bab i(pendahuluan) p2

3
BAB I PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang Pada zaman teknologi ini, dibutuhkan aplikasi dan software yang mampu membantu kinerja manusia dalam mengoperasikan dan mengembangkan kemampuan dalam segala bidang, salah satunya adalah Matlab. Matlab mempunyai banyak keunggulan. Salah satunya bisa digunakan untuk pemrograman yang bersifat logical dengan mengaplikasikan salah satu dari pemrograman logic atau bisa juga dengan cara menggabungkan atau mengombinasi dari dua atau lebih pemrograman logika. Matlab juga dapat menjalankan banyak fungsi. Dasar-dasar pemograman dalam Matlab antara lain logical statements, for loop, functions, indexing dan fungsi lainnya dalam Matlab yang dapat memudahkan para pemogram Matlab. 1.2.Rumusan Masalah Rumusan masalah dari pratikum ini adalah sebagai berikut: Bagaimana menjalankan fungsi Logical Statements dalam Matlab ? Bagaimana menjalankan fungsi 1

Upload: swanida-selviyani

Post on 29-Jan-2016

12 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

pandahuluan

TRANSCRIPT

Page 1: Bab I(Pendahuluan) p2

BAB IPENDAHULUAN

1.1.Latar BelakangPada zaman teknologi ini, dibutuhkan aplikasi dan

software yang mampu membantu kinerja manusia dalam mengoperasikan dan mengembangkan kemampuan dalam segala bidang, salah satunya adalah Matlab.

Matlab mempunyai banyak keunggulan. Salah satunya bisa digunakan untuk pemrograman yang bersifat logical dengan mengaplikasikan salah satu dari pemrograman logic atau bisa juga dengan cara menggabungkan atau mengombinasi dari dua atau lebih pemrograman logika.

Matlab juga dapat menjalankan banyak fungsi. Dasar-dasar pemograman dalam Matlab antara lain logical statements, for loop, functions, indexing dan fungsi lainnya dalam Matlab yang dapat memudahkan para pemogram Matlab.

1.2.Rumusan MasalahRumusan masalah dari pratikum ini adalah sebagai berikut:

Bagaimana menjalankan fungsi Logical Statements dalam Matlab ?

Bagaimana menjalankan fungsi Function dalam Matlab ?

Bagaimana menjalankan fungsi Statistika dalam Matlab ?

1.3.Batasan MasalahDalam praktikum jaringan komputer ini, permasalahan

dibatasi ruang lingkup pembahasannya.

Menjalankan fungsi Logical Statements dalam Matlab

1

Page 2: Bab I(Pendahuluan) p2

2

Menjalankan fungsi Function dalam Matlab. Menjalankan fungsi Statistika dalam Matlab.

1.4 TujuanAdapun tujuan dari praktikum ini adalah: Untuk mengetahui bagaimana menjalankan fungsi

Logical Statements dalam Matlab. Mengetahui bagaimana menjalankan fungsi Function

dalam Matlab. Mengetahui bagaimana menjalankan fungsi Statistika

dalam Matlab.

1.5 ManfaatManfaat yang diperoleh dari praktikum ini diantaranya

adalah: Mampu menjalankan fungsi Logikal Statement

dalam Matlab. Mampu menjalankan fungsi Function dalam Matlab. Mampu menjalankan funsi Statistika dalam Matlab.

1.6 Sistematika LaporanSistematika pada laporan kami yakni bagian awal yang

meliputi halaman judul, halaman pengesesahan, abstrak, kata pengantar, daftar isi serta daftar gambar. Bagian Inti terdiri dari pendahuluan, tinjauan pustaka, metodologi penelitian, hasil dan pembahasan selama mengikuti praktikum, serta kesimpulan dan saran. Bagian Akhir berisi daftar pustaka.