analisis co2 dan tumbuhan

24
ANALISIS CO 2 DAN TUMBUHAN Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Diponegoro

Upload: fajar-arif-budiman

Post on 02-Oct-2015

242 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Analisis CO2 Dan Tumbuhan

TRANSCRIPT

Analisis CO2

Analisis CO2 dan TumbuhanJurusan Teknik Sipil Fakultas TeknikUniversitas Diponegoro

Tanaman/TumbuhanTanaman merupakan penyerap karbondioksida (CO2) di udara. Bahkan beberapa diantara tanaman-tanaman itu sangat jago, mempunyai kemampuan besar, untuk menyerap karbondioksida (CO2). Pohon trembesi (Samanea saman), dan Cassia (Cassia sp) merupakan salah satu contoh tumbuhan yang kemampuan menyerap CO2-nya sangat besar hingga mencapai ribuan kg/tahun.Sumber: Sardi Duryatmo. Para Jagoan Serap Karbondioksida; Trubus 459, Februari 2008id.wikipedia.org/wiki/Fotosintesisalamendah.wordpress.com/2009/12/26/pohon-trembesi-ki-hujan-serap-28-ton-co2

Trembesi

Pohon Penyerap KarbondioksidaTrembesi, Samanea saman, 28.488,39 kg/tahunCassia, Cassia sp, 5.295,47 kg/tahunKenanga, Canangium odoratum, 756,59 kg/tahunPingku, Dyxoxylum excelsum, 720,49 kg/tahunBeringin, Ficus benyamina, 535,90 kg/tahunKrey payung, Fellicium decipiens, 404,83 kg/tahunMatoa, Pometia pinnata, 329,76 kg/tahunMahoni, Swettiana mahagoni, 295,73 kg/tahunSaga, Adenanthera pavoniana, 221,18 kg/tahunBungur, Lagerstroemia speciosa, 160,14 kg/tahunJati, Tectona grandis, 135,27 kg/tahunNangka, Arthocarpus heterophyllus, 126,51 kg/tahunJohar, Cassia grandis, 116,25 kg/tahunSirsak, Annona muricata, 75,29 kg/tahunPohon Penyerap KarbondioksidaPuspa, Schima wallichii, 63,31 kg/tahunAkasia, Acacia auriculiformis, 48,68 kg/tahunFlamboyan, Delonix regia, 42,20 kg/tahunSawo kecik, Maniilkara kauki, 36,19 kg/tahunTanjung, Mimusops elengi, 34,29 kg/tahunBunga merak, Caesalpinia pulcherrima, 30,95 kg/tahunSempur, Dilenia retusa, 24,24 kg/tahunKhaya, Khaya anthotheca, 21,90 kg/tahunMerbau pantai, Intsia bijuga, 19,25 kg/tahunAkasia, Acacia mangium, 15,19 kg/tahunAngsana, Pterocarpus indicus, 11,12 kg/tahunAsam kranji, Pithecelobium dulce, 8,48 kg/tahunSaputangan, Maniltoa grandiflora, 8,26 kg/tahunDadap merah, Erythrina cristagalli, 4,55 kg/tahunRambutan, Nephelium lappaceum, 2,19 kg/tahunAsam, Tamarindus indica, 1,49 kg/tahunKempas, Coompasia excelsa, 0,20 kg/tahunKalkulasi UmumContoh 1: Pohon maple tua menyerap = 0,0011 ton CO2/tahun atau 1,1 kg CO2/tahunDitanya serapan CO2 sebesar 1 ton, maka:Lama waktu serapan = 910 tahun3.Diperkirakan umur hidup pohon maple tua = 25 tahun per 1 pohon maple tua, maka:Jumlah pohon maple tua = 36 Pohon 4.Jika setiap orang rata-rata mengeluarkan CO2 = 26 ton/tahun, maka:Jumlah pohon maple tua yang memiliki umur hidup 25 tahun-nan = 40 pohon/ton x 26 ton CO2/orang/tahun = 1.040 pohon/orang/tahun. Kalkulasi UmumContoh 2:Pohon pinus tua menyerap = 0,00682 ton CO2/tahun atau 6,8 kg CO2/tahunDitanya serapan CO2 sebesar 1 ton, maka:Lama waktu serapan = 146 tahun3.Diperkirakan umur hidup pohon pinus tua = 25 tahun per 1 pohon pinus tua, maka:Jumlah pohon pinus tua = 6 Pohon 4.Jika setiap orang rata-rata mengeluarkan CO2 = 26 ton/tahun, maka:Jumlah pohon pinus tua yang memiliki umur hidup 25 tahun-nan = 6 pohon/ton x 26 ton CO2/orang/tahun = 156 pohon/orang/tahun.

