askep trauma tembus pada mata

Upload: gina-apriana

Post on 04-Jun-2018

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/13/2019 Askep Trauma Tembus Pada Mata

    1/9

    RUPTUR CORNEA

    A. ANATOMI DAN FISIOLOGI MATA

    Secara garis besar anatomi mata dapat dikelompokkan menjadi empat bagian,

    dan untuk ringkasnya fisiologi mata akan diuraikan secara terpadu. Keempat

    kelompok ini terdiri dari :

    1) Palpebra

    Dari luar ke dalam terdiri dari: kulit, jaringan ikat lunak, jaringan otot, tarsus,

    vasia dan konjungtiva.

    ungsi dari palpebra adala! untuk melindungi bola mata, bekerja sebagai

    jendela memberi jalan masuknya sinar kedalam bola mata, juga membasa!i

    dan melicinkan permukaan bola mata.

    ") #ongga mata

    $erupakan suatu rongga yang dibatasi ole! dinding dan berbentuk sebagai

    piramida k%adrilateral dengan puncaknya keara! foramen optikum. Sebagian

    besar dari rongga ini diisi ole! lemak, yang merupakan bantalan dari bola

    1

  • 8/13/2019 Askep Trauma Tembus Pada Mata

    2/9

    B. DEFINISI

    rauma tembus pada mata adala! suatu trauma dimana seluru! lapisan jaringan atau organ mengalami kerusakan.

    C. ETIOLOGI

    rauma tembus disebabkan benda tajam atau benda asing masuk kedalam bola

    mata.

    D. TANDA DAN GEJALA

    1) ajam pengli!atan yang menurun

    ") ekanan bola mata rnda!

    ') (ilikmata dangkal+) (entuk dan letak pupil beruba!

    -) erli!at adanya ruptur pada corneaatau sclera

    ) erdapat jaringan yang prolapsseperti caiaran mata iris,lensa,badan kaca atau

    retina

    /) Kunjungtiva kemotis

    "

  • 8/13/2019 Askep Trauma Tembus Pada Mata

    3/9

    intravena dan pasien dikuasakan untuk kegiatan pembda!an. Pasien juga diberi

    antitetanus provilaksis, dan kalau perlu penenang. rauma tembus dapat terjadiakibat masuknya benda asing ke dalam bola mata. (enda asing didalam bola mata

    pada dasarnya perlu dikeluarkan dan segera dikirim ke dokter mata. (enda asing

    yang bersifat magnetic dapat dikeluarkan dengan mengunakan magnet raksasa.

    (enda yang tidak magnetic dikeluarkan dengan vitrektomi. Penyulit yang dapat

    timbul karena terdapatnya benda asing intraokular adala! indoftalmitis, panoftalmitis, ablasi retina, perdara!an intraokular dan ftisis bulbi.

    G. PATOFISIOLOGI

    rauma tembus pada mata karena benda tajam maka dapat mengenai organ

    mata dari yang terdepan sampai yang terdalam. rauma tembus bola mata bisa

    mengenai :

    1) Palpebra

    $engenai sebagian atau seluru!nya jika mengenai levator apaneurosis dapat

    menyebabkan suatu ptosis yang permanen

    ") Saluran 2akrimalis

    '

  • 8/13/2019 Askep Trauma Tembus Pada Mata

    4/9

    /) 2ensa

    *la ada trauma akan mengganggu daya fokus sinar pada retina se!inggamenurunkan daya refraksi dan sefris sebagai pengli!atan menurun karena daya

    akomodasi tisak adekuat.

    7) #etina

    Dapat menyebabkan perdara!an retina yang dapat menumpuk pada rongga

    badan kaca, !al ini dapat muncul fotopsia dan ada benda melayang dalam badan kaca bisa juga teri oblaina retina.

