bahasa jawa kelas 1 sem 2

Upload: smk-baitul-makmur

Post on 06-Mar-2016

2.030 views

Category:

Documents


146 download

DESCRIPTION

gtrtht

TRANSCRIPT

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN( RPP )BASA JAWA

Kelas 1 Semester 2

SD/MI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SDI BAITUL MAKMURMata Pelajaran: Basa JawaKelas: I (Satu)Semester: 2 (Dua)Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

Kompetensi IntiKI 1:spiritual (menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya) KI 2: social (menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berintegrasi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya) KI 3: intelektual (memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati dan menanya berdasarakan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan, dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain)KI 4: skill (menyajikan pengetahuan factual yang mencerminkan bahasa yang jelas, sitematis, dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan, mencerminkan perilaku anak, dan berakhlak mulia)

Kompetensi Dasar2.1 Menunjukkan perilaku bertanggung jawab, santun dan percaya diri dalammengungkapkan keinginan dan pendapat menggunakan bahasa Jawa.2.2 Menunjukkan perilaku berbahasa yang santun yang ditunjukkan denganketepatan penggunaan ragam bahasa (unggah-ungguh basa).

Indikator:1. Mendengarkan dan memahami isi bacaan2. Membaca lancer3. Menulis permulaan

Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

A. Tujuan Pembelajaran1. Dengan mengolah informasi, siswa dapat mendengarkan dan memahami isi bacaan2. Dengan mengolah informasi, siswa dapat membaca lancer3. Denganmengamati, siswa dapat menulis permulaan

B. Materi AjarBudi Pekerti

C. Pendekatan lan Metode Pembelajaran1. Terpadu lan Tematik2. Relajar sambil bermain3. Pendekatan Scientific

D. Langkah-langkah Kegiatan

KegiatanDeskripsi KegiatanMetode/ SaintifikAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Doa bersama3. Komunikasi tentang kehadiran siswa4. Guru membuka pelajaran dengan bercerita Mengamati15 menit

Kegiatan inti1. Guru dan siswa berdiskusi tentang cerita yang didengar2. Guru meminta siswa membaca bacaan pada LKS dengan suara nyaring3. Guru meminta siswa menanyakan kata-kata sulit dalam bacaan4. Guru dan siswa berdiskusi tentang bacaan5. Guru meminta siswa mendengarkan penjelasan Guru mengenai menulis permulaan dengan huruf besar6. Guru berdiskusi dengan siswa mengenai kesulitan siswa7. Guru meminta siswa mengerjakan latihan soal di LKS terkaitmateri8. Guru dan siswa berdiskusi tentang hasil belajar siswaMengamatiMenanyaMengumpulkan informasiMengolah informasi45 menit

Penutup1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/rangkuman pembelajaran belajar selama sehari2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)3. Melakukan penilaian hasil belajar.4. Pemberian tugas untuk berlatih membaca dan menulis.5. Berdoa bersama6. Salam penutup

Menanya

10 menit

E. Sumber/Bahan Relajar Buku Pinter Basa Jawa Karakter LKS Insan Bermartabat

F. PenilaianTabel Penilaian Sikap (attitude) NONamaKriteria Penilaian Sikap Skor

1234

1.SitiDisplin

Percaya Diri

Santun

2.BaduDisplin

Percaya Diri

Santun

Mengetahui,Malang, 7 Juli 2014Kepala SekolahGuru Basa Jawa

Drs. H. Suningo BS M.MPrasasti Dwi Jayanti S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SDI BAITUL MAKMURMata Pelajaran: Basa JawaKelas: I (Satu)Semester: 2 (Dua)Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

Kompetensi IntiKI 1:spiritual (menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya) KI 2: social (menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berintegrasi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya) KI 3: intelektual (memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati dan menanya berdasarakan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan, dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain)KI 4: skill (menyajikan pengetahuan factual yang mencerminkan bahasa yang jelas, sitematis, dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan, mencerminkan perilaku anak, dan berakhlak mulia)

Kompetensi Dasar1.1Menerima dan bangga anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa Bahasa Jawa sebagai bahasa Ibu3.3 Mengenal nama anggota tubuh dalam ragam ngoko dan krama

