commitment to excellence - bankwoorisaudara.com · peningkatan kepekaan terhadap sistem dan...

446
Commitment to Excellence Komitmen untuk Keunggulan ANNUAL REPORT 2016 LAPORAN TAHUNAN PT. Bank Woori Saudara Indonesia 1906, Tbk

Upload: others

Post on 16-Oct-2019

33 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • Commitment to ExcellenceKomitmen untuk Keunggulan

    A n n u A l R e p o R t 2 0 1 6 l A p o R A n t A h u n A nPT. Bank Woori Saudara Indonesia 1906, Tbk

  • Komitmen untuk Keunggulan

    CommitmentExcellenceto

    Tahun 2016 merupakan tahun yang penuh tantangan. Perekonomian Nasional sepanjang tahun 2016 masih dihadapkan dengan berbagai tantangan di semua sektor, termasuk perbankan. Kendati demikian, kondisi tersebut tak menyurutkan pencapaian usaha PT Bank Woori Saudara 1906 Tbk. untuk memberikan yang terbaik. Bank senantiasa berkomitmen dalam rangka meningkatkan daya saing Bank, terutama di segmen retail banking di Indonesia.

    Salah satu komitmen tersebut diwujudkan dengan merilis Woori Global Standard System (WGSS). Implementasi WGSS juga membuahkan hasil terhadap kinerja bank di segmen yang berbasis kredit konsumer, sekaligus menopang sektor konsumsi masyarakat. Sinergi antara Indonesia dan Korea yang telah berjalan dua tahun telah meningkatkan pencapaian kredit sebesar 17,78% jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya.

    Pencapaian Bank tak lepas dari strategi yang dijalankan manajemen yang terus melakukan inovasi di berbagai bidang, baik yang berhubungan dengan produk maupun layanan yang diberikan kepada Nasabah. Selain itu, Bank juga melakukan sejumlah inovasi untuk membuat proses kerja menjadi lebih efektif dan efisien. Bank senantiasa mengutamakan kinerja yang baik. Pada tahun 2016 BWS telah memulai menekankan peningkatan kepekaan terhadap sistem dan prosedur yang ada, dan mematuhi peraturan internal sehingga angka NPL dapat ditekan lebih maksimal.

    Segenap elemen Insan Perseroan juga senantiasa bersinergi untuk mencapai tujuan perusahaan. Sinergi merupakan salah satu kunci strategis Bank dalam mencapai kinerja usaha yang gemilang. Sinergi tersebut diimplementasikan dalam hal etos kerja, layanan jasa dan produk, pemasaran yang baik, serta identifikasi secara akurat produk di segmen ritel dan korporasi.

    Year 2016 was a year filled with challenges. The national economy throughout the year was still faced with various challenges in all sectors, including banking. Nevertheless, such condition did not dampen the spirit of PT Bank Woori Saudara 1906 Tbk to deliver the best. Bank continuous to make commitments to enhancing its competitive edges, particularly in the banking retail segment in Indonesia.

    One of the commitments was embodied by launching the Woori Global Standard System (WGSS). WGSS implementation was fruitful for the Bank’s performance in the consumer loan-based segment and also helped to encourage the public consumption sector. The two-year synergy between Indonesia and Korea has contributed to the increase in loan achievement by 17.78% if compared to the previous year.

    The Bank’s achievement is owing to the strategies taken by the Management that continues seeking innovations in various areas related to both products and services. In addition, Bank has also made several innovations to make work processes more effective and efficient. Bank always prioritizes good performance. In 2016, BWS started to increasing the sensitivity to the existing system and procedures and complying with internal regulations, so that NPL ratios could be minimized.

    All persons in the Company are always making synergy in order to achieve company’s goals. Synergy is one of the Bank’s key strategies in pursuing outstanding business performance. The synergy is implemented in work ethics, products and services, good marketing, as well as accurate identification of products in the retail and corporate banking.

  • Laporan Tahunan 2014Annual Report

    TransformaTion and CollaboraTion

    To build beTTer fuTure

    Annual Report 2015 Laporan Tahunan

    Sinergi dan Akselerasi untuk Mewujudkan KeunggulanSynergy and Acceleration for Excellence

    KESINAMBUNGAN TEMAContinuity of theme

    SINErGI dAN AKSElErASI UNTUK MEWUjUdKAN KEUNGGUlANKeberhasilan Bank Woori Saudara yang tumbuh secara agresif

    di tahun 2015 merupakan buah dari sinergi antar semua elemen Perseroan demi hasil yang terbaik. Merger dan akusisi Bank mendatangkan iklim usaha yang positif karena hasil sinergi

    membuahkan kebijakan strategi yang tepat sasaran dan berjalan harmonis.

    TrANSforMATIoN ANd CollABorATIoN To BUIld BETTEr fUTUrE

    Pencapaian Bank Woori Saudara dalam rangka menjawab tantangan terhadap industri perbankan tanah air serta prospek

    usaha Bank pada masa mendatang untuk terus membangun masa depan yang lebih baik.

    Synergy and acceleration to PurSue excellenceBank Woori Saudara’s success in growing aggresively in the year 2015 was a result of the synergy of all elements in the Company to produce

    the best results. The Bank’s merger and acquisition have created a positive business climate owing to the synergy that has produced right-

    on-target strategies and been running in harmony.

    tranSformation and collaboration to build better future

    Bank Woori Saudara’s achievement in addressing the challenges to the country’s banking industry and the Bank’s business prospects for a

    better future.

    2015

    2014

    Laporan Tahunan 2014

    Annual Report

    TransformaTion and Collab

    oraTion

    To build beTTer fuTure

    Annual Report 2015 Laporan Tah

    unan

    Sinergi dan Akselerasi untuk Mew

    ujudkan Keunggulan

    Synergy and Acceleration for Ex

    cellence

  • In Pursuit of Growth and QualityMewujudkan Pertumbuhan dan Menyempurnakan Kualitas

    Laporan Tahunan 2012 | PT Bank Himpunan Saudara 1906, Tbk

    IN PUrSUIT of GroWTh ANd QUAlITyMemasuki tingkat pencapaian baru, Bank Saudara semakin fokus pada pertumbuhan yang berkelanjutan dan penyempurnaan kualitas, yang pada gilirannya akan mengantar Bank Saudara menjadi bank yang unggul, terkemuka dan terdepan dalam layanan dan kinerja.

    GroWTh ANd QUAlITyBank Saudara berada di tengah perjalanan dalam pencapaian program 123, yaitu 1 Tujuan untuk Mencapai 2 Digit Triliun Aset dalam 3 Tahun ke Depan. Program yang merupakan perwujudan keinginan Perseroan untuk menjadi bank kelas menengah yang tangguh di tengah persaingan perbankan Indonesia.

    in PurSuit of growth and QualityEntering a new level of achievement, Bank Saudara has been more focused on the sustainable growth and quality enhancement, which in turn will bring Bank Saudara to become an outperforming, prominent and leading bank in services and performance.

    growth and QualityBank Saudara was in the journey to realize the 123 program: 1 Goal to Achieve 2 Digit Trillions of Assets in 3 Years Ahead. The program manifested the Bank’s aspiration of becoming a middle-class bank that is tough in the competitive banking industry in Indonesia.

    2013

    2012

    In Pursuit of Growth and Quality

    Mewujudkan Pertumbuhan dan M

    enyempurnakan Kualitas

    Laporan Tahunan 2012 | PT Bank H

    impunan Saudara 1906, Tbk

  • 6 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    jEjAK lANGKAhMilestone

    1906Didirikan oleh 10 Saudagar pasar Baru sebagai organisasi simpan

    pinjam dengan nama himpoenan Soedara.

    The Bank was established by 10 Pasar Baru Merchants as loan and saving organization under the name Himpoenan Soedara.

    1991Medco Group menjadi pemegang saham pengendali dan ikut dalam pengurusan Bank. Di bawah tim manajemen yang baru, Bank Saudara melangkah untuk berkembang menjadi bank yang solid dan terpercaya. Selanjutnya Bank berganti nama menjadi “pt Bank hS 1906”

    Medco Group became the controlling shareholder and was involved in the Bank’s management. Under the new management team, Bank Saudara developed toward a solid and trusted bank.

    193516 oktober 1935

    perkumpulan himpoenan Soedara kembali mendapat pengesahan dari pemerintah Kolonial Belanda.

    Himpoenan Soedara organization was ratified by the Dutch Colonial Government.

    19937 April 1993

    Memperoleh perubahan status menjadi Bank umum serta diikuti dengan perubahan nama dan logo menjadi Bank hS 1906

    The Bank changed its status to Commercial Bank, followed by the change of name and logo to Bank HS 1906.

    Juli 1993Mulai beroperasi sebagai Bank umum

    The Bank operated as Commercial Bank.

    1997Krisis moneter melanda Asia dan Indonesia, sebagaimana bank – bank

    lain, Bank Saudara juga terkena dampak negatif krisis tersebut, yang tercermin dari menurunnya indikator kinerja finansial bank.

    Monetary crisis affected Asia and Indonesia. Bank Saudara, similar to other banks, was affected by the negative impact of the crisis as

    reflected in the declining financial performance indicator.

    1999BWI (yang saat itu bernama pt Bank Korea Commercial Surya)

    melakukan penggabungan usaha dengan pt. hanil tamara Bank dengan persetujuan Bank Indonesia melalui Surat Keputusan no.

    1/17/Kep.DGS/199 tertanggal 24 Desember 1999

    BWI (named PT Bank Korea Commercial Surya) merged with PT Hanil Tamara Bank with approval from Bank Indonesia through Decree No.

    1/17/KEP.DGS/199 dated December 24, 1999.

    19134 oktober 1913Mendapat pengakuan dan pengesahan sebagai “Vereeniging” (perkumpulan) oleh pemerintah Kolonial Belanda

    The organization received approval and ratification as “Vereeniging” (organization) by the Dutch Colonial Government.

    19554 Februari 1955Mendapatkan izin dari pemerintah Indonesia untuk menjalankan usaha Bank tabungan

    The organization was stipulated by the Government of Indonesia to engage in Savings Bank business.

    197415 Juni 1974

    perkumpulan himpoenan Soedara berubah menjadi berbentuk perseroan terbatas dengan nama pt Bank tabungan hS 1906.

    The Bank received permit to change its legal entity to Limited Liability Company under new name: PT Bank Tabungan HS 1906.

    199529 Agustus 1995Bank Woori Indonesia (BWI) didirikan berdasarkan Akta pendirian no. 46 sebagaimana diubah dengan Akta pendirian no. 48 tanggal 21 September 1995 yang keduanya dibuat di hadapan Sri nanning, Sh notaris di Jakarta dan telah mendapatkan pengesahan dari Menkumham no. C2-12046.ht.01.01.th.95 tanggal 25 September 1995 serta diumumkan dalam BnRI no. 100 tanggal 15 Desember 1995, tambahan no. 10276.

    Bank Woori Indonesia (BWI) was established pursuant to Deed of Establishment No. 46 as amended by Deed of Establishment No. 48 dated September 21, 1995, both of which were prepared in the presence of Sri Nanning, SH, Notary in Jakarta, ratified by Minister of Law and Human Rights No. C2-12046.HT.01.01.TH.95 dated September 25, 1995 and was annouced in BNRI No. 100 dated December 15, 1995, Supplementary No. 10276.