Pre-SummaryAverage person produces 26 tonnes of CO2 per year 6 trees Twenty-Five year old pine trees absorb 1 tonne of CO2 36 trees Twenty-Five year old maple trees absorb 1 tonne of CO2Average Passenger VehiclePassenger vehicle fleet is 63.4% cars and 36.6% light truck (includes SUVs and minivans)Calculations are based on a weighted average of cars and light trucks.Average GHG emissions CO2E: 12,100 lbs/year (5.5 metric tons /year)Average GHG emissions CE: 3,300 lbs/year (1.5 metric tons/year)Average CO2 emissions: 11,470 lbs/year (5.2 metric tons/year)Average Carbon emissions: 3,100 lbs/year (1.4 metric tons/year)Average fuel consumption: ~600 gallons/yearAnalisis: (dengan konsumsi bahan bakar ~ 600 gallon/tahun)Emisi GHG = 5,5 MT/tahunEmisi CO2 = 5,2 MT/tahunEmisi GHG selain CO2 = 0,3 MT/tahun (NOx, HFCs, PFCs, SF6)

Source: U.S. EPA, Greenhouse Gas Emissions from a Typical Passenger Vehicle, 2004.Average HouseholdAverages per U.S. household (includes single-family and multi-unit housing)Averages include emissions from electricity and other sources (natural gas, petroleum, etc.)Average loss rate for electricity is 8 - 9 percent.Average CO2 emissions: 22,880 lbs/year (10.4 metric tons/ year)Average CO2 emissions from electricity only: 16,290 lbs/ year (7.4 metric tons/ year)Average Carbon emissions: 6,240 lbs/year (2.8 metric tons/year)Average kWh: 10,660 kWh/ year (100 mmBtu/ year, delivered)Analisis: (dengan pemakaian kWh = 10.660 kWh/tahun)Emisi GHG = 10,4 MT/tahunEmisi CO2 dari electricity = 7,4 MT/tahunEmisi CO2 selain dari electricity (natural gas, petroleum, etc.) = 3,0 MT/tahun

Source: EPA E-Grid 2002; RECS, 2001; Buildings Energy Databook, 2004Average Single-Family HomeAverage CO2 emissions: 24,900 lbs/year (11.3 metric tons/ year)Average Carbon emissions: 6,800 lbs/year (3.1 metric tons/year)Average kWh: 11,965 kWh/ year (124 mmBtu/ year, delivered)Source: RECS, 2001Pre-SummaryThe average single-family home adds more than twice as much greenhouse gas (CE) emissions to the atmosphere as the average passenger vehicle.Sekilas CH4CH4 atau Metana adalah gas rumah kaca lain yang mempunyai dampak besar dan terutama yang paling penting dalam jangka waktu yang lebih pendek.Metana diproduksi terutama oleh hewan-hewan mamalia dan juga terlepaskan dari simpanan bahan bakar fosil, seperti tambang batu bara dan gas. Metana sebenarnya adalah gas alam juga, yang akan kita bakar untuk menghangatkan air dan lain-lain.

