audit mutu internal fakultas ilmu pendidikan

104
LAPORAN AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan LEMBAGA PENJAMINAN MUTU INSTITUT TEKNOLOGI DAN SAINS NAHDLATUL ULAMA PASURUAN TAHUN 2019

Upload: others

Post on 30-Oct-2021

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

LAPORAN AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

LEMBAGA PENJAMINAN MUTU INSTITUT TEKNOLOGI DAN SAINS NAHDLATUL ULAMA

PASURUAN

TAHUN 2019

Page 2: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

ii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya

sehingga kegiatan Audit Mutu Internal ITSNU Pasuruan pada tahun akademik 2018-2019

dapat terlaksana dengan baik.

Laporan Audit Mutu Internal disusun berdasarkan hasil pengecekan dokumen dan

wawancara di program studi yang diaudit. Laporan Audit Mutu Internal ini merupakan

penugasan akhir dari siklus sistem penjaminan mutu internal dan akan dijadikan sebagai

baseline data untuk meningkatkan kepatuhan terhadap standar yang ditetapkan. Hasil ini juga

akan dijadikan informasi untuk menyusun kebijakan perguruan tinggi dalam pencapaian visi

misi di program studi dan fakultas.

Demikianlah laporan ini dibuat untuk disajikan sebagai dokumen pelaksanaan audit mutu

internal. Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu

terlaksananya kegiatan ini, semoga memberi manfaat untuk peningkatan mutu di program studi

dan fakultas.

Pasuruan, 30 September 2019

Kepala LPM ITSNU Pasuruan

Agus Qowiyuddin, M.Pd.

Page 3: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

iii

DAFTAR ISI

KATA PENGATAR ......................................................................................................... ii

DAFTAR ISI ..................................................................................................................... iii

PENDAHULUAN ............................................................................................................ 1

A. Latar Belakang ............................................................................................... 1

B. Lingkup Audit ................................................................................................. 1

C. Jadwal Kegiatan Audit ................................................................................... 1

INSTRUMEN AUDIT MUTU INTERNAL .................................................................. 2

A. Instrumen AMI .............................................................................................. 2

B. Jumlah Prodi dan Jumlah Auditor .............................................................. 2

KESIMPULAN AUDIT MUTU INTERNAL ................................................................ 3

A. Temuan Positif ............................................................................................... 3

B. Temuan Observasi ......................................................................................... 4

C. Ketidak Sesuaian ............................................................................................ 5

LAMPIRAN ...................................................................................................................... 7

Page 4: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

1

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Audit Mutu internal (AMI) merupakan salah satu audit yang dilaksanakan Perguruan

Tinggi sebagai bentuk evaluasi diri yang dilakukan oleh institusi itu sendiri. Pelaksanaan AMI

PT ini merupakan amanat Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 pasal 52 yang menegaskan

bahwa Penjaminan Mutu merupakan kegiatan sistemik untuk meningkatkan mutu pendidikan

tinggi secara berencana dan berkelanjutan. Sesuai dengan Pasal 5 ayat (1) Permenristekdikti

No. 62 Tahun 2016 Tentang SPM Dikti (1) SPMI memiliki siklus kegiatan yang terdiri atas;

Penetapan Standar, Pelaksanaan Standar, Evaluasi Pelaksanaan Standar, Pengendalian

Pelaksanaan Standar, dan Peningkatan Standar Pendidikan Tinggi, dikenal dengan singkatan

PPEPP. Pada ayat (2) Evaluasi sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) huruf c dilakukan

melalui Audit Mutu Internal (AMI).

Audit mutu internal dimaksudkan untuk meninjau tingkat kesesuaian dan efektifitas

penerapan sistem penjaminan mutu yang telah ditetapkan. Hasilnya akan menjadi dasar untuk

menentukan strategi dan sasaran mutu Institut Teknologi dan Sains Nahdlatul Ulama Pasuruan

yang ingin dicapai dan tertuang dalam Manual Mutu. Pimpinan ITSNU Pasuruan, Lembaga

Penjaminan Mutu, dan Program Studi harus memastikan proses audit internal berjalan dengan

efektif dan efisien untuk mengakses kekuatan dan kelemahan sistem penjaminan mutu.

Audit mutu internal merupakan bagian penting dari proses penjaminan mutu sebuah

perguruan tinggi, bahkan menjadi bagian dari penilaian akreditasi. Selain sebagai

tanggungjawab penjaminan mutu internal secara berkelanjutan terhadap capaian SPMI ITSNU

Pasuruan, AMI PT juga sebagai bentuk persiapan Sistem Penjaminan Mutu Eksternal (SPME)

oleh BAN-PT dalam periode waktu 5 (lima) tahun sekali, sekaligus sebagai upaya untuk

memperbaiki secara optimal setiap komponen.

B. Lingkup Audit

1. Visi, Misi, Tujuan dan Strategi

2. Tata Pamong, Tata Kelola, dan Kerjasama

3. Mahasiswa

4. Sumber Daya Manusia

5. Keuangan, Sarana, dan Prasarana

6. Pendidikan

7. Penelitian

8. Pengabdian kepada Masyarakat

9. Aswaja An-Nahdliyah

Page 5: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

2

C. Jadwal Kegiatan Audit

1. Pembukaan dan Pertemuan dengan Dekan dan Kaprodi.

2. Formulasi temuan dalam meeting internal

3. Penyampaian temuan audit kepada auditee

II. INSTRUMEN AUDIT MUTU INTERNAL A. Instrumen AMI

Instrumen Audit Mutu Internal mencakup kriteria berikut yang terdapat pada tabel 2.1

tentang Instrumen AMI ITSNU Pasuruan.

Tabel 2.1 Instrumen Audit

No. Aspek

1 Visi, Misi, Tujuan dan Strategi

2 Tata Pamong, Tata Kelola, dan Kerjasama

3 Mahasiswa

4 Sumber Daya Manusia

5 Keuangan, Sarana, dan Prasarana

6 Pendidikan

7 Penelitian

8 Pengabdian kepada Masyarakat

Klasifikasi Temuan Audit dalam instrumen di atas, ada 3 yaitu:

1. Temuan Positif Temuan positif merupakan sebuah prestasi dan juga bisa sebagai

kesesuaian terhadap persyaratan/ standar. Prestasi / keberhasilan / kesuksesan / kesesuaian

yang ditemukan pada Prodi yang teraudit (Auditee) harus dicatat.

2. Observasi (OB) adalah temuan/finding yang menunjukkan ketidakcukupan/

ketidaksesuaian terhadap persyaratan sistem penjaminan mutu, dan memerlukan

penyempurnaan. Pernyataan temuan harus berisi, 3 hal berikut ini: (1) Penjelasan, 2)

Refrensi, (3) Bukti-bukti obyektif. Dalam OB merupakan kondisi diketemukan peluang

untuk perbaikan. OB dapat diselesaikan dengan cepat dan mudah.

3. KeTidaksesuaian (KTS) atau Ketidak patuhan yaitu: tidak memenuhi persyaratan /

standar yang ditentukan. Terdapat 2 jenis KTS, yaitu KTS MINOR dan KTS MAJOR.

a. KTS MINOR (ringan) adalah Ketidaksesuaian yang memiliki dampak terbatas

terhadap sistem penjaminan mutu mutu.

b. KTS MAJOR (berat) adalah Ketidaksesuaian yang memiliki dampak luas terhadap

sistem penjaminan mutu.

Page 6: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

3

B. Jumlah Prodi dan Jumlah Auditor

Audit Mutu Internal diikuti oleh semua program studi yang ada di Fakultas Ilmu

Pendidikan (FIP) jumlah prodi yang diaudit sejumlah 3 (Tiga) Program Studi. Sedangkan

jumlah auditor yang mengaudit sebanyak 6 (enam) orang sebagaimana dapat dilihat pada Tabel

2.2.

Tabel 2.2 Auditor

No. Nama auditor Jabatan Institusi

1. Agus Qowiyuddin, M.Pd. Kepala LPM ITSNU Pasuruan

2. Reza Ardiansyah, S.Si., M.Pd. Sekretaris LPM ITSNU Pasuruan

3. Dwi Hidayanti, S.Pd, M.Pd Dosen ITSNU Pasuruan

4. Muhammad Muchlis, M.Pd. Dosen STAIS Pasuruan

6. Muammad Khairul Lutfi, S.Pd.I.,

M.Pd.

Dosen STAIS Pasuruan

III. KESIMPULAN AUDIT MUTU INTERNAL

Kesimpulan Audit Mutu Internal Fakultas Ilmu Pendidikan ITSNU Pasuruan merupakan

gambaran rangkaian proses AMI secara keseluruhan. Hasil AMI ini nantinya akan

dipergunakan sebagai bahan untuk Rapat Tinjauan Manajemen sebagai tindak lanjut terhadap

hasil AMI. Ringkasan Data temuan Audit Mutu Internal Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

ITSNU Pasuruan tahun 2019 dapat dilihat pada Tabel 3.1.

A. Temuan Positif

Temuan positif merupakan sebuah prestasi dan juga bisa sebagai kesesuaian terhadap

persyaratan/ standar. Rincian temuan positif Audit Mutu Internal Fakultas Ilmu Pendidikan

(FIP) Tahun 2019 sebagai berikut:

1. Visi, Misi, Tujuan dan Strategi

Seluruh Program Studi di bawah Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) melibatkan unsur

pimpinan program studi, majelis dosen dan memperhatikan masukan dari stakeholders baik

internal maupun eksternal dalam Perumusan visi misi serta sudah terlaksananya sosialisasi

Visi Misi program studi kepada Dosen, Tenaga Kependidikan, mahasiswa serta stakeholder

terkait. Hal ini tercermin pada web masing-masing Program studi, kegiatan rapat akhir

semester dan acara Ospek Mahasiswa

Sudah terdapat kesesuaian antara Visi, Misi, Tujuan, Strategi Program Studi dengan

Visi, Misi, Tujuan, Strategi Fakultas dan Institusi yang tercermin dalam dokumen inti

Program Studi

2. Aspek Tata Pamong, Tata Kelola, dan Kerjasama

Seluruh Program Studi di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) telah memiliki dokumen

formal tata pamong berupa SK dan tupoksi structural. Adanya dokumen rencana

operasional (Renop) sebagai bentuk rencana pengembangan prodi yang terencanakan

dengan baik sudah tersedia di seluruh Prodi pada Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP).

Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) yang membawai tiga Program studi telah memiliki

unit Kendali Mutu dengan tugas dan tanggung jawab yang jelas dalam pengendalian mutu

Page 7: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

4

akademik yang dilaksanakan secara konsisten serta telah melaksanakan evaluasi terhadap

terlaksananya rencana kegiatan dan pencapaian sasaran mutu yang di tetapkan dan di

laksanakan secara konsisten

Kegiatan Tridharma kerjasama bidang Pendidikan dalam negeri berjumlah 4 sekolah

menengah atas (SMA) terkait dengan Promosi Program studi di Fakultas Ilmu Pendidikan

(FIP) serta satu di Perguruan Tinggi sehingga implementasi kerjasama pendidikan total

berjumlah 5. Hal ini sudah melampuai target yang telah di sebutkan pada RENSTRA

Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

Implementasi kerjasama bidang PkM sudah sesuai target yang ada di RENSTRA

Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) yakni terlaksananya kerjasama PkM berjumlah 2 kegiatan

yang di laksanakan oleh seluruh DTPS Prodi S1 Pendidikan Matematika, 1 Kegiatan PkM

pada Prodi S1 Pendidikan Biologi sudah terimplementasi dan berjalan hanya 3 DTPS dari

keseluruhan 7 DTPS yang ada dan 1 kegiatan PkM pada Prodi S1 Pendidikan Fisika sudah

terimplementasi dan berjalan oleh seluruh DTPS. Jadi keseluruhan kegiatan PkM pada

Fakultas ilmu Pendidikan berjumlah 4 Kegiatan. Dan kegiatan kerjasama Tridamra luar

negeri masih berupa MoU pada tingkat Institusi.

3. Aspek Kemahasiswaan

Pada aspek kemahasiswaan, semua program studi di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

sudah membuat susunan Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru dibuktikan dengan SK PMB,

serta sudah menentukan jadwal dan penetapan Penerimaan Mahasiswa Baru.

4. Aspek Sumber Daya Manusia

Pada aspek Sumber Daya Manusia (SDM) Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) telah

memiliki program pengembangan dalam meningkatkan kompetensi dan kualifikasi Dosen

di program studi berupa mengirim pelatihan Pekerti-AA. Serta telah memiliki dosen tetap

semuanya sudah bergelar Magister yang mana Program Studi S1 Pendidikan Biologi dan

S1 Pendidikan Matematika telah memiliki 5 Dosen tetap yang sesuai dengan bidang

keilmuan program studi

Bagi tenaga KePendidikan telah melaksanakan Pengembangan serta peningkatan

mutu dan kinerja tenaga kependidikan melalui workshop soft skill, pelatihan manajemen

keuangan dan akuntasi, pelatihan pengelolaan sarana dan prasarana.

2 Dosen Program Studi S1 Pendidikan Matematika sudah memiliki prestasi berupa

pengargaan hibah pendanaan penelitian dari tingkat Internal, 5 Dosen Program Studi S1

Pendidikan Fisika sudah memiliki prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan penelitian

dari tingkat Internal, serta 1 Dosen Program Studi S1 Pendidikan Biologi sudah memiliki

prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan penelitian dari tingkat Internal. Jadi 8 Dosen

di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) telah mendapatkan Prestasi Hibah Penelitian Internal

dan sudah melampaui target RENSTRA Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) yang berjumlah 3

Dosen.

2 Dosen Program Studi S1 Pendidikan Matematika sudah memiliki prestasi berupa

pengargaan hibah pendanaan penelitian dari luar institusi, 1 Dosen Program Studi S1

Pendidikan Fisika sudah memiliki prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan penelitian

dari luar institusi. Jadi 3 Dosen di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) telah mendapatkan

Prestasi Hibah Penelitian Luar Institusi

5 Dosen Program Studi S1 Pendidikan Matematika sudah memiliki prestasi berupa

pengargaan hibah pendanaan 2 kegiatan PkM dari internal, 5 Dosen Program Studi S1

Pendidikan Fisika sudah memiliki prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan 1 kegiatan

PkM dari internal, 5 Dosen Program Studi S1 Pendidikan Biologi sudah memiliki prestasi

Page 8: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

5

berupa pengargaan hibah pendanaan 1 kegiatan PkM dari internal. Jadi 15 Dosen di

Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) telah mendapatkan Prestasi Hibah Luar Institusi.

Dosen Prodi S1 Pendidikan Matematika mengikuti workshop Penyusunan RPS

berbasis Kurikulum KKNI (Pekerti) berjumlah 3 Dosen, Dosen Prodi S1 Pendidikan Fisika

mengikuti workshop Penyusunan RPS berbasis Kurikulum KKNI (Pekerti) berjumlah 3

Dosen, Dosen Prodi S1 Pendidikan Biologi mengikuti workshop Penyusunan RPS berbasis

Kurikulum KKNI (Pekerti) berjumlah 1 Dosen. Jadi Jumlah Dosen mengikuti workshop

Pekerti di lingkungan Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) berjumlah 7 Dosen. Dan hal ini sudah

melampaui target RENSTRA FIP yaitu berjumlah 3 Dosen.

5. Sarana, dan Prasarana

Seluruh Program studi di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) mendapatkan kemudahan

dalam mengakses E-Library serta Sudah tersedianya sarana penunjang pembelajaran

seperti kebersian dan keamanan.

