bab 1. kerangka konseptual akuntansi pemerintahan

Upload: yuli-novita-sari

Post on 06-Jul-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    1/11

    KERANGKA KONSEPTUAL AKUNTANSI

    PEMERINTAHAN

    Mata Kuliah

     SISTEM AKUNTANSI PEMERINTAHAN

    Dosen: Dr. Bani M.Si!.A".!#A

    Susilanin$t%as Buiana Kurnia&ati

    Pu'i Nurha%ati

    Alhilla Arta (ah%unin$t%as

    )uli No*itasari

    MAGISTER AKUNTANSI

    UNI+ERSITAS SEBELAS MARET

    SURAKARTA

    ,-/

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    2/11

    KERANGKA KONSEPTUAL AKUNTANSI

    PEMERINTAHAN

    Berdasarkan Pasal 1 Peraturan Pemerintah Republik Indonesia nomor 71 tahun 2010

    tentang Standar Akuntansi Pemerintahan menjelaskan bahwa  Kerangka Konseptual 

     Akuntansi Pemerintahan adalah konsep dasar penyusunan dan pengembangan Standar 

     Akuntansi Pemerintahan, dan merupakan acuan bagi Komite Standar Akuntansi

     Pemerintahan, penyusun laporan keuangan, pemeriksa, dan pengguna laporan keuangan

    dalam mencari pemecahan atas sesuatu masalah yang belum diatur dalam Pernyataan

    Standar Akuntansi Pemerintahan.

    Tu'uan an Peranan Keran$"a Konse0tual A"untansi Se"tor Pu1li" 

    Tujuan kerangka dasar adalah auan bagi!

    1" Tim pen#usun standar akuntansi keuangan keuangan setor publik dalam pelaksanaan

    tugasn#a2" Pen#usun laporan keuangan untuk memahami praktik akuntansi menurut prinsip

    akuntansi #ang seara la$im dan standar akuntansi keuangan setor publi

    %" Auditor &BP'( dalam memberikan pendapat mengenai apakah laporan keuangan

    disusun sesuai dengan prinsip akuntansi #ang berterima umum"

    )" Para pemakai laporan keuangan setor publi dalam mena*sirkan in*ormasi #ang

    disajikan dalam laporan keuangan #ang disusun sesuai standar akuntansi sektor 

     publi"

    Ruan$ Lin$"u0 Keran$"a Konse0tual A"untansi Se"tor Pu1li" 

    'erangka dasar ini membahas laporan keuangan setor publik untuk tujuan umum #ang

    selanjutn#a disebut laporan keuangan setor publi termasuk laporan keuangan konsolidasi"

    Tu'uan La0oran Keuan$an Se"tor Pu1li" 

    Tujuan umum pelaporan keuangan setor publik adalah men#ediakan in*ormasi untuk 

     pengambilan keputusan dan mendemontrasikan akuntabilitas entitas atas sumber da#a"

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    3/11

    +aporan keuangan sektorpublik mempun#ai aspek predikti* dan prospekti* 

    dalampenggunaan uang"

    Asu2si Dasar

    1" ,asar akrual

    Basis pelaporan keuangan setor publik adalah dasar akrual- dimana pengaruh

    transaksi dan peristiwa lain diakui pada saat kejadian &dan bukan pada saat kas atau

    setara kas diterima ataudiba#ar( dan diatat dalam atatan akuntansi serta dilaporkan

    dalam laporan keuangan pada periode #ang bersangkutan" +aporan keuangan setor 

     publi #ang disusun atas dasar akrual akan memberikan in*ormasi kepada pemakai

     bukan han#a transaksi masa lalu #ang melibatkan penerimaan dan pemba#aran kas-

    tetapi juga kewajiban pemba#aran kas dimasa depan serta sumber da#a #ang

    merepresentasikan kas #ang akan diterima dimasadepan"

    2" 'elangsungan .idup

    /ntitas diasumsikan tidak bermaksud melikuidasi atau mengurangi seara material

    skala usahan#a"

    Kara"teristi" Kulitati3 La0oran Keuan$an Se"tor Pu1li" 

    Terdapat ) &empat( karakteristik kualitati* pokok #aitu!