    22 oktober 1995BWI memperoleh izin operasiBWI received operating license.

    16 november 1995BWI memulai kegiatan komersialnyaBWI started its commercial activities.

  • 7LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    200712 September 2007

    Memperoleh persetujuan Bapepam – lK (sekarang oJK) untuk menjadi Bank umum Kustodian di pasar Modal

    The Bank was aproved by Bapepam-LK (now OJK)to become Custodian Commercial Bank in Capital Market.

    15 Desember 2006Bank Saudara menawarkan saham perdana kepada masyarakat dan mencatatkan sahamnya di Bursa efek Jakarta (sekarang Bursa efek Indonesia)

    Bank Saudara issued initial shares to the public and listed its share in Jakarta Stock Exchange (now Indonesia Stock Exchange).

    2004untuk keperluan re-branding guna memperkokoh citra baik dan posisinya, Bank merubah namanya menjadi pt Bank himpunan Saudara 1906

    The Bank changed its name to PT Bank Himpunan Saudara 1906 for re-branding and cementing its good image and position.

    200822 Februari 2008Mendapat izin operasional sebagai Bank Devisa

    The Bank received approval of operation as Foreign Exchange Bank.

    2006Berubah status menjadi perusahaan terbuka, nama Bank berubah pula

    menjadi “pt Bank himpunan Saudara 1906 tbk” serta meluncurkan logo dan identitas korporat dengan nama baru “Bank Saudara” sejalan

    dengan upaya membangun citra yang kokoh dalam menghadapi persaingan dalam industri perbankan.

    Following its status change into public company, the Bank changed its name to “PT Bank Himpunan Saudara 1906 Tbk” and launced new logo and corporate identity under “Bank Saudara”. This attempt reflected the

    effort to establish firm image in facing challenges in banking industry.

    2002BWI (yang saat itu bernama pt. Bank hanvit Indonesia) mengubah

    namanya menjadi pt. Bank Woori Indonesia berdasarkan Akta pernyataan Keputusan Rapat no.116 tanggal 24 Juni 2002 yang

    dibuat di hadapan Aulia taufani Sh, sebagai pengganti Sutjipto, Sh, notaris di Jakarta dan telah mendapat persetujuan dari Menkumham

    no. C-11972.ht.01.04.th.2002 tanggal 2 Juli 2002

    Bank Indonesia juga telah menyetujui perubahan nama tersebut melalui Surat Keputusan no. 4/129/ Kep.DpG/2002 tanggal 19 Juli

    2002 serta diumumkan dalam BnRI no. 72 tanggal 6 September 2002. tambahan no. 10242

    BWI (named PT Bank Hanvit Indonesia) changed its name to PT Bank Woori Indonesia pursuant to Deed of Meeting Resolution No. 116 dated

    June 24, 2002.

    Bank Indonesia approved the change of name by the issuance of Decree No. 4/129/KEP.DpG/2002 dated July 19, 2002, announced in BNRI No.

    72 dated September 6, 2002, Supplementary No. 10242

    2000Selanjutnya pt Bank Korea Commercial Surya diubah namanya menjadi pt Bank hanvit Indonesia dengan persetujuan dari Bank Indonesia melalui Surat Keputusan no. 2/3/Kep/ DpG/2000 tanggal 4 Februari 2000

    PT Bank Korea Commercial Surya changed its name to PT Bank Hanvit Indonesia with the approval from Bank Indonesia through Decree No. 2/3/KEP/DpG/2000 dated February 2000.

    2009Bank Saudara melakukan penawaran umum terbatas-I (put-I) dengan hak Memesan efek terlebih Dahulu (hMetD) sejumlah 750.000.000 (tujuh ratus

    lima puluh juta) saham, dengan nilai nominal Rp100 (Seratus rupiah)

    Memulai kerjasama dengan Western Union dalam penyediaan jasa layanan pengiriman uang. Selain itu Bank Saudara juga menambah jasa layanan dengan melayani setoran penerimaan negara berdasarkan penunjukan

    dari Menteri Keuangan sebagai Bank persepsi/Devisa persepsi

    Bank Saudara performed Limited Liability Company – I (PUT – I) with Preemptive Rights (HMETD) amounted to 750,000,000 (Seven hundred

    fifty million) shares and nominal value of Rp100 (One hundred rupiah).

    The Bank cooperated with Western Union in providing remittance service. The Bank also added deposit revenue service based on the appointment from the

    Minister of Finance as Perception / Foreign Exchange Perception Bank.

    201123 november 2011

    penerbitan obligasi Bank Saudara I tahun 2011 Dalam rangka mengembangkan pasar kredit di Indonesia, Bank Saudara menerbitkan obligasi Bank Saudara I tahun 2011 senilai Rp250 miliar yang listing di Bursa efek Indonesia tanggal 23 nopember 2011.

    Issuance of Bank Saudara Bond I Year 2011. In order to develop credit market in Indonesia, Bank Saudara issued Bank Saudara BondI Year 2011 worth of Rp250 billion, which is listed in Indonesia Stock Exchange on November 23, 2011.

  • 8 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    201526 Februari 2015

    pt Bank himpunan Saudara 1906 tbk (Bank Saudara) mengumumkan pergantian nama dan logo pada hari Kamis 26 februari 2015 bertempat di Soehanna hall, The Energy SCBD Jakarta. Setelah penggabungan ini, nama resmi perusahaan berubah menjadi pt Bank Woori Saudara Indonesia 1906 tbk, dan nama panggilan komersial akan menjadi Bank Woori Saudara.

    PT Bank Himpunan Saudara 1906 Tbk (Bank Saudara) announced the change of name and logo on Thursday, February 26, 2015 in Soehanna Hall, The Energy SCBD Jakarta. After the merger, the Company’s adopted new a legal name “PT Bank Woori Saudara Indonesia 1906 Tbk and new commercial nickname “Bank Woori Saudara”.

    8 Desember 2015Dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan dalam bertransaksi Bank Woori Saudara (BWS) meluncurkan BWS Debit Card yang dapat memudahkan para nasabah dalam bertransaksi.

    In an effort to enhance service quality in transactions, Bank Woori Saudara (BWS) launched BWS Debit Card to facilitate the customers in doing transactions.

    201221 november 2012

    pada 21 nopember 2012 Bank Saudara menerbitkan obligasi Subordinasi Bank Saudara I dan obligasi Bank Saudara II tahun 2012

    sebesar Rp300 Miliar.

    On November 21, 2012, Bank Saudara issued Bank Saudara Subordinated Bond I and Bank Saudara Bond II Year 2012 worth of Rp300 Billion

    201621 november 2016

    Bank Woori Saudara resmi merilis (Woori Global Standard System) yang merupakan implementasi core banking system sehingga nasabah bisa

    memaksimalkan fitur internet banking. Implementasi WGSS merupakan komitmen Bank untuk senantiasa meningkatkan kenyamanan dan

    pengalaman perbankan secara maksimal.

    Bank Woori Saudara officially launched Woori Global Standard System as the Bank’s Core Banking System to enable customers to maximize internet banking

    features. Implementation of WGSS is testament to the Bank’s commitment to always enhancing banking comfort and experience at the most.

    201428 Januari 2014

    terjadi perubahan susunan pemegang saham Bank Saudara yang diakibatkan penjualan 764.403.090 lembar saham atau setara

    dengan 33% saham Bank Saudara milik Arifin panigoro dan pt Medco Intidinamika kepada Woori Bank, Korea dan pt Bank Woori Indonesia

    Bank Saudara’s shareholder composition change due to divestment of 764,403,090 of share or equal to 33% of Bank Saudara’s shares by Arifin

    Panigoro and PT Medco Intidinamika to Woori Bank Korea and PT Bank Woori Indonesia

    30 Desember 2014

    pt Bank himpunan Saudara 1906 tbk telah memperoleh persetujuan dari Bank Indonesia melalui surat tertanggal 30 Desember 2013

    terkait pembelian 33% (tiga puluh tiga persen) saham Bank Saudara oleh Woori Bank Korea. penggabungan usaha (Merger) pt Bank

    Woori Indonesia ke dalam pt Bank himpunan Saudara 1906 tbk (“perseroan”) telah berlaku efektif sejak tanggal 30 Desember 2014.

    PT Bank Himpunan Saudara 1906 Tbk has gained approval from Bank Indonesia through letter dated December 30, 2013 related to the acquiring

    of 33% (thirty per cent) of shares of Bank Saudara by Woori Bank, Korea Merger of PT Bank Woori Indonesia with PT Bank Himpunan Saudara 1906

    Tbk (“The Company”) was effective since December 30, 2014

    201318 April 2013

    Grand opening Gedung Bank Saudara sekaligus bertepatan dengan hut Bank Saudara ke 107 pada 18 April 2013. Kantor pusat Bank Saudara yang semula berlokasi di Jalan Buah Batu no. 58 Bandung kemudian pindah ke Gedung Bank Saudara di Jalan Diponegoro no. 28 Bandung.

    Grand opening of Bank Saudara building, in commemoration of Bank Saudara’s 107th anniversary on April 18, 2013. Head Office of Bank Saudara was relocated from Jalan Buah Batu No. 58 Bandung to Jalan Diponegoro No. 28, Bandung.

  • 9LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

  • 10 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    dAfTAr ISItable of Content

    4 KeSInAMBunGAn teMAContInuIty oF theMe

    6 JeJAK lAnGKAhMIleStone

    1 PendahuluanIntroductIon14 Ikhtisar Data Keuangan penting

    Key Financial highlights

    16 Kinerja SahamShare performance

    17 Kilas Kinerjaperformance highlights

    18 penghargaan Dan peristiwa pentingAwards And Significant events

    20 peristiwa penting 20162016 Significant events

    24 laporan Dewan KomisarisReport of the Board of Commissioners

    32 laporan Dewan DirekturReport of the Board of Directors

    2 pRoFIl peRuSAhAAncompany profIle47 Informasi umum perusahaan

    General Information of the Company48 Riwayat Singkat perusahaan

    Brief history of the Company52 Bidang usaha

    Business Field54 produk Dan Jasa

    product And Services58 Struktur organisasi

    organization Structure 60 Visi, Strategi, dan Slogan

    Vision, Strategies, And Slogan62 Budaya Kerja

    Core Values63 Makna logo perusahaan

    Meaning of the Company’s logo65 profil Dewan Komisaris

    profile of the Board of Commissioners66 profil Dewan Komisaris

    profile of the Board of Commissioners69 profil Dewan Direksi

    profile of the Board of Directors

    70 profil Dewan Direksiprofile of the Board of Directors

    74 pejabat eksekutifexecutive officers

    78 Sumber Daya Manusiahuman Capital

    88 Komposisi pemegang SahamShareholders Composition

    88 Kepemilikan Saham Di perusahaan lainShare ownership In other Companies

    90 Struktur Grup perusahaanCorporate Group Structure

    91 Kronologi pencatatan Saham dan obligasiInitial public offering of Shares And Bonds

    95 lembaga profesi penunjang pasar ModalCapital Market Supporting Institutions And professions