    +

  • 8/13/2019 Askep Trauma Tembus Pada Mata

    5/9

    ,. PENGKAJIAN

    3al 8 !al yang perlu diper!atikan:a. (agaimana terjadinya trauma mata

    anggal, %aktu dan lokasi kejadian trauma perlu dicatat. 3al ini perlu untuk

    mengeta!ui apaka! trauma ini terjadi pada %aktu seseorang sedang melakukan

    pekerjaan se!ari&!ari. Perlu juga ditanyakan apaka! alat&alat yang digunakan

    %aktu terjadi trauma, apaka! penderita %aktu menggunakan kacamata pelindung atau tidak, kalau seandainya memakai kacamata, apaka! kacamata itu

    turut peca! se%aktu terjadinya trauma.

    b. $enentukan obyek penyebab trauma mata.

    $enanyakan secara terperinci komposisi alat se%aktu terjadinya trauma.

    9paka! alat berupa paku, peca!an besi, ka%at, pisau, jenis kayu, bambo dll.

    Perlu juga ditanyakan apaka! alat tersebut berupa benda tajam atau tumpul, atau

    ada kemungkinan bercampurnya dengan debu dan kotoran lain.

    c. $enentukan lokasi kerusakan intra okuler.

    6ntuk menentukan lokasi kerusakan pada mata, perlu diketa!ui jarak dan ara!

    penyebabnya trauma mata, posisi kepala, dan ara! penderita meli!at pada %aktu

    -

  • 8/13/2019 Askep Trauma Tembus Pada Mata

    6/9

    Tindakan / In&er0ensi

    Kaji tingkat ansetas, derajat pengalaman nyeri timbulnya gejala tiba&tibadan pengeta!uan kondisi saat ini.

    (erikan informasi yang akurat dan jujur.

    Diskusikan kemungkinan ba!%a penga%asan dan pengobatan dapat

    mencega! ke!ilangan pengli!atan tamba!an. Dorong pasien untuk

    mengakui masala! dan mengekspresikan perasaan. *dentifikasi sumber orang yang menolong.

    1. Gan!!%an Sensori Perse$&%a 2 Pen! i'a&an b d gangguan penerimaan

    sensori status organ indera. 2ingkungan secara terapetik dibatasi.

    Kem%n!kinan dibuktikan ole!: menurunnya ketajaman, gangguan pengli!atan. Peruba!an respon biasanya ter!adap rangsang.

    ,asi (an! di'ara$kan / kri&eria e0a %asi 3 $asien akan 2

    $eningkatkan ketajaman pengli!atan dalam batas situasi individu.

    $engenal gangguan sensori dan berkompensasi ter!adap peruba!an.

    $ id ifik i b iki i l b ! d l li k

  • 8/13/2019 Askep Trauma Tembus Pada Mata

    7/9

    $eningkatkan penyembu!an luka tepat %aktu, bebas drainase purulen,

    eritema, dan demam.$engidentifikasi intervensi untuk mencega! menurunkan resiko infeksi

    Tindakan/in&er0ensi2

    Kaji tanda&tanda infeksi

    (erikan t!erapi sesuai program dokter

    9njurkan penderita istira!at untuk mengurangi gerakan mata (erikan makanan yang seimbang untuk mempercepat penyembu!an

    $andiri

    Diskusikan pentingnya mencuci tangan sebelum menyentu! mengobati

    mata.

    >unakan tunjukkan teknik yang tepat untuk membersi!kan mata dari

    dalam keluar dengan bola kapas untuk tiap usapan, ganti balutan.

    ekankan pentingnya tidak menyentu! menggaruk mata yang dioperasi.

    /

  • 8/13/2019 Askep Trauma Tembus Pada Mata

    8/9

  • 8/13/2019 Askep Trauma Tembus Pada Mata

    9/9

    Pa&'7a( 2

    rauma embus

    Palpebra Sal. 2akrimalis 4onjunctiva Sklera 6vea Kornea 2ensa #etina

    2evator

    apaneurosis

    Ptosis

    Sindroma

    kekuranganair mata

    #uptur

    Pembulu!dara!

    yeri 4emas

    Penurunan

    ekanan(ola $ata

    Prolap jar.(ola mata

    4emas 2uka yeri

    >gn

    pengaturanca!aya

    Prolaps

    pd iris

    Penurunanvisus

    >gn fokus

    sinar pdretina

    Penurunanrefraksi

    9komodasitdk adekuat

    Perdara!an

    otopsia

    >angguan Pengli!atan

    @