teori kognitif dalam pembelajaran

Post on 20-Jun-2015

25.258 Views

Category:

Education

4 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Teori kognitif dalam pembelajaran

TRANSCRIPT

TEORI KOGNITIF DALAM PEMBELAJARAN

Oleh :Oleh :

• Danu Arif Pramurti 12413241023• Eka Melyani 12413241024

• Eka Sari 12413241025• Retno Wahyuningsih 12413241026

• Raditya Malik 12413241027• Sriyono 12413241028

• Suyin Dias Santi 12413241029

Kelompok 4Pendidikan Sosiologi 2012 A

APA YANG AKAN KITA PELAJARI ?APA YANG AKAN KITA PELAJARI ?

TEORI KOGNITIF ADALAH ?

MACAM TEORI KOGNITIF

IMPLIKASI TEORI KOGNITIF DALAM PEMBELAJARAN

KELEBIHAN DAN KELEMAHAN TEORI BELAJAR KOGNITIF

TEORI BELAJAR KOGNITIF ??TEORI BELAJAR KOGNITIF ??

Proses internal manusia

Proses mental

Pengalaman dan

Pengetahuan

Interaksi Berkesinambungan

Pendekatan kognitif menekankan pada proses mental. Informasi yang diterima, diproses melalui pemilihan, perbandingan dan penyatuan dengan informasi lain yang ada dalam ingatan. Penyatuan informasi ini kemudian akan diubah dan disusun kembali. Otak kita akan memproses secara aktif informasi yang diterima dan menukar informasi kepada bentuk atau kategori baru.

Tahap Perkembangan dalam  Teori Belajar Kognitif

Tahap Perkembangan dalam  Teori Belajar Kognitif

 Enaktif

Dalam tahap ini peserta didik memahami

lingkungan sekitar melalui pengetahuan motorik.

 Ikonik

Dalam tahap ini peserta didik memahami

lingkungan sekitar melalui visualisasi

verbal/gambar-gambar

  Simbolik

Dalam tahap ini peserta didik memahami

lingkungan sekitar melalui simbol-simbol bahasa,

logika

PRINSIP TEORI BELAJAR KOGNITIFPRINSIP TEORI BELAJAR KOGNITIFTeori ini banyak dipakai di dunia pendidikan, khususnya terlihat pada perancangan suatu sistem instruksional, prinsip-prinsip tersebut antara lain:

- Seseorang yang belajar akan lebih mampu mengingat dan memahami sesuatu apabila pelajaran tersebut disusun berdasarkan pola dan logika tertentu

- Penyusunan materi pelajaran harus dari sederhana ke kompleks

- Belajar dengan memahami akan jauh lebih baik daripada dengan hanya menghafal tanpa pengertian penyajian

MACAM TEORI KOGNITIF MACAM TEORI KOGNITIF

1. Teori belajar Pengolahan Informasi

Teori ini menyatakan bahwa siswa mampu mencari sendiri masalah, menyusun sendiri pengetahuannya melalui kemampuan berpikir dan tantangan yang dihadapinya, menyelesaukan dan membuat konsep mengenai keseluruhan pengalaman realistik

TEORI KONSTRUKSIVISTIK

MENURUT PARA AHLIMENURUT PARA AHLI

Max Wertheimer

Konfigurasi, Struktur, Pemetaan

Insight/aha

Teori GESTALT

Teori ini meletakkan konsep pada insight, yaitu

pengamatan atau pemahaman mendadak terhadap

hubungan-hubungan antar bagian di dalam suatu situasi

permasalahan (sering diungkapkan dengan pernyataan

“aha”), teori gestalt berpendapat bahwa seseorang

memperoleh pengetahuan melalui sensasi atau informasi

dengan melihat strukturnya secara menyeluruh

kemudian menyusunnya kembali dalam struktur yang

lebih sederhana sehingga lebih mudah dipahami.

Beliau mengemukakan bahwa belajar tergantung pada pengalaman dan minat siswa sendiri dan topik dalam kurikulum

seharusnya saling terintegrasi.

Belajar harus bersifat aktif dan berpusat pada siswa

JOHN DEWEYJOHN DEWEY

Student Centered Learning

JEAN PIAGETJEAN PIAGET

Asimilasi

Akomodasi

Equilibrium/dis

Pikiran manusia mempunyai struktur yang disebut skema atau skemata (jamak)yang sering disebut dengan struktur kognitif. Dengan menggunakan skema ituseseorang mengadaptasi dan mengkoordinasi lingkungannya sehingga terbentukskema yang baru, yaitu melalui proses asimilasi dan akomodasi.

Proses BelajarCognitive-Developmental

JEROME BRUNNERJEROME BRUNNER

Teori ini menyatakan bahwa cara terbaik bagi seseorang untuk memulai belajar konsep dan prinsip dalam siswa adalah dengan mengkonstruksi sendiri konsep dan prinsip yang akan dipelajarinya.

Discovery Learning

LEV VYGOTSKYLEV VYGOTSKY

Belajar bagi anak lebih baik dilakukan dalam interaksi dengan lingkungan sosialnya. Pengetahuan dalam belajar akan lebih mudah diperoleh dalam konteks sosial budaya seseorang. Pembelajaran berdasarkan scaffolding yaitu memberikan ketrampilan yang penting untuk pemecahan masalah secara mandiri.

SCAFFOLDING

KURT LEWINKURT LEWIN

Mengembangkan teori belajar “Cognitive-Field”

Belajar berlangsung sebagai akibat dari perubahan dalam struktur kognitif, yaitu hasil dua macam kekuatan satu

stuktur dari struktur medan kognisi itu sendiri, yang lainnyamerupakan kebutuhan dan motivasi internal individu.

IMPLIKASI TEORI KOGNITIF DALAM PEMBELAJARAN

IMPLIKASI TEORI KOGNITIF DALAM PEMBELAJARAN

1. Memberi kesempatan kepada siswa untuk mengemukakan gagasannya.

2. Memberi kesempatan kepada siswa untuk berfikir tentang pengalamannya.

3. Memberi kesempatan kepada siswa untuk memncoba gagasan baru.

4. Memberi pengalaman yang berhubungan dengan gagasan siswa

5. Mendorong siswa untuk memikirkan perubahan gagasan mereka.

6. Menciptakan lingkungan yang kondusif.

KELEBIHAN DAN KELEMAHAN TEORI BELAJAR KOGNITIF

KELEBIHAN DAN KELEMAHAN TEORI BELAJAR KOGNITIF

a. Kelebihan Teori Belajar Kognitif

Dapat meningkatkan kemampuan siswa untuk

memecahkan masalah (problem solving)

Dapat meningkatkan motivasi

b.  Kekurangan Teori Belajar Kognitif

Tidak dapat   diukur hanya dengan satu orang

siswa saja , maksudnya kemampuan siswa harus

diperhatikan.

1. Sebutkan ciri2 dari masing2 teori yg dijelaskan!(samsul 050)

2. Apabila lngkungan sosial tidak memadahi,bagaimana pengaruhnya terhadap pembelajaran siswa?(rizal asmara 002)

3.Bagaimana hubungan antarteori dari masing2 ahli?apakah ada hubungan atau berdiri sendiri?(lucia sepdwi 039)

4.Tujuan teori kognitif apa?contohnya?(pujangga032)

5.Seberapa efektif dan efisien teori kognitf ini di terapka pada anak?anak yang seperti apa yang dapat di berikan teori pembelajaran ini?(annisa ayu052)

top related