    95 Informasi entitas Anak perusahaan Dan entitas AsosiasiInformation on Subsidiary And Associate

    96 Jaringan usahaBusiness network

    3 AnAlISA DAn peMBAhASAn MAnAJeMenmanagement dIscussIon and analysIs102 Analisa Dan pembahasan Manajemen

    Management Discussion And Analysis103 tinjauan umum Makro ekonomi

    Macro economic overview105 tinjuan Segmen usaha

    Business Segment Review111 tinjauan Keuangan

    Financial Review121 Rasio-Rasio Keuangan

    Financial Ratios122 Struktur Modal Dan Kebijakan Manajemen Atas

    Struktur ModalCapital Structure And Management policy on Capital Structure

    123 Informasi Dan Fakta Material yang terjadi Setelah tanggal laporan AkuntanMaterial Information And Fact occuring After the Date of the Accountant’s Report

    123 Informasi Material Mengenai Investasi, ekspansi, Dan DivestasiMaterial Information About the Investment, expansion And Divestment

  • 11LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    123 Informasi transaksi Afiliasi, transaksi Dengan pihak Berelasi, Serta transaksi yang Mengandung Benturan KepentinganInformation Regarding transactions With Affiliates, Related parties, And transactions Bearing Certain Conflict of Interest

    124 penyediaan Dana Kepada pihak terkait (Related party) Dan penyediaan Dana Besar (large exposure)provision of Funds to Related party And large exposures

    126 Realisasi penggunaan Dana hasil penawaran umumRealization of the use of proceeds From public offering

    126 program Kepemilikan Saham oleh Manajemen Dan Karyawan (eSop/MSop)employee Stock option plan / Management Stock option plan (eSop/MSop)

    127 perubahan peraturan perundang-undangan yang BerpengaruhSignificantly Impacting Changes to laws And Regulations

    127 perubahan Kebijakan Akuntansi

    Changes to Accounting policy128 Aspek pemasaran

    Marketing Aspects128 prospek usaha, proyeksi Dan Strategi 2017

    Business prospects, projection And Strategy of year 2017

    130 Informasi Kelangsungan usahaInformation on Going Concern

    4 tAtA KelolA peRuSAhAAngood corporate governance135 pengantar

    Introduction139 Dewan Komisaris

    Board of Commissioners156 Kepemilikan Saham Anggota Dewan Komisaris -

    DireksiShare ownership of the Board of Commissioners - the Board of Director’s

    160 organ pendukung Dewan KomisarisBoard of Commissioners Supporting Committee

    170 Sekretaris perusahaanCorporate Secretary

    178 Kehadiran pemegang Saham Attendance of Shareholders

    184 transparansi tata Kelola perusahaantransparency of Corporate Governance

    190 Audit InternalInternal Audit

    199 Manajemen RisikoRisk Management

    258 Sistem pengendalian InternalInternal Control System

    265 Akses Informasi Dan Data perusahaanAccess to Company Information And Data

    270 Sistem pelaporan pelanggaranWhistleblowing System

    274 pemberdayaan Sosial KemasyarakatanSocial Community empowerment

    274 tanggung Jawab terhadap KonsumenResponsibility to Consumers

    280 Kode etik perusahaanCode of Conduct

    282 Keberagaman KomposisiComposition of Diversity

    5 tAnGGunG JAWAB SoSIAl peRuSAhAAncorporate socIal responsIbIlIty286 pengantar

    Introduction288 Kebijakan pengelolaan program CSR

    CSR program Management policy 291 Kegiatan Sosial Bank Woori Saudara Sepanjang

    20162016 Bank Woori Saudara Csr Activities

    6 lApoRAn KeuAnGAnfInancIal report

    324 ReFeRenSI KRIteRIA ARA/poJKCRoSS ReFeRenCe

  • PENdAhUlUANIntroduction

    01

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    14 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    IKhTISAr dATA KEUANGAN PENTINGKey Financial highlights

    dinyatakan dalam jutaan rupiah, kecuali dinyatakan lain expressed in million rupiah, unless otherwise stated

    Keterangan 2016 2015 2014 description

    Ikhtisar Laporan Posisi Keuangan Financial Position Statements Highlight

    Kas 238.471 205.336 219.262 Cash

    Giro Pada Bank Indonesia 1.370.368 1.273.386 1.021.276 Current Accounts With Bank Indonesia

    Giro Pada Bank Lain 57.853 821.934 247.872 Current Accounts With Other Banks

    Penempatan Pada Bank Indonesia Dan Bank Lain 554.868 269.835 453.928 Placements With Bank Indonesia And Other Banks

    Efek-Efek 1.598.422 1.264.091 845.171 Marketable Securities

    Pinjaman Yang Diberikan - Bersih 16.260.828 13.775.638 11.306.632 Loans-Net

    Penyertaan Saham 449 449 449 Investment In Shares

    Tagihan Akseptasi - Bersih 102.121 91.517 62.035 Acceptance Receivable -Net

    Aset Tetap - Bersih 355.551 326.607 312.719 Properties And Equipments-Net

    Agunan Yang Diambil Alih - Bersih - - 2.140 Foreclosed Assets-Net

    Pendapatan Yang Masih Harus Diterima 97.180 83.218 73.081 Accrued Income

    Biaya Dibayar Dimuka 50.664 49.458 25.987 Prepayments

    Goodwill 1.474.492 1.474.492 1.474.492 Goodwill

    Aset Tak Berwujud 361.976 277.959 291.270 Intangible Assets

    Aset Lain-Lain 107.391 105.603 96.462 Other Assets

    Jumlah Aset 22.630.634 20.019.523 16.432.776 Total Assets

    Jumlah Liabilitas 18.218.744 15.883.592 12.528.511 Total Liabilities

    Dana Pihak Ketiga 14.879.609 14.346.247 11.303.958 Third Party Fund

    Giro 1.371.073 1.476.865 1.194.686 Current Account

    Tabungan 2.008.386 2.203.764 1.735.339 Savings Account

    Deposito 11.500.150 10.665.618 8.373.933 Time Deposits

    Jumlah Ekuitas 4.411.890 4.135.931 3.904.265 Total Equity

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    15LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    dinyatakan dalam jutaan rupiah, kecuali dinyatakan lain expressed in million rupiah, unless otherwise stated

    Keterangan 2016 2015 2014 description

    Ikhtisar Laporan Laba Rugi Komprehensif Statements of Comprehensive Income

    Pendapatan Bunga 1.773.722 1.549.763 251.564 Interest Income

    Beban Bunga (868.476) (779.094) (36.252) Interest Expense

    Pendapatan Bunga - Bersih 905.246 770.669 215.312 Net Interest Income

    Pendapatan Operasional Lainnya 234.023 202.894 178.117 Other Operating Income

    Beban Operasional Lainnya (725.368) (608.108) (201.381) Other Operating Expenses

    Laba Operasional 413.901 365.455 192.048 Operating Income

    Pendapatan Non Operasional - Bersih 5.588 (3.361) (3.250) Non Operating Income - Net

    Beban Pajak (109.673) (96.864) (50.725) Tax Expenses

    Laba Bersih Tahun Berjalan 309.816 265.230 138.073 Net Profit For The Year

    Jumlah Laba Komprehensif Tahun Berjalan,

    Setelah Pajak316.538 257.026 137.930 Total Comprehensive Income For The Year, Net Of Tax

    Rasio-Rasio Keuangan (%) Financial Ratios (%)

    Return On Assets (ROA) 1,93 1,94 2,81 Return On Assets (ROA)

    Return On Equity (ROE) 13,06 12,16 8,35 Return On Equity (ROE)

    Net Interest Margin (NIM) 4,74 4,74 1,89 Net Interest Margin (NIM)

    Rasio Kredit Terhadap Jumlah Simpanan 110,45 97,22 101,20 Loan Deposit Ratio

    Rasio Kewajiban Penyediaan Modal Minimum (KPMM) 17,20 18,82 21,71 Capital Adequacy Ratio (CAR)

    NPL - Bruto 1,53 1,98 2,51 NPL - Bruto

    NPL - Netto 0,98 1,26 1,81 NPL - Netto

    Rasio Beban Operasional Terhadap Pendapatan

    Operasional (BOPO)79,25 79,89 56,04 Operating Costs to Operating Incomes Ratio (BOPO)

    Posisi Devisa Netto (PDN) 2,25 4,96 1,91 Net Open Position (PDN)

    Giro Wajib Minimum - Rupiah 6,62 8,01 8,50 Primary Statutory Reserves - Rupiah

    Lain-Lain Others

    Jumlah Karyawan 2.246 2.383 2.209 Total Employees

    Jumlah Kantor 171 157 145 Total Offices

    Jumlah ATM 104 92 73 Total ATMs

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    16 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    KINErjA SAhAMShare performance

    Obligasi yang pernah diterbitkan oleh Bank Woori Saudarabonds issued by bank woori saudara

    Informasi harga Saham Triwulan 2016Quarterly stock price in 2016

    2014 2015 2016

    1.15

    0

    1.10

    0

    1.15

    0

    HargaTertinggiHighest Price

    2014 2015 2016

    1.15

    0

    1.10

    0

    1.15

    0

    Harga TerendahLowest Price

    2014 2015 2016

    47

    52

    61

    Laba Bersih Per SahamEarning Per Share

    dinyatakan dalam rupiah expressed in rupiah

    Keterangan 2016 2015 2014 description

    Harga Tertinggi 1.150 1.100 1.150 Highest Price

    Harga Terendah 1.150 1.100 1.150 Lowest Price

    Harga Pada Akhir Tahun 1.150 1.100 1.150 Year-End Price

    Laba Bersih Per Saham 61 52 47 Earning Per Share

    Nilai Buku Per Saham 857 859 1.427 Book Value Per Share

    dinyatakan dalam rupiah expressed in rupiah

    harga Saham Tertinggi / Highest Terendah / lowest Penutupan/ closing stock price

    Triwulan 1 1.200 1.200 1.200 Quarter 1

    Triwulan 2 980 910 910 Quarter 2

    Triwulan 3 1.150 1.150 1.150 Quarter 3

    Triwulan 4 1.150 1.150 1.150 Quarter 4

    obligasi

    jumlah Nominalprincipal

    (rp)

    Tingkat Bunga per tahun / Interest rate

    per year(%)

    Tanggal jatuh

    Tempo maturity

    date

    Peringkat obligasi dari

    Pefindorating assigned

    by pefindo

    Keterangan notes bonds

    Obligasi Bank Saudara I

    Tahun 2011 Serie A75.000.000.000 11,25 01 Dec 2013 idBBB+

    Sudah lunas

    repaid

    Bank Saudara Bonds I

    Year 2011 Series A

    Obligasi Bank Saudara I

    Tahun 2011 Serie B175.000.000.000 11,75 01 Dec 2014 idBBB+

    Sudah lunas

    repaid

    Bank Saudara Bonds I

    Year 2011 Series B

    Obligasi Bank Saudara II

    Tahun 2012100.000.000.000 11,75 29 Nov 2017 idA+

    Aktif

    Active

    Bank Saudara Bonds II

    Year 2012

    Obligasi Subordinasi Bank

    Saudara I Tahun 2012200.000.000.000 12,625 29 Nov 2019 idA

    Aktif

    Active

    Bank Saudara Subordinated

    Bonds I Year 2012

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    17LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    KIlAS KINErjAperformance highlights

    2014 2015 2016

    16.4

    32.7

    76

    20.0

    19.5

    23

    22.6

    30.6

    34

    Jumlah AsetTotal Assets

    (dalam Jutaan Rupiah)(in million rupiah)

    2014 2015 2016

    251.

