bab ii - repository.bsi.ac.id · bab ii landasan teori 2.1. konsep dasar web web page merupakan...

15
BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi data dan informasi pada internet maka diperlukan program aplikasi browser. Browser yang populer dan paing banyak digunakan saat ini seperti Micorsoft Internet Explorer, Mozila Firefox, dan Opera. Untuk menggunakan internet, selain komputer, modem program browser dan jaingan telepon, ISP (Internet Service Provider) juga di butuhkan untuk melakukan internet melalui telepon, HTTP ( Hypertext TransferMarkup Langue) yaitu bahaa yang digunakan untuk menulis halaman web. A. Pengertian Internet Internet adalah jaringan global yang menghubungkan komputer komputer di seluruh dunia. Dengan internet, sebuah komputer bisa mengakses data yang terdapat pada komputer lain di benua yang berbeda. Dengan internet, sebuah toko online bisa tetap terbuka selama 24 jam 7 hari seminggu tanpa henti. Dengan internet, kejadian penting yang terjadi di suatu negara bisa bisa segera diketehaui oleh orang lain di negara yang berbeda. menurut Hidayatullah (2014 : 1). 1. Web Server Menurut Sibero (2013a:11) “ Web Server adalah sebuah komputer yang terdiri perankat keras dan perangkat lunak yang secara bentuk fisik dan cara kerjanya berbeda”, perangkat keras web sever tidak berbeda dengan dengan komputer rumah atau PC yang membedakan adalah kapasitas kapabilitasnya. Untuk pembuatan tugas akhir ini penulis menggunakan Apache sebegai Web Server 6

Upload: others

Post on 17-Nov-2020

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

BAB II

LANDASAN TEORI

2.1. Konsep Dasar Web

Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk

memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi data dan informasi pada internet maka

diperlukan program aplikasi browser. Browser yang populer dan paing banyak

digunakan saat ini seperti Micorsoft Internet Explorer, Mozila Firefox, dan Opera.

Untuk menggunakan internet, selain komputer, modem program browser dan

jaingan telepon, ISP (Internet Service Provider) juga di butuhkan untuk

melakukan internet melalui telepon, HTTP (Hypertext TransferMarkup Langue)

yaitu bahaa yang digunakan untuk menulis halaman web.

A. Pengertian Internet

Internet adalah jaringan global yang menghubungkan komputer – komputer

di seluruh dunia. Dengan internet, sebuah komputer bisa mengakses data yang

terdapat pada komputer lain di benua yang berbeda. Dengan internet, sebuah toko

online bisa tetap terbuka selama 24 jam 7 hari seminggu tanpa henti. Dengan

internet, kejadian penting yang terjadi di suatu negara bisa bisa segera diketehaui

oleh orang lain di negara yang berbeda. menurut Hidayatullah (2014 : 1).

1. Web Server

Menurut Sibero (2013a:11) “ Web Server adalah sebuah komputer yang terdiri

perankat keras dan perangkat lunak yang secara bentuk fisik dan cara kerjanya

berbeda”, perangkat keras web sever tidak berbeda dengan dengan komputer

rumah atau PC yang membedakan adalah kapasitas kapabilitasnya. Untuk

pembuatan tugas akhir ini penulis menggunakan Apache sebegai Web Server

6

Page 2: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

7

Menurut kurniawan (2008b:2) “Apache adalah Web Server yang dapat yang dapat

dijalankan dibanyak sistem operasi (Unix, BSD, Linux, Microsoft windows dan

novell Netware serta platfrom lainya (yang berguna untuk memfungsikan situs

web“. Protokol yang digunakan untuk melayani fasilitas web ini menggunakan

HTTP. Ada beberapa jenis software untuk membangun web server local atau

localhost yang support sistem operasi Windows diantaranya adalah :

