assalamu’alaikum wr....usia tk (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis...

20
ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB

Upload: others

Post on 24-Mar-2021

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

ASSALAMU’ALAIKUM WR.

WB

Page 2: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

MASA PEKA DAN KEPRIBADIAN

ANAK

DISUSUN OLEH:

Dian Pertiwi (14144600193)

Legiyem (14144600206)

M Hafis Al Hanif (14144600215)

Widya Susila (14144600190)

KELAS : A5-14

Page 3: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

MASA PEKA ANAK

1. PENGERTIAN

Menurut Montessori (Hurlock, 1978) anak usia 3-6 tahun adalah anak yang sedang berada dalam periode sensitif atau masa peka, yaitu suatu periode dimana suatu fungsi tertentu perlu dirangsang, diarahkan sehingga tidak terhambat perkembangannya. Bila kemampuan berbicara anak tidak dirangsang maka anak akan mengalami kesulitan berbicara pada masa-masa selanjutnya.

Page 4: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

Erikson (Helms & Turner, 1994) memandang periode usia 4-6 tahun sebagai fase sense of initiative. Pada periode ini anak harus didorong untuk mengembangkan prakarsa, seperti kesenangan untuk mengajukan pertanyaan dari apa yang dilihat, didengar dan dirasakan.

Page 5: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

Menurut Erikson dapat membuat anak tidak mendapatkan kesempatan untuk berbuat kesalahan atau belajar dari kesalahan itu. Pada fase ini terjamin tidaknya kesempatan untuk berprakarsa (dengan adanya kepercayaan dan kemandirian yang memungkinkannya untuk berprakarsa), akan menumbuhkan kemampuan untuk berprakarsa. Sebaliknya kalau terlalu banyak dilarang dan ditegur, anak akan diliputi perasaan serba salah dan berdosa.

Page 6: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

Masa peka biasanya hanya muncul satu kali dalam seumur hidup. Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak juga mempunyai masa peka untuk menerima masukan dari semua pihak termasuk orang tua.

Page 7: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

PERKEMBANGAN KEPRIBADIAN ANAK

1. Teori Kepribadian Menurut Notonegoro a. Unsur jasmani Bahwa jasmani dengan segala kebutuhan

untuk hidupnya tidak boleh dilupakan dan harus ada. Karena itu unsur jasmani harus dipelihara, tidak boleh menyiksa diri.

b. Unsur cipta Bahwa cipta, pikiran, intelegensi, ingatan,

pengamatan, sangat menentukan kepribadian manusia.

Page 8: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

3. Unsur rasa, emosi

Perasaan tingkat rendah (yang berhubungan dengan biologis), misalnya perasaan sakit, panas, dingin,. Ataupun perasaan tingkat tinggi, misalnya perasaan religius, dan khidmat.

4. Unsur Manusia sebagai Makhluk Sosial

Bahwa manusia itu tergantung satu sama lain.

Page 9: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

5. Manusia sebagai Makhluk Berdiri Sendiri

Bahwa manusia itu harus berusaha dengan tekat dan kekuatan sendiri.

6. Unsur Karsa/ Kemauan/ Kehendak

Misalnya: insting, hasrat, keinginan, nafsu, hawa nafsu.

Page 10: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

7. Unsur Manusia sebagai Makhluk Individu

Bahwa manusia itu mempunyai sifat-sifat individualis yang satu sama lain berbeda-beda.

8. Manusia sebagai makhluk Tuhan

Bahwa manusia ada karena diciptakan oleh Tuhan.

Page 11: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

DINAMIKA KEPRIBADIAN

Menurut Notonegoro, kekuatan tiap-tiap unsur kepribadian tersebut selalu berubah-ubah setiap saat dan berbeda-beda setiap individu. Karena setiap unsur kepribadian tersebut selalu berubah-ubah kekuatannya, maka kesatuan (konvergensi) dari unsur-unsur tersebut integritasnya juga selalu berubah-ubah, mengalami dinamika.

Page 12: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

SIFAT KEPRIBADIAN

1. Kepribadian bersifat kesatuan

2. Serasi selaras

3. Seimbang

4. Dinamis

5. Organis

Page 13: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

PERIODESASI PERKEMBANGAN KEPRIBADIAN

ANAK

1. Dilakukan dengan dasar 6 tahunan

01 – 06 tahun masa kanak-kanak (childhood)

06 – 12 tahun masa anak sekolah

12 – 18 tahun masa remaja

18 – 24 tahun masa dewasa

Page 14: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

2. Cara kedua digunakan dengan dasar 7 tahunan

01 – 07 tahun disebut masa kanak-kanak (childhood).

07 – 14 tahun disebut masa anak sekolah

14 – 21 disebut masa remaja

21 – 28 disebut masa dewasa

Page 15: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

• Periodesasi perkembangan kepribadian anak sangat berguna dalam pendidikan, karena :

1. Dalam tiap-tiap periode/ fase Perkembanngan kepribadian, anak mempunyai sifat/ karakter yang berbeda- beda.

2. Dalam perkembangan kepribadian anak, akan muncul masa peka.

Page 16: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

Perkembangan Kepribadian Anak masa Kanak Kanak

a. Pada masa bayi atau masa vital, perkembangan skemata pola raih dan pola isap sangat dominan dan cepat. Semua untuk kebutuhan fundamental (si bayi), karena itu disebut masa vital. Pertumbuhan jasmaniah (biologis) juga berlangsung cepat. Setelah umur 3 tahun, sifat pribadi anak yang menonjol adalah kumratu-ratu (seperti raja). Ingin dilayani lebih, harus menang, ingin diperhatikan, tidak boleh ada saingan. Sedang sifat egocentris masih melekat, disamping dinamis, suka bermain, dan mengkhayal.

b. Periode Masa Anak Sekolah (umur 7 – 13) Dalam periode ini disebut masa anak sekolah karena

dalam umur ini anak masak untuk sekolah.

Page 17: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

Periode Masa Remaja (umur 14 – 21)

tahun Masa remaja merupakan masa peralihan atau

transisi dari masa anak sekolah ke masa dewasa. Masa remaja bukan kanak-kanak, bukan juga dewasa. Masa remaja biasanya daiawali dengan pubertas. Ciri-ciri pubertas diantaranya:

Page 18: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

Jasmani menjadi lebih tinggi, tidak sebanding dengan besarnya badan.

Mulai tumbuh tanda-tanda kelamin sekunder..

Pita suara

Pada pria mulai nampak, sedang pada wanita tidak nampak. Pada pria nampak membesar sedang pada wanita sama saja (tidak membesar).

Suara mulai berubah, terutama pada pria.

Page 19: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

Jangan memberikan cap bahwa remaja serba negatif. Gunakan cara

partisipan.

Page 20: ASSALAMU’ALAIKUM WR....Usia TK (prasekolah) biasanya anak-anak peka terhadap berhitung, menulis dan membaca. Usia peka biasanya muncul saat prasekolah yaitu umur 3-6 tahun. Anak

SEKIAN DAN TERIMA KASIH.....

WASSALAMU’ALAIKUM WR WB

TETAP SEMANGAT DAN OPTIMIS...