    1" ,apat dipahami! karakteristik utama kualitas in*ormasi dalam laporan keuangan

    setor publi adalah kemudahan#a untuk dipahami pemakai"

    2" Relean! in*ormasi harus relean sebagai pertimbangan dalam proses pengambilan

    keputusan " releansi akuntansi dipengaruhi oleh materialitas"

    %" 'eandalan! agar berman*aat in*ormai harus andal &reliable(- agar dapat diandalkan

    in*ormasi harus menggambarkan denganjujur transaksiserta peristiwa

    )" ,apat diperbandingkan! pemakai harus dapat membandingkan laporan keuangan

    entitas antar periode untuk mengidenti*ikasikan tren posisidan kinerja keuangan"

    Ele2en La0oran Keuan$an Se"tor Pu1li" 

    Posisi 'euangan! unsur #ang terkait langsung dengan pengukuran posisi keuangan adalah

    aktia-kewajiba-ekuitas

    A"ti*a

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    4/11

    an*aat ekonomis masa depan atau jasa potensial #ang terwujud dalamaktia adalah potensi

    dari aktia tersebut untuk memberikan sumbangan"

    Ke&a'i1an

    'arakteristik esensial kewajiban (liabilities) adalah bahwa entitas mempun#aikewajiban &obligation( masa kini" 'ewajiban adalah suatu tugas atau tanggung jawab untuk 

     brtindak atau melaksanakan sesuatu dengan ara tertentu" an*aat ekonomis masa depan atau

     jasa potensial #ang terwujud dalam aktia adalah potensi dari aktia tersebut untuk 

    memberikan sumbangan" Pen#elesaian kewajiban #ang ada sekarang dapat dilakukan dengan

     berbagai ara- misaln#a!

    a" Pemba#aran kas

     b" Pen#erahan aktia lain

    " Pemberian jasa

    d" Penggantian kewajiban tersebut dengan kewajiban lain

    e" 'onersi kewajiban menjadi ekuitas

    'ewajiban timbul dari transaksi atau peristiwa masa lalu" Beberapa jenis kewajiban

     juga han#a dapat diukur dengan menggunakan estimasi dalam derajat #ang substansial"

    Beberapa entitas men#ebut kewajiban ini sebagai pen#isihan & provision)" ,alam pengertian

    sempit- pen#isihan semaam itu tidak dapat dipandang sebagai kewajiban"

    E"uitas

    /kuitas biasan#a din#atakan sebagai residual" /kuitas dapat disubklasi*ikasikan dalam

    laporan posisi keuangan- di mana releansi pengklasi*ikasian terjadi apabila pos tersebut

    mengindikasikan pembatasan hokum atau pembatasan lainn#a dalam kemampuan entitas

    untuk menggunakan ekuitas" Pengklasi*ikasian juga dapat mere*leksikan *akta bahwa pihak

     pihak dengan hak kepemilikann#a masingmasing dalam entitas mempun#ai hak #ang

     berbeda dalam penerimaan diiden atau pemba#aran kembali modal"

    Pembentukan adangan dianjurkan untuk memberikan perlindungan tambahan kepada

    entitas atas de*isit #ang terjadi" Apabila jumlah ekuitas agregat sama dengan jumlah nilai psar 

    keseluruhan dari saham entitas - maka jumlah #ang dapat diperoleh sama dengan melepaskan

    seluruh aktia bersih perusahaan baik satu per satu atau seara keseluruhan dalam kondisi

    kelangsungan usaha"

    Kiner'a

    Pendapatan bersih &surplus( seringkali digunakan sebagai ukuran kinerja" 3nsur #ang

    langsung berkaitan dengan pengukuran pendapatan bersih &surplus( adalah pendapatan dan

     bia#a" 3nsur pendapatan dan bia#a bisa dide*inisikan sebagai berikut!

    a" Pendapatan (income) adalah arus kas masuk selama periode pelaporan dengan tujuan

     peningkatan aktia4ekuitas neto- dan- ini berarti peningkatan kontribusi dari pemilik"