    564

    1.54

    9.76

    3

    1.77

    3.72

    2

    Pendapatan BungaInterest Income

    (dalam Jutaan Rupiah)(in million rupiah)

    2014 2015 2016

    2,81

    1,94

    1,93

    Return On Assets (ROA)Return On Assets (ROA)

    (dalam persentase)(in percentage)

    2014 2015 201612

    .528

    .511

    15.8

    83.5

    92

    18.2

    18.7

    44

    Jumlah LiabilitasTotal Liabilities

    (dalam Jutaan Rupiah)(in million rupiah)

    2014 2015 2016

    215.

    312

    770.

    669

    905.

    246

    Pendapatan Bunga - BersihNet Interest Income

    (dalam Jutaan Rupiah)(in million rupiah)

    2014 2015 2016

    8,35

    12,1

    6

    13,0

    6

    Return On Equity (ROE)Return On Equity (ROE)

    (dalam persentase)(in percentage)

    2014 2015 2016

    3.90

    4.26

    5

    4.13

    5.93

    1

    4.41

    1.89

    0

    Jumlah EkuitasTotal Equity

    (dalam Jutaan Rupiah)(in million rupiah)

    2014 2015 2016

    138.

    073

    265.

    230

    309.

    816

    Laba Bersih Tahun BerjalanNet Profit For The Year

    (dalam Jutaan Rupiah)(in million rupiah)

    2014 2015 2016

    1,89

    4,74

    4,74

    Net Interest MarginNet Interest Margin

    (dalam persentase)(in percentage)

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    18 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    PENGhArGAAN dAN PErISTIWA PENTINGAwards And Significant events

    PENGHARGAAN 20162016 AWARDS

    BANK ASING & CAMPUrAN TErBAIKthe best foreign and Joint Venture bank

    Bisnis Indonesia award 2016

    BANK UMUM TErBAIKKATEGorI BANK UMUM

    ASSET dIATAS 1 TrIlIUN S/d 25 TrIlIUNthe best commercial bank

    for category commercial banks of assets > 1 trillion to 25 trillion

    Majalah Investor award 2016

    PENGhArGAAN dAN PErISTIWA PENTINGAwards And Significant events

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    19LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    PERISTIWA PENTING 20162016 SIGNIFICANT EVENTS

    16 jANUArI Business Strategic Meeting 2016Mengawali tahun 2016 merupakan tahun synergy bagi BWS dan menjadi bank kuat di Indonesia. dengan meng-usung tema The Power of Change pada tanggal 16 Januari 2016 diadakan acara Business Strategy Meeting 2016 dimana kegiatan ini merupakan kegiatan awal tahun dan komitmen untuk bekerja di tahun ini. Seperti tahun sebelumnya BSM 2016, agenda utama yaitu signing comitmen dari semua BOD, BOC, Divisi dan Cabang untuk mengejar target di tahun 2016. Dalam kegiatan ini pula di kami memberikan Best Branch Award dimana setiap cabang yang mencapai target di tahun 2015 diberikan penghargaan.

    27 jANUArI Grand Opening KC MadiunGrand Opening Bank Woori Saudara Kantor Cabang Madiun yang beralamat di Jalan Panglima Sudirman No.42 A Madiun. Kegiatan ini dihadiri oleh Bpk. Yanto M Purbo (Presiden Direktur Bank Woori Saudara), Bpk. Denny N Mahmuradi (Direktur Bisnis UKM & Konsumer), Bpk. Bambang Irianto (Walikota Madiun), Bpk. Sugeng Rismiyanto (Wakil Walikota Madiun), Bpk. Istono (Ketua DPRD Kota Madiun), Bpk. Maidi (Sekda Kota Madiun), Ibu Indrianti Sukarmadijaja (Kadiv UMKM dan Konsumer BWS), Bpk Arinto Hartoyo (Corp. Secretary BWS), Bpk. Tri Budiono (PC KC Surabaya BWS), Bpk. Abdurahman Hadi (PC KC Solo BWS) Kakancab Asabri, Taspen dan POS serta Perwakilan Danrem 081/DSJ, Dandim, dan undangan lainnya.

    January 16 2016 business Strategic meetingCommencing the year 2016 that was a year of synergy for BWS to become a solid bank in Indonesia. The 2016 Business Strategic Meeting themed “the Power of Change” was held on January 16, 2016 as the early year’s activity to make this year’s work commitment. As the previous year, the 2016 Business Strategic Meeting’s main agenda was the signing of commitment of all members of Board of Directors, Board of Commissioners, Divisions and Branches to achieve targets in 2016. In this activity, we also gave “Best Branch Award” for all the branches that were able to achieve the 2015 targets.

    January 27 grand opening of madiun branch The grand opening of Bank Woori Saudara’s Madiun Branch with address Jalan Panglima Sudirman No. 42A Madiun. This grand opening was attended by Mr Yanto M Purbo (BWS’s President Director), Mr Denny N Mahmuradi (Director of MSME and Consumer Business), Mr Bambang Irianto (Mayor of Madiun), Mr Sugeng Rismiyanto (Deputy Mayor of Madiun), Mr Istono (Chairman of Madiun’s DPRD), Mr Maidi (Secretary to Madiun City Administration), mrs. Indrianti Sukarmadijaja (BWS Head of MSME and Consumer Business Division), Mr Arinto Hartoyo (BWS Corporate Secretary), Mr Tri Budiono (BWS Surabaya Branch Manager), Mr Abdurrahman Hadi (BWS Solo Branch Manager), Head of ASABRI, Taspen and POS Branch Office, Representatives of Danrem 081/DSJ, Dandim and others.

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    20 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    2 fEBrUArI Grand Opening KC PekalonganGrand Opening Bank Woori Saudara Kantor Cabang Pekalongan yang beralamat di Jalan K. H. Mansyur No.64A – Kota Pekalongan. Kegiatan ini dihadiri oleh Bpk. Yanto M Purbo (Presiden Direktur), Bpk. Kim Dong Soo (Wakil Presiden Direktur), Bpk. Budiyanto (Perwakilan Penjabat Walikota Pekalongan), Bpk. Sumarjo (Perwakilan Kapolres Kota Pekalongan), Bpk. Mastu (Perwakilan Dandim 0710 Pekalongan), Bpk. Supraptono (Kepala Kantor Cabang PT. ASABRI Semarang), Bpk. Armon Yahya (Kepala PT. TASPEN Cabang Pekalongan), Bpk. Arinto Hartoyo (Corporate Secretary), Bpk. Andriyana Muchyana (Perwakilan Kepala Divisi), Bpk. Widodo T M (Pemimpin Cabang Semarang), Kepala Badan Kepegawaian Daerah, Kepala Dinas dan lainnya.

    22 MArET Signing MOu BWS dengan TaspenPT TASPEN (Persero) (Taspen) dan Bank Woori Saudara (BWS) akan me-realisasikan kembali kerjasama pembayaran pensiun untuk tahun 2016-2018. BWS telah menjadi mitra layanan Taspen sejak tahun 2010. Kepercayaan yang telah diberikan Taspen kepada BWS, telah meningkatkan jumlah pensiunan yang berkantor bayar di Bank Woori Saudara, dari ±26.547 pada tahun 2014 menjadi ±29.030 pensiunan pada tahun 2015.

    23 MArET RuPST BWS 2016Bank Woori Saudara (BWS) menggelar Rapat Umum Pemegang Saham tahunan. Tantangan perekonomian nasional berhasil dilalui oleh BWS dengan pertumbuhan usaha yang agresif. Merger dan akuisisi membuahkan hasil yang positif terhadap pencapaian BWS.

    PErISTIWA PENTING 20162016 Significant events

    february 2 grand opening of Pekalongan branch The grand opening of Bank Woori Saudara’s Pekalongan Branch with address Jalan K.H. Mansyur N. 64A. This grand opening was attended by Mr Yanto M Purbo (BWS’s President Director), Mr Kim Dong Soo (Vice President Director), Mr Budiyanto (Representative of Pekalongan’s Mayor), Mr Sumarjo (Repreentative of Head of Pekalongan’s Police Resort), Mr Mastu (Representative of Pekalongan’s Regional Military Dandim 0710), Mr Supraptono (Head of ASABRI’s Semarang Branch), Mr Armon Yahya (Head of PT TASPEN’s Pekalongan Branch), Mr Arinto Hartoyo (BWS Corporate Secretary), Mr Andriyana Muchyana (Representative of Division Heads), Mr Widodo T M (Head of Semarang Branch), Head of Local Personnel Agency, Head of Department Offices and others.

    march 22 Signing of mou between bwS and taSPenPT TASPEN (Persero) and BWS once again realized their cooperation in the pension payments for the 2016-2018 period. BWS has been Taspen’s service partner since 2010. Taspen’s trust in BWS has increased the number of pensioners with payment office in BWS from ±26,547 in 2014 to ±29,030 pensioners in 2015.

    march 23 bwS’ 2016 agmSBWS held Annual General Meeting of Shareholders (AGMS). BWS managed to weather the national economic challenge with an aggresive business growth. The merger and acquisition have produced a positive result on BWS achievement.

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    21LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    17 dAN 24 APrIl apresiasi pemenang Quiz Facebook untuk TKI di KoreaBank Woori Saudara peduli kepada para TKI yang berada di Korea Selatan. Dengan begitu untuk membuka jalur komunikasi BWS membuat Facebook Annyeongina. Untuk apresiasi tersebut BWS memberikan hadiah berupa tabungan bagi pemenang quiz facebook yaitu TKI asal Bandung dan Purwokerto.

    2 jUNI Penghargaan dari Bisnis Indonesia dan Majalah InvestorBank Woori Saudara berhasil meraih penghargaan di ajang Best Bank Award 2016 yang digelar Majalah Investor. Sebanyak 15 bank umum nasional terpilih menjadi Bank Terbaik Tahun 2016 versi Majalah Investor. PT Bank Woori Saudara Indonesia 1906 Tbk, PT Bank Index Selindo dan PT Bank Multiarta Sentosa menjadi yang terbaik untuk kelompok aset antara Rp 1 triliun - Rp 25 triliun. Best Bank Award ini dilaksanakan di Nine Ballroom Thamrin pada tanggal 2 Juni 2016. Sementara itu, Bank Woori Saudara juga meraih perhargaan di ajang Bisnis Indonesia Awards 2016. Ini merupakan ajang yang ke 14 kalinya dalam rangka memberikan apresiasi korporasi, khususnya yang sahamnya diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia.

