bab i

2
 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Sesuai dengan perkembangan zaman saat ini, Ilmu pendidikan sudah semakin luas dengan adanya berbagai jenis ± jenis ilmu yang dipelajari oleh  para siswa seperti ilmu matematika, ilmu fisika, ilmu biologi, ilmu kimia, ilmu sejarah, ilmu ekonomi, dan lain-lain. Berbagai ilmu tersebut mempunyai kelebiha dan daya tarik tersendiri bagi para siswa. Ilmu Fisika adalah ilmu yang mempelajari tentang teori-teori tentang sesuatu yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari. Ilmu fisika mempunyai daya tarik tersendiri karena yang kita pelajari dalam ilmu fisika  berkaitan erat dengan sesuatu yang ada disekitar kita. Contohnya adalah seperti hukum Archimedes yang berkaitan dengan kapal yang terapung di  permukaan air karena adanya gaya angkat yang ditimbulkan oleh berat kapal. Contoh yang lain seperti hukum Asas Black yang berkaitan dengan  pertukaran kalor pada es yang dimasukkan ke dalam air panas dan teori  Bernoulli yang berkaitan dengan fluida dimana dalam kehidupan sehari-hari kita telah mengenal itu. Salah satu tokoh Fisikawan yang menemukaan teori-teori hukum Fisika tersebut adalah  Bernouli dimana beliau menemukan teori yang  berhubungan denan fluida dan dinamakan  Hukum Bernoulli.  Banyak sekali kejadian atau alat alat yang berhubungan dengan Hukum teori-teori tersebut. Kita mungkin pernah melihat atau melakukan sesuatu dan kita juga mungkin pernah menggunakan alat-alat yang berhubungan dengan Bernoulli tersebut. Namun pada k enyataannya siswa ti dak tahu atau tidak menyadari bahwa banyak sekali kejadian atau alat-alat yang berkaitan dengan hukum Bernoulli tersebut. Dari uraian tersebut, penulis membuat makalah yang berjudul ³PENERAPAN DARI HUKUM BERNOULLI´ yang bertujuan agar masayarakat atau siswa tahu tentang alat-alat dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan Hukum Bernoulli.

Upload: vallentinus-febrinan-h

Post on 08-Jul-2015

195 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

5/9/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ca202593d3 1/3

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Sesuai dengan perkembangan zaman saat ini, Ilmu pendidikan sudah

semakin luas dengan adanya berbagai jenis ± jenis ilmu yang dipelajari oleh

  para siswa seperti ilmu matematika, ilmu fisika, ilmu biologi, ilmu kimia,

ilmu sejarah, ilmu ekonomi, dan lain-lain. Berbagai ilmu tersebut

mempunyai kelebiha dan daya tarik tersendiri bagi para siswa.

Ilmu Fisika adalah ilmu yang mempelajari tentang teori-teori tentangsesuatu yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari. Ilmu fisika

mempunyai daya tarik tersendiri karena yang kita pelajari dalam ilmu fisika

  berkaitan erat dengan sesuatu yang ada disekitar kita. Contohnya adalah

seperti hukum Archimedes yang berkaitan dengan kapal yang terapung di

  permukaan air karena adanya gaya angkat yang ditimbulkan oleh berat

kapal. Contoh yang lain seperti hukum Asas Black  yang berkaitan dengan

  pertukaran kalor pada es yang dimasukkan ke dalam air panas dan teori

 Bernoulliyang berkaitan dengan fluida dimana dalam kehidupan sehari-hari

kita telah mengenal itu.

Salah satu tokoh Fisikawan yang menemukaan teori-teori hukum

Fisika tersebut adalah  Bernouli dimana beliau menemukan teori yang

 berhubungan denan fluida dan dinamakan Hukum Bernoulli. 

Banyak sekali kejadian atau alat alat yang berhubungan dengan Hukum

teori-teori tersebut. Kita mungkin pernah melihat atau melakukan sesuatu

dan kita juga mungkin pernah menggunakan alat-alat yang berhubungan

dengan Bernoulli tersebut. Namun pada kenyataannya siswa tidak tahu atau

tidak menyadari bahwa banyak sekali kejadian atau alat-alat yang berkaitan

dengan hukum Bernoulli tersebut.

Dari uraian tersebut, penulis membuat makalah yang berjudul

³PENERAPAN DARI HUKUM BERNOULLI´ yang bertujuan agar 

masayarakat atau siswa tahu tentang alat-alat dalam kehidupan sehari-hari

yang berkaitan dengan Hukum Bernoulli.

5/9/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ca202593d3 2/3

A.  RUMUSAN MASALAH

Dari berbagai ulasan yang tertera di latar belakang masalah makalah ini,

maka dapat diambil beberapa rumusan masalah, yaitu :

1. 

Bagaimana penerapan hukum Bernoulli dalam kehidupan sehari-hari?2.  Apa saja alat atau perlengkapan dalam kehidupan sehari-hari yang

menggunakan hukum Bernoulli dalam pemakaiannya?

3.  Apa saja manfaat dari penerapan hukum Bernoulli dalam kehidupan sehari-

hari?

B.  TUJUAN PENELITIAN

Penulisan makalah ini dilakukan untuk memenuhi beberapa tujuan yang

nantinya dapat bermanfaat bagi kalangan pelajar dan masyarakat luas. Secara

terperinci, tujuan dari penulisan makalah ini adalah :

1.  Mengetahui bagaimana penerapan hukum Bernoulli dalam kehidupan sehari-

hari.

2.  Mengetahui apa saja alat atau perlengkapan dalam kehidupan sehari-hari

yang menggunakan hukum Bernoulli dalam pemakaiannya.

3.  Mengetahui apa saja manfaat dari penerapan hukum Bernoulli dalam

kehidupan sehari-hari.

C.  METODE PENELITIAN

Dalam penulisan makalah ini penulis menggunakan metode studi pustaka,

yaitu dengan melakukan studi pada buku-buku yang berkaitan dengan pokok 

masalah ini, mencari materi yang berkaitan di internet dan bertanya kepada orang

yang berpengetahuan lebih. 

5/9/2018 BAB I - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/bab-i-559ca202593d3 3/3