bab iii

Upload: alvin-asadi

Post on 12-Oct-2015

6 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

AS

TRANSCRIPT

37

BAB IIISIMPULAN DAN SARANA.SimpulanDari survey yang telah dilakukan dap disimpulkan bahwa :-Banyak balita yang tidak mempunyai KMS. Ini menunjukkan belum tercakupnya seluruh balita oleh posyandu dalam kepemilikian KMS.-Banyak balita tidak ditimbang di posyandu baik secara rutin maupun tidak pernah ditimbang sama sekali.-banyak balita belum/tidak imunisasi lengkap-93% sarana pembuangan limbah berupa selokan yang terbuka, meskipun arus dari selokan tersebut lancar-Pendidikan KK di RW 15 yang rendah yang sebagian besar lulusan SD-sebagian besar pekerjaan kepala keluarga adalah buruh-Persentase riwayat penyakit menular (93,5%) lebih banyak dibandingkan dengan penyakit tidak menular (6,5%)-Kebanyakan penyakit menular di RW 15 adalah hipertensi (5,3%) yang sebagian besar diderita oleh lansia-Banyak pasangan usia subur yang menjadi akseptor KB tidak aktif (34,6%)-ada 2 ibu hamil (50%) yang tidak memiliki buku KIA-Keaktifan masyarakat di RW 15 masih kurang-94,7% masyarakat di RW 15 sumber informasinya adalah melalui media televisi. Banyak warga yang tidak memiliki jaminan kesehatan padahal penghasilan kurangB.Saran-Bagi Puskesmas Cigeureung agar meningkatkan penyuluhan terhadap masyarakat dengan memanfaatkan pertemuan formal dan informal seperti rapat desa, arisan ibu-ibu, pengajian dengan metode yang menarik dan mudah diterima.-Bagi Puskesmas Cigeureung agar meningkatkan kerjasama yang baik antar masyarakat, tokoh masyarakat, dan perangkat desa.-Bagi ibu balita untuk menjaga KMS agar tidak hilang, dan apabila hilang segera mengurus pembuatan KMS baru ke posyandu untuk membawa balitanya secara rutin ke posyandu untuk melengkapi imunisasi pada balitanya-Bagi masyarakat untuk menutup saluran pembuangan limbah untuk lebih aktif dalam kegiatan masyarakat untuk mencari informasi lebih banyak tentang kesehatan melalui media cetak, media elektronik dan lain-lain-Bagi lansia yang menderita hipertensi untuk memeriksakan tekanan darahnya di tenaga kesehatan dan selalu menjaga tekanan darah agar tidak tinggi-Bagi pasangan usia subur agar mengikuti program pemerintah dengan ber-KB-Bagi ibu hamil untuk menjaga buku KIA yang dimilikinya, apabila belum/tidak memiliki buku KIA dikarenakan hilang atau sebab lainnya, untuk segera mengurus pembuatan buku KIA baru ke posyandu36