    24 jUNI BWS Menggandeng hanwha life InsuranceBWS bekerjasama dengan Hanwha Life Insurance, dimana BWS banyak bergerak di perusahaan korea di Indonesia, sehingga dapat lebih mendalam menggarap perusahaan Korea di Indonesia. Penandatangan Nota kesepakatan ini adalah untuk saling men-dukung kegiatan usaha atas kerjasama yang saling menguntungkan. BWS dan Hanwha Life Insurance akan saling bekerjasama didalam penggunaan dan pemanfaatan produk asuransi dan perbankan yang dimiliki oleh para pihak.

    aPril 17 and 24 facebook Quiz Winner appreciation for Indonesian labors in KoreaBWS care for the Indonesia workers (TKI) in South Korea is realized by making a facebook named “annyeongina” as a communication channel. To show its appreciation, BWS presented prizes in the form of saving accounts for the facebook quiz winners, namely the TKI from Bandung and Purwokerto.

    June 2 bisnis Indonesia and Investor magazine awardsBWS was awarded in the Best Bank Award 2016 held by Investor Magazine. There were 15 national commercial banks chosen by Investor Magazine as the 2016 Best Banks. PT Bank Woori Saudara Indonesia 1906 Tbk, PT Bank Index Selindo dan PT Bank Multiarta Sentosa were chosen as the Best for the Group of Assets amounting to Rp1 trililion – Rp 25 trillion. This Best Bank Awarding was held at the Nine Ballroom Thamrin on June 2, 2016. Bank Woori Saudara also received an award in the Bisnis Indonesia Awards 2016, the 14th event to give appreciation to corporates in particular those whose shares are traded in the Indonesia Stock Exchange.

    June 24 bwS entered into a cooperation with hanwha life insuranceBWS entered into a cooperation with Hanwha Life Insurance, as BWS is greatly involved with Korean companies in Indonesia and this cooperation can help expand the penetrating to Korean corporates in Indonesia. The MOU is intended to support each other’s business in a cooperation benefitting both parties. BWS dan Hanwha Life Insurance will cooperate in the use of the banking products and insurance products offered by the parties respectively.

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    22 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    11 AGUSTUS CSR dan launching Tabungan SimpelBertempat di SMPN 13 Bandung, BWS meluncurkan Tabungan Simpel sebagai Tabungan Pelajar dimana tabungan tersebut merupakan produk dari OJK yang diterbitkan nasional oleh bank-bank di Indonesia. Sejalan dengan itu BWS juga memberikan CSR kepada para siswa berprestasi di SMPN 13 Bandung.

    12 AGUSTUS Signing MOu BWS dengan aSaBRIBWS dengan ASABRI terus menjalin hubungan yang baik dengan penanda-tanganan kerjasama mengenai pembayaran manfaat bagi prajurit dan anggota POLRI. PKS tersebut dilaksanakan di Dago Resort Bandung dengan dihadiri oleh Bp. Yanto M. Purbo (Wakil Presiden Direktur) dan Bp. Sonny Widjadja (Direktur Utama ASABRI).

    25 AGUSTUS BWS Meraih diamond Thropy dalam Infobank award 2016Yogyakarta, Bank Woori Saudara (BWS) meraih penghargaan Diamond Throphy atas kinerja tahun 2015 dengan predikat “sangat bagus 20 tahun berturut-turut” kategori aset 10 Triliun s/d 25 Triliun dalam acara 21 tahun Infobank Award yang diselenggarakan oleh infobank di Hotel Ambarukmo Yogyakarta, Kamis Malam tanggal 25 Agustus 2016.

    9 NovEMBEr Grand Opening KC Jember dan KC Kediri

    Grand Opening Bank Woori Saudara Kantor Cabang Jember yang beralamat di Jalan Jl. Gajah Mada No.301, Gajah Mada Square Ruko A2-A3 Kaliwates Jember, Jawa Timur dan Grand Opening Bank Woori Saudara Kantor Cabang (KC) Kediri yang beralamat di Jalan Brawijaya No 25A Kota Kediri.

    auguSt 11cSr and “tabungan Simpel” Saving launchingTaking place in SMPN 13 Bandung, BWS launched “Tabungan Simple” as saving account for students initiated by OJK to be launched nationally by banks in Indonesia. At the same time, BWS also presented CSR activity for outstanding students in SMPN 13 Bandung.

    auguSt 12Signing of mou between bwS and aSabriBWS and ASABRI maintained its good relationship through the signing of MOU on the payment of benefits to the Indonesia military and police officers. The MOU signing was held in Dago Resort Bandung and attended by Mr Yanto M. Purbo (BWS Vice President Director) and Mr Sonny Widjadja (ASABRI President Director).

    auguSt 25bwS receiVed diamond thropy in the infobank award 2016Yogyakarta, BWS received Diamond Throphy for its 2015 performance with predicate “Very Good for 20 Consecutive Years” for asset category of Rp10 Trillion to Rp25 Trilion in the 21st Infobank Award organized by infobank in Hotel Ambarukmo Yogyakarta, in Thursday night August 25, 2016.

    noVember 9grand opening of bwS Jember and Kediri branchGrand opening of BWS Jember Branch with address Jalan Gajah Mada No. 301, Gajah Mada Square Shophouse A2-A3 Kaliwates Jember, East Java and grand opening of BWS Kediri Branch with address Jalan Brawijaya No 25A Kediri.

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    23LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    5 dESEMBEr Bank Woori Saudara Menandatangani nota Kesepahaman dengan KPBn Mengenai PembiayaanBank Woori Saudara (BWS) menanda-tangani nota kesepahaman dengan PT Kharisma Pemasaran Bersama Nusantara (PT KPBN). acara tersebut dihadiri oleh Direksi dan jajaran manajemen BWS dan KPBN. Penandatanganan kesepahaman tersebut dilakukan oleh Direktur Bisnis UKM dan Konsumer BWS Bp. Denny Novisar Mahmuradi dengan Direktur Utama PT. KPBN Iriana Ekasari di Jakarta. Kesepahaman ini merupakan kerjasama dalam bidang penggunaan dan pemanfaatan produk BWS oleh para pembeli di PT. KPBN. Produk pembiayaan cash dan non cash facility serta pendanaan menjadi tujuan kerjasama ini dilakukan untuk pembeli komoditas teh.

    9 dESEMBEr Signing MOu BWS dengan CGV Blitz

    Bank Woori Saudara (BWS) dan CGV Blitz menandatangani Kerjasama untuk satu tahun kedepan, yang nantinya banyak memberikan program promosi bari para penggemar film di Indonesia. BWS memberikan pelayanan melalui berbagai macam promosi bagi anda pecinta film di Indonesia, tentunya dengan menikmati di Bioskop/Theater CGV blitz.

    december 5bwS signed mou with KPbn on finance

    BWS signed an MOU with PT Kharisma Pemasaran Bersama Nusantara (KPBN). The MOU signing ceremony was attended by the Board of Director and Management of BWS dan KPBN. The MOU was signed by BWS Director of MSME and Consumer Business Mr Denny Novisar Mahmuradi PT. KPBN President Director Iriana Ekasari in Jakarta. The MOU is regarding the use of BWS products by KPBN buyers. Cash dan non cash finaning facility and funding are intended for buyers of tea commodity

    december 9Signing of mou between bwS and cgV blitzBWS and CGV Blitz signed a one-year MOU to offer promotional program for movie lovers in Indonesia. BWS offers services through various promotions for the movie lovers in Indonesia to enjoy movies in the CGV Blitz Theatres

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    24 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    lAPorAN dEWAN KoMISArISReport of the Board of Commissioners

    FARID RAHMANPresiden Komisaris

    President Commissioner

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    25LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    Yth. Para Pemegang Saham yang terhormat,

    Dengan memanjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, ijinkan kami mewakili segenap manajemen PT Bank Woori Saudara 1906 Tbk untuk menyampaikan Laporan Tahunan tahun buku 2016 sebagai bentuk pertanggungjawaban kepada Para Pemegang Saham dan seluruh Pemangku Kepentingan lainnya.

    Merupakan kehormatan bagi kami untuk melaporkan fungsi Dewan Komisaris sebagai pengawas dan penasehat jalannya usaha PT Bank Woori Saudara 1906 Tbk, dalam menyampaikan kinerja usaha di tahun 2016 yang tetap membukukan kinerja positif di tengah tingginya tekanan makro perekonomian di semua sektor usaha. Laporan keuangan Perseroan juga telah diaudit oleh auditor independen dari Kantor Akuntan Publik Tanudiredja, Wibisana, Rintis & Rekan (a member firm of PwC Global Network) dan mendapat opini wajar dalam semua hal yang material. Pencapaian ini mencerminkan komitmen dari seluruh karyawan dan manajemen Perseroan yang telah bekerja keras dan memberikan yang terbaik dalam rangka menggapai pencapaian kinerja yang optimal hingga akhir tahun 2016.

    PENIlAIAN KINErjA dIrEKSI Dalam rangka menjalankan fungsinya sebagai pengawas roda usaha Perseroan Dewan Komisaris memberikan apresiasi yang sebesar-besarnya terhadap seluruh jajaran manajemen Bank Woori Saudara, atas seluruh pencapaian gemilang hingga akhir tahun 2016. Dengan implementasi kebijakan yang strategis serta mitigasi risiko usaha yang tepat, Bank Woori Saudara, telah mampu membuahkan pencapaian yang positif di tengah dinamika iklim usaha yang berjalan dinamis.

    Dewan Komisaris memberikan apresiasi sebesar-besarnya atas strategi Direksi dalam menumbuhkan iklim usaha secara optimal didukung dengan determinasi karyawan BWS dalam mencari ceruk pasar dalam industri perbankan. Terkait Produk Kredit Konsumer dan Corporate, sinergi antara Indonesia-Korea telah sedikitnya membuahkan hasil yang signifikan, dimana pencapaian kinerja usaha telah mencapai 100% dari target yang ditetapkan. Tentunya dengan Perseroan menjaga NPL dijalankan dengan sangat baik.

    Dear Shareholders,

    By praising God Almighty for His continuous blessings, Allah SWT, allow us representing the management of PT Bank Woori Saudara 1906 Tbk to present this financial year 2016 Annual Report as a form of our accountability to Shareholders and all other Stakeholders.

    It is an honor for us to report the supervisory and advisory function of the Board of Commissioners in supervising the business continuity of PT Bank Woori Saudara 1906 Tbk’s operations in delivering business performance in 2016, in which a positive performance was recorded amidst heightened macro economic pressures in all business sectors. The Company’s financial statements was audited by independent auditor of the Public Accountants Firm Tanudiredja, Wibisana, Rintis & Partners (a member firm of PwC Network) and received fairly in all material respect opinion. This achievement reflects the commitment of all employees and management of the Company who have put in their hard work and delivered their best in order to achieve optimal performance until the end of 2016. aSSeSSment of the board of directorS’ PerformanceBased on the Board of Commissioners supervisory role and function, we highly appreciates all lines of management of PT Bank Woori Saudara 1906 Tbk, for the outstanding achievement up to the end of year 2016. With the implementation of strategic policies and appropriate risk mitigation efforts, PT Bank Woori Saudara Tbk was able to produce a positive achievement in a rapidly changing business environment.