6. Aspek Pendidikan

Temuan Positif pada aspek Pendidikan pada Program studi di Fakultas Ilmu

Pendidikan (FIP) yaitu capaian pembelajaran yang dirancang di kurikulum Program Studi

telah sesuai dengan profil lulusan, Pembelajaran di Program Studi dirancang sesuai dengan

SN Dikti sub standar isi pembelajaran; standar proses pembelajaran; dan standar penilaian

pembelajaran, Fakultas Ilmu Pendidikan telah menyelenggarakan monitoring dan evaluasi

proses pembelajaran setiap semester sekali, Sudah terintegerasinya RPS yang di susun

dengan kegiatan Penelitian dan PkM, Kesesuaian alokasi waktu 1 (satu) sks pada proses

pembelajaran berupa kuliah; responsi; atau tutorial yang tertuang dalam jadwal perkuliahan

serta penggunaan metode pembelajaran dalam RPS yang sesuai dengan capaian

pembelajaran.

7. Aspek Penelitian

Temuan Positif pada Aspek Penelitian yaitu ketersediaan, akses, serta

pendayagunaan tempat praktikum, lahan untuk pertanian dan sejenisnya untuk Penelitian,

Penelitian Dosen di sitasi pada Program Studi S1 Pendidikan Biologi berjumlah satu judul

publikasi, serta Prodi S1 Pendidikan Matematika 1 Judul publikasi yang tersitasi.

Pada Program Studi S1 Pendidikan Fisika, Publikasi Ilmiah hasil penelitian pada

jurnal Penelitian tidak terakreditasi 5 Judul publikasi. 2 judul publikasi di jurnal tidak

terakreditasi pada Prodi S1 Pendidikan Matematika. Jadi total 7 judul publikasi pada jurnal

tidak terakreditasi di Fakultas Ilmu Pendidikan. Dan hal ini sudah melampauai target

RENSTRA FIP yang berjumlah 3 Judul Publikasi.

Pada Program Studi S1 Pendidikan Fisika, Publikasi Ilmiah hasil penelitian pada

jurnal Penelitian terakreditasi Nasional berjumlah berjumlah 2 Judul. Masing -masing 1

judul publikasi pada jurnal terakreditasi di Prodi S1 Pendidikan Matematika dan S1

Pendidikan Biologi. Jadi terdapat 4 judul publikasi pada jurnal terakreditasi, yakni sudah

melampaui target yang di tetapkan pada RENSTRA FIP.

Publikasi Ilmiah hasil penelitian pada jurnal Penelitian terakreditasi internasional

berjumlah 2 Judul publikasi di Prodi S1 Pendidika Fisika.

8. Aspek Pengabdian kepada Masyarakat (PkM)

Temuan positif aspek PkM ditemukan di Program Studi S1 Pendidikan Fisika serta

S1 Pendidikan Matematika yaitu sudah terlaksananya PkM oleh dosen yang melibatkan

mahasiswa dan Pelaksanaan PkM yang di selenggarakan sesuai dengan peta jalan yang di

tentukan.

Page 9: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

6

B. Observasi (OB)

Observasi adalah temuan/ finding yang menunjukkan ketidakcukupan/ ketidaksesuaian

terhadap persyaratan si stem penjaminan mutu, dan memerlukan penyempurnaan. Temuan

observasi Audit Mutu Internal Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Tahun 2019 sebagai berikut:

1. Visi, Misi, Tujuan dan Strategi

Pada aspek visi, Misi, Tujuan dan Strategi Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) di seluruh

Program Studi tidak di temukannya berupa temuan observasi

2. Tata Pamong, Tata Kelola dan Kerjasama

Semua Program Studi di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) telah memiliki dokumen

formal tata pamong berupa SK dan tupoksi structural Program studi.

3. Aspek Kemahasiswaan

Tidak ditemukan Temuan Observasi pada aspek kemahasiswaan di Program Studi pada

Fakultas Ilmu Pendidikan

4. Aspek Sumber Daya Manusia (SDM)

Belum adanya Dosen di Fakultas Ilmu Pendidikan memiliki jenjang pendidikan doktor.

Namun masih proses pendidikan di jenang doktor pada 1 Prodi yakni di Prodi S1

Pendidikan Biologi.

5. Sarana dan Prasarana

Tidak ditemukan Temuan Observasi pada aspek Sarana dan Prasarana di Program Studi

pada Fakultas Ilmu Pendidikan

6. Aspek Pendidikan

Temuan observasi berupa Masih kurangnya ketersediaan dan kelengkapan dokumen

rencana pembelajaran semester (RPS) pada Prodi S1 Pendidikan Matematika

7. Penelitian

Tidak ditemukan Temuan Observasi pada aspek Pendidikan di Program Studi pada

Fakultas Ilmu Pendidikan

8. Pengabdian kepada Masyarakat (PkM)

Belum adanya Publikasi Ilmiah hasil PkM yang telah di laksanakan oleh dosen pada

jurnal PkM tidak terakreditasi maupun terakreditai di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

C. KeTidaksesuaian (KTS)

Temuan ketidaksesuai pada Audit Mutu Internal Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Tahun

2019 adalah ketidaksesuaian minor dan ketidaksesuaian mayor, dengan rincian sebagai berikut:

1. Ketidaksesuaian Minor

a. Kerjasama

Minimnya implementasi kerjasama bidang Penelitian yang terlaksana pada Prodi

S1 Pendidikan Matematika, yaitu berjumlah 1. Dan belum terimplementasi pada 2 Prodi

lainnya di Fakultas Ilmu Pendidikan. Jadi jumlah implementasi kerjasama bidang

penelitian sebesar 1 dan belum sesuai target RENSTRA FIP yang berjumlah 3

Implementasi.

Kerjasama Tridharma luar negeri masih berupa MoU pada tingkat institusi dan

belum ada implementasi tingkat Prodi maupun Fakultas.

Page 10: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

7

b. Aspek Kemahasiswaan

Pada aspek kemahasiswaan di temukan di Fakultas Ilmu Pendidikan yaitu Belum

tersedianya Layanan Kesehatan bagi Dosen, Sosialisasi Mahasiswa dilakukan secara

manual serta mahasiswa Belum tersedianya Fasilitas layanan kemahasiswaan dalam

bidang penalaran, minat dan bakat

c. Aspek Sumber Daya Manusia (SDM)

Temuan ketidaksesuaian Minor pada aspek Sumber daya Manusia, serta seluruh

Dosen di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) masih menduduki jabatan fungsional sebagai

tenaga pengajar.

Seluruh Dosen Program Studi di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) belum memiliki

prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan PkM dari luar institusi maupun Luar

Negeri.

Dan belum adanya dosen tetap Program Studi di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

yang memiliki jenjang Pendidikan doktor

d. Aspek Sarana, dan Prasarana

Pada aspek Sarana, dan Prasarana, ketidaksesuaian minor yang ditemukan pada

bahwa Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) belum terpenuhi dengan baik terkait sarana

teknologi informasi dan komunikasi (kecepatan jaringan internet).

e. Pendidikan

Pada aspek pendidikan di temukan bahwa Prodi S1 pendidikan Matematika dalam

keterlengkapan RPS masih sangat minim. Namun di 2 Prodi pada FIP sudah terpenuhi.

f. Penelitian

Temuan Minor pada aspek penelitian yaitu masih minimnya publikasi Ilmiah hasil

penelitian dosen pada jurnal Penelitian terakreditasi yaitu berjumlah 1 pada Prodi S1

Pendidikan Matematika namun di 2 Prodi pada FIP Publikasi Ilmiah hasil penelitian

pada jurnal Penelitian terakreditasi Nasional berjumlah 2 Judul publikasi pada Prodi S1

Pendidikan Fisika. Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen pada jurnal Penelitian

terakreditasi berjumlah berjumlah 4 judul publikasi yang ada pada S1 Pendidikan

Biologi. Jadi keseluruhan jumlah judu terpublikasi pada jurnal terakreditasi yaitu 7.

9. Pengabdian kepada Masyarakat (PkM)

Temuan Minor pada Aspek PkM yakni seluruh Prodi di FIP belum mempublikasikan

ilmiah PkM di jurnal tidak terakreditasi maupun jurnal terakreditasi

Page 11: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

8

Tabel 3.1 Temuan Audit A

spek

Program Studi

S1 Pendidikan Biologi S1 Pendidikan Fisika S1 Pendidikan Matematika

Positif Observasi Minor Mayor Positif Observasi Minor Mayor Positif Observasi Minor Mayor

1 3 0 0 0 3 0 0 0 4 0 0 0

2 4 1 3 0 6 0 1 0 6 0 2 0

3 2 0 0 0 2 0 3 1 2 0 3 0

4 5 0 1 0 3 0 4 0 7 1 4 0

5 2 1 1 0 2 0 1 0 2 1 1 0

6 7 0 0 0 7 0 3 0 10 1 0 0

7 4 2 2 0 3 0 1 0 4 0 2 0

8 2 1 0 0 3 0 1 0 2 1 0 0

9 5 0 0 0 5 0 0 0 5 0 0 0

Total 34 5 7 0 34 0 14 1 43 4 12 0

Keterangan

1. Visi, Misi, Tujuan dan Strategi

2. Tata Pamong, Tata Kelola, dan Kerjasama

3. Kemahasiswaan

4. Sumber Daya Manusia

5. Keuangan, Sarana, dan Prasarana

6. Pendidikan

7. Penelitian

8. Pengabdian kepada Masyarakat

P : positif

OB : observasi

Mi : KeTidaksesuaian Minor

Ma : KeTidaksesuaian Mayor

Page 12: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

9

1. Pendidikan Matematika

Form 1

PELAKSANAAN AMI

Audit Tipe Audit Standar yang digunakan

Mutu Internal Lapangan Standar SPMI 2018

Nama Program Studi Ruang Lingkup Tanggal Audit

S1 Pendidikan Matematika Akademik 3 September 2019

Jadwal Pelaksanaan Audit

09.00 – 11.00: Audit Lapangan

11.00 – 11.30: Formulasi temuan dalam meeting internal

11.30 – 12.00: penyampaian temuan audit kepada

auditee)

Ketua Auditor

Agus Qowiyuddin, M.Pd.

Anggota Auditor

Muhammad Muchlis, M.Pd.

Reza Ardiansyah, S.Si., M.Pd.

Auditee

Umi Hanifah, M.Pd.

Pasuruan,

Ketua Auditor

Agus Qowiyuddin, M.Pd.

Page 13: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

10

Form 2

DAFTAR DOKUMEN YANG DISEDIAKAN FAKULTAS SAAT VISITASI

Audit Tipe Audit Standar yang digunakan

Mutu Internal Lapangan Standard SPMI 2018

Nama Program Studi Ruang Lingkup Tanggal Audit

S1 Pendidikan Matematika Akademik 3 September 2019

Auditee Ketua Auditor

Umi Hanifah, M.Pd. Agus Qowiyuddin, M.Pd.

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

1 Visi, Misi, Tujuan dan

Strategi

Identitas program studi Perumusan visi misi program studi dengan melibatkan

unsur pimpinan program studi, majelis dosen dan

memperhatikan masukan dari stakeholders baik internal

maupun eksternal.

√ SK Rektor tentang

Perumusan Visi Misi

Prodi, Daftar Hadir dan

Notulensi

Adanya sosialisasi Visi Misi program studi kepada

Dosen, Tenaga Kependidikan, mahasiswa serta

stakeholder terkait

√ Daftar hadir, Notulensi

dan Dokumentasi

Ada kesesuaian antara Visi, Misi, Tujuan, Strategi

Program Studi dengan Visi, Misi, Tujuan, Strategi

Fakultas dan Institusi

√ Tercermin dari dokumen

inti pada fakultas

maupun prodi

Page 14: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

11

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

2 Tata Pamong, Tata

Kelola dan Kerjasama

Program studi

memiliki

tatapamong yang

terintegrasi dengan

tata

pamong Institusi

Program studi merumuskan tugas dan tanggung jawab

personil dengan mengacu pada ketentuan yang berlaku.

√ SK struktur organisasi

Fakultas dan Prodi

beserta tugas dan

wewenang masing-

masing bidang beserta

kode etik Dosen

Program studi menetapkan rencana strategis

pengembangan program studi yang dikelolanya dalam

rentang waktu tertentu dan realistik yang disusun dengan

melibatkan pemangku kepentingan.

√ RENOP yang mengacu

pada RENSTRA dan

dalam penyusunan di

buktikan melibatkan

pemangku kepentingan

(undangan, daftar hadir,

notulensi atau laporan

kegiatan)

Program studi memiliki unit Kendali Mutu dengan tugas

dan tanggung jawab yang jelas dalam pengendalian

mutu akademik yang dilaksanakan secara konsisten

√ SK Pengangkatan GPM

(Fakultas), UPM (Prodi)

beserta tugas dan

wewenangnya

Program studi

menerapkan sistem

penjaminan mutu

penyelenggaraan

kegiatan akademik

Program studi menerapkan mekanisme evaluasi terhadap

terlaksananya rencana kegiatan dan pencapaian sasaran

mutu yang ditetapkan, dan dilaksanakan secara konsisten

Laporan AMI dan

Monitoring evaluasi

(MONEV)

Page 15: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

12

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

Program studi

memiliki

kegiatan kerjasama,

kegiatan tridarma

dengan instansi di

dalam

negeri/ luar negeri

yang

relevan dengan bidang

keahlian.

Terlaksananya implementasi kerjasama bidang

pendidikan

Mou, spk, surat tugas

Terlaksananya implementasi kerjasama bidang

Penelitian

√ Laporan Pelaksananaan

Penelitian

Terlaksananya implementasi kerjasama bidang PkM √ Laporan Pelaksananaan

PkM

Jumlah Kegiatan kerjasama dengan instansi di luar

negeri yang relevan dengan bidang studi

3 Kemahasiswaan

Standar Kualitas Input

Mahasiswa

Ketersediaan susunan Panitia Penerimaan Mahasiswa

Baru

√ SK PMB

Penentuan jadwal dan penetapan Penerimaan Mahasiswa

Baru

√ SK PMB, kalender

akademik, pedoman

pengelolaan mahasiswa

Ketersediaan media publikasi dan promosi Penerimaan

Mahasiswa Baru

√ Brosur

Page 16: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

13

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

Layanan

Kemahasiswaan

Layanan kemahasiswaan dalam bidang penalaran, minat

dan bakat

√ Bukti laporan kegiatan

kemahasiswaan bidang

penalaran, minta dan

bakat.

layanan kemahasiswaan dalam bidang kesejahteraan

(bimbingan dan konseling, layanan beasiswa, dan

layanan kesehatan)

√ SK pembentukan dan

pengangkatan pelayanan

bidang kesejahteraan

seperti layanan

kesehatan, bimbingan

dan konseling.

Menunjukkan bukti

dokumen layanan

beasiswa Institusi,

fakultas maupun prodi.

4 SDM

Standar Dosen

Fakultas memiliki program

pengembangan dosen untuk meningkatkan

kualifikasi dan kompetensi yang sesuai dengan

kebutuhan di program studi

√ Renstra Fakultas &

Institusi

Persentase dosen tetap dengan pendidikan

terakhir S2 dan/atau S3 yang bidang keahliannya sesuai

dengan kompetensi di Prodi

Ijazah terakhir

Persentase dosen tetap yang memiliki jabatan fungsional

(Asisten Ahli, lektor, lektor kepala dan guru besar) yang

Page 17: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

14

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

bidang keahliannya sesuai dengan kompetensi program

studi lebih dari 50%

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan hibah atau

pendanaan Penelitian program dari sumber institusi

sendiri.

