analisis faktor-faktor yang mempengaruhi ...eprints.ums.ac.id/66556/1/halaman depan.pdfkarunia allah...

17
i ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) TAHUN 2013-2016 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memeroleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Oleh: TIWI NUR SYAMSIAH B 200130408 PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2018

Upload: others

Post on 10-Dec-2020

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

i

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG

TERDAFTAR DI JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) TAHUN

2013-2016

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memeroleh

Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh:

TIWI NUR SYAMSIAH

B 200130408

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2018

Page 2: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

Yang bertanda tangan dibawah ini telah membaca skripsi dengan judul :

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY

PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI

JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) TAHUN 2013-2016.

Yang ditulis oleh :

TIWI NUR SYAMSIAH

B200130408

Penandatangan berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk

diterima.

Surakarta, Agustus 2018

Pembimbing Utama

(Dr. Zulfikar, SE., M.Si)

Mengetahui

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Dr. Syamsudin, MM)

NIDN. 017025701

Page 3: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

iii

HALAMAN PENGESAHAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY

PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI

JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) TAHUN 2013-2016

Yang ditulis oleh :

TIWI NUR SYAMSIAH

B200130408

Telah dipertahankan didepan Dewan Penguji Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Pada Hari Selasa 7 Agustus 2018

Dan dinyatakan telah memenuhi syarat

Susunan Dewan Penguji :

1. Dr. Zulfikar, S.E., M.Si. ( )

(Ketua Dewan Penguji)

2. Dr. Fatchan Achyani., S.E, M.Si ( )

(Anggota 1 Dewan Penguji)

3. Dr. Yuli Tri Cahyono., M.M, Ak. ( )

(Anggota 2 Dewan Penguji)

Mengetahui

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Dr. Syamsudin, MM)

NIDN. 017025701

Page 4: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

iv

Page 5: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

v

MOTTO

Karunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada

ilmu pengetahuan.

(Ali bin Abi Thalib)

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah

selesai (dari suatu urusan) kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang

lain dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap.”

(Q.S. Al-Insyirah: 6-8)

Menyia-nyiakan waktu lebih buruk dari kematian. Karena kematian

memisahkanmu dari dunia sementara menyia-nyiakan waktu memisahkanmu dari

Allah.

(Imam bin Al Qayim)

“Barang siapa yang berusngguh-sungguh, sesungguhnya kesungguhan

tersebut untuk kebaikan dirinya sendiri.”

(Qs. Al-Ankabut: 6)

“Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai kesanggupannya.”

(Al Baqarah: 286)

Telat lulus bukan berarti telat menata hidup dan masa depan.

(Penulis)

Ayah dan Ibu “IPK Tertinggi”ku di Dunia

(Penulis)

Page 6: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

vi

PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya

hingga terselesaikan skripsi ini, kupersembahkan untuk:

Allah SWT yang telah memberikan kemudahan, kelancaran, kesabaran

yang tiada batasnya sehingga skripsi ini dapat selesai pada waktunya.

Semoga rahmat-mu selalu mengiringi setiap lankahku dan sepanjang

hidupku.

Ibuku Tarsi bapakku Suparno yang aku cintai dan aku sayangi sepanjang

hidupku yang selalu mendoakan setiap sujudnya dan memberikan

dukungan, kupersembahkan karya kecil ini sebagai salah satu bentuk

tandabakti, hormat, dan rasa terimakasih yang tak terhingga.

Keluarga angkatku ibu Eko Sulistyowati, bapak Suparto, adek-adekku

Rohman, Rohim, dan Reza yang selalu memberi dukungan serta doa

dalam setiap langkahku, terimakasih untuk kasih saying yang tak ternilai.

Saudara-saudaraku tercinta pakdhe, budhe, nenek, adekku Ika Prihatin dan

Umi Masyuroh yang selalu menghiburku saat aku bosan dan memberikan

semangat saat aku lelah, terimakasih untuk dorongan kalian.

Dulurkurowo tercinta Hetty, Fafa, Merlia, dan Naning yang selalu

mendoakan dan memberikan yang terbaik untukku, terimakasih untuk

semuanya kalian sangat luar biasa.

Teman-teman kontrakan ter-unch Arif, Probo, Indra, Andre, Eka,

Hermawan, Nurdin, dan Hugo yang selalu menghiburku saat aku bosan,

terimakasih untuk kalian.