    The Board of Commissioners appreciates the Board of Directors for the strategies to optimally generate business growth with the support of BWS employees who have a strong determination in finding a market niche in the banking industry. With regard to Consumer and Corporate Loans Products, the Indonesia-Korea synergy has at least produced significant results, where the business performance has achieved 100% of the set targets, which of course could be realized by the Company through well-controlled NPL ratios.

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    26 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    Indikator pencapaian kinerja gemilang Perseroan juga bisa dilihat dari jumlah Aset Neto tahun 2016 yang tercatat sebesar Rp22,63 triliun atau 92,63% dari RKAP sebesar Rp24,43 triliun. Angka tersebut meningkat 13,04% dari realisasi tahun sebelumnya yaitu sebesar Rp20,02 triliun.

    Penilaian Tingkat Kesehatan Perseroan berdasarkan risiko di tahun 2016 berada pada peringkat komposit 2 (sehat). Peringkat tersebut diperoleh dari hasil penilaian terhadap empat faktor, yaitu Profil Risiko, Good Corporate Governance, Rentabilitas, dan Permodalan. Peringkat Komposit 2 (PK-2) mencerminkan kondisi Bank yang secara umum sehat sehingga dinilai mampu menghadapi pengaruh negatif yang signifikan dari perubahan kondisi bisnis dan faktor eksternal lainnya.

    Dengan implementasi strategi serta kebijakan yang tepat, Perseroan mampu membuahkan pencapaian yang positif. Ini merupakan bukti nyata dari komitmen seluruh unsur Perusahaan dalam menjalankan roda usaha yang konsisten dalam pengelolaan Bank. Dewan Komisaris memiliki rasa optimisme tinggi terhadap kebijakan dan strategi yang ditetapkan Direksi beserta jajarannya, terutama dalam hal pengelolaan produk dan pemilihan segmen usaha. Kami juga memberikan apresiasi atas konsistensi Direksi dalam hal mempertahankan profitabilitas dan memenuhi harapan Pemegang Saham dan Pemangku Kepentingan Lainnya. Secara keseluruhan Direksi telah menunjukkan komitmen dan dedikasinya secara maksimal dalam menjalankan kegiatan usaha dan operasional Perseroan serta telah mempertimbangkan rekomendasi dan arahan Dewan Komisaris.

    PANdANGAN ATAS ProSPEK USAhA PErUSAhAAN yANG dISUSUN olEh dIrEKSIDewan Komisaris yakin bahwa Direksi mampu membawa Perseroan menuju ke masa depan yang lebih cerah. Semangat yang dibangun Direksi beserta jajarannya sekaligus menegaskan komitmen Bank untuk membangun iklim usaha jangka panjang yang sehat dan positif. Secara keseluruhan Direksi telah menunjukkan komitmen dan dedikasi secara maksimal dalam menjalankan kegiatan usaha dan operasional Perusahaan serta telah mempertimbangkan rekomendasi dan arahan Dewan Komisaris.

    Salah satu karya nyata dalam rangka meraih prospek masa depan yang lebih baik dengan menerapkan Woori Global System Standard (WGSS) sebagai core banking system dan kaitannya terhadap kinerja perusahaan. Penerapan WGSS sebagai core banking tentu bakal menopang kinerja Perseroan untuk lebih agresif, terutama dalam bersaing di segmen retail Banking. Penerapan WGSS mempercepat penggunaan non-face-2-face channel seperti financial technology, e-banking dan m-banking. Hal ini tentu akan membuahkan pelayanan terhadap nasabah yang lebih optimal.

    The Company’s outstanding performance is can be seen from Total Assets (Net) in 2016 amounting to Rp22.63 trillion or 92.63% of the Business Plan Target of Rp24.43 trillion. The figure increased by 13.04% from the previous year’s realization of Rp20.02 trillion

    BWS Healthiness Rating in 2016 was at composite 2 (two), which resulted from the assessment of 4 (four) risk factors, i.e.: Risk Profile, Good Corporate Governance and Profitability. Rentability and Capital. The composite 2 would mean that Bank in general is healthy and is considered able to facing significant negative situation arising from the coming changing business condition and other external factors.

    With the implementation of right strategies and policies, the Company has been able to produce a positive achievement. This is a clear evidence of the consistent commitment of all elements in running the Company’s business operations. The Board of Commissioners is very optimistic on the policies and strategies set forth by the Board of Directors and their staffs, especially in terms of product management and in selecting the business segment. We would also appreciate for the Board of Directors’ consistency in maintaining profitability and in meeting the expectations of the Shareholders and all other Stakeholders. Overall, the Board of Directors has shown their high commitment and dedication to optimally running the Company’s business and operational activities and has taken into account the Board of Commissioner’s recommendations and directives.

    oVerView of the comPany’S ProSPectS Set by the board of directorSThe Board of Commissioner is confident that the Board of Directors will be able to lead the Company toward a brighter future. The spirit built by the Board of Directors and staff has also affirmed the Bank’s commitment to building long-term business environment that is healthy and favorable. Overall, the Board of Directors has shown high commitment and dedication to optimally running the Company’s business and operational activities and has taken into account the Board of Commissioner’s recommendations and directives

    As one of significant business effort into achieving a better future is the implementation of Woori Global System Standard (WGSS) as the core banking system and its relation to company performance. Implementation of WGSS as core banking will certainly support the Company’s performance to be more aggressive, especially to compete in the retail banking segment. WGSS implementation accelerates the use of non-face-2-face channels such as financial technology, e-banking and m-banking. This of course will lead to more optimal delivery of customer service.

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    27LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    Selama tahun 2016, dalam menjalankan fungsi pengawasan, Dewan Komisaris melihat Direksi selalu mengedepankan prinsip kehati-hatian. Hal tersebut terlihat dari keberhasilan Direksi dalam mendorong pertumbuhan aset yang dikelola di tengah kondisi perekonomian yang tidak menentu. Dewan Komisaris memiliki rasa optimisme tinggi terhadap kebijakan dan strategi yang ditetapkan Direksi beserta jajarannya, terutama dalam hal pengelolaan risiko dan keuangan yang tepat.

    Kami yakin kinerja positif Bank Woori Saudara merupakan upaya optimal dari Direksi beserta jajarannya dalam mengelola dan mencapai target kinerja yang telah ditetapkan. Kendati iklim perekonomian sepanjang tahun 2016 masih bersifat dinamis, Bank Woori Saudara telah berhasil membukukan laba bersih usaha tahun 2016 sebesar Rp309,82 miliar, angka tersebut meningkat sebesar 16,81% jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya sebesar Rp265,23 miliar. Sementara itu, jumlah aset neto Perusahaan pada tahun 2016 juga mengalami kenaikan sebesar 13,04% dibandingkan tahun sebelumnya, yaitu dari Rp20,02 triliun pada tahun 2015 menjadi Rp22,63 triliun pada tahun 2016.

    PENIlAIAN KINErjA KoMITE dI BAWAh dEWAN KoMISArIS

    Seluruh komite yang berada di bawah Dewan Komisaris telah melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya secara maksimal. Komite yang berada di bawah Dewan Komisaris adalah Komite Audit, Komite Remunerasi dan Nominasi, dan Komite Pemantau Risiko.

    KoMITE AUdITKomite Audit Bank Woori Saudara mempunyai tugas dan tanggung jawab melakukan pengawasan pelaporan keuangan, pengendalian internal, dan tata kelola Bank. Untuk melaksanakan tugas tersebut, Komite audit diberikan wewenang untuk menyelidiki semua temuan yang dipandang perlu sebagai upaya menjamin bahwa pengendalian internal, praktek akuntansi dan tata kelola Bank Woori Saudara telah berjalan dengan baik.

    Selama 2016 Komite Audit telah melakukan rapat sebanyak 12 (dua belas) kali. Hasil rapat baik berupa kajian, analisis maupun rekomendasi dan keputusan yang telah ditetapkan, dituangkan dalam risalah rapat dan telah didokumentasikan dengan baik. Sesuai dengan PBI No. 8/4/PBI/2006 tentang Pelaksanaan Good Corporate Governance bagi Bank Umum pasal 47 yaitu rapat komite diselenggarakan sesuai dengan kebutuhan Bank.

    Komite Audit melaksanakan tugas dan fungsinya dengan baik dan telah menyelesaikan Program Kerja Komite Audit, yaitu sebagai berikut:

    During 2016, in performing its supervisory function, the Board of Commissioners continued to see that the Board of Directors always emphasized the prudential principle. This is evident from the Board of Directors’ success in encouraging the growth of assets in uncertain economic condition. The Board of Commissioners has a high confidence of the policies and strategies set forth by the Board of Directors and their staff, especially in managing bank’s risks and financial matters properly.

    We believe that Bank Woori Saudara’s positive performance was resulted by optimal efforts of the Board of Directors and staff in managing and achieving the predetermined performance targets. Despite the dynamics of economic climate throughout the year 2016, Bank Woori Saudara managed to record net income of Rp309.82 billion, 16.81% increase compared to the previous year’s net income of Rp265.23 billion. Meanwhile, the Company’s Total Assets (net) in 2016 also increased by 13.04% from Rp20.02 trillion in 2015 to Rp22.63 trillion in 2016.

    aSSeSSment of the Performance of committeeS under the board of commiSSionerSAll committees under the Board of Commissioners have done their best in carrying out their duties and responsibilities. The Committees under the Board of Commissioners are the Audit Committee, the Remuneration and Nomination Committee and the Risk Monitoring Committee. audit committeeThe Audit Committee of Bank Woori Saudara has duties and responsibilities are to supervise financial reporting, internal control, and corporate governance of the Bank. In carrying out these tasks, the Committee is authorized to investigate all the findings deemed necessary to assure that the internal control, accounting practices and corporate governance in Bank Woori Saudara have been done properly.

    In 2016, the Audit Committee convened 12 (twelve) meetings. The meeting results were in the form of studies, analysis and recommendations and supervisory decisions has been written in the minutes of meetings and documented properly. In accordance with BI Regulation No. 8/4/PBI/2006 on Good Corporate Governance Implementation for Commercial Banks Article 47, the committee meetings were held in accordance with the Bank needs.

    The Audit Committee has conducted its duties and functions properly and had completed the Audit Committee’s work programs as follows:

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    28 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    1. Membahas hasil audit dengan Auditor Eksternal;2. Menerima dan me-review laporan hasil audit SKAI;3. Memonitor tindak lanjut hasil audit SKAI;4. Mengevaluasi kebijakan-kebijakan Perseroan;5. Mengidentifikasi dan memantau permasalahan yang

    menjadi perhatian dari Dewan Komisaris;6. Menilai kebijakan Perseroan berkaitan dengan peraturan

    internal maupun eksternal yang berlaku, etika usaha, dan menghindari adanya benturan kepentingan (conflict of interest).

    KoMITE rEMUNErASI dAN NoMINASI Selama tahun 2016 Komite Remunerasi dan Nominasi telah melakukan rapat sebanyak 12 (dua belas kali). Hasil rapat baik berupa kajian, analisis maupun rekomendasi dan keputusan yang telah ditetapkan, dituangkan dalam risalah rapat dan didokumentasikan dengan baik.