Indikator:1. Mengenal nama warna dan fungsi anggota tubuh

A. Tujuan Pembelajaran1. Dengan mengamati, siswa dapat mengenal nama warna dan fungsi anggota tubuh

B. Materi AjarBenda-benda disekitar

C. Pendekatan lan Metode Pembelajaran1. Terpadu lan Tematik2. Relajar sambil bermain3. Pendekatan Scientific

D. Langkah-langkah KegiatanKegiatanDeskripsi KegiatanMetode/ SaintifikAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Doa bersama3. Komunikasi tentang kehadiran siswa4. Guru membuka pelajaran dengan menyebutkan anggota tubuhmenggunakan Bahasa JawaCeramah, penugasan15 menit

Kegiatan inti1. Guru meminta siswa menyebutkan fungsi anggota tubuh2. Guru meminta siswa menyebutkan anggota tubuh dalam basa ngoko dan krama3. Guru meminta siswa menyebutkan warna-warna yang ada pada benda di sekitar4. Guru dan siswa berdiskusi tentang kesulitan siswa5. Guru meminta siswa mengerjakan soal yang ada di LKS terkait materi45 menit

Penutup1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/rangkuman pembelajaran belajar selama sehari2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)3. Guru kembali mengajak siswa untuk bersyukur kepada Tuhan, karena Indonesia diciptakan dengan ragam budaya bahasa daerah4. Melakukan penilaian hasil belajar.5. Pemberian tugas untuk berlatih membaca dan menulis.6. Berdoa bersama7. Salam penutup

CeramahPenugasan

10 menit

E. Sumber/Bahan Relajar Buku Pinter Basa Jawa Karakter LKS Insan Bermartabat

F. PenilaianTeknik:Perbuatan.Tabel Penilaian Sikap (attitude) NONamaKriteria Penilaian Sikap Skor

1234

1.SitiDisplin

Percaya Diri

Santun

2.BaduDisplin

Percaya Diri

Santun

Mengetahui,Malang, 14 Juli 2014Kepala SekolahGuru Basa Jawa

Drs. H. Suningo BS M.MPrasasti Dwi Jayanti S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SDI BAITUL MAKMURMata Pelajaran: Basa JawaKelas: I (Satu)Semester: 2 (Dua)Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

Kompetensi IntiKI 1:spiritual (menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya) KI 2: social (menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berintegrasi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya) KI 3: intelektual (memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati dan menanya berdasarakan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan, dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain)KI 4: skill (menyajikan pengetahuan factual yang mencerminkan bahasa yang jelas, sitematis, dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan, mencerminkan perilaku anak, dan berakhlak mulia)

Kompetensi Dasar1.1Menerima dan bangga anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa Bahasa Jawa sebagai bahasa Ibu3.2 Memahami tembang dolanan

A. Indikator1. Membaca lancar2. Mengapresiasi tembang dolanan

B. Tujuan Pembelajaran1. Dengan mengolah informasi, siswa dapat membaca lancar2. Dengan mengolah informasi, siswa dapat mengapresiasi tembang dolanan

C. Materi AjarTembang dolanan

D. Pendekatan lan Metode Pembelajaran1. Terpadu lan Tematik2. Relajar sambil bermain3. Pendekatan Scientific

E. Langkah-langkah Kegiatan

KegiatanDeskripsi KegiatanMetode/ SaintifikAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Doa bersama3. Komunikasi tentang kehadiran siswa4. Guru membuka pelajaran dengan menanyakan tembang dolanan yang siswa kuasaiCeramah, penugasan15 menit

Kegiatan inti1. Guru meminta siswa membaca sebuah tembang dolanan berjudul Gajah-Gajah2. Guru meminta siswa menanyakan kata-kata sulit pada tembang dolanan3. Guru berdiskusi dengan siswa mengenai nilai social yang terkandung dalam tembang dolanan4. Guru meminta siswa menirukannya menyanyi Gajah-Gajah5. Guru meminta siswa melengkapi kata-kata yang rumpang pada tembang dolanan6. Guru berdiskusi dengan siswa mengenai latihan yang telah dikerjakan45 menit

