sketchup tutor_bahasa indonesia 2

Post on 13-Apr-2018

213 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

7/24/2019 SketchUp Tutor_bahasa indonesia 2

http://slidepdf.com/reader/full/sketchup-tutorbahasa-indonesia-2 1/3

 WelcomePlanning to Remodel

 Your Own House?

How do we go about it?

 What Is SketchUpGetting to know 

Sketchup free

SketchUp in Home

Building

PreparationPrepare Yourself 

 A Fresh Start

The Projects

Project IMembuat Dinding dan

Lantai

Menambah Pintu Pintu

Memasang Jendela

Membuat Detil Dalam

dan Luar

Menambah Atap

Pekerjaan Finishing

Project IIComing Soon to a

Monitor Near You

GeneralMembuat Simulasi

Bayangan Matahari

Tool time: Lingkaran dan

Lengkungan

Meningkatkan Akurasi

FreebiesQuickies Anyone ? (Part

Two)

Quickies Anyone?

Rumah Grand Wisata

Type 75

Komponen Kamar Mandi

English Version

RABU, 04 NOVEMBER 2009

How Do We Go About It. . Jus t D o I t . .

Dari pengalaman saat belajar dan mengajar topik yang berkaitan dengan

komputer, pengetahuan komputer akan bisa lebih mudah dipahami apabila

kita langsung praktek. Supaya terarah, perlu ditetapkan sebuah projek 

 yang tidak terlalu rumit. Sepanjang penyelesaian proyek tersebut, kita

 belajar menerapkan berbagai aspek dari aplikasi.

Setelah tujuan ditetapkan, tahap selanjutnya adalah menentukan langkah

awal. Dalam kasus kita, proyek ini adalah pembuatan sebuah rumah yang

sederhana dan melakukan pengembangan atas rumah tersebut.

 Apa rencana kita?

Rencananya begini. Kita akan memulai tutorial ini dengan belajar

menuangkan sebuah denah rumah kedalam model SketchUp. Dari denah

itu, kita akan membentuk dinding-

dinding, menambah pintu dan jendela,

lantai, atap dan seterusnya sampai

seluruh aspek rumah terselesaikan.

Selama pembuatan model tersebut,

secara bertahap kita akan mempelajari

 berbagai tool, cara, konsep dan tips

dalam membuat model 3-Dimensi

sebuah rumah dengan memamakai

Google SketchUp for Windows.

Tentunya pada tahap ini rumah yang

akan dibuat haruslah cukup sederhana

namun lengkap sehingga dapat

diselesaikan dalam waktu yang cukup

reasonable.

Dalam skenario ini, rumah ini adalah

sebuah rumah dua kamar dengan luas

 bangunan 36m² yang berdiri diatas tanah seluas 91m² seperti yang terlihat

pada orat-oret denah disamping.

Pada akhir tahap ini, kita akan memiliki sebuah model 3-dimensi dari

sebuah rumah dengan tampilan seperti gambar dibawah ini.

SketchUp Tutor"... oret oret denah rumah anda .... langsung buat model 3-D nya" 

hUp Tutor: How Do We Go About It http://sketchuptutor.blogspot.co.id/2009/11/how-do-we-go-abo

11/1/2015

7/24/2019 SketchUp Tutor_bahasa indonesia 2

http://slidepdf.com/reader/full/sketchup-tutorbahasa-indonesia-2 2/3

Model 3-D dari rumah inilah yang kita asumsikan sebagai rumah yang kita

miliki sekarang yang butuh pengembangan berupa penambahan

ruang-ruang lain yang diperlukan. Karena lahan yang terbatas, maka

pengembangan perlu dilakukan keatas dengan menambah lantai.

Hasil pengembangan adalah sebuah rumah dua lantai dengan bentuk 

seperti gambar dibawah ini.

Nanti kita akan lihat betapa mudahnya hal ini dilakukan dengan

SketchUp. As easy as "tarik sini-tarik sana". Seriously.

Target akhir

Target akhir dari tutorial ini adalah masing-masing dari kita mempunyai

kemampuan untuk membuat model 3-Dimensi dari rumah yang saat ini

kita tempati, dan bisa melakukan pengembangan atas rumah tersebut.

Suatu saat mungkin saja saya - atau teman-teman lain - akan bisa secara

langsung membantu membuatkan model 3-D rumah untuk teman-teman

 yang membutuhkan. Dari situ, teman-teman kemudian langsung membuat

pengembangan-pengembangan dengan bantuan tutorial ini.

Harrynov 

Labels: Welcome

0 comments:

hUp Tutor: How Do We Go About It http://sketchuptutor.blogspot.co.id/2009/11/how-do-we-go-abo

11/1/2015

7/24/2019 SketchUp Tutor_bahasa indonesia 2

http://slidepdf.com/reader/full/sketchup-tutorbahasa-indonesia-2 3/3

Posting Lebih Baru Posting Lama

Poskan Komentar

Beranda

Langganan: Poskan Komentar (Atom)

hUp Tutor: How Do We Go About It http://sketchuptutor.blogspot.co.id/2009/11/how-do-we-go-abo

11/1/2015

top related