skor daldiyono

Post on 22-Nov-2015

1.078 Views

Category:

Documents

55 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

ilmu penyakit dalam

TRANSCRIPT

SKOR PENILAIAN KLINIS DEHIDRASI (SKORING DALDIYONO)

KLINISSKORNILAI

Rasa haus/muntah1

Tekanan darah sistolik 60-90 mmHg1

Tekanan darah sistolik 120x/menit1

Kesadaran apati1

Kesadaran somnolen, spoor atau koma2

Frekuensi napas >30x/menit1

Facies cholerica2

Vox cholerica2

Turgor kulit menurun1

Washer womans hand1

Ekstremitas dingin1

Sianosis2

Umur 50-60 tahun1

Umur >60 tahun2

KEBUTUHAN CAIRAN = ( SKOR/15 ) X 10% X KgBB x 1liter

NB :1. BILA SKOR KURANG DARI 3 DAN TIDAK ADA SYOK, MAKA HANYA DIBERIKAN CAIRAN PERORAL (SEBANYAK MUNGKIN SEDIKIT DEMI SEDIKIT)2. BILA SKOR LEBIH ATAU SAMA DENGAN 3 DISERTAI SYOK DIBERIKAN CAIRAN PER INTRAVENA

PEMBERIAN CAIRAN DEHIDRASI TERBAGI ATAS :1. DUA JAM PERTAMA (TAHAP REHIDRASI INISIAL) : JUMLAH TOTAL KEBUTUHAN CAIRAN MENURUT SKOR DALDIYONO DIBERIKAN LANGSUNG DALAM 2 JAM INI AGAR TERCAPAI REHIDRASI OPTIMAL 2. SATU JAM BERIKUT /JAM KE-3 (TAHAP KEDUA) PEMBERIAN DIBERIKAN BERDASARKAN KEHILANGAN CAIRAN SELAMA 2 JAM PEMBERIAN CAIRAN REHIDRASI INISIAL SEBELUMNYA. BILA TIDAK ADA SYOK ATAU SKOR DALDIYONO KURANG DARI 3 DAPAT DIGANTI CAIRAN PERORAL3. JAM BERIKUTNYA PEMBERIAN CAIRAN DIBERIKAN BERDASARKAN KEHILANGAN CAIRAN MELALUI TINJA DAN INSENSIBLE WATER LOSS

top related