1) Wamp server

2) XAMPP

3) PHP Triad

4) Vetrigo

Software diatas merupakan gabungan dari PHP MySQL database, dan Apache

semuanya memiliki fungsi dari kemampuan yang semua untuk membangun

sebuah web server local untuk komputer PC pada umumnya program web server

memiliki fitur-fitur dasar yang sama seperti berikut :

a) HTTP : Setiap program web server bekerja dengan menerima permintaan

HTTP dan klien, dan memberikan respon HTTP ke klien tersebut respon HTTP

mengandung dokumen HTML tetapi dapat juga berapa berkas RAW, gambar, dan

berbagai jenis dokumen lainya.

b) Logging : umumnya setiap web server mempunyai kemampuan untuk

melakukan pencatatan dan logging terhadap informasi detail permintaan klien dan

respon dari web server dan simpan dalam berkas log.

2. Web Browser

Menerutu Sibero (2013b:12) “Web Browser adalah aplikasi pernagkat lunak

yang digunakan untuk mengambil dan menyjikan sumber informasi web,

Page 3: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

8

didentifikasikan dengan Uniform Resorce Identifer (URL) yang terdiri dari

halaman web video, gambar ataupun komtem lainya.

B. Pengertian E-commerce

menurut (Siregar , 2010) dalam Irmawati(2011) Menjelaskan bahwa

“Eelectronic Commerce (E-comerce) “adalah proses pembelian, penjualan atau

pertukaran produk, jasa dan informasi melauli jaringan komputer”. E-comerce

merupakan bagian dari e-business, dimana cakupan e-business lebih luas tadak

hanya sekedar perniagaan tetapi mencakup juga pengkolaborasian mitra bisnis,

pelayanan nasabah, lowongan pekerjaan dll. Selain teknologi jaringa www (word

wide web) e-comerce juga memerlukan teknologi basis data atau pangkalan data

(database), e-surat atau surat elektronik (e-mail) dan bentuk teknologi non

komputer seperti halnya pengiriman barang, dan alat pembayaran untuk e-

commerce ini.

C. Bahasa Pemrograman

1. Hypertet Text Markup Langue

Menurut Prasetio (2011:52) “HTML adalah bahasa yang memelopori

hadirnya web dan internet”. Bahasa ini merupakan bahasa pemrograman yang

digunakan oleh sebagian besar situs web yang dikunjungi. HTML saat ini dikenal

oleh semua komputer yang ada di dunia dan merupakan cara paling universal

untuk membuat sebuah dokumen, mungkin HTML tidak memiliki variasi format

terbaik dan bahkan tidak menjamin bahwa halaman web anda buat kan tampak

sama persis disetiap browser.

Page 4: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

9

2. PHP

Menurut Arief(2011:43) PHP adalah bahasa server-side-scripting yang

menyatu denganHTML untuk membuat halaman website yang dinamis karena

PHP merupakan server-side-scripting maka sintaks dan perintah-perintah PHP

akan diesekusi di Server kemudian hasilnya akan dikirimkan ke browser dalam

format HTML.

3. JavaScript

Menurut Nugroho (2006:27) “JavaScrip adalah bahasa skrip dari Netscape

yang fungsinya mirip dengan VBScript namun bahasa dasarnya adalah java”.

JavaScript didukung oleh browser Netscape Navigator mulai versi 2.0 Javascript

menggunakan halaman HTML. Sebagai antar muka penggunanya.

4. Cascanding Stlye Sheets (CSS)

Menurut sugiri (2007:21) mendefinisasasikan bahwa “CSS adalah sebuah

cara untuk memisahkan isi dengan layout dalam halaman halaman web yang

dibuat”. CSS merupakan template yang beru style untuk membuat dan

mempermudah halaman-halaman yang diracang. Hal ini sangat penting karena

halaman yang menggunakan CSS isinya dapat dilihat oleh pengunjung dari yang

berbeda tanpa memerlukan suatu tabel. Dengan CSS akan mempermudah dalam

melakukan setting tampilan keseluruhan web hanya dengan menggantikan atribut-

atribut atau perintah dalam styel CSS dengan atribut yang anda inginkan tanpa

harus merubah satu per satu atribut pada tiap elemen yang dibuat.