Penutup1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/rangkuman pembelajaran belajar selama sehari2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)3. Melakukan penilaian hasil belajar.4. Pemberian tugas untuk berlatih membaca dan menulis.5. Berdoa bersama6. Salam penutup

CeramahPenugasan

10 menit

F. Sumber/Bahan Relajar Buku Pinter Basa Jawa Karakter LKS Insan Bermartabat

A. PenilaianTeknik:SikapNONamaKriteria Penilaian Sikap Skor

1234

1.SitiDisplin

Percaya Diri

Santun

2.BaduDisplin

Percaya Diri

Santun

Mengetahui,Malang, 21 Juli 2014Kepala SekolahGuru Basa Jawa

Drs. H. Suningo BS M.MPrasasti Dwi Jayanti S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SDI BAITUL MAKMURMata Pelajaran: Basa JawaKelas: I (Satu)Semester: 2 (Dua)Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

Kompetensi IntiKI 1:spiritual (menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya) KI 2: social (menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berintegrasi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya) KI 3: intelektual (memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati dan menanya berdasarakan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan, dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain)KI 4: skill (menyajikan pengetahuan factual yang mencerminkan bahasa yang jelas, sitematis, dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan, mencerminkan perilaku anak, dan berakhlak mulia)

Kompetensi Dasar1. Menerima dan bangga anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa Bahasa Jawa sebagai bahasa Ibu2. Menunjukkan perilaku, tindakan, dan perbuatan yang mencerminkan kepribadianJawa

Indikator Mendengarkan bacaan/ teks guru Mengenal nama anak kewan Mendengarkan dongeng dari Guru

A. Tujuan Pembelajaran1. Dengan mengolah informasi, siswa dapat mendngarkan bacaan/ teks guru2. Dengan mengolah informasi, siswa dapat mengenal nama anak kewan3. Dengan mengamati, siswa dapat mendengarkan dongeng dari guru

B. Materi AjarAraning Anak Kewan

C. Pendekatan lan Metode Pembelajaran1. Terpadu lan Tematik2. Relajar sambil bermain3. Student Active Learning (SAL)

D. Langkah-langkah Kegiatan

KegiatanDeskripsi KegiatanMetode/ SaintifikAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Doa bersama3. Komunikasi tentang kehadiran siswa4. Guru membuka pelajaran dengan menyanyikan Gajah-GajahCeramah, penugasan15 menit

Kegiatan inti7. Guru meminta siswa membaca araning anak kewan pada LKS dengan suara nyaring8. Guru membacakan dongeng bertema hewan dan meminta siswa untuk menyimak9. Guru dan siswa berdiskusi tentang bacaan yang didengar10. Guru meminta siswa menyebutkan araning anak kewan pada bacaan yang didengar11. Guru meminta siswa mengerjakan latihan soal di LKS terkait materi12. Guru dan siswa berdiskusi tentang hasil belajar siswa45 menit

Penutup1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/rangkuman pembelajaran belajar selama sehari2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)3. Melakukan penilaian hasil belajar.4. Berdoa bersama5. Salam penutup

CeramahPenugasan

10 menit

E. Sumber/Bahan Relajar Buku Pinter Basa Jawa Karakter LKS Insan BermartabatF. Penilaian

Mengetahui,Malang, 28 Juli 2014Kepala SekolahGuru Basa Jawa

Drs. H. Suningo BS M.MPrasasti Dwi Jayanti S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SDI BAITUL MAKMURMata Pelajaran: Basa JawaKelas: I (Satu)Semester: 2 (Dua)Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

Kompetensi IntiKI 1:spiritual (menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya) KI 2: social (menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berintegrasi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya) KI 3: intelektual (memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati dan menanya berdasarakan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan, dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain)KI 4: skill (menyajikan pengetahuan factual yang mencerminkan bahasa yang jelas, sitematis, dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan, mencerminkan perilaku anak, dan berakhlak mulia)