Laporan Penelitian

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan hibah atau

pendanaan penelitian program dari tingkat luar institusi √

Laporan Penelitian

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan hibah atau

pendanaan penelitian program dari Luar Negeri

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan hibah atau

pendanaan PkM program dari sumber institusi sendiri. √

Laporan Penelitian

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan hibah atau

pendanaan PkM program dari tingkat luar institusi

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan hibah atau

pendanaan PkM program dari Luar Negeri

Memiliki Dosen Tetap sebagai Tenaga ahli/pakar untuk

pembicara dalam seminar/pelatihan, pembicara tamu,

dsb, dari dalam dan luar negeri

Sertifikat

Dosen tetap mengikuti kegiatan seminar

ilmiah/lokakarya/penataran/workshop/

pagelaran/pameran/ peragaan (nasional/

internasional) sebagai peserta atau pembicara

Sertifikat

Prestasi Dosen tetap dalam mendapatkan

penghargaan kegiatan akademik dan

non-akademik dari tingkat nasional dan

internasional

Page 18: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

15

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

Dosen mengikuti workshop Penyusunan RPS berbasis

Kurikulum KKNI √

Sertifikat

Standar Tendik Adanya perencanaan dan program

pengembangan untuk meningkatkan

kompetensi tenaga kependidikan (melalui pemberian

kesempatan belajar/ pelatihan, pemberian fasilitas, dan

jenjang karir)

Sertifikat

Prodi memiliki jumlah tenaga teknisi/laboran minimal 1

orang yang kompeten/kualifikasi yang sesuai di setiap

laboratorium

Daftar jumlah pegawai

Institusi memiliki jumlah tenaga administrasi yang

kompeten/kualifikasi yang sesuai √

Daftar jumlah pegawai

Rekrutmen Tendik sesuai kualifikasi/

kemampuan bidang √

Bukti dokumen proses

rekrutmen

tendik

Adanya Programmer / IT yang kompeten dalam

bidangnya √

daftar jumlah pegawai

Evaluasi Kinerja Tendik di setiap bidang

Bukti dokumen evaluasi

5 Sarpras

Pendidikan Kecukupan koleksi perpustakaan, kemudahan akses e-

library untuk bahan pustaka meliputi buku teks, jurnal

internasional, jurnal nasional

terakreditasi, dan prosiding.

Dokumen Daftar koleksi

buku Fakultas Ilmu

Pendidikan (FIP)

Page 19: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

16

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

Ketersediaan kapasitas internet dengan rasio bandwidth

per mahasiswa yang memadai. √

Dokumen laporan

kapasitas Bandwith dari

Puskom

Ketersediaan sarana penunjang dalam

pembelajaran, seperti kebersihan dan keamanan. √

Dokumen sistem

pemeliharaan alat

pembelajaran, SOP dan

Laporan Kelayakan

Ketersediaan sarana penunjang dalam

pembelajaran, seperti kebersihan dan keamanan. √

Dokumen SDM tendik

Ketersediaan sistem perawatan dan pemeliharaan alat

pembelajaran dalam bentuk LCD, kamera, dll.

SOP Perawatan alat dari

Unit Sarpras

Penelitian dan PkM Ketersediaan, akses, dan pendayagunaan tempat

praktikum, green house, lahan untuk pertanian dan

sejenisnya untuk penelitian.

Dokumen inventaris

6 Pendidikan

Kurikulum Evaluasi dan pemutakhiran kurikulum dilakukan secara

berkala dengan melibatkan pemangku internal dan

eksternal serta para pakar

Undangan, Daftar HAdir,

dan Notulensi

Ketepatan struktur kurikulum dalam pembentukan

capaian pembelajaran √

Dokumen kurikulum

Masa dan beban belajar sesuai dengan tingkatan jenjang

pendidikan √

Dokumen kurikulum

(total sks di tiap prodi)

Isi Pembelajaran Kedalaman dan keluasan isi materi pembelajaran RPS

sesuai dengan CPL √

Dokumen kurikulum

(RPS), Deskripsi mata

kuliah, Modul

Perkuliahan

Page 20: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

17

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

Proses Pembelajaran RPS yang dirancang memenuhi karakteristik proses

pembelajaran √

RPS

Ketersediaan dan kelengkapan dokumen RPS di atas

80% √

RPS

Pelaksanaan pembelajaran berlangsung dalam bentuk

interaksi antara dosen, mahasiswa dan sumber belajar √

Jurnal perkuliahan

Pelaksanan pemantauan proses pembelajaran terhadap

kesesuaian dengan RPS

√ Lembar observasi

keterlaksanaan

pembelajaran

RPS yang terintegrasi dengan penelitian mengacu SN

Dikti √

RPS dan laporan

penelitian yang

terintegerasi dengan

Mata kuliah

RPS yang terintegrasi dengan PkM mengacu SN Dikti √

Metode pembelajaran dalam RPS sesuai dengan capaian

pembelajaran

√ RPS

Pembelajaran dilaksanakan dalam bentuk praktikum,

praktik studio, atau praktik lapangan

√ RPS dan Jurnal

Perkuliahan

Sistem dan pelaksanaan monitoring dan evaluasi proses

pembelajaran yang dilaksanakan secara konsisten dan

ditindaklanjuti

√ Laporan Monitoring dan

Evaluasi

Dosen telah memenuhi kehadiran mengajar

sebanyak 14 kali pertemuan.

√ Presensi dan Jurnal

Mengajar

Mahasiswa telah memenuhi kehadiran 80% √ Presensi dan Jurnal

Mengajar

Page 21: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

18

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

Penilaian

Pembelajaran

Penilaian pembelajaran memenuhi 5 prinsip penilaian

yang dilakukan secara terintegrasi dan dilengkapi

dengan rubrik penilaian minimum 50% jumlah mata

kuliah

√ Rubrik Penilaian

Keterlaksanaan dan keberkalaan program

dan kegiatan diluar kegiatan pembelajaran

terstruktur untuk meningkatkan suasana

akademik Seperti: kegiatan himpunan mahasiswa, kuliah

umum/stadium generale, seminar ilmiah, bedah buku.

√ Laporan Kegiatan

7 Penelitian

Standar Hasil

Penelitian

Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen pada jurnal

penelitian tidak terakreditasi

Jurnal Penelitian dan

Tangkapan Layar Google

Scholar

Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen pada jurnal

Penelitian terakreditasi

Jurnal Penelitian dan

Tangkapan Layar Google

Scholar

Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen pada jurnal

Penelitian international

Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen pada

jurnal Penelitian international bereputasi

Jurnal hasil penelitian dosen dan/atau mahasiswa

disitasi pihak lain

√ Tangkapan Layar Google

Scholar

Kegiatan penelitian terintegrasi pada pembelajaran √

RPS

Road map penelitian memayungi tema penelitian dosen

dan/atau mahasiswa.

√ SK Road Map Penelitian

Page 22: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

19

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

Standar Isi Penelitian Penelitian sesuai dengan peta jalan penelitian √ Jurnal Penelitian

Standar Penilaian

Penelitian

Penilaian proses dan hasil penelitian dilakukan sesuai

dengan format dan panduan

√ Buku Pedoman

Pengelolaan Pendidikan

Standar Peneliti Dosen yang melakukan penelitian memiliki pendidikan

minimal S2

√ Data Dosen S1

Pendidikan Biologi

Dosen yang melakukan penelitian memiliki NIDN √ Data Dosen S1

Pendidikan Biologi

Standar Proses

Penelitian

Dosen dan/atau mahasiswa melaksanakan Penelitian

sesuai dengan agenda penelitian dosen yang merujuk

kepada peta jalan penelitian.

√ Buku Pedoman

pengelolaan Penelitian

Adanya evaluasi kesesuaian peneliti dosen dan/atau

mahasiswa dengan peta jalan

√ Laporan monitoring dan

evaluasi

Penelitian DTPS yang dalam pelaksanaannya

melibatkan mahasiswa program studi dalam 1 tahun

terakhir.

√ Laporan Penelitian

Seminar International √ Sertifikat

8 Pengabdian kepada

Masyarakat (PkM)

Standar Hasil PkM Publikasi Ilmiah hasil PkM dosen pada jurnal PkM tidak

terakreditasi

Publikasi Ilmiah hasil PkM dosen pada jurnal

PkM terakreditasi

Jurnal hasil penelitian dosen disitasi pihak

lain

Kegiatan PkM terintegrasi pada

pembelajaran

Page 23: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

20

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

Road map PkM memayungi tema penelitian dosen

dan/atau mahasiswa.

Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Isi PkM Pelaksana PkM sesuai dengan peta jalan PkM √ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Penilaian PkM Penilaian proses dan hasil PkM dilakukan sesuai dengan

format dan panduan

√ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Pelaksana

PkM

Dosen yang melakukan PkM memiliki pendidikan

minimal S2

√ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Dosen yang melakukan PkM memiliki NIDN √ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Proses PkM Dosen dan/atau mahasiswa melaksanakan PkM sesuai

dengan agenda PkM dosen yang merujuk kepada peta

jalan penelitian.

√ Laporan PkM

Adanya evaluasi kesesuaian Pelaksana PkM dosen

dan/atau mahasiswa dengan peta jalan

√ Monev LPPM

PkM DTPS yang dalam pelaksanaannya

melibatkan mahasiswa program studi dalam 1 tahun

terakhir.

√ Laporan PkM

9 Standar Aswaja An-

Nahdliyah

Jumlah progam studi melaksanakan perkuliahan Aswaja √ Dokumen

Kurikulum/Sebaran Mata

kuliah

Mahasiswa tuntas pada perkuliahan Aswaja √ KHS Mahasiswa

Mahasiswa memiliki sertifikat organisasi, seminar,

dan menjadi narasumber pada

program kegiatan ASWAJA AN- NAHDLIYAH

√ Sertifikat

Page 24: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

21

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen

Bukti dokumen Tercapai Belum

Tercapai

Mahasiswa memiliki sertifikat IPNU atau IPPNU √ Sertifikat

Meningkatnya kerjasama dibuktikan dengan MoU

dengan Pesantren dan LP Ma’arif

√ MoU dan SpK

Page 25: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

22

Form 3

FORMULIR DAFTAR TEMUAN

AUDIT MUTU INTERNAL (AMI) 2020

Fakultas : Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

Prodi/Unit : S1 Program Studi Pendidikan Matematika

Nama Auditor : 1. Agus Qowiyuddin, M.Pd.

2. Reza Ardiansyah, S. Si., M.Pd.

3. Muhammad Muchlis, M.Pd.

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

1. Visi, Misi,

Tujuan dan

Strategi

Dalam Perumusan

visi misi program

studi S1 Pendidikan

Matematika sudah

melibatkan unsur

pimpinan program

studi, majelis dosen

dan memperhatikan

masukan dari

stakeholders baik

internal maupun

eksternal.

Sudah terlaksananya

sosialisasi Visi Misi

program studi kepada

Dosen, Tenaga

Kependidikan,

mahasiswa serta

stakeholder terkait.

Page 26: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

23

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Hal ini tercermin

dalam Website Prodi

S1 Pendidikan

Matematika, kegiatan

rapat akhir semester

dan acara Ospek

Mahasiswa

Sudah terdapat

kesesuaian antara

Visi, Misi, Tujuan,

Strategi Program

Studi dengan Visi,

Misi, Tujuan, Strategi

Fakultas dan Institusi

yang tercermin dalam

dokumen inti Prodi

S1 Pendidikan

Matematika

2 Tata Pamong

dan tata kelola

Memiliki dokumen

formal tata pamong

berupa SK dan

tupoksi structural

Program studi

Adanya dokumen

rencana operasional

(Renop) sebagai

bentuk rencana

pengembangan prodi

Page 27: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

24

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

yang terencanakan

dengan baik

Program studi telah

memiliki unit Kendali

Mutu dengan tugas dan

tanggung jawab yang

jelas dalam

pengendalian mutu

akademik yang

dilaksanakan secara

konsisten

Program studi telah

melaksanakan

evaluasi terhadap

terlaksananya rencana

kegiatan dan

pencapaian sasaran

mutu yang di tetapkan

dan di laksanakan

secara konsisten

Implementasi

kerjasama bidang

pendidikan total

berjumlah 5, yaitu 4

di Sekolah dan 1 di

Perguruan Tinggi

Minimnya

implementasi

kerjasama bidang

Penelitian yang

Segera melakukan

kerjasama tridharma

bidang penelitian

Page 28: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

25

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

terlaksana, yaitu

berjumlah 1.

Implementasi

kerjasama bidang

PkM berjumlah 2

Kegiatan kerjasama

Tridamra luar negeri

masih berupa MoU

pada tingkat Institusi

Segera menindak

lanjuti MoU tingkat

institusi dalam

bentuk SPK

3 Kemahasiswaan Ketersediaan susunan

Panitia Penerimaan

Mahasiswa Baru berupa

SK PMB

Penentuan jadwal dan

penetapan Penerimaan

Mahasiswa Baru

Sosialisasi Mahasiswa

dilakukan secara

manual

Sosialisasi PMB

sekaligusPendaftaran

seluruhnya akan di

laksanakan pada

Wesite pada tahun

ke 2

Belum tersedianya

Layanan Kesehatan

bagi Dosen dan

Mahasiswa

Segera

Melaksanakan MoU

dan SPK pada

Puskesmas terdekat

Belum tersedianya

Fasilitas layanan

Segera

melaksanakan

Page 29: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

26

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

kemahasiswaan dalam

bidang penalaran, minat

dan bakat

kerjasama dengan

Lapangan futsal

dalam menunjang

minat dan bakat

mahasiswa di

buktikan dengan

SPK kerjasama

4 SDM Program Studi S1

Pendidikan

Matematika di bawah

supervisi Fakultas

Ilmu Pendidikan

(FIP) telah

melaksanakan

program

pengembangan dalam

meningkatkan

kompetensi dan

kualifikasi Dosen

berupa mengirim

pelatihan Pekerti-AA

Program Studi S1

Pendidikan

Matematika telah

memiliki Dosen tetap

sesuai dengan bidang

keilmuan Program

studi

Page 30: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

27

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Semua dosen tetap

Program Studi S1

Pendidikan Matematika

masih menduduki

jabatan fungsional

sebagai tenaga pengajar

Mengadakan

pelatihan pengajuan

jabatan fungsional

dosen ke Asisten

Ahli serta

menfasilitasi

pengajuan jabatan

fungsional dosen

Belum adanya

dosen tetap

Program Studi S1

Pendidikan

Matematika yang

memiliki jenjang

Pendidikan doktor

Mendukung dosen

tetap Program Studi

S1 Pendidikan

Matematika untuk

melaksanakan

pendidikan ke

jenjang doktoral di

dalam maupun di

luar negeri dengan

aktif memberikan

sosialisasi tentang

program beasiswa

yang bisa diperoleh

2 Dosen Program

Studi sudah memiliki

prestasi berupa

pengargaan hibah

pendanaan penelitian

dari tingkat Internal

2 Dosen Program

Studi sudah memiliki

Page 31: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

28

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

prestasi berupa

pengargaan hibah

pendanaan penelitian

dari luar institusi

Dosen Program Studi

belum memiliki

prestasi berupa

pengargaan hibah

pendanaan penelitian

dari luar negeri

Adanya surat edaran

dari LPPM

mengenai reward

bagi Dosen yang

mendapatkan

penghargaan hibah

dari luar negeri

5 Dosen Program

Studi sudah memiliki

prestasi berupa

pengargaan hibah

pendanaan 2 kegiatan

PkM dari internal

Dosen Program Studi

belum memiliki

prestasi berupa

pengargaan hibah

pendanaan PkM dari

luar institusi

Melaksanakan

workshop Hibah dari

SIMLITABMAS

dengan mengundang

pakar dari LLDIKTI

7

Dosen Program Studi

belum memiliki

prestasi berupa

pengargaan hibah

pendanaan PkM dari

luar Negeri

Adanya surat edaran

dari LPPM

mengenai reward

bagi Dosen yang

mendapatkan

Page 32: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

29

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

penghargaan hibah

dari luar negeri

Dosen tetap Program

Studi S1 Pendidikan

Matematika

semuanya sudah

bergelar Magister.