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    5/11

     b" Bia#a (expenses) adalah pengurangan man*aat ekonomis masa depan selama periode

     pelaporan dalam bentuk arus kas keluar atau konsumsi aktia atau kewajiban #ang

    mengurangi distribusi pemilik"

    Pendapatan dan bia#a dapat disajikan dalam laporan kinerja keuangan dengan

     beberapa ara berbeda #ang relean untuk pengambilan keputusan ekonomi" Pembedaan

    antara pos pendapatan dan bia#a dan penggabungan pos"

    Pena0atan

    ,e*inisi pendapatan (income)  meliputi pendapatan (revenues( dan keuntungan

    (gains).  Pendapat timbul dalam pelaksanaan aktiitas entitas #ang biasa" Sementara

    keuntungan mungkin timbul dan tidak timbul dalam pelaksanaan aktiitas entitas #ang biasa"

    ,e*inisi pendapatan juga menakup keuntungan #ang belum direalisasi- #ang timbul

    dari realuasi sekuritas #ang dapat dipasarkan (marketable) dan dari kenaikan jumlah aktia

     jangka panjang" 

    Bia%a

    ,e*inisi bia#a menakup kerugian maupun bia#a #ang timbul dalam pelaksanaan

    aktiitas entitas #ang biasa" Bia#a tersebut biasan#a berbentuk arus keluar atau kurangn#a

    aktia seperti kas &dan setara kas(- persediaan- dan aktia tetap"

    'erugian menerminkan berkurangn#a man*aat ekonomi- dan pada hakikatn#a tidak 

     berbeda dari bia#a lain" ,e*inisi bia#a juga menakup kerugian #ang belum terealisasi"

    Apabila diakui dalam laporan kinerja keuangan- pengetahuan mengenai pos tersebut berguna

    dan biasan#a disajikan seara terpisah untuk tujuan pengambilan keputusan ekonomi"

    Pen%esuaian Pe2eliharaan Moal

    Realuasi atau pern#ataan kembali (restatement) aktia dan kewajiban menimbulkan

    kenaikan atau penurunan ekuitas" 'enaikan dan penurunan ini tidak dimasukkan dalamlaporan kinerja keuangan" Sebagai alternatie- pos ini dimasukkan dalam ekuitas sebagai

     pen#esuaian pemeliharaan modal atau adangan realuasi"

    Pen$a"uan Dan Pen$u"uran La0oran Keuan$an Or$anisasi Se"tor Pu1li" 

     Pengakuan Unsur Laporan Keuangan

    Pengakuan dilakukan dengan men#atakan pos tersebut baik dalam katakata

    maupun dalam jumlah uang dan menantumkann#a ke dalam laporan posisi keuangan atau

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    6/11

    laporan kinerja keuangan" Pos #ang memenuhi kriteria tersebut harus diakui dalam laporan

     posisi keuangan atau laporan kinerja keuangan"

    Pos #ang memenuhi de*inisi suatu unsur harus diakui kalau!

    a" Ada kemungkinan bahwa man*aat ekonomi #ang berkaitan dengan pos tersebut akan

    mengalir dari atau ke dalam perusahaan" b" Pos tersebut mempun#ai nilai atau bia#a #ang dapat diukur dengan andal"

    ,alam mengkaji apakah suatu pos memenuhi kriteria ini dan karenan#a memenuhi

    s#arat untuk diakui dalam laporan kinerja keuangan- perhatian perlu ditujukan pada

     pertimbangan materialitas"

      Probabilitas Manfaat Ekonomi Masa Depan

    'onsep probabilitas digunakan dalam pengertian derajat ketidakpastian bahwa

    man*aat ekonomi masa depan #ang berkaitan dengan pos tersebut akan mengalir dari atau ke

    dalam entitas" Pengkajian derajat ketidakpastian #ang melekat dalam arus man*aat ekonomi

    masa depan dilakukan atas dasar bukti #ang tersedia pada saat pen#usunan laporan keuangan

    sektor publik"