Kompetensi Dasar1. Menunjukkan perilaku, tindakan, dan perbuatan yang mencerminkan kepribadian Jawa2. Menunjukkan perilaku bertanggung jawab, santun dan percaya diri dalammengungkapkan keinginan dan pendapat menggunakan bahasa Jawa.Indikator Memahami bacaan mengenai kesehatan Menulis kata yang didiktekan guru

A. Tujuan Pembelajaran1. Dengan mengolah informasi, siswa dapat memahami bacaan mengenai kesehatan2. Dengan mengolah informasi, siswa dapat menulis kata yang didiktekan guru

B. Materi AjarKesehatan

C. Pendekatan lan Metode Pembelajaran4. Terpadu lan Tematik5. Relajar sambil bermain6. Student Active Learning (SAL)

D. Langkah-langkah Kegiatan

KegiatanDeskripsi KegiatanMetode/ SaintifikAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Doa bersama3. Komunikasi tentang kehadiran siswa4. Guru membuka pelajaran dengan menanyakan kebiasaan sehari-hari siswa yang berkaitan dengan kesehatanCeramah, penugasan15 menit

Kegiatan inti1. Guru meminta siswa membaca bacaan pada buku LKS mengenai kesehatan2. Guru dan siswa berdiskusi tentang bacaan yang telah dibaca3. Guru meminta siswa mengerjakan soal di LKS terkait bacaan4. Guru dan siswa melakukan evaluasi terkait hasil belajar siswa5. Guru mendiktekan beberapa kata dan meminta siswa menuliskannya di buku tulis6. Guru dan siswa melakukan evaluasi terkait hasil belajar siswa45 menit

Penutup1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/rangkuman pembelajaran belajar selama sehari2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)3. Melakukan penilaian hasil belajar.4. Berdoa bersama5. Salam penutup

CeramahPenugasan

10 menit

E. Sumber/Bahan Relajari. Buku Pinter Basa Jawa Karakterii. LKS Insan Bermartabat

F. Penilaian

Mengetahui,Malang, 4 Agustus 2014Kepala SekolahGuru Basa Jawa

Drs. H. Suningo BS M.MPrasasti Dwi Jayanti S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SDI BAITUL MAKMURMata Pelajaran: Basa JawaKelas: I (Satu)Semester: 2 (Dua)Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

Kompetensi IntiKI 1:spiritual (menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya) KI 2: social (menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berintegrasi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya) KI 3: intelektual (memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati dan menanya berdasarakan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan, dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain)KI 4: skill (menyajikan pengetahuan factual yang mencerminkan bahasa yang jelas, sitematis, dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan, mencerminkan perilaku anak, dan berakhlak mulia)Kompetensi Dasar2.1 Menunjukkan perilaku berbahasa yang santun yang ditunjukkan dengan ketepatan penggunaan ragam bahasa (unggahungguh)3.2 Memahami dongeng bertema setia kawan

Indikator1. Mendengarkan dongeng dari guru2. Menuliskan kata yang didiktekan guru

A. Tujuan Pembelajaran1. Dengan mengamati, siswa dapat mendengarkan dongeng dari guru2. Dengan mengolah informasi, siswa dapat menuliskan kata yang didiktekan guru

B. Materi AjarDongeng Sura lan Baya

C. Pendekatan lan Metode Pembelajaran1. Terpadu lan Tematik2. Relajar sambil bermain3. Pendekatan Scientific

D. Langkah-langkah KegiatanKegiatanDeskripsi KegiatanMetode/ SaintifikAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Doa bersama3. Komunikasi tentang kehadiran siswa4. Guru membuka pelajaran dengan menyanyikan Gajah-GajahCeramah, penugasan15 menit

Kegiatan inti13. Guru meminta siswa membaca araning anak kewan pada LKS dengan suara nyaring14. Guru membacakan dongeng bertema nasihat dan meminta siswa untuk menyimak15. Guru dan siswa berdiskusi tentang bacaan yang didengar16. Guru meminta siswa menyebutkan araning anak kewan pada bacaan yang didengar17. Guru meminta siswa mengerjakan latihan soal di LKS terkait materi18. Guru dan siswa berdiskusi tentang hasil belajar siswa45 menit

