cara cetak tiket lion air secara online

8
Cara Cetak Tiket Lion Air Secara Online Disusun oleh Beta Uliansyah <[email protected] > Versi PDF ini dipersiapkan untuk kepraktisan kebutuhan offline Anda. Selalu sediakan dokumen PDF ini di PC, Laptop, PDA ataupun Smartphone Anda. Informasi ini sangat berguna ketika dibutuhkan. Klik di sini untuk mendapatkan informasi berguna lainnya.

Upload: beta-uliansyah

Post on 21-Jun-2015

221 views

Category:

Travel


4 download

DESCRIPTION

Informasi untuk mencetak tiket Lion Air, dilengkapi dengan screenshot tiap langkahnya. Update dapat dilihat di http://www.uliansyah.or.id/2013/05/cara-cetak-tiket-lion-air-secara-online.html

TRANSCRIPT

Page 1: Cara cetak tiket lion air secara online

Cara Cetak Tiket Lion Air Secara Online

Disusun oleh Beta Uliansyah <[email protected]>

Versi PDF ini dipersiapkan untuk kepraktisan kebutuhan offline Anda.

Selalu sediakan dokumen PDF ini di PC, Laptop, PDA ataupun Smartphone Anda.

Informasi ini sangat berguna ketika dibutuhkan.

Klik di sini untuk mendapatkan informasi berguna lainnya.

Page 2: Cara cetak tiket lion air secara online

Cara Cetak Tiket Lion Air Secara Online

Bismillahirrahmaanirrahiim.

Saya ingin berbagi pengalaman mencetak tiket Lion Air secara online, sehingga kita tidak perlu

mendatangi agen untuk mencetak tiket penerbangan.

Yang dibutuhkan adalah:

1. Kode Booking

2. Tanggal Penerbangan

3. Nama Penumpang

4. Kode Penerbangan (optional, tidak wajib)

Berikut ini ringkasan langkah-langkah mencetak tiket:

1. Buka Website Lion Air dan klik Menu Bookings | Retrieve Booking.

2. Masukkan Kode Booking, Nama Penumpang (bisa terbalik antara Nama Depan dan Nama

Belakang asalkan ejaannya benar), dan Tanggal Penerbangan. Kode Penerbangan (JT

sekian-sekian) tidak perlu dimasukkan. Klik Retrieve.

3. Setelah muncul informasi tiket, klik tombol Print di halaman web. Pastikan tidak ada pop-up

blocker di browser Anda.

4. Selanjutnya akan muncul file Tiket versi PDF, silahkan cetak dan/atau simpan file tersebut.

Untuk mempermudah Anda, saya sudah menyiapkan screenshot tiap-tiap langkah yang dapat

Anda ikuti sebagai berikut:

Klik di sini untuk mendapatkan informasi berguna lainnya.

Page 3: Cara cetak tiket lion air secara online

Langkah 1

Buka Website Lion Air dan klik Menu Bookings | Retrieve Booking.

Klik di sini untuk mendapatkan informasi berguna lainnya.

Page 4: Cara cetak tiket lion air secara online

Langkah 2

Masukkan Kode Booking, Nama Penumpang (bisa terbalik antara Nama Depan dan Nama

Belakang asalkan ejaannya benar), dan Tanggal Penerbangan. Kode Penerbangan (JT

sekian-sekian) tidak perlu dimasukkan. Klik Retrieve

Klik di sini untuk mendapatkan informasi berguna lainnya.

Page 5: Cara cetak tiket lion air secara online

Tunggu sebentar, Anda akan disuguhi loader sbb:

Klik di sini untuk mendapatkan informasi berguna lainnya.

Page 6: Cara cetak tiket lion air secara online

Langkah 3Setelah muncul informasi tiket, klik tombol Print di halaman web. Pastikan tidak ada pop-up

blocker di browser Anda.

Klik di sini untuk mendapatkan informasi berguna lainnya.

Page 7: Cara cetak tiket lion air secara online

Klik di sini untuk mendapatkan informasi berguna lainnya.

Page 8: Cara cetak tiket lion air secara online

Langkah 4Selanjutnya akan muncul file Tiket versi PDF, silahkan cetak dan/atau simpan file tersebut.

PenutupUntuk memeriksa jika terdapat update atas tulisan ini, Anda dapat mengunjungi tulisan saya di

alamat http://www.uliansyah.or.id/2013/05/cara-cetak-tiket-lion-air-secara-online.html

Silakan dapatkan juga informasi berguna lainnya seperti:

• Cara Mengakses Jurnal Ilmiah Berbayar dengan Gratis untuk seluruh Rakyat Indonesia

• Panduan Mail Merge di Microsoft Excel 2007

• Informasi Operasi Bibir Sumbing Gratis di Jakarta dan Bekasi

• Mengenal Akuntansi Sektor Publik

• Kesalahan Memahami Signifikansi Statistik

Klik di sini untuk mendapatkan informasi berguna lainnya.