Page 5: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

10

D. Pengertian Basis Data (Data Base)

Menurut connolly dan begg (2010:65) database adalah sekumpulan data yang

tersebar yang berhubungan secaara logis, dan penjelasan dari data ini dirancang

untuk memenuhi kebutuhan informasi dari suatu sistem, dan dibawah ini salah

satu contoh basis data yang penulis gunakan dalam pembuatan aplikasi web ini.

1. My Structure Query Langue (MySQL)

Menurut Aditya (2011:62) mendefinisasikan bahwa “MySQL adalah

sebuah implementasi dari sistem manajemen basis data relasional (RDBMS) yang

didistribusikan secara gratis dibawah lisensi General Public Licensie (GPL)”.

Setiap pengguna dapat secara bebas menggunakan MySQL, namun batasan

perangkat tersebut tidak boleh dijadikan produk turunan yang bersifat komersial.

MySQL sebenarnya merupakan turunan salah satu konsep utama dalam basis data

yang telah ada sebelumya, yaitu SQL.

E. Model Pengembangan Perangkat Lunak

Pada pengembangan perangkat lunak, para pembuat program (Programer)

langsung melakukan pengodean perangkat lunak tanpa menggunakan prosedur

atau tahapan pengembangan perangkat lunak SDLC(software development life

cycle) atau sering disebut dengan system development life cycle adalah proses

pengembangan atau mengubah suatu sistem perangkat lunak dengan

menggunakan model model dan metodologi yang digunakan orang untuk

mengembangkan sistem sistem perangkat lunak sebelumnya berdasarkan best

practive atau cara- cara yang udah di uji baik. SDLC memiliki beberapa model

dalam penerapan prosesnya. Salah satu model yang terdapat SDLC adalah model

Page 6: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

11

Waterfall. Model SDLC air terjun (Waterfall) sering disebut skuensial linier

(Squential Linier) atau alur hidup klasik (Classic Life Cycle) Model air terjun

menyediakan pendekatan alur hidup perangkat lunak secara skuensial terurut

dimulai dari analisa, desain pengkodean, pengujian. Dan tahap pendukung,

Menurut Sukmato dan M shalahudin (2013:38) berikut ini adalah gambar air

terjun :

Sumber : Sukanto dan M Shalahudin (2013:38)

Gambar II.1 Ilustrasi Model Waterfall

Page 7: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

12

F. Program Pendukung

dalam pembuatan aplikasi web ini penulis menggunakan beberapa

program pendukung, berikut adalah program pendukung yang penulis gunakan

dalam pembuatan aplikasi web.

1. Xampp

Menurut Wicaksono (2008:7) menjelaskan bahwa “Xampp adalah sebuah

software yang berfungsi untuk menjelaskan website berbasi PHP dan

menggunakan pengolah data MySQL dikomputer lokal”. Xampp berperan sebagai

server web pada computer local. Xampp juga dapat disebut sebuah Cpanel server

virtual, yang dapat membantu melakukan preview sehingga dapat dimodifikasi

website tanpa harus online atau terakses dengan internet.

2. Dreamweaver

Adobe Dreamweaver merupakan program penyunting halaman keluaran

Adobesystems. Yang dulu dikenal sebagai Macromedia. Program ini banyak

digunakan karena fitur-fiturnya yang menarik dan kemudahan dalam

memnggunakannya. Versi terakhir macromedia dreamweaver sebelum

macromedia dibeli oleh Adobesystems. Yaitu versi 8 Adobe Dreamweaver CS5

yang dirilis pada 12 april 2011, sedangkan versi terbaru dari dreamweaver yaitu

Adobe Dreamweaver CS6 Menurut Madcoms (2011:2) memberikan batasan

bahwa “dreamweaver adalah sebuah HTML editor profesional untuk mendesain

web secara visual dan mengelola situs atau halaman web”.