Penutup1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/rangkuman pembelajaran belajar selama sehari2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)3. Melakukan penilaian hasil belajar.4. Berdoa bersama5. Salam penutup

CeramahPenugasan

10 menit

Sumber/Bahan Relajar Buku Pinter Basa Jawa Karakter LKS Insan Bermartabat

E. PenilaianTeknik:Perbuatan.

Mengetahui,Malang, 11 Agustus 2014Kepala SekolahGuru Basa Jawa

Drs. H. Suningo BS M.MPrasasti Dwi Jayanti S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SDI BAITUL MAKMURMata Pelajaran: Basa JawaKelas: I (Satu)Semester: I (Satu)Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

Kompetensi IntiKI 1:spiritual (menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya) KI 2: social (menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berintegrasi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya) KI 3: intelektual (memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati dan menanya berdasarakan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan, dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain)KI 4: skill (menyajikan pengetahuan factual yang mencerminkan bahasa yang jelas, sitematis, dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan, mencerminkan perilaku anak, dan berakhlak mulia)Kompetensi Dasar1.1 Menerima anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa Jawa sebagai Bahasa Ibu.

2.2 Menunjukkan perilaku berbahasa yang santun yang ditunjukkan dengan ketepatan penggunaan ragam bahasa (unggah-ungguh basa).2.3 Menunjukkan perilaku, tindakan, dan perbuatan yang mencerminkan kepribadian Jawa

Indikator1. Mendengarkan percakapan sederhana2. Melakukan percakapan sederhana

A. Tujuan Pembelajaran1. Dengan mengolah informasi, siswa dapat mendengarkan percakapan sederhana2. Dengan mengolah informasi, siswa dapat melakukan percakapan sederhana

B. Materi AjarPendidikan

C. Pendekatan lan Metode Pembelajaran1. Terpadu lan Tematik2. Relajar sambil bermain3. Pendekatan Scientific

D. Langkah-langkah Kegiatan

KegiatanDeskripsi KegiatanMetode/ SaintifikAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Doa bersama3. Komunikasi tentang kehadiran siswa4. Guru membuka pelajaran dengan mengulang materi sebelumnyaCeramah, penugasan15 menit

Kegiatan inti1. Guru meminta siswa membaca sebuah percakapan sederhana yang ada pada LKS2. Guru bertanya jawab dengan siswa percakapan sederhana yang telah dibaca3. Guru meminta siswa mempraktekkan percakapan sederhana di depan kelas dan yang lainnya menyimak4. Guru meminta siswa mengerjakan latihan soal pada LKS terkait percakapan sederhana5. Guru dan siswa melakukan evaluasi terkait hasil belajar siswa45 menit

Penutup1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/rangkuman pembelajaran belajar selama sehari2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)3. Melakukan penilaian hasil belajar.4. Berdoa bersama5. Salam penutup

CeramahPenugasan

10 menit

Sumber/Bahan Relajar Buku Pinter Basa Jawa Karakter LKS Insan Bermartabat

F. PenilaianTeknik:Perbuatan.

Mengetahui,Malang, 18 Agustus 2014Kepala SekolahGuru Basa Jawa

Drs. H. Suningo BS M.MPrasasti Dwi Jayanti S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SDI BAITUL MAKMURMata Pelajaran: Basa JawaKelas: I (Satu)Semester: 2 (Dua)Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

Kompetensi IntiKI 1:spiritual (menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya) KI 2: social (menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berintegrasi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya) KI 3: intelektual (memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati dan menanya berdasarakan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan, dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain)KI 4: skill (menyajikan pengetahuan factual yang mencerminkan bahasa yang jelas, sitematis, dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan, mencerminkan perilaku anak, dan berakhlak mulia)Kompetensi Dasar1.1 Menerima anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa Jawa sebagai Bahasa Ibu.2.3 Menunjukkan perilaku, tindakan, dan perbuatan yang mencerminkan kepribadian Jawa

Indikator1. Membaca penggalan cerita2. Menulis rapi

E. Tujuan Pembelajaran1. Dengan mengolah informasi, siswa dapat membaca penggalan cerita2. Dengan mengolah informasi, siswa dapat menulis rapi