Pengembangan serta

peningkatan mutu dan

kinerja tenaga

kependidikan melalui

workshop soft skill,

pelatihan manajemen

keuangan dan

akuntasi, pelatihan

pengelolaan sarana

dan prasarana

5 Sarpras Kemudahan dalam

mengakses E-library

Sudah tersedianya

sarana penunjang

pembelajaran seperti

kebersian dan

keamanan

Sarana dan prasarana

belum terpenuhi

dengan baik terkait

sarana teknologi

Meningkatkan

kapasitas bandwith,

Penambahan jumlah

ruang kuliah,

Page 33: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

30

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

informasi dan

komunikasi (kecepatan

jaringan internet).

penambahan koleksi

buku perpustakaan.

6 Pendidikan Capaian pembelajaran

yang dirancang di

kurikulum Program

Studi S1 Pendidikan

Matematika telah

sesuai dengan profil

lulusan

Pembelajaran di

Program Studi S1

Pendidikan

Matematika

dirancang sesuai

dengan SN Dikti sub

standar isi

pembelajaran, standar

proses pembelajaran

dan standar penilaian

pembelajaran

Fakultas Ilmu

Pendidikan telah

menyelenggarakan

monitoring dan

evaluasi proses

pembelajaran setiap

semester sekali

Page 34: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

31

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Masih kurangnya

ketersediaan dan

kelengkapan

dokumen rencana

pembelajaran

semester (RPS)

Melaksanaan rapat

Fakultas untuk

menindak lanjuti

hasil evaluasi awal

akademik

Dosen telah

memenuhi kehadiran

mengajar sebanyak

14 kali pertemuan.

Mahasiswa telah

memenuhi kehadiran

di atas 90%

Sudah

terintegerasinya RPS

yang di susun dengan

kegiatan Penelitian

terdapat di dua

matakuliah

Sudah

terintegerasinya RPS

yang di susun dengan

kegiatan PkM

terdapat di satu

matakuliah

Karakteristik proses

pembelajaran terdiri

atas sifat interaktif,

holistik, integratif,

Page 35: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

32

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

saintifik, kontekstual,

tematik, efektif,

kolaboratif, dan

berpusat pada

mahasiswa belum

tercermin dalam

dokumen berupa

RPS.

Kesesuaian alokasi

waktu 1 (satu) sks

pada proses

pembelajaran berupa

kuliah, responsi, atau

tutorial yang tertuang

dalam jadwal

perkuliahan

Penggunaan metode

pembelajaran dalam

RPS yang sesuai

dengan capaian

pembelajaran.

7 Penelitian

Ketersediaan, akses,

dan pendayagunaan

tempat praktikum,

green house, lahan

untuk pertanian dan

Page 36: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

33

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

sejenisnya untuk

penelitian.

Publikasi Ilmiah hasil

penelitian dosen pada

jurnal penelitian tidak

terakreditasi

berjumlah 2

Masih minimnya

publikasi Ilmiah hasil

penelitian dosen pada

jurnal Penelitian

terakreditasi yaitu

berjumlah 1.

Rapat evaluasi

semesteran Fakultas

untuk memotivasi

Dosen dalam

mempublikasikan di

jurnal Terakreditasi

Belum adanya

publikasi Ilmiah hasil

penelitian dosen pada

jurnal Penelitian

international maupun

bereputasi

Tersedianya surat

edaran dari LPPM

tentang reward bagi

dosen yang karya

nya terpublikasi

International

maupun

international

bereputasi

Jurnal hasil penelitian

dosen disitasi pihak

lain berjumlah 1

publikasi

Seluruh penelitian

terintegerasi pada

pembelajaran

Page 37: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

34

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

8 Pengabdian

kepada

Masyarakat

(PkM)

Belum adanya

Publikasi Ilmiah

hasil PkM yang

telah di laksanakan

oleh dosen pada

jurnal PkM tidak

terakreditasi

maupun terakreditai

Segera

mempublikasikan

hasil PkM yang

sudah terlaksana

Pelaksanaan PkM

yang di

selenggarakan sesuai

dengan peta jalan

yang di tentukan

PkM di laksanakan

dengan mengikut

sertakan mahasiswa

9 Aswaja An-

Nahdliyah

Progam studi S1

Pendidikan

Matematika telah

melaksanakan

perkuliahan Aswaja

Page 38: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

35

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Mahasiswa tuntas

pada perkuliahan

Aswaja

Mahasiswa memiliki

sertifikat organisasi,

seminar, dan menjadi

narasumber pada

program kegiatan

ASWAJA AN-

NAHDLIYAH

Mahasiswa memiliki

sertifikat IPNU atau

IPPNU

Page 39: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

36

Form 4

DESKRIPSI TEMUAN AUDIT DAN PERMINTAAN TINDAKAN KOREKSI (PTK)

PTK No 001 Kategori

Temuan*)

KTS Mayor KTS Minor Observasi

Fakultas Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

Program Studi S1 Pendidikan Matematika

Ketua Program Studi Umi Hanifah, M.Pd.

Referensi (Butir Mutu

Deskripsi / Uraian Temuan (diisi oleh Auditor)

1. Belum adanya dosen tetap Program Studi S1 Pendidikan Matematika yang memiliki

jenjang Pendidikan doktor

2. Masih kurangnya ketersediaan dan kelengkapan dokumen rencana pembelajaran

semester (RPS)

3. Belum adanya Publikasi Ilmiah hasil PkM yang telah di laksanakan oleh dosen pada

jurnal PkM tidak terakreditasi maupun terakreditai

Akar Penyebab

1. Belum tersedianya Dana yang cukup dalam pengembangan kompetensi Dosen untuk

lanjut dalam S3

2. Masih kurangnya sistem pengawasan pada tahun pertama perkuliahan

3. Informasi tentang pentingnya publikasi PkM sama halnya dengan publikasi Penelitian

belum ada

Ketua Auditor Tanda Tangan Tanggal Audit

Agus Qowiyuddin, M.Pd.

3 September 2019

Rencana Tindakan Perbaikan (diisi oleh Auditee)

1. Mendukung dosen tetap Program Studi S1 Pendidikan Matematika untuk melaksanakan

pendidikan ke jenjang doktoral di dalam maupun di luar negeri dengan aktif

memberikan sosialisasi tentang program beasiswa yang bisa diperoleh

2. Melaksanaan rapat Fakultas untuk menindak lanjuti hasil evaluasi awal akademik

3. Segera mempublikasikan hasil PkM yang sudah terlaksana

Nama Auditee Tanda Tangan Tanggal Audit

Ummi Hanifah, M.Pd.

3 September 2019

Page 40: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

37

DESKRIPSI TEMUAN AUDIT DAN PERMINTAAN TINDAKAN KOREKSI (PTK)

PTK No 002 Kategori

Temuan*)

KTS Mayor KTS Minor Observasi

Fakultas Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

Program Studi S1 Pendidikan Matematika

Ketua Program Studi Umi Hanifah, M.Pd.

Referensi (Butir Mutu

Deskripsi / Uraian Temuan (diisi oleh Auditor)

1. Minimnya implementasi kerjasama bidang Penelitian yang terlaksana, yaitu berjumlah 1.

2. Kegiatan kerjasama Tridhamra luar negeri masih berupa MoU pada tingkat Institusi

3. Sosialisasi Mahasiswa dilakukan secara manual

4. Belum tersedianya Layanan Kesehatan bagi Dosen dan Mahasiswa

5. Belum tersedianya Fasilitas layanan kemahasiswaan dalam bidang penalaran, minat dan

bakat

6. Semua dosen tetap Program Studi S1 Pendidikan Matematika masih menduduki jabatan

fungsional sebagai tenaga pengajar

7. Dosen Program Studi belum memiliki prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan

penelitian dari luar negeri

8. Dosen Program Studi belum memiliki prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan PkM

dari luar institusi

9. Dosen Program Studi belum memiliki prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan PkM

dari luar Negeri

10. Sarana dan prasarana belum terpenuhi dengan baik terkait sarana teknologi informasi

dan komunikasi (kecepatan jaringan internet), Serta jumlah ruang kuliah

11. Masih minimnya publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen pada jurnal Penelitian

terakreditasi yaitu berjumlah 1.

12. Belum adanya publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen pada jurnal Penelitian international

maupun bereputasi

Akar Penyebab

1. Kerjsama Tridharma masih berupa perencanaan dan belum ada eksekusinya

2. Fakultas maupun program studi S1 Pendidikan Matematika masih berfokus dan

memaksimalkan pada kerjasama dalam negeri

3. Infrastuktur yang di miliki di tahun pertama rekrutmen maahasiswa belum tersedia

lengkap di tahun pertama

4. Kecukupan ruang untuk Layanan Kesehatan belum memadai

5. Ketidak cukupan pendanaan dalam mengakomodir Fasilitas layanan kemahasiswaan

dalam bidang penalaran, minat dan bakat

6. Masih melengkapi persyaratan terkait pengajuan jabatan fungsional di antaranya

pelaksanaan penelitian dan PkM di tahun pertama

7. Kurangnya motivasi Dosen Program Studi dalam pengajuan dana Hibah luar negeri

8. Kurangnya informasi berkaitan dengan Hibah PkM dalam negeri

9. Kurangnya motivasi Dosen Program Studi dalam pengajuan dana Hibah luar negeri

10. Minimnya pendanaan sarpras pada tahun pertama

11. Penelitian yang ada masih berupa laporan belum terpublikasi

12. Motivasi berkaitan dengan publikasi penelitian pada jurnal international kurang

Page 41: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

38

Ketua Auditor Tanda Tangan Tanggal Audit

Agus Qowiyuddin, M.Pd.

3 September 2019

Rencana Tindakan Perbaikan (diisi oleh Auditee)

1. Segera melaksanakan perencanaan kerjasama khususnya bidang penelitian

2. Segera menindak lanjuti MoU tingkat institusi dalam bentuk SPK

3. Sosialisasi PMB sekaligus Pendaftaran seluruhnya akan di laksanakan pada Wesite pada tahun

ke 2

4. Segera Melaksanakan MoU dan SPK pada Puskesmas terdekat

5. Segera melaksanakan kerjasama dengan Lapangan futsal dalam menunjang minat dan bakat

mahasiswa di buktikan dengan SPK kerjasama

6. Mengadakan pelatihan pengajuan jabatan fungsional dosen ke Asisten Ahli serta menfasilitasi

pengajuan jabatan fungsional dosen

7. Adanya surat edaran dari LPPM mengenai reward bagi Dosen yang mendapatkan penghargaan

hibah dari luar negeri

8. Melaksanakan workshop Hibah dari SIMLITABMAS dengan mengundang pakar dari LLDIKTI

7

9. Adanya surat edaran dari LPPM mengenai reward bagi Dosen yang mendapatkan

10. Meningkatkan kapasitas bandwith dan Penambahan jumlah ruang kuliah

11. Rapat evaluasi semesteran Fakultas untuk memotivasi Dosen dalam mempublikasikan di jurnal

Terakreditasi

12. Tersedianya surat edaran dari LPPM tentang reward bagi dosen yang karya nya terpublikasi

International maupun international bereputasi

Nama Auditee Tanda Tangan Tanggal Audit

Umi Hanifah, M.Pd.

3 September 2019

Page 42: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

39

DAFTAR HADIR PEMBUKAAN AUDIT MUTU INTERNAL

Program Studi : S1 Pendidikan Matematika

Hari / Tanggal : 3 September 2019

Tempat : ITSNU Pasuruan

No Nama Departemen Tanda Tangan

1 Agus Qowiyuddin, M.Pd. Kepala LPM

2 Dwi Hidayanti, S.Pd, M.Pd Gugus Penjaminan Mutu

FIP

3 Muhammad Muchlis, M.Pd. Dosen STAIS Pasuruan

4 Umi Hanifah, M.Pd. Kaprodi S1 Pendidikan

Matematika

5 Mayangsari, M.Pd. Sekertaris S1 Pendidikan

Matematika

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

Page 43: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

40

DAFTAR HADIR PENUTUPAN AUDIT MUTU INTERNAL

Program Studi : S1 Pendidikan Matematika

Hari / Tanggal : 3 September 2019

Tempat : ITSNU Pasuruan

No Nama Departemen Tanda Tangan

1 Agus Qowiyuddin, M.Pd. Kepala LPM

2 Dwi Hidayanti, S.Pd, M.Pd Gugus Penjaminan Mutu

FIP

3 Muhammad Muchlis, M.Pd. Dosen STAIS Pasuruan

4 Umi Hanifah, M.Pd. Kaprodi S1 Pendidikan

Matematika

5 Mayangsari, M.Pd. Sekertaris S1 Pendidikan

Matematika

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

Page 44: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

41

LAMPIRAN HASIL AUDIT

2. S1 Pendidikan Biologi

Form 1

PELAKSANAAN AMI

Audit Tipe Audit Standar yang

digunakan

Mutu Internal Lapangan Standar SPMI 2018

Nama Program Studi Ruang Lingkup Tanggal Audit

S1 Pendidikan Biologi Akademik 4 September 2019

Jadwal Pelaksanaan Audit

09.00 – 11.00: Audit Lapangan

11.00 – 11.30: Formulasi temuan dalam meeting

internal

11.30 – 12.00: penyampaian temuan audit kepada

auditee)

Ketua Auditor

Agus Qowiyuddin, M.Pd.

Anggota Auditor

Muhammad Muchlis, M.Pd.

Dwi Hidayanti, M.Pd.

Auditee

Rizka Elan Fadilah, M.Pd.

Pasuruan,

Ketua Auditor

Agus Qowiyuddin, M.Pd.

Page 45: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

42

Form 2

DAFTAR DOKUMEN YANG DISEDIAKAN FAKULTAS SAAT VISITASI

Audit Tipe Audit Standar yang digunakan

Mutu Internal Lapangan Standard SPMI 2018

Nama Program Studi Ruang Lingkup Tanggal Audit

S1 Pendidikan Biologi Akademik 4 September 2019

Auditee Ketua Auditor

Rizka Elan Fadilah, M.Pd. Agus Qowiyuddin, M.Pd.

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

1 Visi, Misi, Tujuan dan

Strategi

Identitas program studi Perumusan visi misi program studi dengan

melibatkan unsur pimpinan program studi,

majelis dosen dan memperhatikan masukan

dari stakeholders baik internal maupun

eksternal.