Page 7: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

vii

Teman baikku Anindito Dimas Saputro yang selalu dengan sabar

membantu dan membimbingku untuk menyelesaikan skripsi secara tepat

waktu, terimakasih semangat dan nasihat-nasihatnya selama ini.

Sahabat-sahabatku tersayang Deviniah Puspitasari, Andy, Rahyuni, mbak

Titik, mbak Dita, dan Grevy yang selalu ada menolongku dan memberi

semangat untukku, terimakasih untuk bantuan kalian selama ini

Teman-temanku marketing Central Sakti Motor Pak Wanda, Pak Radit

Mas Reza, Mas Ryan, Mas Nando, dan Mas Sony yang selalu sabar

mengajari dan memberi nasihat dalam bekerja, terimakasih untuk kalian

semoga tim kita semakin kompak dan sukses.

Teman-temanku tercinta J Family akuntansi angkatan 2013 adhi, fafa, arif,

azhari, fajar, fuguh, hetty, indra, atika, dara, dona, eka, hasbull, hermawan,

melidha, rina, jenjang, merlia, naning, aulia fajar, dani, probo, reza, yoga

wasis, yoga danis, hugo, miftah, ayu, pipit, mega, afrilia, lesly, azizah,

nurdin, merna, terima kasih atas kebersamaannya selama ini, semoga

silaturahim kita tidak akan pernah terputus.

Teman-teman akuntansi angkatan 2013, sukses selalu untuk kita semua.

Semua pihak yang telah membantu dan yang tidak bisa penulis sebutkan

satu per satu.

Page 8: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

viii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikumWr. Wb

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat hidayah-Nya serta memberikan kekuatan, ketabahan,

kemudahan dan kedamaian berfikir dalam menyelesaikan penyusunan skripsi

yang berjudul “ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG

TERDAFTAR DI JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) TAHUN 2013-2016”

dengan lancar.

Penyusunan skripsi ini bertujuan untuk melengkapi dan memenuhi syarat

guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi pada Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari

sepenuhnya tanpa adanya bimbingan, dorongan dan bantuan dari berbagai pihak,

penulis tidak akan mampu melaksanakan skripsi ini dengan baik. Maka dengan

segala kerendahan hati penulis mengucapkan terimakasih kepada:

1. Allah SWT yang telah memberikan rahmat, rezeki, kesehatan serta

kesempatan sehingga penulis mampu menyelesaikan pendidikan. Semoga

awal dari semua ini menjadi jalan menuju ridha-Mu yang lebih baik. Amin

2. Bapak Dr. Syamsudin, MM, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Page 9: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

ix

3. Bapak Dr. Fatchan Achyani, S,E., M,Si selaku Ketua Program Studi

Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

4. Bapak Dr. Zulfikar, S.E., M.Si selaku pembimbing yang dengan sabar telah

memberikan pengarahan dan bimbingan selama proses penyusunan skripsi.

5. Bapak Drs. Yuli Tri Cahyono, M.M.,Akt.,CA selaku Pembimbing Akademik

yang telah memberikan arahan dan bimbingan dalam studi penulis.

6. Seluruh dosen Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu

pengetahuan yang sangat bermanfaat bagi penulis.

7. Bapak dan ibu yang selalu memberikan semangat dan bantuan sehingga

penulis dapat menyelesaikan skripsi dan studi di Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

8. Semua pihak yang telah membantu dan yang tidak bisa penulis sebutkan satu

per satu.

Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari

kesempurnaan, oleh sebab itu kritik dan saran pembaca yang bersifat membangun

sangat kami apresiasi. Semoga skripsi ini dapat diterima dan bermanfaat bagi

pihak-pihak yang membutuhkan.

Wassalamu’alaikumWr. Wb.