F. Materi AjarMenulis Permulaan

G. Pendekatan lan Metode Pembelajaran4. Terpadu lan Tematik5. Relajar sambil bermain6. Pendekatan Scientific

H. Langkah-langkah Kegiatan

KegiatanDeskripsi KegiatanMetode/ SaintifikAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Doa bersama3. Komunikasi tentang kehadiran siswa4. Guru membuka pelajaran dengan mengulang materi sebelumnyaCeramah, penugasan15 menit

Kegiatan inti1. Guru meminta siswa membaca sebuah cerita di LKS dengan suara nyaring2. Guru bertanya jawab dengan siswa tentang cerita yang telah dibaca3. Guru bertanya jawab tentang cerita tersebut4. Guru meminta siswa mengerjakan soal di LKS terkait cerita5. Guru menjelaskan kepada siswa tentang menggunakan huruf kapital pada awal kalimat6. Guru dan siswa bertanya jawab tentang kesulitan siswa7. Guru meminta siswa mengerjakan latihan soal terkait menulis permulaan45 menit

Penutup1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/rangkuman pembelajaran belajar selama sehari2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)3. Melakukan penilaian hasil belajar.4. Berdoa bersama5. Salam penutup

CeramahPenugasan

10 menit

Sumber/Bahan Relajar Buku Pinter Basa Jawa Karakter LKS Insan Bermartabat

G. PenilaianTeknik:Perbuatan.

Mengetahui,Malang, 25 Agustus 2014Kepala SekolahGuru Basa Jawa

Drs. H. Suningo BS M.MPrasasti Dwi Jayanti S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan: SDI BAITUL MAKMURMata Pelajaran: Basa JawaKelas: I (Satu)Semester: 2 (Dua)Alokasi waktu:2 x 35 menit (1 pertemuan).

Kompetensi IntiKI 1:spiritual (menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya) KI 2: social (menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berintegrasi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya) KI 3: intelektual (memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati dan menanya berdasarakan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan, dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain)KI 4: skill (menyajikan pengetahuan factual yang mencerminkan bahasa yang jelas, sitematis, dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan, mencerminkan perilaku anak, dan berakhlak mulia)

Kompetensi Dasar1. Menunjukkan perilaku, tindakan, dan perbuatan yang mencerminkan kepribadian Jawa2. Memahami tembang doalanan

Indikator1. Menulis rapi2. Mengapresiasi tembang dolanan

A. Tujuan Pembelajaran1. Dengan mengumpulkan informasi, siswa dapat menulis rapi2. Dengan mengumpulkan informasi, siswa dapat mengapresiasi tembang dolanan

B. Materi AjarTembang dolanan Kidang Talun

C. Pendekatan lan Metode Pembelajaran1. Terpadu lan Tematik2. Relajar sambil bermain3. Pendekatan Scientific

D. Langkah-langkah Kegiatan

KegiatanDeskripsi KegiatanMetode/ SaintifikAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Salam pembuka2. Doa bersama3. Komunikasi tentang kehadiran siswa4. Guru membuka pelajaran dengan mengulang materi sebelumnyaCeramah, penugasan15 menit

Kegiatan inti1. Guru meminta siswa menuliskan tembang dolanan pada papan tulis 2. Guru meminta siswa membaca tembang dolanan yang telah ditulis3. Guru menanyakan kata-kata sulit pada tembang dolanan4. Guru dan siswa berdiskusi tentang isi dan nilai luhur yang terdapat dalam tembang dolanan5. Guru mengajak siswa menyanyikan tembang dolanan Kidang Talun45 menit

Penutup1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/rangkuman pembelajaran belajar selama sehari2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)3. Melakukan penilaian hasil belajar.4. Berdoa bersama5. Salam penutup

CeramahPenugasan

10 menit

Sumber/Bahan Relajar Buku Pinter Basa Jawa Karakter LKS Insan Bermartabat

E. PenilaianTeknik:Perbuatan.

Mengetahui,Malang, 1 September 2014Kepala SekolahGuru Basa Jawa

Drs. H. Suningo BS M.MPrasasti Dwi Jayanti S.Pd