√ SK Rektor tentang

Perumusan Visi Misi

Prodi, Daftar Hadir

dan Notulensi

Adanya sosialisasi Visi Misi program studi

kepada Dosen, Tenaga Kependidikan,

mahasiswa serta stakeholder terkait

√ Daftar hadir, Notulensi

dan Dokumentasi

Ada kesesuaian antara Visi, Misi, Tujuan,

Strategi Program Studi dengan Visi, Misi,

Tujuan, Strategi Fakultas dan Institusi

√ Tercermin dari

dokumen inti pada

fakultas maupun prodi

Page 46: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

43

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

2 Tata Pamong, Tata

Kelola dan Kerjasama

Program studi memiliki

tatapamong yang

terintegrasi dengan tata

pamong Institusi

Program studi merumuskan tugas dan tanggung

jawab personil dengan mengacu pada ketentuan

yang berlaku.

√ SK struktur organisasi

Fakultas dan Prodi

beserta tugas dan

wewenang masing-

masing bidang beserta

kode etik Dosen

Program studi menetapkan rencana strategis

pengembangan program studi yang dikelolanya

dalam rentang waktu tertentu dan realistik

yang disusun dengan melibatkan pemangku

kepentingan.

√ RENOP yang mengacu

pada RENSTRA dan

dalam penyusunan di

buktikan melibatkan

pemangku kepentingan

(undangan, daftar

hadir, notulensi atau

laporan kegiatan)

Program studi memiliki unit Kendali Mutu

dengan tugas dan tanggung jawab yang jelas

dalam pengendalian mutu akademik yang

dilaksanakan secara konsisten

√ SK Pengangkatan

GPM (Fakultas), UPM

(Prodi) beserta tugas

dan wewenangnya

Program studi

menerapkan sistem

penjaminan mutu

penyelenggaraan

kegiatan akademik

Program studi menerapkan mekanisme

evaluasi terhadap terlaksananya rencana

kegiatan dan pencapaian sasaran mutu yang

ditetapkan, dan dilaksanakan secara

konsisten

Laporan AMI dan

Monitoring evaluasi

(MONEV)

Page 47: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

44

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Kegiatan kerjasama dengan instansi di dalam

negeri √

Mou, spk, surat tugas

Program studi memiliki

kegiatan kerjasama,

kegiatan tridarma

dengan instansi di dalam

negeri/ luar negeri yang

relevan dengan bidang

keahlian.

Jumlah Kegiatan kerjasama dengan instansi di

luar negeri yang relevan dengan

bidang studi

3 Kemahasiswaan

Standar Kualitas Input

Mahasiswa

Ketersediaan susunan Panitia Penerimaan

Mahasiswa Baru

√ SK PMB

Penentuan jadwal dan penetapan Penerimaan

Mahasiswa Baru

√ SK PMB, kalender

akademik, pedoman

pengelolaan mahasiswa

Ketersediaan media publikasi dan promosi

Penerimaan Mahasiswa Baru

√ Brosur

Layanan Kemahasiswaan Layanan kemahasiswaan dalam bidang

penalaran, minat dan bakat

√ Bukti laporan kegiatan

kemahasiswaan bidang

penalaran, minta dan

bakat.

layanan kemahasiswaan dalam bidang

kesejahteraan (bimbingan dan konseling, layanan

beasiswa, dan layanan kesehatan)

√ SK pembentukan dan

pengangkatan pelayanan

bidang kesejahteraan

seperti layanan

kesehatan, bimbingan

Page 48: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

45

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

dan konseling.

Menunjukkan bukti

dokumen layanan

beasiswa Institusi,

fakultas maupun prodi.

4 SDM

Standar Dosen

Fakultas memiliki program

pengembangan dosen untuk meningkatkan

kualifikasi dan kompetensi yang sesuai

dengan kebutuhan di program studi

√ Renstra Fakultas &

Institusi

Persentase dosen tetap dengan pendidikan

terakhir S2 dan/atau S3 yang bidang

keahliannya sesuai dengan kompetensi di

Prodi

Ijazah Terakir

Persentase dosen tetap yang memiliki jabatan

fungsional (Asisten Ahli, lektor, lektor

kepala dan guru besar) yang bidang

keahliannya sesuai dengan kompetensi

program studi lebih dari 50%

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan

hibah atau pendanaan program dari sumber

institusi sendiri.

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan

hibah atau pendanaan program dari tingkat

Page 49: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

46

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

nasional dan internasional dari sumber luar

institusi.

Memiliki Dosen Tetap sebagai Tenaga

ahli/pakar untuk pembicara dalam

seminar/pelatihan, pembicara tamu, dsb, dari

dalam dan luar negeri

Dosen tetap mengikuti kegiatan seminar

ilmiah/lokakarya/penataran/workshop/

pagelaran/pameran/ peragaan (nasional/

internasional) sebagai peserta atau pembicara

Sertifikat

Prestasi Dosen tetap dalam mendapatkan

penghargaan kegiatan akademik dan

non-akademik dari tingkat nasional dan

internasional

Dosen mengikuti workshop Penyusunan RPS

berbasis Kurikulum KKNI √

Sertifikat

Standar Tendik Adanya perencanaan dan program

pengembangan untuk meningkatkan

kompetensi tenaga kependidikan (melalui

pemberian kesempatan belajar/ pelatihan,

pemberian fasilitas, dan jenjang karir)

Sertifikat

Prodi memiliki jumlah tenaga teknisi/laboran

minimal 1 orang yang kompeten/kualifikasi

yang sesuai di setiap laboratorium

Daftar jumlah pegawai

Page 50: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

47

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Institusi memiliki jumlah tenaga administrasi

yang kompeten/kualifikasi yang sesuai √

Daftar jumlah pegawai

Rekrutmen Tendik sesuai kualifikasi/

kemampuan bidang √

Bukti dokumen proses

rekrutmen

tendik

Adanya Programmer / IT yang kompeten

dalam bidangnya √

daftar jumlah pegawai

Evaluasi Kinerja Tendik di setiap bidang

Bukti dokumen

evaluasi

5 Sarpras

Pendidikan Kecukupan koleksi perpustakaan,

kemudahan akses e-library untuk bahan

pustaka meliputi buku teks, jurnal

internasional, jurnal nasional

terakreditasi, dan prosiding.

Dokumen Daftar

koleksi buku Fakultas

Ilmu Pendidikan (FIP)

Ketersediaan kapasitas internet dengan rasio

bandwidth per mahasiswa yang memadai. √

Dokumen laporan

kapasitas Bandwith

dari Puskom

Ketersediaan sarana penunjang dalam

pembelajaran, seperti kebersihan dan

keamanan.

Dokumen sistem

pemeliharaan alat

pembelajaran, SOP dan

Laporan Kelayakan

Page 51: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

48

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Ketersediaan sarana penunjang dalam

pembelajaran, seperti kebersihan dan

keamanan.

Dokumen SDM tendik

Ketersediaan sistem perawatan dan

pemeliharaan alat pembelajaran dalam

bentuk LCD, kamera, dll.

SOP Perawatan alat

dari Unit Sarpras

Penelitian dan PkM Ketersediaan, akses, dan pendayagunaan

tempat praktikum, green house, lahan untuk

pertanian dan sejenisnya untuk penelitian.

Dokumen inventaris

6 Pendidikan

Kurikulum Ketepatan struktur kurikulum dalam

pembentukan capaian pembelajaran √

Dokumen kurikulum

Masa dan beban belajar sesuai dengan

tingkatan jenjang pendidikan √

Dokumen kurikulum

(total sks di tiap prodi)

Isi Pembelajaran Kedalaman dan keluasan isi materi

pembelajaran RPS sesuai dengan CPL √

Dokumen kurikulum

(RPS), Deskripsi mata

kuliah, Modul

Perkuliahan

Proses Pembelajaran RPS yang dirancang memenuhi karakteristik

proses pembelajaran √

RPS

Ketersediaan dan kelengkapan dokumen RPS √ RPS

Pelaksanaan pembelajaran berlangsung

dalam bentuk interaksi antara dosen,

mahasiswa dan sumber belajar

Jurnal perkuliahan

Page 52: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

49

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Pelaksanan pemantauan proses pembelajaran

terhadap kesesuaian dengan RPS

√ Lembar observasi

keterlaksanaan

pembelajaran

RPS yang terintegrasi dengan penelitian

mengacu SN Dikti

√ RPS dan laporan

penelitian yang

terintegerasi dengan

Mata kuliah

RPS yang terintegrasi dengan PkM mengacu

SN Dikti

Metode pembelajaran dalam RPS sesuai

dengan capaian pembelajaran

√ RPS

Pembelajaran dilaksanakan dalam bentuk

praktikum, praktik studio, atau praktik

lapangan

√ RPS dan Jurnal

Perkuliahan

Sistem dan pelaksanaan monitoring dan

evaluasi proses pembelajaran yang

dilaksanakan secara konsisten dan

ditindaklanjuti

√ Laporan Monitoring

dan Evaluasi

Penilaian Pembelajaran Penilaian pembelajaran memenuhi 5 prinsip

penilaian yang dilakukan secara terintegrasi

dan dilengkapi dengan rubrik penilaian

minimum 50% jumlah mata kuliah

√ Rubrik Penilaian

Keterlaksanaan dan keberkalaan program

dan kegiatan diluar kegiatan pembelajaran

terstruktur untuk meningkatkan suasana

√ Laporan Kegiatan

Page 53: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

50

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

akademik Seperti: kegiatan himpunan

mahasiswa, kuliah umum/stadium generale,

seminar ilmiah, bedah buku.

7 Penelitian

Standar Hasil Penelitian

Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen

dan/atau mahasiswa pada jurnal penelitian

tidak terakreditasi

Seluruh Jurnal yang di

publikasikan di jurnal

terakreditasi

Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen dan

mahasiswa pada jurnal Penelitian

terakreditasi

Jurnal Penelitian

Jurnal hasil penelitian dosen dan/atau

mahasiswa disitasi pihak lain

Google Scholar

Kegiatan penelitian terintegrasi pada

pembelajaran

RPS

Road map penelitian memayungi tema

penelitian dosen dan/atau mahasiswa.

√ SK Road Map

Penelitian

Standar Isi Penelitian Penelitian sesuai dengan peta jalan penelitian √ Jurnal Penelitian

Standar Penilaian

Penelitian

Penilaian proses dan hasil penelitian

dilakukan sesuai dengan format dan panduan

√ Buku Pedoman

Pengelolaan

Pendidikan

Standar Peneliti Dosen yang melakukan penelitian memiliki

pendidikan minimal S2

√ Data Dosen S1

Pendidikan Biologi

Dosen yang melakukan penelitian memiliki

NIDN

√ Data Dosen S1

Pendidikan Biologi

Page 54: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

51

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Standar Proses Penelitian Dosen dan/atau mahasiswa melaksanakan

Penelitian sesuai dengan agenda penelitian

dosen yang merujuk kepada peta jalan

penelitian.

√ Buku Pedoman

pengelolaan Penelitian

Adanya evaluasi kesesuaian peneliti dosen

dan/atau mahasiswa dengan peta jalan

√ Laporan monitoring

dan evaluasi

Penelitian DTPS yang dalam pelaksanaannya

melibatkan mahasiswa program studi dalam

3 tahun terakhir.

8 Pengabdian kepada

Masyarakat (PkM)

Standar Hasil PkM Publikasi Ilmiah hasil PkM dosen dan

mahasiswa pada jurnal PkM tidak

terakreditasi

Publikasi Ilmiah hasil PkM dosen dan

mahasiswa pada jurnal PkM terakreditasi

Jurnal hasil PkM dosen dan/atau mahasiswa

disitasi pihak lain

Kegiatan PkM terintegrasi pada

pembelajaran

Road map PkM memayungi tema penelitian

dosen dan/atau mahasiswa.

√ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Isi PkM Pelaksana PkM sesuai dengan peta jalan

PkM

√ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Penilaian PkM Penilaian proses dan hasil PkM dilakukan

sesuai dengan format dan panduan

√ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Page 55: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

52

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Standar Pelaksana PkM Dosen yang melakukan PkM memiliki

pendidikan minimal S2

√ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Dosen yang melakukan PkM memiliki NIDN √ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Proses PkM Dosen dan/atau mahasiswa melaksanakan

PkM sesuai dengan agenda PkM dosen yang

merujuk kepada peta jalan penelitian.

Adanya evaluasi kesesuaian Pelaksana PkM

dosen dan/atau mahasiswa dengan peta jalan

PkM DTPS yang dalam pelaksanaannya

melibatkan mahasiswa program studi dalam

3 tahun terakhir.

Page 56: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

53

Form 3

FORMULIR DAFTAR TEMUAN

AUDIT MUTU INTERNAL (AMI) 2019

Fakultas : Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

Prodi/Unit : S1 Pendidikan Biologi

Nama Auditor : 1. Agus Qowiyuddin, M.Pd.

2. Reza Ardiansyah, S.Si., M.Pd.

3. Muhammad Muchlis, M.Pd.

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

1. Visi, Misi,

Tujuan dan

Strategi

Dalam Perumusan

visi misi program

studi S1 Pendidikan

Biologi sudah

melibatkan unsur

pimpinan program

studi, majelis dosen

dan memperhatikan

masukan dari

stakeholders baik

internal maupun

eksternal.

Sudah terlaksananya

sosialisasi Visi Misi

program studi kepada

Dosen, Tenaga

Kependidikan,

mahasiswa serta

stakeholder terkait.

Hal ini tercermin

Page 57: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

54

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

dalam Website Prodi

S1 Pendidikan

Biologi, kegiatan

rapat akhir semester

dan acara Ospek

Mahasiswa

Sudah terdapat

kesesuaian antara

Visi, Misi, Tujuan,

Strategi Program

Studi dengan Visi,

Misi, Tujuan,

Strategi Fakultas dan

Institusi yang

tercermin dalam

dokumen inti Prodi

S1 Pendidikan

Biologi

2 Tata Pamong

dan tata kelola

Belum memiliki

dokumen formal

tata pamong berupa

SK dan tupoksi

structural Program

studi

Adanya dokumen

rencana operasional

(Renop) sebagai

bentuk rencana

Page 58: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

55

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

pengembangan prodi

yang terencanakan

dengan baik

Program studi telah

memiliki unit Kendali

Mutu dengan tugas dan

tanggung jawab yang

jelas dalam

pengendalian mutu

akademik yang

dilaksanakan secara

konsisten

Program studi telah

melaksanakan

evaluasi terhadap

terlaksananya

rencana kegiatan dan

pencapaian sasaran

mutu yang di

tetapkan dan di

laksanakan secara

konsisten

Kegiatan Tridharma

kerjasama bidang

Pendidikan dalam

negeri berjumlah 3

terkait dengan

Promosi Prodi S1

Pendidikan Biologi

Page 59: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

56

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Belum terlaksananya

implementasi

kerjasama bidang

penelitian dalam

negeri.