Surakarta, Agustus 2018

Penulis

Tiwi Nur Syamsiah

Page 10: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

x

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL i

HALAMAN PERSETUJUAN ii

HALAMAN PENGESAHAN iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI iv

HALAMAN MOTTO v

HALAMAN PERSEMABAHAN vi

KATA PENGANTAR viii

DAFTAR ISI x

DAFTAR TABEL xiii

DAFTAR GAMBAR xiv

DAFTAR LAMPIRAN xv

ABSTRAKSI xvi

BAB I..PENDAHULUAN 1

A. Latar Belakang 1

B. Perumusan Masalah .5

C. Tujuan Penelitian .6

D. Manfaat Penelitian .6

E. Sistematika Penulisan .7

BAB II..TINJAUAN PUSTAKA .9

A. Landasan Teori .9

1. Teori Kepatuhan 9

Page 11: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

xi

2. Laporan Keuangan 10

3. Audit Delay.........................................................................13

4. Profitabilitas .14

5. Ukuran Perusahaan .16

6. Opini Auditor.......................... .......................................... 17

7. Solvabilitas........................................................................ 21

8. Ukuran KAP ..................................................................... 22

B. Penelitian Terdahulu dan Pengembangan Hipotesis .24

C. Kerangka Pemikiran Teoritis………………………………....26

D. Hipotesis……………………………………………………...29

BAB III.METODE PENELITIAN .36

A. Jenis Penelitian .36

B. Populasi, Sampel dan Metode Pengumpulan Data. .36

C. Sumber Data 37

D. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel .38

E. Metode Analisis Data .41

BAB IV.HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN 46

A. Deskripsi Populasi dan Sampel Penelitian 46

B. Statistik Deskriptif 47

C. Analisis Data………………………………………………...49

1. Uji Asumsi Klasik 49

a. Uji Normalitas 49

b. Uji Multikolinieritas 50

Page 12: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

xii

c. Uji Heteroskedastisitas 51

d. Uji Autokorelasi……………………………………..52

2. Analisis Regresi Linier Berganda……………………….52

3. Hasil Uji Hipotesis………………………………………54

a. Uji F…………………………………………………54

b. Uji R2 (koefisien determinasi)……………………….55

c. Uji t………………………………………………….55

D. Pembahasan 57

BAB V..PENUTUP 63

A. Kesimpulan 63

B. Keterbatasan Penelitian 64

C. Saran 64

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 13: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

xiii

DAFTAR TABEL

4.1 Proses Seleksi Perusahaan yang Menjadi Sampel Penelitian 47

4.2 Hasil Statistik Deskriptif 48

4.3 Hasil Uji Normalitas 49

4.4 Hasil Uji Multikolinieritas 50

4.5 Hasil Uji Heteroskedastisitas 51

4.6 Hasil Uji Autokorelasi 52

4.7 Hasil Analisis Regresi Linier Berganda 53

Page 14: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Kerangka Teoritis 29

Page 15: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1: Daftar Nama Perusahaan Sampel

Lampiran 2: Tabulasi Data Sampel

Lampiran 3: Hasil Output SPSS

Lampiran 4: Surat Keterangan Validasi

Page 16: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

xvi

ABSTRACT

This study aims to examine empirically the effect of profitability, firm size,

audit opinion, solvability, , and KAP size to the audit delay on manufacturing

companies listed in Jakarta Islamic Index. This study focuses on companies listed

on the Jakarta Islamic Index. The data used are secondary data, the audited

financial statements of 68 companies listed in Jakarta Islamic Index 2013-2016.

To test the hypothesis, performed multiple regression analysis that begins classic

assumption test including normality, multicollinearity, heteroscedasticity and

autocorrelation. The data used has met all the classical assumptions. Partial test

results show that the variable solvability that affect audit delay, while variable

profitability, firm size, audit opinion,and variable KAP size does not affect the

audit delay.

Keyword: audit delay, profitability, firm size, audit opinion, solvability, KAP size

Page 17: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ...eprints.ums.ac.id/66556/1/HALAMAN DEPAN.pdfKarunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu pengetahuan. (Ali

xvii

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh

profitabilitas, ukuran perusahaan, opini auditor, solvabilitas, dan ukuran Kantor

Akuntan Publik (KAP) terhadap audit delay pada perusahaan manufaktur yang

terdaftar di Jakarta Islamic Index. Penelitian ini memfokuskan pada perusahaan

yang manufaktur yang terdaftar di Jakarta Islamic Index. Data yang dipakai

merupakan data sekunder, yakni laporan keuangan yang telah diaudit dari 68

perusahaan manufaktur yang terdaftar di Jakarta Islamic Index pada tahun 2013-

2016. Untuk membuktikan hipotesis, dilakukan pengujian regresi berganda yang

diawali uji asumsi klasik yang meliputi uji normalitas, uji multikolinieritas, uji

heteroskedastisitas dan uji autokorelasi. Data yang digunakan telah lolos semua

asumsi klasik. Pengujian secara parsial memperlihatkan hasil bahwa variabel

solvabilitas berpengaruh terhadap audit delay, sedangkan variabel profitabilitas,

ukuran perusahaan, opini auditor, dan ukuran KAP tidak berpengaruh terhadap

audit delay.

Kata kunci: Audit delay, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Opini Auditor,

Solvabilitas, Ukuran KAP