    Komite Remunerasi dan Nominasi juga telah menjalankan tugas dan tanggung jawabnya dengan baik, meliputi antara lain:1 Menyampaikan Rekomendasi kepada Dewan Komisaris

    tentang perubahan susunan pengurusan Bank sesuai kebijakan Pemegang Saham Pengendali, dan membantu Dewan Komisaris Bank untuk merumuskan hasil keputusan RUPS dan RUPSLB, agar tidak terjadi kekosongan tugas direktur yang membidangi SDM setelah RUPS.

    2. Melakukan pertemuan calon Presiden Direktur Bank Woori Saudara yaitu Bapak Park Tae Yong untuk melakukan pembicaraan terkait dengan uji kemampuan dan kepatutan, sesuai dengan usulan Pemegang Saham Pengendali (WBK) untuk mengadakan perubahan Kepengurusan, dan membuat Berita Acara sebagai dasar rekomendasi yang disampaikan kepada Dewan Komisaris untuk selanjutnya diusulkan pada agenda RUPSLB 23 Maret 2016 dan kepada Otoritas Jasa Keuangan.

    3. Memberikan rekomendasi atas rencana usulan perubahan Struktur Organisasi 2016, dimana terdapat beberapa perubahan yang disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan, yaitu :a. Wakil Presiden Direktur yang semula hanya ada 1

    orang, pada usulan struktur organisasi revisi menjadi 2 Wakil Presiden Direktur yang membantu Presiden Direktur, dimana masing-masing bertugas dalam menangani bisnis Korporasi, dan yang lainnya fokus pada pengelolaan Human Capital, Corporate Secretary dan juga menangani pembiayaan perdagangan dalam negeri dan hubungan antar kelembagaan.

    1. Discussing the audit results submitted by the External Auditor;2. Receiving and reviewing the audit report from SKAI;3. Monitoring the follow-up of audit results submitted by SKAI;4. Evaluating the Company’s policies;5. Identifying and monitoring Board of Commissioners concerned

    issues;6. Ensuring the Company’s policies in line with the prevailing

    concerning internal and external regulations in force, business ethics, and avoiding conflict of interest.

    remuneration and nomination committeeIn 2016, the Remuneration and Nomination Committee convened in 12 (twelve) meetings. Results of the meetings were in the form of studies, analysis and recommendations and decisions that were already set, poured in minutes of meetings and documented properly.

    Remuneration and Nomination Committee has executed its duties and responsibilities properly , covering, among others: 1. Provided recommendation to the BOC on the management

    composition changes in line with the Controlling Shareholders policy, and to assist BOC in the formulation of The Annual General Meeting of Shareholders and The Extraordinary Annual General Meeting of Shareholders decisions result so that there would be no vacant director in charge of Human Resources subsequent to the AGMS.

    2. Managed to discuss with the Bank Woori Saudara President Director candidate Mr. Park Tae Yong regarding the preparation of his required fit and proper test and has assisted the completion of The Minutes of Meeting on the management composition changes in line with the controlling shareholders proposal as a basis for BOC to submit for approval from The Extraordinary AGMS in 23 March 2016 which was then submitted to Indonesia Financial Services Authority for their final approval.

    3. Provided recommendation for 2016 organization structure changes as adjustment needed in line with bank’s needs, i.e:

    a. Deputy President Director which was originally only 1 person, on the proposed organizational structure revision become 2 Deputy President Director who helped President Director. Each person is in charge to handle corporate business, and others focus on the management of Human Capital, Corporate Secretary and also handles financing domestic trade and inter-institutional relations.

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    29LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    b. Supervisi Divisi Pembiayaan Perdagangan Dalam Negeri dan Hubungan Antar Kelembagaan beralih dari Presiden Direktur menjadi dibawah supervise Wakil Presiden Direktur.

    c. Fungsi Pengendalian Keuangan yang semula berada dibawah tanggung jawab Divisi Pengendalian Keuangan & Akuntansi, berpindah menjadi tanggung jawab dari Divisi Perencanaan Korporat & Pengendalian Keuangan yang langsung bertanggung jawab kepada Presiden Direktur.

    4. Sesuai dengan POJK nomor 34/POJK.04/2014 bahwa anggota Komite Nominasi dan Remunerasi yang bukan berasal dari Dewan Komisaris wajib dilakukan pergantian paling lambat 60 hari sejak anggota Komite Nominasi dan Remunerasi dimaksud tidak dapat melaksanakan fungsinya, maka dalam rangka proses penggantian anggota/sekretaris Komite tersebut, Komite merekomendasikan Sdr. Akhmad Syailendra selaku Kepala Divisi Human Capital baru yang menggantikan Sdri. Ervy Sinoranti sebagai sekretaris/anggota Komite Nominasi & Remunerasi sejak tanggal 28 September 2016.

    5. Menyusun dan merekomendasikan struktur remunerasi bagi anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris dan menyusun besaran atas Remunerasinya untuk diteruskan kepada Dewan Komisaris, dan telah ditetapkan oleh Dewan Komisaris melalui SK Dekom nomor 008/SK-DEKOM/X/2016 tanggal 17 Oktober 2016 dalam rangka melaksanakan POJK No. 34/POJK.04/2014 tanggal 8 Desember 2014 dan POJK No. 45/POJK.03/2015 tanggal 23 Desember 2015.

    6. Menyampaikan rekomendasi tentang usulan perubahan metode penilaian kinerja Direksi dan Dewan Komisaris mengingat perubahan ini bertujuan untuk dapat lebih memacu Direksi dan Dewan Komisaris berkinerja baik. Adapun rekomendasi telah disampaikan kepada Dewan Komisaris dan Dewan Komisaris telah menetapkan dalam SK Dekom nomor 009/SK-DEKOM/BWS/XI/16 tanggal 25 November 2016.

    7. Menyampaikan rekomendasi kepada Direksi tentang penyempurnaan dan penerapan pokok-pokok kebijakan remunerasi dalam rangka melaksanakan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (POJK) No.45/POJK.03/2015 tanggal 23 Desember 2015 tentang Penerapan Tata Kelola dalam Pemberian Remunerasi Bagi Bank Umum dan telah ditetapkan melalui SK Direksi nomor 064/KEP-DIR/A-04/XII/16 tanggal 23 Desember 2016.

    b. To move Domestic Trade Finance Division from previously under the supervision of President Director to Vice President Director.

    c. To move Financial Control function from previously under the responsibility of Accounting and Financial Control Division to Corporate Planning and Financial Control Division who is responsible directly to the President Director.

    4. In accordance with POJK number 34 / POJK.04 / 2014 that member of Nomination and Remuneration Committee who is not coming from the Board of Commissioners must be replaced no later than 60 days since the concerned member is unable to perform his/her function. In the replacement process of the member/secretary of the Committee, the Committee recommended Mr. Akhmad Syailendra as the new Human Capital Division Head to replace Ms. Ervy Sinoranti as secretary/member of the Nomination & Remuneration Committee since September 28, 2016

    5. Formulated and proposed recommendation for the BOC and

    The BOC remuneration structure and submitted the same to The BOC for official adoption thru their Decision Letter Number 008/SK-DEKOM/X/2016 dated 17 October 2016 in adherence to regulation number POJK No. 34/POJK.04/2014 dated 8 December 2014 and POJK No. 45/POJK.03/2015 dated 23 December 2015.

    6. Proposed recommendation for Performance Appraisal method

    changes for The BOD and The BOC to stimulate their better performance. Such recommendation has been submitted to The BOC and was officially adopted thru their Decision Letter Number 009/SK-DEKOM/BWS/XI/16 dated 25 November 2016.

    7. Proposed recommendation to the BOD on the principles of remuneration policy implementation in adherence to regulation number POJK No.45/POJK.03/2015 dated 23 December 2015 regarding Remuneration Policy for Private Bank which was then officially adopted thru their Decision Letter Number dated 23 December 2016.

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    30 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    KoMITE PEMANTAU rISIKoSesuai dengan Surat Keputusan Dewan Komisaris No.002/KEP.DEKOM/KPR/II/2015 tentang Perubahan atas Keputusan Dewan Komisaris No.002/KEP-DEKOM/SDRA/III/2013 tanggal 22 Maret 2013 tentang Pengangkatan/Penunjukan Anggota Komite Pemantau Risiko. Komite Pemantau Risiko dibentuk dalam rangka meningkatkan pelaksanaan dan tata kelola perusahaan yang baik sebagai fungsi Dewan Komisaris. Adapun keanggotaan Komite Pemantau Risiko terdiri dari 4 (empat) orang yaitu 1 (satu) orang Komisaris Independen sebagai Ketua Komite dan 3 (tiga) anggota independen yang memiliki keahlian di bidang Manajemen Risiko dan keuangan.

    Komite Pemantau Risiko telah melakukan fungsi, tugas, dan menyelesaikan beberapa program kerja di 2016 dengan baik, antara lain:1. Melakukan pengawasan bahwa bank telah melakukan

    identifikasi risiko secara komprehensif;2. Meyakinkan bahwa semua risiko yang sudah diidentifikasi

    dapat dan sudah diukur oleh manajemen bank;3. Meyakinkan bahwa bank telah melakukan proses pengawasan

    secara berkesinambungan;4. Meyakinkan bahwa bank telah mempunyai kontrol sistem

    yang memadai dalam memitigasi risiko bank secara efektif pada level yang manageable dan dapat diterima;

    5. Meyakinkan bahwa bank telah mempunyai kebijakan dan proses yang memadai untuk melakukan pemantauan atas kepatuhan pada peraturan dan kebijakan yang berlaku baik yang bersifat internal maupun eksternal.

    PErUBAhAN KoMPoSISI dEWAN KoMISArISSepanjang tahun 2016, komposisi Dewan Komisaris Bank Woori Saudara tidak mengalami perubahan. Kami mengapresiasi kebijakan Perseroan yang telah percaya terhadap dedikasi Dewan Komisaris dalam mengembangkan Perusahaan untuk lebih maju lagi.

    Dewan Komisaris berkomitmen untuk menjalankan amanah ini dengan senantiasa mengedepankan prinsip tata kelola perusahaan yang baik untuk kepentingan Para Pemegang Saham dan Para Pemangku Kepentingan Lainnya.

    riSK monitoring committeeIn accordance with the Board of Commissioners Decision Letter No.002/ KEP.DEKOM/KPR/II/2015 on Amendments to the Board of Commissioners Decision No.002/ KEP-DEKOM/SDRA/III/2013 dated March 22, 2013 on the Appointment/Designation of Members of the Risk Monitoring Committee. Risk Monitoring Committee is formed in order to improve good corporate governance implementation as one of the Board of Commissioners function. Risk Monitoring Committee consists of 4 (four) members: 1 (one) Independent Commissioner as Chairman and 3 (three) independent members with expertise in risk management and finance. Risk Monitoring Committee has properly carried out its functions, tasks, and completed the 2016 work programs including:

    1. Ensuring that the Bank has taken a comprehensive risk identification;

    2. Ensuring that all of the risks identified can be and are already measured by the Bank’s management;

    3. Ensuring that the Bank has made the continued oversight process on an ongoing basis;

    4. Ensuring that the Bank has an adequate control system in place to effectively mitigate risk at a manageable and acceptable level;

    5. Ensuring that the Bank has an adequate policies and processes in place to monitor the compliance with the prevailing rules and policies both internal and external.

    changeS in comPoSition of the board of commiSSionerSthe Board of Commissioners composition changes throughout 2016, there was no change in the composition of the Board of Commissioners of Bank Woori Saudara. We appreciate the Company’s confidence in the dedication of the Board of Commissioners to develop the Company towards a better future.