     Kendala Pengukuran

    'riteria pengakuan suatu pos #ang kedua adalah ada tidakn#a bia#a atau nilai #ang dapat

    diukur dengan tingkat keandalan terterntu &reliable("

    Pos #ang memiliki karakteristik esensial dari suatu unsur tetapi tiadk dapat

    memenuhi kriteria pengakuan tetap perlu diungkapkan dalam atatan- materi penjelasan- atau

    skedul tambahan"

     Pengakuan Aktiva

    Aktia tidak diakui- bila pengeluaran telah terjadi dan man*aat ekonomin#a tidak 

    mungkin mengalir ke dalam entitas setelah periode akuntansi berjalan"

     Pengakuan Kewajiban

    'ewajiban diakui kalau kemungkinan besar pengeluaran sumber da#a #ang

    mengandung man*aat ekonomi akan dilakukan untuk men#elesaikan kewajiban &obligation(

    sekarang"

     Pengakuan Pendapatan

    Pendapatan diakui kalau kenaikan man*aat ekonomi di masa depan #ang terkait

    dengan peningkatan aktia atau penurunan kewajiban telah terjadi dan dapat diukur dengan

    andal"

     Pengakuan Biaya

    Bia#a diakui kalau penurunan man*aat ekonomi masa depan telah terjadi dan dapat

    diukur dengan andal" Bia#a diakui atas dasar hubungan langsung antara bia#a #ang timbul

    dan pos pendapatan tertentu #ang diperoleh" Bia#a diakui dalam laporan kinerja keuangan

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    7/11

    atas dasar prosedur alokasi #ang rasional dan sistematis" Bia#a juga diakui pada saat timbul

    kewajiban tanpa adan#a pengakuan aktia"

     Pengukuran Unsur Laporan Keuangan

    Pengukuran adalah proses penetapan jumlah uang untuk mengakui dan

    memasukkan setiap unsur laporan keuangan sektor publik dalam laporan posisi keuangan dan

    laporan kinerja keuangan" Proses ini men#angkut pemilihan dasar pengukuran tertentu"

    Berbagai dasar pengukuran laporan keuangan- #aitu!

    a" Bia#a historis &historical cost). Aktia diatat sebesar pengeluaran kas #ang diba#ar 

    atau sebesar nilai wajar imbalan #ang diberikan untuk memperoleh aktia tersebut

     pada saat perolehan" 'ewajiban diatat sebesar jumlah #ang diterima sebagai penukar 

    dari kewajiban- atau dalam keadaan tertentu- dalam jumlah kas #ang diharapkan akan

    diba#arkan untuk memenuhi kewajiban dalam pelaksanaan usaha #ang normal" b" Bia#a berjalan &current cost (" Aktia dinilai dalam jumlah kas #ang seharun#a diba#ar 

     bila aktia #ang sama atau setara aktia diperoleh sekarang" 'ewajiban din#atakan

    dalam jumlah kas #ang tidak didiskontokan #ang mungkin akan diperlukan untuk 

    men#elesaikan kewajiban sekarang"

    " 5ilai realisasi4pen#elesaian &realizablesettlement value(" Aktia din#atakan dalam

     jumlah kas #ang dapat diperoleh sekarang dengan menjual aktia dalam pelepasan

    normal" 'ewajiban din#atakan sebesar nilai pen#elesaian- #aitu jumlah kas #ang tidak 

    didiskontokan- diba#arkan untuk memenuhi kewajiban pelaksanaan usaha normal"

    d" 5ilai sekarang & present value(" Aktia din#atakan sebesar arus kas masuk bersih di

    masa depan #ang didiskontokan ke nilai sekarang dari pos #ang diharapkan dapat

    memberikan hasil dalam pelaksanaan usaha normal" 'ewajiban din#atakan sebesar 

    arus kas keluar bersih di masa depan #ang didiskontokan ke nilai sekarang- di mana

     jumlah tersebut men#elesaikan kewajiban dalam pelaksanaan usaha normal"

    ,asar pengukuran #ang la$imn#a digunakan dalam pen#usunan laporan keuangan

    sektor publik adalah bia#a historis"

