngk panjang; dan (7) Terwujudnya kotatanpa permukiman kumuh.

    Target-target pembangunan infarstruktur tersebut sudah ditetapkandan harus dapat dicapai oleh setiap K/L baik itu target output maupuntarget outcome (sasaran nasional). Untuk mencapai target pembangunantersebut, diperlukan sebuah media yang dapat digunakan untukmemprediksi perkembangan pembangunan di Indonesia yang akanberjalan dengan menyusun sebuah outlook pembangunan infrastrukturIndonesia 2016.

    Prediksi pembangunan infrastruktur PUPR 2016 mencakup gambaranke depan kondisi, kualitas, kuantitas, dan pembiayaan infrastruktur dariberbagai aspek dan tipologi. Dasar dalam melakukan prediksi adalahproyeksi ekonomi makro dalam lingkup global, regional, nasional maupunlokal. Selain itu meninjau perkembangan sosial dan politik Indonesia 2016berdasarkan tren perkembangan tahun sebelumnya. Proyeksi tersebut jugamempertimbangkan program penyelenggaraan infrastruktur nasionalyang telah dituangkan dalam dokumen perencanaan pembangunanjangka menengah. Selain prediksi pembangunan ke depan, dianalisis juga

  • 49

    mengenai Analisis juga akan didasarkan pada upaya Pemerintah dalammengatasi hambatan dan tantangan penyelenggaraan infrastruktur,antara lain : ketidakpastian perundang-undangan, birokrasi yang lambat,dan permasalahan pengadaan lahan.

    Sedangkan ketersediaan infrastruktur yang berkualitas merupakansalah satu faktor penentu daya tarik suatu kawasan/wilayah, disampingfaktor kualitas lingkungan hidup, image, dan masyarakat (budaya).Sementara itu, kinerja infrastruktur merupakan faktor kunci dalammenentukan daya saing global, selain kinerja ekonomi makro, efisiensipemerintah, dan efisiensi usaha. Dalam hal daya saing global tersebut,beberapa lembaga internasional secara berkala mengeluarkanpemeringkatan atas kinerja infrastruktur Indonesia. Dengan demikian,infrastruktur dipandang menjadi elemen penting dari daya saing globalsuatu bangsa.

    Sebagai badan struktural di bawah Kementerian PU PERA yangmembidangi infrastruktur, Badan Pembangunan Infrastruktur Wilayah(BPIW) berperan penting dalam mendukung peningkatan daya saingBangsa Indonesia. Berdasarkan Peraturan Presiden No. 15 Tahun 2015tentang Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, BadanPembangunan Infrastruktur Wilayah (BPIW) mempunyai fungsiperencanaan (planning) dalam siklus manajemen organisasi POAC(Planning - Organizing - Actuating - Controlling). Lebih dalam lagimelalui Pasal 24, Perpres No. 7 Tahun 2015 tentang OrganisasiKementerian Negara, disebutkan bahwa Badan mempunyai tugasmenyelenggarakan dukungan yang bersifat substantif kepada seluruhunsur organisasi di lingkungan Kementerian untuk mendukungpencapaian tujuan dan sasaran strategis Kementerian dalammeningkatkan daya saing bangsa.

    Dalam Global Competitiveness Yearbook, sektor infrastruktur menjadisalah satu sektor penting yang menentukan tingkat daya saing globalIndonesia. Laporan yang dikeluarkan oleh World Economic Forum inimenilai tingkat kompetitifitas suatu negara dalam tiga aspek utama yaitu:pemenuhan kebutuhan dasar, penambah efisiensi dan faktor-faktorinovasi dan mutakhir. Infrastruktur termasuk dalam penilaian

  • 50

    pemenuhan kebutuhan dasar bersama penilaian atas institusi, lingkunganmakro-ekonomi dan pendidikan dasar serta kesehatan. Dalam laporantersebut, faktor infrastruktur ini adalah faktor yang menjadi penghambatdalam berbisnis, meskipun terdapat trend membaik. Pada tahun 2008,faktor infrastruktur (peringkat 86 dunia) menjadi faktor penghambatterbesar kedua setelah birokrasi pemerintahan yang tidak efisien.Sementara itu pada tahun 2014, faktor infrastruktur (peringkat 61 dunia)menjadi faktor penghambat terbesar ketiga setelah birokrasi pemerintahanyang tidak efisien dan korupsi.

    Untuk itu, diperlukan suatu Outlook pembangunan infratsrukturPUPERA, sebagai arahan untuk penyelenggaraan pembangunan tahun2016 sekaligus sebagai acuan keterpaduan pembangunan infrastrukturdalam mendukung pengembangan indeks infrastruktur di Indonesia.