Segera

mengimplementasikan

kerjasama bidang

Penelitian dengan

institusi maupun

lembaga

Implementasi

kerjasama bidang PkM

sudah berjalan namun

hanya 3 dosen dari 7

DTPS

Segera melaksanakan

kerjasama tridharma

PkM pada seluruh

DTPS

Kegiatan kerjasama

Tridharma luar negeri

berjumlah 7 Dan

seluruhnya masih

berupa MoU pada

tingkat institusi dan

belum ada

pelaksanaannya berupa

SPK tingkat Prodi

Segera melaksanakan

SPK kerjasama luar

negeri

3 Kemahasiswaan Ketersediaan susunan

Panitia Penerimaan

Mahasiswa Baru

berupa SK PMB

Penentuan jadwal dan

penetapan Penerimaan

Mahasiswa Baru

Page 60: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

57

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Sosialisasi

Mahasiswa

dilakukan secara

manual

Sosialisasi PMB

sekaligusPendaftaran

seluruhnya akan di

laksanakan pada

Wesite pada tahun ke

2

Belum tersedianya

Layanan Kesehatan

bagi Dosen dan

Mahasiswa

Segera Melaksanakan

MoU dan SPK pada

Puskesmas terdekat

Belum tersedianya

Fasilitas layanan

kemahasiswaan

dalam bidang

penalaran, minat

dan bakat

Segera melaksanakan

kerjasama dengan

Lapangan futsal

dalam menunjang

minat dan bakat

mahasiswa di

buktikan dengan SPK

kerjasama

4 SDM Program Studi S1

Pendidikan Biologi

di bawah supervisi

telah melaksanakan

program

pengembangan

dalam meningkatkan

kompetensi dan

kualifikasi Dosen

Page 61: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

58

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

berupa mengirim

pelatihan Pekerti-AA

Program Studi S1

Pendidikan Biologi

telah memiliki 5

Dosen tetap yang

sesuai dengan bidang

keilmuan program

studi

Semua dosen tetap

Program Studi S1

Pendidikan Biologi

masih menduduki

jabatan fungsional

sebagai tenaga

pengajar

Mengadakan

pelatihan pengajuan

jabatan fungsional

dosen ke Asisten Ahli

serta menfasilitasi

pengajuan jabatan

fungsional dosen

Belum adanya

dosen tetap

Program Studi S1

Pendidikan Biologi

yang memiliki

jenjang Pendidikan

doktor

Mendukung dosen

tetap Program Studi

S1 Pendidikan

Biologi untuk

melaksanakan

pendidikan ke jenjang

doktoral di dalam

maupun di luar negeri

dengan aktif

memberikan

sosialisasi tentang

program beasiswa

yang bisa diperoleh

Page 62: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

59

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Dosen Program

Studi Belum

Mimiliki prestasi

berupa

penghargaan hibah

pendanaan dari

tingkat Nasional

Melaksanakan

pelatihan terkait

penyusunan Dana

Hibah dari

SIMLITABMAS

dengan mengundang

pakar dan dari pihak

LLDIKTI wilayah 7

Dosen tetap Program

Studi S1 Pendidikan

Biologi semuanya

sudah bergelar

Magister.

Pengembangan serta

peningkatan mutu

dan kinerja tenaga

kependidikan melalui

workshop soft skill,

pelatihan manajemen

keuangan dan

akuntasi, pelatihan

pengelolaan sarana

dan prasarana

5 Sarpras Kemudahan dalam

mengakses E-library

Sudah tersedianya

sarana penunjang

pembelajaran seperti

Page 63: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

60

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

kebersian dan

keamanan

Sarana dan prasarana

belum terpenuhi

dengan baik terkait

sarana teknologi

informasi dan

komunikasi (kecepatan

jaringan internet),

Meningkatkan

kapasitas bandwith,

6 Pendidikan Capaian

pembelajaran yang

dirancang di

kurikulum Program

Studi S1 Pendidikan

Biologi telah sesuai

dengan profil lulusan

Pembelajaran di

Program Studi S1

Pendidikan Biologi

dirancang sesuai

dengan SN Dikti sub

standar isi

pembelajaran,

standar

proses pembelajaran

dan standar penilaian

pembelajaran

Page 64: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

61

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Fakultas Ilmu

Pendidikan telah

menyelenggarakan

monitoring dan

evaluasi proses

pembelajaran setiap

semester sekali

Ketersediaan dan

kelengkapan

dokumen rencana

pembelajaran

semester (RPS)

Sudah

terintegerasinya RPS

yang di susun dengan

kegiatan Penelitian

Karakteristik proses

pembelajaran

terdiri atas sifat

interaktif, holistik,

integratif, saintifik,

kontekstual,

tematik, efektif,

kolaboratif, dan

berpusat pada

mahasiswa belum

tercermin dalam

dokumen berupa

RPS.

Dosen diikutsertakan

dalam pelatihan

pekerti dan AA

Page 65: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

62

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Kesesuaian alokasi

waktu 1 (satu) sks

pada proses

pembelajaran berupa

kuliah, responsi, atau

tutorial yang tertuang

dalam jadwal

perkuliahan

Penggunaan metode

pembelajaran dalam

RPS yang sesuai

dengan capaian

pembelajaran.

7 Penelitian

Ketersediaan, akses,

dan pendayagunaan

tempat praktikum,

green house, lahan

untuk pertanian dan

sejenisnya untuk

penelitian.

Pengadaan dana

untuk sarana dan

prasarana penelitian

yang pelaksanaannya

di luar PT

Publikasi Ilmiah

hasil penelitian

Menyelenggarakan

seminar terkait

Page 66: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

63

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

dosen pada jurnal

Penelitian

terakreditasi

berjumlah 4 dosen

dari 7 dosen yang

ada pada S1

Pendidikan Biologi

Penelitian dan PkM

dengan

mendatangakan Pakar

Penelitian Dosen di

sitasi berjumalah satu

dosen dengan jumlah 3

sitasi.

Seluruh penelitian

terintegerasi pada

pembelajaran

Belum melaksanakan

penelitian dengan

melibatkan

mahasiswa

Melibatkan penelitian di

tahun akademik

2019/2020 dengan

melibatkan Mahasiswa

8 Pengabdian

kepada

Masyarakat

(PkM)

Belum adanya

publikasi ilmiah

PkM di jurnal tidak

terakreditasi

maupun jurnal

terakreditasi

Segera

mempublikasikan

Jurnal PkM paling

lambat pada tahun

akademik 2019/2020

Page 67: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

64

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Pelaksanaan PkM

yang di

selenggarakan sesuai

dengan peta jalan

yang di tentukan

PkM di laksanakan

dengan mengikut

sertakan mahasiswa

Pimpinan Auditee Ketua Auditor

(Rizka Elan Fadilah, M.Pd.) (Agus Qowiyuddin, M.Pd.)

Page 68: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

65

Form 4

DESKRIPSI TEMUAN AUDIT DAN PERMINTAAN TINDAKAN KOREKSI (PTK)

PTK No 001 Kategori

Temuan*)

KTS Mayor KTS Minor Observasi

Fakultas Fakultas Ilmu Pendidikan

Program Studi S1 Pendidikan Biologi

Ketua Program Studi Rizka Elan Fadilah, M.Pd.

Referensi (Butir Mutu

Deskripsi / Uraian Temuan (diisi oleh Auditor)

1. Belum memiliki dokumen formal tata pamong berupa SK dan tupoksi structural Program

studi

2. Sosialisasi Mahasiswa dilakukan secara manual

3. Belum tersedianya Layanan Kesehatan bagi Dosen dan Mahasiswa

4. Belum tersedianya Fasilitas layanan kemahasiswaan dalam bidang penalaran, minat dan

bakat

5. Belum adanya dosen tetap Prodi S1 Pendidikan Biologi yang memiliki jenjang

Pendidikan doktoral

6. Dosen Prodi S1 belum memiliki prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan dari tingkat

Nasional

7. Karakteristik proses pembelajaran terdiri atas sifat interaktif, holistik, integratif, saintifik,

kontekstual, tematik, efektif, kolaboratif, dan berpusat pada mahasiswa yang belum

tercermin dalam dokumen berupa RPS.

8. Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen pada jurnal Penelitian terakreditasi berjumlah 4

dosen dari 5 dosen yang ada pada S1 Pendidikan Biologi

9. Belum melaksanakan penelitian dengan melibatkan mahasiswa

10. Belum adanya publikasi ilmiah PkM di jurnal tidak terakreditasi maupun jurnal

terakreditasi

Akar Penyebab

1. Tata kelola belum berjalan dengan baik di karenakan Institusi baru

2. Infrastuktur yang di miliki di tahun pertama rekrutmen dosen belum tersedia lengkap

3. Kecukupan ruang untuk Layanan Kesehatan belum memadai

4. Tidak adanya fasilitas layanan kemahasiswaan seperti saranda dan prasarana Futsal

5. Belum diberikannya informasi yang cukup terkait peluang beasiswa doktoral

6. Belum di berikannya informasi yang cukup terkait Pendanaan hibah penelitian maupun

PkM

7. Dosen masih belum pernah mengikuti pelatihan Pekerti terkait dengan penyusunan RPS.

8. Kurangnya motivasi penelitian terhadap 1 Dosen pada Prodi S1 Pendidikan Biologi

9. Masih berfokus pada penelitian antara Dosen pada Prodi S1 Pendidikan Biologi

Page 69: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

66

10. Masih belum adanya pemahaman terhadap Jurnal terakreditasi

Rencana Tindakan Perbaikan (diisi oleh Auditee)

1. Segera mengesahkan SK Struktural dan Tupoksi Program Studi

2. Melengkapi infrastruktur IT untuk di gunakan sebagai seosialisasi penerimaan mahasiswa

baru dan rekrutmen mahasiswa

3. Segera Melaksanakan MoU dan SPK pada Puskesmas terdekat

4. Segera melaksanakan kerjasama dengan Lapangan futsal dalam menunjang minat dan

bakat mahasiswa di buktikan dengan SPK kerjasama

5. Mendukung dosen tetap Program Studi S1 Pendidikan Biologi untuk melaksanakan

pendidikan ke jenjang doktoral di dalam maupun di luar negeri dengan aktif memberikan

sosialisasi tentang program beasiswa yang bisa diperoleh

6. Melaksanakan pelatihan terkait penyusunan Dana Hibah dari SIMLITABMAS dengan

mengundang pakar dan dari pihak LLDIKTI wilayah 7

7. Dosen diikutsertakan dalam pelatihan pekerti.

8. Memberikan motivasi berupa reward and Punishment terkait kewajiban tridharma

9. Melibatkan penelitian di tahun akademik 2019/2020 dengan melibatkan Mahasiswa

10. Memberikan seminar kepada para Dosen terhadap Publikasi jurnal terakreditasi

Nama Auditee Tanda Tangan Tanggal Audit

Rizka Elan Fadilah, M.Pd.

2 September 2019

Page 70: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

67

Ketua Auditor Tanda Tangan Tanggal Audit

Agus Qowiyuddin, M.Pd.

2 September 2019

Referensi (Butir Mutu

Deskripsi / Uraian Temuan (diisi oleh Auditor)

1. Belum terlaksananya implementasi kerjasama bidang penelitian dalam negeri.

2. Implementasi kerjasama bidang PkM sudah berjalan namun hanya 3 dosen dari 7 DTPS

3. Kegiatan kerjasama Tridharma luar negeri berjumlah 7 Dan seluruhnya masih berupa

MoU pada tingkat institusi dan belum ada pelaksanaannya berupa SPK tingkat Prodi

4. Prodi S1 Pendidikan Biologi masih memiliki jabatan fungsional Tenaga Pengajar

5. Sarana dan prasarana belum terpenuhi dengan baik terkait sarana teknologi informasi dan

komunikasi (kecepatan jaringan internet)

Akar Penyebab

1. Belum berjalannya monitoring bidang kerjasama

2. Rendahnya Motivasi Dosen dalam melaksanakan PkM

3. Kerjasama luar negeri sudah ada MoU di tingkat institusi namun belum di tindak lanjuti

pada level Fakultas maupun Prodi di karenaka Prodi S1 Pendidikan Biologi masih di

Fokuskan Kerjasama yang ada di dalam Negeri pada tahun pertama

4. Minimnya pengetahuan tentang Jabatan Fungsional dosen

5. Di tahun pertama masih dalam progres pembangunan

Rencana Tindakan Perbaikan (diisi oleh Auditee)

1. Segera mengimplementasikan kerjasama bidang Penelitian dengan institusi maupun lembaga

2. Segera melaksanakan kerjasama tridharma PkM pada seluruh DTPS

3. Akan melaksanakan SPK berdasarkan kerjasama luar negeri yang di laksanakan oleh

institusi berupa MoU

4. Mengadakan pelatihan pengajuan jabatan fungsional dosen ke Asisten Ahli serta

menfasilitasi pengajuan jabatan fungsional dosen

5. Meningkatkan kapasitas bandwith

Nama Auditee Tanda Tangan Tanggal Audit

Rizka Elan Fadilah, M.Pd.

2 September 2019

PTK No 002 Kategori

Temuan*)

KTS Mayor KTS Minor Observasi

Fakultas Fakultas Ilmu Pendidikan

Program Studi S1 Pendidikan Biologi

Ketua Program Studi Rizka Elan Fadilah, M.Pd.

Page 71: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

68

Page 72: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

69

DAFTAR HADIR PEMBUKAAN AUDIT MUTU INTERNAL

Program Studi : S1 Pendidikan Biologi

Hari / Tanggal : 4 September 2019

Tempat : ITSNU Pasuruan

No Nama Departemen Tanda Tangan

1 Agus Qowiyuddin, M.Pd. Kepala LPM

2 Dwi Hidayanti, M.Pd. Dosen ITSNU

Pasuruan

3 Muhammad Muchlis, M.Pd. Dosen STAIS

Pasuruan

4 Rizka Elan Fadilah, M.Pd. Kaprodi S1

Pendidikan Biologi

5 Agus Wibowo, M.Pd. Sekertaris Prodi S1

Pendidikan Biologi

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

Page 73: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

70

DAFTAR HADIR PENUTUPAN AUDIT MUTU INTERNAL

Program Studi : S1 Pendidikan Biologi

Hari / Tanggal : 4 September 2019

Tempat : ITSNU PASURUAN

No Nama Departemen Tanda Tangan

1 Agus Qowiyuddin, M.Pd. Kepala LPM

2 Dwi Hidayanti, M.Pd. Dosen ITSNU

Pasuruan

3 Muhammad Muchlis, M.Pd. Dosen STAIS

Pasuruan

4 Rizka Elan Fadilah, M.Pd. Kaprodi S1

Pendidikan Biologi

5 Agus Wibowo, M.Pd. Sekertaris Prodi S1

Pendidikan Biologi

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

Page 74: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

71

3. Pendidikan fisika

Form 1

PELAKSANAAN AMI

Audit Tipe Audit Standar yang digunakan

Mutu Internal Lapangan Standar SPMI 2018

Nama Program Studi Ruang Lingkup Tanggal Audit

S1 Pendidikan Fisika Akademik 5 September 2019

Jadwal Pelaksanaan Audit

09.00 – 11.00: Audit Lapangan

11.00 – 11.30: Formulasi temuan dalam meeting internal

11.30 – 12.00: penyampaian temuan audit kepada

auditee)

Ketua Auditor

Reza Ardiansyah. S.Si., M.Pd.

Anggota Auditor

Agus Qowiyuddin, M.Pd.

Muhammad Muchlis, M.Pd.

Auditee

Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd., M.Pd.

Pasuruan,

Ketua Auditor

Reza Ardiansyah. S.Si., M.Pd.

Page 75: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

72

Form 2

DAFTAR DOKUMEN YANG DISEDIAKAN FAKULTAS SAAT VISITASI

Audit Tipe Audit Standar yang digunakan

Mutu Internal Lapangan Standard SPMI 2018

Nama Program Studi Ruang Lingkup Tanggal Audit

S1 Pendidikan Fisika Akademik 5 September 2019

Auditee Ketua Auditor

Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd., M.Pd. Reza Ardiansyah. S.Si., M.Pd.