    Per1eaan A"untansi Ber1asis Kas Dan A"untansi Ber1asis A"rual

    Ber1asis Kas

    Sistem akuntansi ini han#a mengakui arus kas masuk dan arus kas keluar" +aporan

    arus kas ban#ak dipakai dalam akuntansi bisnis- namun han#a sebagai tambahan laporan

     pendapatan dan laporan posisi keuangan" +aporan ini lama kelamaan digantikan oleh laporan

    aliran adangan- #ang merupakan representasi akuntansi akrual- walaupun memasukkan

    in*ormasi #ang sebalikn#a justru tidak pernah nampak" +ee &16)( men#atakan bahwa

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    8/11

    laporan akuntansi akrual tradisional terlalu sub#ekti* dan men#embun#ikan in*ormasi penting

    tentang kinerja perusahaan" Akuntansi arus kas dipraktikkan di berbagai perusahaan sektor 

     publik dan organisasi nonpro*it"

    Pen4atatan 1ia%a listri" ala2 0erioe a"untansi

    ,alam penatatan biaa#a listrik terdapat dua kesulitan #aitu!

    a" Sulit menerima bahwa bia#a listrik #ang dipakai selama periode akuntansi itu tidak 

    dapat diungkapkan sampai dengan periode berikutn#a"

     b" Potensi kesengajaan manipulasi rekening untuk mendapatkan hasil #ang diinginkan"

    8adi- akuntansi berbasis kas mampu men#ediakan in*ormasi penting dan objekti*" ,i sisi lain-

    in*ormasi pendapatan dan modal serta bia#a operasional perusahaan selama periode tertentu

    tidak dapat dimunulkan"

    Basis A"rual

    Sesuai SSAP 2- de*inisi konsep akuntansi akrual adalah 9penerimaan dan bia#a bertambah

    &diakui karena diperoleh atau dimasukkan tidak sebagai uang #ang diterima atau diba#arkan(

    sesuai satu sama lain dapat dipertahankan atau dianggap benar dan berkaitan dengan rekening

    laba dan rugi selama periode bersangkutan":

    'epastian penerimaan seara hukum sangat ditentukan dengan *aktur #ang telah diterbitkan-

    demikian juga kepastian munuln#a bia#a ditentukan dengan penerimaan jasa4 barang"

    etode bia#a historis- modal diperhitungkan sebagai modal awal #ang diinestasikan"

    Sedangkan menurut metode bia#a sekarang- nilai tanah #ang diungkap dalam laporan posisi

    keuangan sebesar nilai pasar"

    Penerapan basis akrual akan mempengaruhi sistem akuntansi #ang digunakan- seperti penambahan pospos akrual dan berbagai *ormulir pembukuan" Terkait dengan itu- penerapan

     basis akrual mengutamakan laporan #ang dihasilkan untuk kepentingan kreditor dan debitor"

    Ragam laporan dalam konsep akrual tidak dibuat seragam- tetapi tiap organisasi sektor publik 

    mempun#ai da*tar laporan #ang memungkinkan jumlahn#a berbeda satu dengan #ang lain"

    Perbedaan #ang terjadi lebih disebabkan karena perbedaan proses kerja antar organisasi"

     5amun- persamaan juga terjadi dalam proses pelaporan posisi keuangan dan pelaporan

    operasional di berbagai organisasi" .al ini disebabkan alur penerimaan dan pemba#aran #ang

    konsisten antar organisasi"

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    9/11

    +aporan posisi keuangan sangat berbeda dengan laporan arus kas pembelanjaan pertahanan"

    Perbedaan mendasarn#a adalah pos modal #ang ditempatkan tersendiri dalam laporan posisi

    keuangan sedangkan pos operasional dalam rekening untung rugi" 5ilai awal modal terus

    dijaga agar jasa #ang diberikan saat ini dapat terus dilakukan untuk masa depan"

