baja

14
KONSTRUKSI BAJA / LOGAM

Upload: referensingampus

Post on 08-Nov-2015

1 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

pengertian baja

TRANSCRIPT

Slide 1

KONSTRUKSI BAJA / LOGAM

Pengertian BajaBajaadalahlogampaduan, logambesisebagai unsur dasar dengan beberapa elemen lainnya, termasukkarbon yang berfungsi sebagai unsur pengeras dengan mencegahdislokasibergeser pada kisi kristal atom besi. Baja karbon ini dikenal sebagai baja hitam karena berwarna hitam, banyak digunakan untuk peralatan pertanian misalnya sabit dan cangkul.Kandungan unsur karbon dalam baja berkisar antara 0.2% hingga 2.1% berat sesuai grade-nya. Elemen berikutiniselaluadadalam baja: karbon,mangan,fosfor,sulfur,silikon, dan sebagian keciloksigen,nitrogendanaluminium. Dalam mendesain struktur baja, dewasa ini dipergunakan dua filosofi desain yaitu :Desain tegangan kerja, yang diacu olehAmerican Institute of Steel Construction(AISC) sebagaiAllowable Stress Design(ASD) yang telah menjadi filosofi utama selama 100 tahun terakhir.Desain keadaan batas, yang diacu oleh AISC sebagaiLoad and Resistance Factor Design(LRFD).Apapun filosofinya, desain struktural harus memberikan keamanan yang cukup, baik terhadap kemungkinan kelebihan beban (overload) atau kekurangan kekuatan (understrength). Produksi baja

Besi setelah melalui proses peleburan dari bijih, mengandung karbon berlebih. Untuk menjadikannya baja, perlu dilelehkan dan diproses ulang untuk mengurangi kandungan karbonnya hingga mencapai jumlah yang diinginkan, maka setelah itu elemen-elemen lain dapat ditambahkan. Cairan ini lalu dituang secara kontinu membentuk menjadi pelat, pipa, batangan, profil dan lain-lain.Tahap-tahap Pengerjaan BajaKlasifikasi BajaSifat-sifat BajaSifat baja Sifat Fisik- Berat- Berat Jenis- Daya Hantar Panas

Sifat Mekanis- Kekuatan- Keuletan- Kekerasan- KetangguhanPada saat baja diberi beban, maka baja akan cenderung mengalami deformasi/perubahan bentuk. Perubahan bentuk ini akan menimbulkan regangan/strain, yaitu sebesar terjadinya deformasi tiap satuan panjangnya. Akibat regangan tersebut, didalam baja terjadi tegangan/stress. Pada waktu terjadi regangan awal, dimana baja belum sampai berubah bentuknya dan bila beban yang menyebabkan regangan tadi dilepas, maka baja akan kembali ke bentuk semula.Ada 3 jenis tegangan pada baja, antara lain:

Tegangan (baja masih dalam keadaan elastis)

Tegangan leleh (baja mulai rusak/meleleh)

Tegangan plastis / tegangan maksimum baja (baja mencapai kekuatan maksimum)Kelebihan dan Kekurangan BajaKelebihan bajaKuat tariknya tinggiTidak dimakan rayapHampir tidak memiliki perbedaan nilai muai & susutDapat di daur ulangDibanding stainless stel, baja lebih murahDibanding beton, baja lebih lentur & ringanDibanding aluminium, baja lebih kuatKekurangan bajaDapat berkaratLemah terhadap gaya tekanTidak fleksibel seperti kayu yang dapat dipotong & dibentuk berbagai profilTidak kokohTidak tahan apiSEKIANDANTERIMA KASIHSesi pertanyaanSNI tentang baja, baja dalam nuklir, baja yang memiliki daya hantar panas minimum.Adakah pengaruh baja & jembatan yang roboh.

Jawab1. -SNI 03-1729-2002 tentang standar perencanaan untuk struktur baja untuk gedung. SNI 07-0329-2005 tentang baja profil I-Beam Proses Canai Panas.-Baja yang digunakan dalam nuklir adalah pada bagian penghalang lapisan keempat yang menggunakan baja dengan ketebalan + 20 cm.-Baja yang memiliki daya hantar panas minimum adalah baja paduan, tergantung bahan paduan yang digunakan.2. Jembatan yang roboh dapat disebabkan berbagai faktor. Seperti kesalahan perencanaan, pengurangan spesifikasi bahan, beban tak terduga, dll. Adapun yang dikarenakan baja, seperti baja pada profil berkarat sehingga rapuh, baja tidak kokoh, gaya tekan terlalu besar sehingga baja tersebut tidak kuat menahan beban.