Page 8: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

13

Teori Pendukung

Struktut Navigasi

Menurut Suyanto (2008:62) “Struktur navigasi dalam situs web melibatkan

sistem navigasi situs web secara keseluruhan dan desain interface situs web

tersebut, navigasi memudahkan jalan yang mudah ketika menjalankan situs web”,

struktur navigasi juga dapat diartikan sebagai struktur alur dari suatu program

yang merupakan rancangan hubungan dan rantai kerja dari beberapa area yang

berbeda dan dapat membantu mengorganisasikan seluruh elemen pembuatan

website ada 4 macam bentuk dasar yaiut :

a. Struktur Navigasi linier

Merupakan struktur yang hanya mempunyai satu rangkaian cerita yang

berurut. Struktur ini menampilkan satu demi satu tampilan layar secara berurut

menurut urutannya dan tidak diperbolehkan adanya percabangan. Tampilan yang

dapat ditampilkan adalah satu halaman sebelumnya atau satu halaman

sesudahnya.

Sumber : Suyanto (2008:a:69)

Gambar II.2

Struktur Navigasi linier

b. Struktur Navigasi Hirarki

Struktur hirarki merupakan suatu struktur yang mengandalkan percabangan

untuk menampilkan data berdasarkan kriteria tertentu. Tampilan pada menu

pertama akan disebut sebagai master page, halaman utama ke satu. Halaman

utama ini akan mempunyai halaman percabangan yang dikatakan slave page,

Page 9: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

14

halaman pendukung. Jika salah satu halaman pendukung diaktifkan, maka

tampilan tersebut akan bernama master page, halaman utama kedua. Pada struktur

navigasi ini tidak diperkenankan adanya tampilan secara linier.

Sumber : Suyanto (2010:b:72)

Gambar II.3

Strutru Navigasi Hirarki

c. Struktur Navigasi Non-Linier

Pada struktur nonlinier diperkenankan membuat struktur navigasi bercabang,

percabangan ini berbeda dengan percabangan pada struktur hirarki. Pada

percabangan nonlinier walaupun terdapat banyak percabangan tetapi tiap-tiap

tampilan mempunyai kedudukan yang sama tidak ada pada master page dan salve

page.

Sumber : Suyanto (2008:c:74)

Gambar II.4

Struktur Navigasi Non-Linier

Page 10: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

15

d. Struktuk Navigasi Campuran

Struktur navigasi campuran merupakan gabungan dari ketiga struktur

sebelumnya. Struktur navigasi ini banyak digunakan dalam pembuatan aplikasi

multimedia sebab dapat memberikan keinteraksian yang lebih tinggi.

Sumber : Binanto (2010:d:269)

Gambar II.5

Strutur Navigasi campuran

Entity Relationship Diagram (ERD)

Menurut fatta (2007:121) adalah gambar atau diagram yang menunjukan

informasi dibuat, disimpan dam di gunakan dalam sistem bisnis”. Entitas biasanya

menggambarkan jenis informasi yang sama. Dalam Entitas digunakan untuk

menghubungkan antar entitas yang sekaligus menunjukan menunjukan hubungan

antar data ERD bisa digunakan untuk menunjukan aturan aturan bisnis yang ada

pada sistem informasi yang dibangun.

1. Komponen Entity Relationship Diagram

a. Entitas (Entity Set)

Pada ERD digambarkan dengan sebuah bentuk persegi panjang, Entity Set

merupakan simbol utama dari ERD Entity adalah nama obyek yang ada dalam

suatu sistem nyata maupun abstrak dimana data tersimpan dan diberi nama

Page 11: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

16

Entity

Relationsh

Atrribute

dengan kata benda Entity Set dapat dikelompokan dalam beberapa kelas, yaitu :

obyek,agen dan kejadian-kejadian yang ada didalam sistem.

