ppt rabies kelompok 4

Post on 06-Feb-2016

58 Views

Category:

Documents

8 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Tugas Kelompok Epizootik

TRANSCRIPT

PENYAKIT RABIES DI BALI

OLEH KELOMPOK 4 :

RAHEL SALIKUNNA PALAYUKAN (K11113022)

ZULFIANI (K11113068)

DIAN MUSYAFIRAH (K11113309)

FADHILAH ULFAH (K11113347)

FEBRYANTI RAMADHANI (K11113355)

FERENGKI MADESO (K11114710)

PENGERTIAN

• Menurut bahasa, Rabies berasal dari bahasa latin “rabere” arti marah.  

• Rabies merupakan simbol bagi penyakit yang menyerang anjing dan membuat anjing seperti gila (”mad Dog” )(Wilkinson, 2002)

• Rabies atau penyakit anjing gila adalah penyakit hewan menular yang disebabkan oleh virus, bersifat akut serta menyerang susunan syaraf pusat hewan berdarah panas dan manusia (zoonosis)

ETIOLOGI

DIAGNOSIS

Satu-satunya uji yang menghasilkan keakuratan 100% terhadap adanya virus rabies adalah dengan uji antibodi fluoresensi langsung (direct fluorescent antibody test/ dFAT) pada jaringan otak hewan yang terinfeksi. Selain itu, uji serupa tetap dapat dilakukan menggunakan serum, cairan sumsum tulang belakang, atau air liur penderita walaupun tidak memberikan keakuratan 100%.  

CARA PENULARAN

Rabies dapat terjadi melalui gigitan hewan yang tertular rabies. Hewan yang dapat menjadi sumber penularan yaitu anjing, kucing, dan kera.

CARA PENULARAN (2)

Melalui non gigitan,

seperti jilatan pada luka,

transplantasi, kontak

dengan bahan yang

mengandung virus

rabies pada kulit yang

lecet atau mukosa.

DERAJAT PENYAKITKarena durasi penyebaran penyakit yang cukup cepat maka umumnya keempat stadium tidak dapat dibedakan dengan jelas.  Gejala-gejala yang tampak jelas pada penderita di antaranya adanya nyeri pada luka bekas gigitan dan ketakutan pada air, udara, dan cahaya, serta suara yang keras.  Sedangkan pada hewan yang terinfeksi, gelaja yang tampak adalah dari jinak menjadi ganas, hewan-hewan peliharaan menjadi liar dan lupa jalan pulang, serta ekor dilengkungkan di bawah perut

PENGOBATAN

jika terjadi kasus gigitan oleh hewan yang diduga terinfeksi rabies atau berpotensi rabies harus ditangani dengan cepat melalui:

DISTRIBUSI RABIES DI BALI

Berdasarkan orang :Tabel Sebaran umur korban gigitan anjing diduga

berpenyakit rabies pada manusia di Bali

Berdasarkan Tempat:Distribusi kejadian rabies pada Januari 2011 – Juni 2013

Berdasarkan Waktu:

DETERMINAN

strategi penanggulangan

langkah-langkah pencegahan (1)

langkah-langkah pencegahan (2)

Pengobatan

presentase pemberian vaksin anti rabies terhadap GPHR tahun 2009-2013

TERIMA KASIH

top related