bu rang rang

1

Click here to load reader

Upload: nurulsepti-septi

Post on 24-Sep-2015

221 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

varietas padi burangrang

TRANSCRIPT

  • BURANGRANG

    Dilepas tahun : 1999

    Nomor galur : C1-I-2/KRP-3

    Asal : Segregat silangan alam, diambil dari tanaman

    petani di Jember

    Seleksi : Seleksi lini murni, tiga generasi asal

    segregat alamiah

    Daya hasil : 1,62,5 t/ha

    Warna hipokotil : Ungu

    Warna bulu : Coklat kekuningan

    Warna bunga : Ungu

    Warna kulit biji : Kuning

    Warna hilum : Terang

    Bentuk daun : Oblong, ujung runcing

    Tipe tumbuh : Determinit

    Umur berbunga : 35 hari

    Umur polong matang : 8082 hari

    Tinggi tanaman : 6070 cm

    Percabangan : 12 cabang

    Bobot 100 biji : 17 g

    Ukuran biji : Besar

    Kandungan protein : 39%

    Kandungan minyak : 20%

    Kerebahan : Tidak mudah rebah

    Ketahanan thd penyakit : Toleran karat daun

    Keterangan : Sesuai untuk bahan baku susu kedelai, tempe,

    dan tahu

    Pemulia : Rodiah S., Ono Sutrisno, Gatot Kustiyono,

    Sumarno, dan Soegito

    Benih Penjenis : Dipertahankan di BPTP Karangploso, Balitkabi,

    dan Puslitbang Tanaman Pangan Bogor.