Gambar II.6

Contoh Gambar Entity Set

b. Relasi (Relationship Set)

Pada ERD digambarkan dengan belah ketupat dengan garis yang

menghubungkan suatu entity yang lain terkait . Relationship Set adalah

kumpulan relationshipy yang sejenis pada umumnya relaiontship diberi nama

dengan kata kerja.

Gambar II.7

Contoh Gambar Relationship Set

c. Atribut (Attribute)

Secara umum Attribute adalah sifat atau karakteristik dari setiap entity

maupun realtionship yang menyediakan penjelasan detail tentang entity dan

relationship

Gambar II.8

Contoh Gambar Attribute

Page 12: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

17

d. Kardinalitas (Cardinality)

Cardinality adalah tingkat hubungan antara entitas dan dilihat dari segi

kejadian atau banyak tidaknya hubungan yang terjadi antara entity pada ERD.

Gambar II.9

Contoh Gambar Cardinality

2. Contoh Entity Relationship Diagram (ERD)

Gambar II.10

Entity Relationship Diagram

Member 1..N N..1

Pesanan

Page 13: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

18

3. Derajat Relationship

Derajat-derajat relai yang umum dijumpai pada pengambaran diagram E-R

adalah :

a. Unary Relaionship

Relasi berderajat 1 (unary reationship) adalah relasi dimana entitas yang

terlibatnya hanya satu (relasi berderajat 1 sering juga dinamakan relasi rekursif

/ recursive relationship)

b. Binary Relationship

Relasi berderajat 2,sering juga disebut sebagai relasi biner (binary

relationship),adalah relasi yang melibatkan 2 entitas.

c.Ternary Relationship

Ternary Relationship adalah relasi berderajat 3,yaitu relasi tunggal yang

menghubungkan 3 entitas yang berbeda.

4. Logical Record Structure (LRS)

Menurut Simarmata (2008:12) “LRS adalah representasi dari struktur record –

record pada tabel tabel yang terbentuk dari hasil relasi antar himpunan

entitas.menetukan kardinalitas jumlah tabel,dan foreign key (FK).Logical Record

Structure dibentuk dengan nomor dari tipe record”.Beberapa tipe record

digambarkan oleh kotak empat persegi panjang dan dengan nama yang unik.beda

LRS dengan diagram E-R nama tipe record berbeda diluar kotak field tipe record

ditempatkan.logical record structure terdiri dari link link diantaranya tipe record

.link ini menunjukkan arah dari satu tipe record lainnya.banyak link dari LRS

yang diberi tanda field field yang kelihatan pada kedua link tipe record

pengembangan LRS muali dengan menggunakan model kedua model yang dapat

Page 14: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

19

di koneversikan ke LRS metode yang lain dimuali dengan E-R diagram dan

langsung dikonversikan ke LRS.

5. Contoh Logical Relation Structure

Gambar II.11

Logical Relation Structure

Page 15: BAB II - repository.bsi.ac.id · BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Web Web page merupakan halaman khusus dari sebuah situs web, untuk memudahkan penjajakan (navigasi) berbagi

20

Pengujian Web

Black Box Testing menurut wicaksana (2010:96) mendefinisasikan bahwa

“black box testing” adalah tipe testing yang memerlukan perangkat lunak yang

tidak diketahui kinerja internalnya. Sehingga para tester memandang seperti

layaknya sebuah “kotak hitam” yang tidak penting dilihat isinya tapi cukup

dikenal pross testing di bagian luar.

Ada beberapa keuntungan yang bisa diperoleh dari Black Box Testing ini antara

lain:

1. Anggot tim tester tidak harus dari seseorang yang memiliki kemampuan teknis

dibidang pemrograman.

2. Kesalahan dari perangkat lunak atupun bug seringkali ditemukan oleh

komponen tester yang berasal dari pengguna.

3. Hasil dari Black Box Testing dapat memperjelas kerancuan yang munkin

timbul dari sebuah perngkat lunak.

4. Proses testing dapat dilakukan lebih cepat dibandingkan dengan White Box

Testing.