    ,alam basis akrual- penerimaan dan pengeluaran lebih diganti dengan notasi 9pendapatan:

    dan 9bia#a: dalam suatu periode akuntansi" ,engan kata lain- penerimaan tidak dapat

    dianggap sebagai imbangan pengeluaran masa depan" ,alam neraa #ang dihasilkan-

    ketahanan suatu organisasi menghadapi kompetisi pasar dapat diperhitungkan" ,alam sebuah

     pasar #ang sangat kompetiti*- pengembalian modal merupakan alat ukur kinerja #ang sangat

     baik" ,i situasi monopoli- setiap ine*isiensi la#anan akan men#ebabkan pelanggan memba#ar 

    dengan harga #ang lebih tinggi"

    Salah satu perbedaan perlakuan akuntansi berbasis akrual adalah hutang jangka panjang"

    an*aat laporan posisi keuangan adalah menilai tingkat kesanggupan untuk menanggung

    risiko usaha di masa depan" Semakin tinggi tingkat kesanggupan menunjukkan semakin besar 

    risiko bagi pemegang saham" Peluang penerimaan diiden ditentukan oleh tingkat penapaian

    keuntungan operasional" Sehingga- man*aat basis akrual ini sangat berarti bagi pengelolaan

    aset publik"

    Penerapan akuntansi akrual ditanggapi berbeda oleh ;oernmental Aounting Standards

    Board &;ASB( di Amerika Serikat" ;ASB merekomendasikan penerapan akuntansi #ang

    tidak murni berdasarkan basis kas maupun basis akrual" ;ASB sangat memperhatikan *okus

     perhitungan akuntansi dan basis akuntansi" enurut ;ASB- 166)- hA10 de*inisin#a adalah

    9*okus perhitungan diperpergunakan tidak han#a untuk mempertimbangkan sumber mana

    #ang diperhitungkan- namun juga kapan dampak transaksi harus diakui" Basis akuntansi

    menunjukkan kapan dampak transaksi harus diakui untuk tujuan pelaporan keuangan"

    isaln#a- dampak transaksi dapat diakui berdasarkan basis akrual &kapan transaksi atau

     peristiwa itu terjadi(- atau berdasarkan kas &kapan kas diterima atau diba#arkan(" Basis

    akuntansi adalah bagian inti dari *okus perhitungan karena waktu pengakuan tertentu

    diperlukan untuk emmenuhi *okus perhitungan tertentu" 'ebijakan #ang mendasari laporan

    operasional pemerintah adalah aliran *okus perhitungan sumber keuangan """"""&;ASB-166)-

    h"A17(":

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    10/11

    'apasitas sumber keuangan #ang didapat selama satu periode diukur dengan kemampuann#a

    memenuhi klaim atas sumber keuangan selama periode tersebut" ,e*inisi 9sumber keuangan:

    menurut ,ra*t easurement

  • 8/17/2019 Bab 1. Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan

    11/11

    akuntansi akrual menjadi terbatas ketika dikaitkan dengan nilai historis dan in*lasi- &%( dalam

     perbandingan dengan basis kas- pen#esuaian akrual membutuhkan prosedur administrasi

    #ang lebih rumit sehingga bia#a administrasi menjadi lebih mahal- &)( peluang manipulasi

    keuangan #ang sulit dikendalikan"

    Konse0 A"untansi Dana

    Akuntansi dana merupakan salah satu alternati* sistem akuntansi di sektor publik #ang

    dikembangkan dari basis kas dan prosedur pengendalian anggaran" ,alam sektor publik- dana

    kas sektor publik ukup penting dan berpengaruh terhadap pengambilan keputusan" Besarn#a

    dana kas sangat mempengaruhi anggaran organisasi sektor publik" 8adi sistem akuntansi

    harus memprioritaskan pada pengelolaan dana kas"

    Sistem akuntansi dana mengakui transaksi perusahaan saat komitmen disepakati" .al ini

     berarti bahwa transaksi itu tidak diakui ketika kas diba#ar atau diterima- atau ketika *aktur 

    diterima atau dikeluarkan namun lebih awal #aitu saat pesanan dikirimkan atau diterima"

    5un$si an 0er2asalahan A"untansi Ko2it2en