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

1 Visi, Misi, Tujuan dan

Strategi

Identitas program studi Perumusan visi misi program studi dengan

melibatkan unsur pimpinan program studi,

majelis dosen dan memperhatikan masukan

dari stakeholders baik internal maupun

eksternal.

√ SK Rektor tentang

Perumusan Visi Misi

Prodi, Daftar Hadir

dan Notulensi

Adanya sosialisasi Visi Misi program studi

kepada Dosen, Tenaga Kependidikan,

mahasiswa serta stakeholder terkait

√ Daftar hadir, Notulensi

dan Dokumentasi

Ada kesesuaian antara Visi, Misi, Tujuan,

Strategi Program Studi dengan Visi, Misi,

Tujuan, Strategi Fakultas dan Institusi

√ Tercermin dari

dokumen inti pada

fakultas maupun prodi

Page 76: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

73

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

2 Tata Pamong, Tata

Kelola dan Kerjasama

Program studi memiliki

tatapamong yang

terintegrasi dengan tata

pamong Institusi

Program studi merumuskan tugas dan tanggung

jawab personil dengan mengacu pada ketentuan

yang berlaku.

√ SK struktur organisasi

Fakultas dan Prodi

beserta tugas dan

wewenang masing-

masing bidang beserta

kode etik Dosen

Program studi menetapkan rencana strategis

pengembangan program studi yang dikelolanya

dalam rentang waktu tertentu dan realistik

yang disusun dengan melibatkan pemangku

kepentingan.

√ RENOP yang mengacu

pada RENSTRA dan

dalam penyusunan di

buktikan melibatkan

pemangku kepentingan

(undangan, daftar

hadir, notulensi atau

laporan kegiatan)

Program studi memiliki unit Kendali Mutu

dengan tugas dan tanggung jawab yang jelas

dalam pengendalian mutu akademik yang

dilaksanakan secara konsisten

√ SK Pengangkatan

GPM (Fakultas), UPM

(Prodi) beserta tugas

dan wewenangnya

Program studi

menerapkan sistem

penjaminan mutu

penyelenggaraan

kegiatan akademik

Program studi menerapkan mekanisme

evaluasi terhadap terlaksananya rencana

kegiatan dan pencapaian sasaran mutu yang

ditetapkan, dan dilaksanakan secara

konsisten

Laporan AMI dan

Monitoring evaluasi

(MONEV)

Page 77: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

74

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Kegiatan kerjasama dengan instansi di dalam

negeri √

Mou, spk, surat tugas

Program studi memiliki

kegiatan kerjasama,

kegiatan tridarma

dengan instansi di dalam

negeri/ luar negeri yang

relevan dengan bidang

keahlian.

Jumlah Kegiatan kerjasama dengan instansi di

luar negeri yang relevan dengan

bidang studi

3 Kemahasiswaan

Standar Kualitas Input

Mahasiswa

Ketersediaan susunan Panitia Penerimaan

Mahasiswa Baru

√ SK PMB

Penentuan jadwal dan penetapan Penerimaan

Mahasiswa Baru

√ SK PMB, kalender

akademik, pedoman

pengelolaan mahasiswa

Ketersediaan media publikasi dan promosi

Penerimaan Mahasiswa Baru

Layanan Kemahasiswaan Ketersediaan media publikasi dan promosi

Penerimaan Mahasiswa Baru

√ Brosur

Layanan kemahasiswaan dalam bidang

penalaran, minat dan bakat

√ Bukti laporan kegiatan

kemahasiswaan bidang

penalaran, minta dan

bakat.

Page 78: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

75

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

layanan kemahasiswaan dalam bidang

kesejahteraan (bimbingan dan konseling, layanan

beasiswa, dan layanan kesehatan)

√ SK pembentukan dan

pengangkatan pelayanan

bidang kesejahteraan

seperti layanan

kesehatan, bimbingan

dan konseling.

Menunjukkan bukti

dokumen layanan

beasiswa Institusi,

fakultas maupun prodi.

4 SDM

Standar Dosen

Fakultas memiliki program

pengembangan dosen untuk meningkatkan

kualifikasi dan kompetensi yang sesuai

dengan kebutuhan di program studi

√ Renstra Fakultas &

Institusi

Persentase dosen tetap dengan pendidikan

terakhir S2 dan/atau S3 yang bidang

keahliannya sesuai dengan kompetensi di

Prodi

Persentase dosen tetap yang memiliki jabatan

fungsional (Asisten Ahli, lektor, lektor

kepala dan guru besar) yang bidang

keahliannya sesuai dengan kompetensi

program studi lebih dari 50%

Page 79: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

76

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan

hibah atau pendanaan program dari sumber

institusi sendiri.

Prestasi dalam mendapatkan penghargaan

hibah atau pendanaan program dari tingkat

nasional dan internasional dari sumber luar

institusi.

Memiliki Dosen Tetap sebagai Tenaga

ahli/pakar untuk pembicara dalam

seminar/pelatihan, pembicara tamu, dsb, dari

dalam dan luar negeri

Dosen tetap mengikuti kegiatan seminar

ilmiah/lokakarya/penataran/workshop/

pagelaran/pameran/ peragaan (nasional/

internasional) sebagai peserta atau pembicara

Prestasi Dosen tetap dalam mendapatkan

penghargaan kegiatan akademik dan

non-akademik dari tingkat nasional dan

internasional

Dosen mengikuti workshop Penyusunan RPS

berbasis Kurikulum KKNI √

Standar Tendik Adanya perencanaan dan program

pengembangan untuk meningkatkan

kompetensi tenaga kependidikan (melalui

Sertifikat

Page 80: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

77

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

pemberian kesempatan belajar/ pelatihan,

pemberian fasilitas, dan jenjang karir)

Prodi memiliki jumlah tenaga teknisi/laboran

minimal 1 orang yang kompeten/kualifikasi

yang sesuai di setiap laboratorium

Daftar jumlah pegawai

Institusi memiliki jumlah tenaga administrasi

yang kompeten/kualifikasi yang sesuai √

Daftar jumlah pegawai

Rekrutmen Tendik sesuai kualifikasi/

kemampuan bidang √

Bukti dokumen proses

rekrutmen

tendik

Adanya Programmer / IT yang kompeten

dalam bidangnya √

daftar jumlah pegawai

Evaluasi Kinerja Tendik di setiap bidang

Bukti dokumen

evaluasi

5 Sarpras

Pendidikan Kecukupan koleksi perpustakaan,

kemudahan akses e-library untuk bahan

pustaka meliputi buku teks, jurnal

internasional, jurnal nasional

terakreditasi, dan prosiding.

Dokumen Daftar

koleksi buku Fakultas

Ilmu Pendidikan (FIP)

Page 81: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

78

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Ketersediaan kapasitas internet dengan rasio

bandwidth per mahasiswa yang memadai. √

Dokumen laporan

kapasitas Bandwith

dari Puskom

Ketersediaan sarana penunjang dalam

pembelajaran, seperti kebersihan dan

keamanan.

Dokumen sistem

pemeliharaan alat

pembelajaran, SOP dan

Laporan Kelayakan

Ketersediaan sarana penunjang dalam

pembelajaran, seperti kebersihan dan

keamanan.

Dokumen SDM tendik

Ketersediaan sistem perawatan dan

pemeliharaan alat pembelajaran dalam

bentuk LCD, kamera, dll.

SOP Perawatan alat

dari Unit Sarpras

Penelitian dan PkM Ketersediaan, akses, dan pendayagunaan

tempat praktikum, green house, lahan untuk

pertanian dan sejenisnya untuk penelitian.

Dokumen inventaris

6 Pendidikan

Kurikulum Evaluasi dan pemutakhiran kurikulum

dilakukan secara berkala dengan melibatkan

pemangku internal dan eksternal serta para

pakar

Ketepatan struktur kurikulum dalam

pembentukan capaian pembelajaran √

Dokumen kurikulum

Masa dan beban belajar sesuai dengan

tingkatan jenjang pendidikan √

Dokumen kurikulum

(total sks di tiap prodi)

Page 82: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

79

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Isi Pembelajaran Kedalaman dan keluasan isi materi

pembelajaran RPS sesuai dengan CPL √

Dokumen kurikulum

(RPS), Deskripsi mata

kuliah, Modul

Perkuliahan

Proses Pembelajaran RPS yang dirancang memenuhi karakteristik

proses pembelajaran √

RPS

Ketersediaan dan kelengkapan dokumen RPS √ RPS

Pelaksanaan pembelajaran berlangsung

dalam bentuk interaksi antara dosen,

mahasiswa dan sumber belajar

Jurnal perkuliahan

Pelaksanan pemantauan proses pembelajaran

terhadap kesesuaian dengan RPS

√ Lembar observasi

keterlaksanaan

pembelajaran

RPS yang terintegrasi dengan penelitian

mengacu SN Dikti

√ RPS dan laporan

penelitian yang

terintegerasi dengan

Mata kuliah

RPS yang terintegrasi dengan PkM mengacu

SN Dikti

Metode pembelajaran dalam RPS sesuai

dengan capaian pembelajaran

√ RPS

Pembelajaran dilaksanakan dalam bentuk

praktikum, praktik studio, atau praktik

lapangan

√ RPS dan Jurnal

Perkuliahan

Page 83: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

80

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Sistem dan pelaksanaan monitoring dan

evaluasi proses pembelajaran yang

dilaksanakan secara konsisten dan

ditindaklanjuti

√ Laporan Monitoring

dan Evaluasi

Penilaian Pembelajaran Penilaian pembelajaran memenuhi 5 prinsip

penilaian yang dilakukan secara terintegrasi

dan dilengkapi dengan rubrik penilaian

minimum 50% jumlah mata kuliah

√ Rubrik Penilaian

Keterlaksanaan dan keberkalaan program

dan kegiatan diluar kegiatan pembelajaran

terstruktur untuk meningkatkan suasana

akademik Seperti: kegiatan himpunan

mahasiswa, kuliah umum/stadium generale,

seminar ilmiah, bedah buku.

√ Laporan Kegiatan

7 Penelitian

Standar Hasil Penelitian

Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen

dan/atau mahasiswa pada jurnal penelitian

tidak terakreditasi

Seluruh Jurnal yang di

publikasikan di jurnal

terakreditasi

Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen dan

mahasiswa pada jurnal Penelitian

terakreditasi

Jurnal Penelitian

Jurnal hasil penelitian dosen dan/atau

mahasiswa disitasi pihak lain

Google Scholar

Page 84: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

81

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Kegiatan penelitian terintegrasi pada

pembelajaran

RPS

Road map penelitian memayungi tema

penelitian dosen dan/atau mahasiswa.

√ SK Road Map

Penelitian

Standar Isi Penelitian Penelitian sesuai dengan peta jalan penelitian √ Jurnal Penelitian

Standar Penilaian

Penelitian

Penilaian proses dan hasil penelitian

dilakukan sesuai dengan format dan panduan

√ Buku Pedoman

Pengelolaan

Pendidikan

Standar Peneliti Dosen yang melakukan penelitian memiliki

pendidikan minimal S2

√ Data Dosen S1

Pendidikan Biologi

Dosen yang melakukan penelitian memiliki

NIDN

√ Data Dosen S1

Pendidikan Biologi

Standar Proses Penelitian Dosen dan/atau mahasiswa melaksanakan

Penelitian sesuai dengan agenda penelitian

dosen yang merujuk kepada peta jalan

penelitian.

√ Buku Pedoman

pengelolaan Penelitian

Adanya evaluasi kesesuaian peneliti dosen

dan/atau mahasiswa dengan peta jalan

√ Laporan monitoring

dan evaluasi

Penelitian DTPS yang dalam pelaksanaannya

melibatkan mahasiswa program studi dalam

2 tahun terakhir.

8 Pengabdian kepada

Masyarakat (PkM)

Standar Hasil PkM Publikasi Ilmiah hasil PkM dosen dan

mahasiswa pada jurnal PkM tidak

terakreditasi

Page 85: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

82

No. Standar Indikator Kinerja

Temuan Dokumen Bukti Dokumen

Tercapai Belum

Tercapai

Publikasi Ilmiah hasil PkM dosen dan

mahasiswa pada jurnal PkM terakreditasi

Jurnal hasil PkM dosen dan/atau mahasiswa

disitasi pihak lain

Kegiatan PkM terintegrasi pada

pembelajaran

Road map PkM memayungi tema penelitian

dosen dan/atau mahasiswa.

Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Isi PkM Pelaksana PkM sesuai dengan peta jalan

PkM

√ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Penilaian PkM Penilaian proses dan hasil PkM dilakukan

sesuai dengan format dan panduan

√ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Pelaksana PkM Dosen yang melakukan PkM memiliki

pendidikan minimal S2

√ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Dosen yang melakukan PkM memiliki NIDN √ Buku Pedoman

Pengelolaan PkM

Standar Proses PkM Dosen dan/atau mahasiswa melaksanakan

PkM sesuai dengan agenda PkM dosen yang

merujuk kepada peta jalan penelitian.

Adanya evaluasi kesesuaian Pelaksana PkM

dosen dan/atau mahasiswa dengan peta jalan

PkM DTPS yang dalam pelaksanaannya

melibatkan mahasiswa program studi dalam

3 tahun terakhir.

Page 86: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

83

Page 87: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

84

Form 3

FORMULIR DAFTAR TEMUAN

AUDIT MUTU INTERNAL (AMI) 2020

Fakultas : Fakultas Ilmu Pendidikan

Prodi/Unit : S1 Program studi Pendidikan Fisika

Nama Auditor : 1. Reza Ardiansyah, S.Si., M.Pd.

2. Agus Qowiyuddin, M.Pd.

3. Muhammad Muchlis, M.Pd.

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

1. Visi, Misi,

Tujuan dan

Strategi

Dalam Perumusan

visi misi program

studi S1 Pendidikan

Fisika sudah

melibatkan unsur

pimpinan program

studi, majelis dosen

dan memperhatikan

masukan dari

stakeholders baik

internal maupun

eksternal.

Sudah terlaksananya

sosialisasi Visi Misi

program studi kepada

Dosen, Tenaga

Kependidikan,

mahasiswa serta

stakeholder terkait.

Hal ini tercermin

dalam Website Prodi

Page 88: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

85

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

S1 Pendidikan Fisika,

kegiatan rapat akhir

semester dan acara

Ospek Mahasiswa

Sudah terdapat

kesesuaian antara

Visi, Misi, Tujuan,

Strategi Program

Studi dengan Visi,

Misi, Tujuan, Strategi

Fakultas dan Institusi

yang tercermin dalam

dokumen inti Prodi

S1 Pendidikan Fisika

2 Tata Pamong

dan tata kelola

dan Kerjasama

Memiliki dokumen

formal tata pamong

berupa SK dan

tupoksi structural

Program studi

Adanya dokumen

rencana operasional

(Renop) sebagai

bentuk rencana

pengembangan prodi

yang terencanakan

dengan baik

Program studi telah

memiliki unit Kendali

Page 89: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

86

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Mutu dengan tugas dan

tanggung jawab yang

jelas dalam

pengendalian mutu

akademik yang

dilaksanakan secara

konsisten

Program studi telah

melaksanakan

evaluasi terhadap

terlaksananya rencana

kegiatan dan

pencapaian sasaran

mutu yang di tetapkan

dan di laksanakan

secara konsisten

Kegiatan Tridharma

kerjasama Pendidikan

dalam negeri

berjumlah 3 dan

seluruhnya kerjasama

sosialisasi

penerimaan

mahasiswa baru

dengan sekolah

tingkat menengah.