    The Board of Commissioners is committed to carrying out this mandate by continuing to promote the principles of good corporate governance for the interest of Shareholders and Other Stakeholders.

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    31LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    fArId rAhMANPresiden Komisaris

    President Commissioner

    PENUTUPLaporan tahunan ini merupakan salah satu bentuk pertanggung-jawaban terhadap pengawasan pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris terhadap operasional Bank yang dilaksanakan oleh Direksi, serta prospek usaha Perseroan di masa depan yang semakin optimis dan percaya diri untuk mencapai hasil yang gemilang. Pencapaian ini tidak akan berhasil tanpa adanya dukungan dan kerjasama dari semua pihak terkait.

    Akhir kata, ijinkan kami mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada Direksi, manajemen beserta staf, seluruh stakeholder termasuk regulator atas upaya-upaya dan tekad mereka untuk meraih hasil yang positif dan mempertahankan perkembangan usaha Perseroan. Pencapaian ini tidak akan berhasil tanpa adanya dukungan dan kerjasama dari semua pihak. Ucapan terimakasih ingin kami sampaikan pula kepada para pemegang saham dan stakeholder terkait atas dukungan dan kepercayaannya yang telah diberikan kepada kami.

    cloSing remarKSThis Annual Report is one form of the accountability for the Board of Commissioners’ supervisory duties and responsibilities on the Bank’s operations carried out by the Board of Directors, and on the Company’s business prospects that shows more optimism and confidence to achieve encouraging results. This successful achievement would not be realized without the support and cooperation of all parties involved.

    Finally, let us express our gratitude to the Board of Directors, management and staff, all stakeholder including regulator for the efforts and determination in achieving positive results and sustaining the growth of our business. This successful achievement could not be realized without the support and cooperation of all parties. Our sincere gratitude also goes to the Shareholders and Stakeholders for their support and trust given to us.

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    32 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    lAPorAN dEWAN dIrEKTUrReport of the Board of Directors

    PARK TAE YONGPresiden Direktur

    President Director

  • TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

    TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAANCorporate Responsibility

    LAPORAN KEUANGANFinancial Statements

    33LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    Yth. Para Pemegang Saham yang Terhormat,

    Dengan memanjatkan puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, perkenankanlah atas nama Direksi Bank Woori Saudara menyampaikan Laporan Tahunan untuk tahun buku 2016 sebagai bentuk pertanggungjawaban kepada Para Pemegang Saham dan seluruh Pemangku Kepentingan lainnya.

    UlASAN MAKro EKoNoMISeperti dilansir oleh Badan Pusat Statistik, perekonomian Indonesia tahun 2016 tumbuh 5,02% lebih tinggi dibanding pencapaian tahun 2015 sebesar 4,88%. Dari sisi produksi, pertumbuhan tertinggi dicapai oleh Lapangan Usaha Jasa Keuangan dan Asuransi sebesar 8,90%. Dari sisi pengeluaran pertumbuhan tertinggi dicapai oleh Komponen Pengeluaran Konsumsi Lembaga Non-Profit yang melayani Rumah tangga sebesar 6,62%.

    Ekonomi Indonesia triwulan IV-2016 bila dibandingkan triwulan IV-2015 (y-on-y) tumbuh 4,94%. Dari sisi produksi, pertumbuhan tertinggi dicapai oleh Lapangan Usaha Informasi dan Komunikasi sebesar 9,57%. Dari sisi pengeluaran, pertumbuhan tertinggi dicapai oleh Komponen Pengeluaran Konsumsi Lembaga Non-Profit yang melayani Rumahtangga sebesar 6,72%. Ekonomi Indonesia triwulan IV-2016 bila dibandingkan triwulan sebelumnya (q-to-q) mengalami kontraksi sebesar 1,77%. Dari sisi produksi, hal ini disebabkan oleh efek musiman pada Lapangan Usaha Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan yang mengalami kontraksi 21,24%. Dari sisi pengeluaran disebabkan oleh penurunan Ekspor Neto.

    Struktur ekonomi Indonesia secara spasial Tahun 2016 didominasi oleh kelompok provinsi di Pulau Jawa dan Pulau Sumatera. Kelompok provinsi di Pulau Jawa memberikan kontribusi terbesar terhadap Produk Domestik Bruto, yakni sebesar 58,49%, diikuti oleh Pulau Sumatera sebesar 22,03%, dan Pulau Kalimantan 7,85%.

    Dear Shareholders,

    By praising and giving thanks to The Almighty God, allow us the Board of Directors of Bank Woori Saudara present this Annual Report for the financial year 2016 as a form of accountability to the Shareholders and all other Stakeholders.

    macroeconomic reViewAs reported by the Central Bureau of Statistics, the Indonesian economy in 2016 grew 5.02%, higher than the 4.88% growth in 2015. On the production side, the highest growth was recorded by Financial and Insurance Services Business at 8.90%. On the expenditure side, the highest growth was achieved by Consumption Expenditures Component of Non-Profit Organization that serves Households at 6.62%.

    Indonesia’s Economy at the fourth quarter of 2016 grew 4.94% compared to the fourth quarter of 2015 (y-on-y). On the production side, the highest growth was recorded by Information and Communication Business Sector at 9.57%. On the expenditure side, the highest growth was achieved by Consumption Expenditures Component of Non-Profit Organization that serves households at 6.72%. Indonesia’s Economy at the fourth quarter of 2016 contracted by 1.77% compared to the previous quarter (q-to-q). On the production side, this was due to a seasonal effect on the Agriculture, Forestry, and Fisheries Business Sector, which contracted 21.24%. On the expenditure side, this was caused by a decrease in net exports.

    Indonesia’s economic structure in 2016 was spatially dominated by a group of provinces in Java and Sumatra. The group of provinces in Java Island had the highest contribution to the GDP, which amounted to 58.49%, followed by Sumatera 22.03% and Kalimantan 7.85%.

  • PENDAHULUANIntroduction

    PROFIL PERUSAHAANCompany Profile

    ANALISA DAN PEMBAHASAN MANAJEMENManagement Discussion And Analysis

    34 LAPORAN TAHUNAN | 2016 | ANNUAL REPORT

    Sementara itu, Kondisi perekonomian global sepanjang 2016 memang masih dihadapkan dengan berbagai tantangan. Pemulihan perekonomian dunia masih berlanjut kendati berlangsung tidak merata di semua negara. Ketidakpastian perekonomian global juga dipicu oleh perlambatan maupun krisis ekonomi di beberapa Negara. Tahun 2016 juga mulai diberlakukan Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) yang menjadi tantangan tersendiri, sehingga persaingan di segala bidang menjadi sangat kompetitif. Indonesia juga sudah menunjukkan komitmen untuk turut serta mendukung MEA, dan pelaksanaan agenda pembangunan global pasca 2016. Sedangkan risiko gejolak harga komoditas di pasar global, khususnya harga minyak mentah juga memberikan pengaruh terhadap iklim usaha hampir di semua sektor.

    Dalam rangka menjawab kondisi makro ekonomi yang penuh tantangan tersebut, Bank Woori Saudara memperkuat fondasi usaha dengan mengimplementasikan core banking baru, yaitu Woori Global Standar System (WGSS). Penerapan WGSS tentu menunjang Perseroan dalam menjawab tantangan perbankan nasional dan global dalam Financial Technology. Sementara itu, Perseroan juga tetap melakukan mitigasi terhadap ketahanan segmen usaha untuk menyerap potensi risiko yang timbul, khususnya risiko kredit, risiko pasar dan risiko likuiditas.

    ANAlISA KINErjA PErUSAhAANImplementasi Kebijakan & Strategi usahaDalam rangka meningkatkan daya saing Bank di segmen retail banking di Indonesia, kedepannya BWS juga akan menawarkan berbagai pelayanan berbasis teknologi (e-channel, meliputi; Mobile Banking dan ATM) sehingga nasabah dapat lebih mudah mengakses akunnya tanpa harus mengunjungi kantor cabang. Bank juga akan meningkatkan layanan cash management system kepada nasabah untuk senantiasa cek saldo, melakukan transfer, dan memberikan perintah lain tanpa harus mengunjungi kantor cabang. Ini merupakan wujud komitmen Bank dalam rangka meningkatkan layanan terhadap nasabah dengan memberikan layanan keuangan yang lebih stabil dan cepat.

    Implementasi WGSS juga membuahkan hasil terhadap kinerja bank di segmen yang berbasis kredit konsumer, sekaligus menopang sektor konsumsi masyarakat. Sinergi antara Indonesia dan Korea yang telah berjalan dua tahun telah meningkatkan pencapaian kredit sebesar 17,78% jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Sementara itu, penerapan manajemen risiko yang baik juga memberikan kontribusi untuk menekan angka kredit bermasalah. Hal ini dibuktikan dengan NPL pada tahun 2016 adalah sebesar 0,98%, angka tersebut lebih baik jika dibandingkan dengan tahun 2015 yang tercatat sebesar 1,26%.

    Meanwhile, the global economic condition during 2016 is still faced with many challenges. The world economic recovery is still continuing despite the uneven recovery in all countries. The global economic uncertainty was also fueled by the economic slowdown and crisis in some countries. In 2016 the ASEAN Economic Community (AEC) also came into force, which has become a particular challenge, making the competition in all fields become stringent. Indonesia also has indicated its commitment to participating and supporting the MEA and the the post-2016 global development agenda implementation. While the risk of commodity price volatility in global markets, especially crude oil prices has also impacted the business climate in almost all sectors.

    To address the challenging macro-economic conditions, Bank Woori Saudara strengthen its business foundation by implementing a new core banking system named Woori Global Standard System (WGSS). This WGSS implementation certainly supports the Company in answering the global and national banking challenges in Financial Technology. Meanwhile, the Company also continues to mitigate the resilience of its business segments to absorb potential risks arising, in particular credit risk, market risk and liquidity risk.

    comPany Performance analySiS Implementation of business policy & strategyIn order to improve the Bank’s competitiveness the retail banking segment in Indonesia, in the future BWS will also offer a variety of technology-based services (e-channel, including Mobile Banking and ATM), so that customers can access their accounts more easily without having to visit a branch office. Banks will also improve cash management system to customers to always check balances, make transfers, and give other instructions without having to visit a branch office. This represents the Bank’s commitment to improving services to customers by providing more stable and faster financial services.

    Implementation of WGSS is also fruitful for the Bank’s performance in the consumer loan-based segment and to support public consumption sector. The Indonesia-Korea synergy that has been running two years has increased loans by 17.78% compared to the previous year. Meanwhile, the implementation of risk management has also contributed to reducing non-performing loans. Th