Fakta MetanaUntuk setiap ton metana yang terlepaskan, hal itu setara dengan pelepasan 72 ton gas karbon dioksida.CH4 = 72 * CO2Hewan Ternak Australia = 3 juta ton metana per tahunPembangkit listrik tenaga batu bara Australia = 180 juta ton CO2Fakta PeternakanDaging sapi, empat kali lebih tidak rumah lingkungan dibandingkan dengan memproduksi 1 kilogram aluminium, daging sapi merupakan penyumbang yang jauh lebih besar daripada mengendarai kendaraan roda empat.Salah satu penggerak utama dari penebangan hutan tropis, yang bertanggung jawab terhadap sekitar 20%, seperlima dari seluruh emisi CO2 yang dihasilkan manusia, disebabkan oleh penebangan hutan untuk memelihara ternak.Referensihttp://www.perubahaniklim.net/Metana-74-Kali-Lebih-Panas-daripada-CO2.htmSekilas NOxPencemar udara seperti SO2 dan NO2 bereaksi dengan air hujan membentuk asam dan menurunkan pH air hujan. Dampak darihujan asamini antara lain: Mempengaruhi kualitas air permukaan, Merusak tanaman, Melarutkan logam-logam berat yang terdapat dalam tanah sehingga mempengaruhi kualitas air tanah dan air permukaan, serta Bersifat korosif sehingga merusak material dan bangunan.CO2, CH4 dan NOxCO2, CFC, metana, ozon, dan N2O di lapisantroposfer yang menyerap radiasi panas matahari yang dipantulkan oleh permukaan bumi. Akibatnya panas terperangkap dalam lapisan troposfer dan menimbulkan fenomenapemanasan global.ReferensiHarian Kompas, 29 Juli 2009http://id.wikipedia.org/wiki/Pencemaran_udara#Dampakhttp://io.ppi-jepang.org/10/09.htmhttp://fbifm.com/fbi-news/10-fbi-inside-news/222-siaga-satu-untuk-polusi-udara-di-indonesia.html

Tugas IndividuTugas 1 (individu)Cari referensi sebanyak-banyaknya mengenai aktivitas manusia/anthropogenic yang menyumbangkan gas rumah kacaCatat nilai CO2, CH4 dan NOx sebagai gas rumah kaca pada masing-masing anthropogenicBuat tabel dan skematiknyaKalkulasi nilai jumlah pohon per orang per tahun yang dibutuhkan pada masing-masing anthropogenicKalkulasi luas green space area pada masing-masing anthropogenicDikumpulkan hari senin, tanggal 28 november 2011

Tugas 2 (individu)Kalkulasi luas green space area untuk 1 rumah. Diasumsikan 1 rumah = 8 orang. Tentukan jenis tumbuhan yang tepat ditanam.Kalkulasi luas green space area untuk sebuah perumahan dengan asumsi jumlah rumah sebanyak 400 rumah. Tentukan jenis tumbuhan yang tepat ditanam.Kalkulasi luas green space area untuk sebuah taman mini dengan asumsi jumlah kunjungan per hari sebanyak 100 orang. Tentukan jenis tumbuhan yang tepat ditanam.Kalkulasi luas green space area untuk sebuah industri (2 jenis industri adalah industri ternak sapi dan domba, serta industri pembangkit listrik tenaga batu bara). Tentukan jenis tumbuhan yang tepat ditanam.Kalkulasi luas green space area pada area padat lalu lintas (jumlah kendaraan (baik roda 4 dan roda 2) diasumsikan). Tentukan jenis tumbuhan yang tepat ditanam.Dikumpulkan hari senin, tanggal 5 desember 2011

Tugas 3 (individu)Gambar secara skalatis aplikasi green space area menggunakan program AutoCAD pada:1 RumahPerumahanTaman MiniIndustriArea padat lalu lintasGambar yang sangat baik mendapat nilai 80 % dari nilai UAS.Dikumpulkan hari senin, tanggal 12 desember 2011

Terima Kasih