Kerjasama Tridharma

bidang PkM

Page 90: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

87

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

berjumlah satu dan

sudah teraksana

Kegiatan kerjasama

Tridamra luar negeri

berjumlah 7 dan masih

berupa MoU pada

tingkat Institusi

Segera menindak

lanjuti MoU tingkat

institusi dalam

bentuk SPK

3 Kemahasiswaan Ketersediaan susunan

Panitia Penerimaan

Mahasiswa Baru berupa

SK PMB

Penentuan jadwal dan

penetapan Penerimaan

Mahasiswa Baru

Sosialisasi Mahasiswa

dilakukan secara

manual

Sosialisasi PMB

sekaligusPendaftaran

seluruhnya akan di

laksanakan pada

Wesite pada tahun

ke 2

Belum tersedianya

Layanan Kesehatan

bagi Dosen dan

Mahasiswa

Segera

Melaksanakan MoU

dan SPK pada

Puskesmas terdekat

Belum tersedianya

Fasilitas layanan

kemahasiswaan dalam

Segera

melaksanakan

kerjasama dengan

Lapangan futsal

Page 91: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

88

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

bidang penalaran, minat

dan bakat

dalam menunjang

minat dan bakat

mahasiswa di

buktikan dengan

SPK kerjasama

4 SDM Program Studi S1

Pendidikan Fisika di

bawah supervisi

Fakultas Ilmu

Pendidikan (FIP)

telah melaksanakan

program

pengembangan dalam

meningkatkan

kompetensi dan

kualifikasi Dosen

berupa mengirim

pelatihan Pekerti-AA

Semua dosen tetap

Program Studi S1

Pendidikan Fisika

masih menduduki

jabatan fungsional

sebagai tenaga pengajar

Mengadakan

pelatihan pengajuan

jabatan fungsional

dosen ke Asisten

Ahli serta

menfasilitasi

pengajuan jabatan

fungsional dosen

Belum adanya dosen

tetap Program Studi S1

Mendukung dosen

tetap Program Studi

Page 92: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

89

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Pendidikan Fisika yang

memiliki jenjang

Pendidikan doktor

S1 Pendidikan

Fisika untuk

melaksanakan

pendidikan ke

jenjang doktoral di

dalam maupun di

luar negeri dengan

aktif memberikan

sosialisasi tentang

program beasiswa

yang bisa diperoleh

Dosen Program Studi

Belum Mimiliki

prestasi berupa

pengargaan hibah

pendanaan dari

internal/PT

Melaksanakan

pelatihan terkait

penyusunan Dana

Hibah dari

SIMLITABMAS

dengan mengundang

pakar dan dari pihak

LLDIKTI wilayah 7

Dosen Program Studi

Belum Mimiliki

prestasi berupa

pengargaan hibah

pendanaan dari tingkat

Nasional

Melaksanakan

pelatihan terkait

penyusunan Dana

Hibah dari

SIMLITABMAS

dengan mengundang

pakar dan dari pihak

LLDIKTI wilayah 7

Dosen tetap Program

Studi S1 Pendidikan

Page 93: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

90

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Fisika semuanya

sudah bergelar

Magister.

Pengembangan serta

peningkatan mutu dan

kinerja tenaga

kependidikan melalui

workshop soft skill,

pelatihan manajemen

keuangan dan

akuntasi, pelatihan

pengelolaan sarana

dan prasarana

5 Sarpras Kemudahan dalam

mengakses E-library

Sudah tersedianya

sarana penunjang

pembelajaran seperti

kebersian dan

keamanan

Sarana dan prasarana

belum terpenuhi

dengan baik terkait

sarana teknologi

informasi dan

komunikasi (kecepatan

jaringan internet).

Meningkatkan

kapasitas bandwith.

Page 94: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

91

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

6 Pendidikan Capaian pembelajaran

yang dirancang di

kurikulum Program

Studi S1 Pendidikan

Fisika telah sesuai

dengan profil lulusan

Pembelajaran di

Program Studi S1

Pendidikan Biologi

dirancang sesuai

dengan SN Dikti sub

standar isi

pembelajaran, standar

proses pembelajaran

dan standar penilaian

pembelajaran

Fakultas Ilmu

Pendidikan telah

menyelenggarakan

monitoring dan

evaluasi proses

pembelajaran setiap

semester sekali

Ketersediaan dan

kelengkapan dokumen

rencana pembelajaran

semester (RPS) masih

75%

Rekomendasi surat

dari dekan untuk

peningkatan

Kelengkapan

Dokumen RPS

menjadi 100%

Page 95: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

92

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Sudah

terintegerasinya RPS

yang di susun dengan

kegiatan Penelitian

terdapat di dua

matakuliah

Sudah

terintegerasinya RPS

yang di susun dengan

kegiatan PkM

terdapat di satu

matakuliah

Karakteristik proses

pembelajaran terdiri

atas sifat interaktif,

holistik, integratif,

saintifik, kontekstual,

tematik, efektif,

kolaboratif, dan

berpusat pada

mahasiswa belum

tercermin dalam

dokumen berupa RPS.

Dosen diikutsertakan

dalam pelatihan

pekerti dan AA

Kesesuaian alokasi

waktu 1 (satu) sks

pada proses

pembelajaran berupa

kuliah, responsi, atau

tutorial yang tertuang

Page 96: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

93

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

dalam jadwal

perkuliahan

Penggunaan metode

pembelajaran dalam

RPS yang sesuai

dengan capaian

pembelajaran.

Presentase Kehadiran

Mahasiswa masih 80%

Rekomendasi surat

dari dekan untuk

peningkatan

Presentase

kehadiran/keaktifan

mahasiswa 100%

\

7 Penelitian

Ketersediaan, akses,

dan pendayagunaan

tempat praktikum,

green house, lahan

untuk pertanian dan

sejenisnya untuk

penelitian.

Publikasi Ilmiah hasil

penelitian dosen pada

jurnal tidak

terakreditasi berjumlah

3 Dosen

Memotivasi untuk

publikasi jurnal pada

jurnal terakreditasi

Publikasi Ilmiah hasil

penelitian dpada

Page 97: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

94

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

jurnal Penelitian

terakreditasi Nasional

berjumlah 1 Dosen

dengan 2 Judul

Publikasi Ilmiah hasil

penelitian dpada

jurnal Penelitian

terakreditasi

internasional

berjumlah 2 Dosen

dengan 2 Judul

Penelitian Dosen di

sitasi berjumlah dua

dosen dengan jumlah

masing-masing 1

sitasi.

Seluruh penelitian

terintegerasi pada

pembelajaran

8 Pengabdian

kepada

Masyarakat

(PkM)

Dosen di Prodi S1

Pendidikan fisika

seluruhnya surah

melaksanakan PkM

Page 98: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

95

No. Referensi

(Butir Standar

Mutu)

Jenis Temuan

Temuan

Positif/Kelebihan

Observasi Ketidaksesuaian Waktu Dan Bentuk

Tindak Lanjut Minor Mayor

Belum adanya

publikasi ilmiah PkM

di jurnal tidak

terakreditasi maupun

jurnal terakreditasi

Segera

mempublikasikan

Jurnal PkM paling

lambat pada tahun

akademik 2019/2020

Pelaksanaan PkM

yang di

selenggarakan sesuai

dengan peta jalan

yang di tentukan

PkM di laksanakan

dengan mengikut

sertakan mahasiswa

Pimpinan Auditee Ketua Auditor

(Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd., M.Pd.) (Reza Ardiansyah, S.Si, M.Pd)

Page 99: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

96

Form 4

DESKRIPSI TEMUAN AUDIT DAN PERMINTAAN TINDAKAN KOREKSI (PTK)

PTK No 001 Kategori

Temuan*)

KTS Mayor KTS Minor Observasi

Fakultas Fakultas Ilmu Pendidikan

Program Studi S1 Pendidikan Fisika

Ketua Program Studi Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd., M.Pd.

Referensi (Butir Mutu

Deskripsi / Uraian Temuan (diisi oleh Auditor)

Tidak ada temuan Observasi

Akar Penyebab

Ketua Auditor Tanda Tangan Tanggal Audit

Reza Ardiansyah, S.Si, M.Pd September 2019

Rencana Tindakan Perbaikan (diisi oleh Auditee)

Nama Auditee Tanda Tangan Tanggal Audit

Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd.,

M.Pd.

5 September 2019

Page 100: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

97

PTK No 002 Kategori

Temuan*)

KTS Mayor KTS Minor Observasi

Fakultas Fakultas Ilmu Pendidikan

Program Studi S1 Pendidikan fisika

Ketua Program Studi Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd., M.Pd.

Referensi (Butir Mutu

Deskripsi / Uraian Temuan (diisi oleh Auditor)

1. Kegiatan kerjasama Tridarma luar negeri berjumlah 7 dan masih berupa MoU pada

tingkat Institusi

2. Sosialisasi Mahasiswa dilakukan secara manual

3. Belum tersedianya Layanan Kesehatan bagi Dosen dan Mahasiswa

4. Belum tersedianya Fasilitas layanan kemahasiswaan dalam bidang penalaran, minat

dan bakat

5. Semua dosen tetap Program Studi S1 Pendidikan Fisika masih menduduki jabatan

fungsional sebagai tenaga pengajar

6. Belum adanya dosen tetap Program Studi S1 Pendidikan Fisika yang memiliki jenjang

Pendidikan doktor

7. Dosen Program Studi Belum Mimiliki prestasi berupa pengargaan hibah pendanaan

dari internal/PT

8. Sarana dan prasarana belum terpenuhi dengan baik terkait sarana teknologi informasi

dan komunikasi (kecepatan jaringan internet).

9. Ketersediaan dan kelengkapan dokumen rencana pembelajaran semester (RPS) masih

75%

10. Karakteristik proses pembelajaran terdiri atas sifat interaktif, holistik, integratif,

saintifik, kontekstual, tematik, efektif, kolaboratif, dan berpusat pada mahasiswa

belum tercermin dalam dokumen berupa RPS

11. Presentase Kehadiran Mahasiswa masih 80%

12. Publikasi Ilmiah hasil penelitian dosen pada jurnal tidak terakreditasi berjumlah 3

Dosen

13. Belum adanya publikasi ilmiah PkM di jurnal tidak terakreditasi maupun jurnal

terakreditasi

Akar Penyebab

1. Fakultas maupun program studi S1 Pendidikan fisika masih berfokus dan

memaksimalkan pada kerjasama dalam negeri

2. Masih dalam proses pembangunan infrastuktur di tahun pertama

3. Masih berfokus pada infrastruktur utama untuk kelas dan lab

4. Masih berfokus pada infrastruktur utama untuk kelas dan lab

5. Kurangnya informsi terkait Jabatan fungsional

6. Kurangnya informsi terkait Beasiswa Doktoral

7. Kurangnya Informasi terkait Pendanaan Hibah dalam maupun luar negeri

Page 101: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

98

8. Masih dalam proses pembangunan infrastuktur di tahun pertama

9. Kurangnya disiplin Dosen terhadap kewajiban perangkat proses pembelajaran

10. Kurang memahami dalam penyusunannya

11. Masih kurangnya kebijakan terkait kedisiplinan proses pembelajaran

12. Kurangnya pemahan terkait Jurnal terakreditasi

13. Kurangnya pemahan terkait Jurnal terakreditasi

Ketua Auditor Tanda Tangan Tanggal Audit

Reza Ardiansyah 5 September 2019

Rencana Tindakan Perbaikan (diisi oleh Auditee)

1. Segera menindak lanjuti MoU tingkat institusi dalam bentuk SPK

2. Segera membangun infrastuktur terkait keburuhan IT yang akan di gunakan di tahun

ke 2 khsususnya di rekrutmen mahasiswa

3. Bekerjasama dengan unit kesehatan terdekat

4. Bekerjasama dengan Fasilitas olahraga seperti Futsal terdekat

5. Mengadakan pelatihan pengajuan jabatan fungsional dosen ke Asisten Ahli serta

menfasilitasi pengajuan jabatan fungsional dosen

6. Mendukung dosen tetap Program Studi S1 Pendidikan Fisika untuk melaksanakan

pendidikan ke jenjang doktoral di dalam maupun di luar negeri dengan aktif

memberikan sosialisasi tentang program beasiswa yang bisa diperoleh

7. Melaksanakan pelatihan terkait penyusunan Dana Hibah dari SIMLITABMAS

dengan mengundang pakar dan dari pihak LLDIKTI wilayah 7

8. Meningkatkan kapasitas bandwith.

9. Rekomendasi surat dari dekan untuk peningkatan Kelengkapan Dokumen RPS

menjadi 100%

10. Dosen diikutsertakan dalam pelatihan pekerti dan AA

11. Rekomendasi surat dari dekan untuk peningkatan Presentase kehadiran/keaktifan

mahasiswa 100%

12. Melaksanakan Seminar terkait Jurnal

13. Segera mempublikasikan Jurnal PkM paling lambat pada tahun akademik 2019/2020

Nama Auditee Tanda Tangan Tanggal Audit

Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd.,

M.Pd.

5 September 2019

Page 102: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

99

PTK No 003 Kategori

Temuan*)

KTS Mayor KTS Minor Observasi

Fakultas Fakultas Ilmu Pendidikan

Program Studi S1 Pendidikan Fisika

Ketua Program Studi Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd., M.Pd.

Referensi (Butir Mutu

Deskripsi / Uraian Temuan (diisi oleh Auditor)

Tidak ada temuan Mayor

Akar Penyebab

Ketua Auditor Tanda Tangan Tanggal Audit

Reza Ardiansyah, S.Si., M.Pd.

5 September 2019

Rencana Tindakan Perbaikan (diisi oleh Auditee)

Nama Auditee Tanda Tangan Tanggal Audit

Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd.,

M.Pd.

5 September 2019

Page 103: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

100

Form 5

DAFTAR HADIR PEMBUKAAN AUDIT MUTU INTERNAL

Program Studi : S1 Pendidikan Fisika

Hari / Tanggal : 5 September 2019

Tempat : ITSNU PASURUAN

No Nama Departemen Tanda Tangan

1

Reza Ardiansyah, s.si., M.Pd.

Sekretaris LPM

2 Agus Qowiyuddin, M.Pd. Kepala LPM

3

Muhammad Muchlis, M.Pd.

Dosen STAIS

Pasuruan

4 Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd.,

M.Pd.

Kaprodi S1 Pendidikan

Fisika

5 Agung Suci Dian Sari, S.Si., M.Pd. Sekertaris S1

Pendidikan Fisika

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

Page 104: AUDIT MUTU INTERNAL Fakultas Ilmu Pendidikan

101

DAFTAR HADIR PENUTUPAN AUDIT MUTU INTERNAL

Program Studi : S1 Pendidikan Fisika

Hari / Tanggal : 5 September 2019

Tempat : ITSNU PASURUAN

No Nama Departemen Tanda Tangan

1 Reza Ardiansyah, s.si., M.Pd.

Sekretaris LPM

2 Agus Qowiyuddin, M.Pd. Kepala LPM

3 Muhammad Muchlis, M.Pd.

Dosen STAIS

Pasuruan

4 Nurul Hidayah Al Mubarokah, S.Pd.,

M.Pd.

Kaprodi S1 Pendidikan

Fisika

5 Agung Suci Dian Sari, S.Si., M.Pd.

Sekertaris S1

Pendidikan Fisika

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15