    2. Dasar Hukuma. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2004 tentang

    Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional yang memayungi sistemperencanaan sektoral skala Nasional, beserta peraturan perundanganturunannya.

    b. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 04/PRT/M/2009 tentangSistem Manajemen Mutu Departemen Pekerjaan Umum

    c. Peraturan Presiden No. 15 Tahun 2015 tentang KementerianPekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat

    d. Peraturan Presiden No. 7 Tahun 2015 tentang OrganisasiKementerian Negara

    e. Peraturan Menteri PAN dan RB No. 54 Tahun 2014 Tentang PetunjukTeknis Perjanjian Kinerja

    f. Peraturan Menteri PAN dan RB No. 20 Tahun 2013 TentangPerubahan Lampiran Peraturan Menteri Pendayagunaan AparaturNegara dan Reformasi Birokrasi Nomor 25 Tahun 2012 TentangPetunjuk Pelaksanaan Evaluasi Akuntabilitas Kinerja InstansiPemerintah

    g. Instruksi Presiden Republik Indonesia No. 7 Tahun 2012, tentangAkuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

  • 51

    3. Tujuan dan Sasarana. Tujuan Pekerjaan

    Tujuan dilaksanakannya pekerjaan ini adalah :1. Menyusun dokumen outlook pembangunan infrastruktur

    Indonesia yang dapat digunakan oleh pemangku kepentingan diberbagai sektor infrastruktur (Pemerintah ataupun swasta)sebagai roadmap dalam menjalankan pembangunan infrastrukturdi Indonesia

    2. Menyusun dokumen pengembangan indeks daya sainginfrastruktur Indonesia melalui sebuah formulasi yangmenghasilkan indeks untuk mengukur tingkat daya sainginfrastruktur yang mencerminkan sejumlah kriteria atau indikatorkinerja penyelenggaraan infrastruktur.

    b. Sasaran PekerjaanSasaran dilaksanakannya pekerjaan ini adalah:1. Tersusunnya dokumen outlook pembangunan infrastruktur

    Indonesia yang dapat digunakan oleh pemangku kepentingan diberbagai sektor infrastruktur (Pemerintah ataupun swasta)sebagai roadmap dalam menjalankan pembangunan infrastrukturdi Indonesia

    2. Tersusunnya dokumen pengembangan indeks daya sainginfrastruktur Indonesia melalui sebuah formulasi yangmenghasilkan indeks untuk mengukur tingkat daya sainginfrastruktur yang mencerminkan sejumlah kriteria atau indikatorkinerja penyelenggaraan infrastruktur.

    4. Ruang Lingkup Kegiatan yang DilaksanakanRuang lingkup kegiatan ini adalah sebagai berikut :1. Pengumpulan informasi dan studi literatur terkait kapasitas pelaku

    infrastruktur dalam pelaksanaan pembangunan Infrastruktur PU danPerumahan Rakyat;

  • 52

    2. Mengidentifikasi program penyelenggaraan infrastruktur nasionalyang telah dituangkan dalam dokumen perencanaan pembangunanjangka menengah;

    3. Pengumpulan informasi pembangunan infrastruktur PUPR 2016 yangmencakup gambaran ke depan kondisi, kualitas, kuantitas, danpembiayaan infrastruktur dari berbagai aspek dan tipologi;

    4. Melakukan identifikasi proyeksi ekonomi makro dalam lingkupglobal, regional, nasional maupun lokal;

    5. Melakukan identifikasi perkembangan sosial dan politik Indonesia2016 berdasarkan tren perkembangan tahun-tahun sebelumnya;

    6. Inventarisasi masalah dan upaya Pemerintah dalam mengatasihambatan dan tantangan penyelenggaraan infrastruktur;

    7. Melakukan penyusunan overview pembangunan infrastrukturIndonesia 2016 yang dikaitkan dengan parameter outlook yang telahdiidentifikasi;

    8. Melakukan identifikasi dan standar daya saing infrastruktur yangdiperlukan untuk menentukan target kualitas hasil pembangunaninfrastruktur wilayah;

    9. Menginventarisir dan mengidentifikasi permasalahan rendahnyakapasitas daya saing pelaku pembangunan Infrastruktur PU danPerumahan Rakyat khususnya Bidang Pembangunan InfrastrukturWilayah;

    10. Melakukan evaluasi manfaat peningkatan kapasitas pelakupembangunan yang