pendahuluan-si- pengukuran dan ralat

Post on 28-Jan-2016

252 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

n mn

TRANSCRIPT

FISIKA DALAM DUNIA KEDOKTERAN/KESEHATAN

SAINS FISIKA

TOPIK

BESAR

MIKRO

MAKRO

KLASIK

MODERN

TERAPAN

Gerak, panas, fluida, suara, cahaya, listrik, dll

relativitas, struktur atom,nuklir, zat padat, astrofisika, dll

Tujuan sains adalah usahaUntuk mencari keteraturan dalam Pengamatan manusia pada alam

sekitarnya

Mempelajari perilakudan struktur benda

KIMIA

BIOLOGI

MTKIPS

KedokteranTeknikdll

Fisika Menyangkut Kesehatan

kedokteran keperawatan kebidanan lingkungan masyarakat

Membantu dlm merekonstruksiFenomena dunia Kesehatan

SATUAN, STANDAR DAN SATUAN SI

Dalam fisika, satuan yang diterima secara umum saat ini adalah System International ( SI )Satuan standar Panjang, Massa, dan waktu dlm Meter, kilogram, Second/detik

Standar panjang, 1 meter, didefinisikan : panjang jalur yang dilalui oleh cahaya pada ruang hampa udara selamaSelang waktu 1/299.792.458 sekon

Standar massa, 1 kilogram, didefinisikan sebagai massa sebuah silinderplatina –iridium, yang saat ini tersimpan di InternationalBureau of Weight and measures di Sevres, dekat Paris

Standar waktu, 1 second, didefinisikan sebagai waktu yang dibutuhkan oleh 9.192.631,770 periode radiasi listrik magnetik( gelombang mikro ) untuk berpindah dari satu tingkat energi ke tingkat energi yang lain ( dlm Atom Cesium )

Dua sistem satuan yg sering digunakan yakni MKS ( meter, kilogram sekon ) danCGS ( centimeter, gram, second )

Mengkonversi satuan,Dalam perhitungan fisika kesamaan set satuan adalah wajib, bila dalam MKS, satuan harus mengikuti dalam MKS, begitu pula utk CGS

Contoh :

Berapakah nilai 10 cm3 bila dirubah dalam meter3?Berapakah nilai 15 m2 bila dirubah dalam centimeter persegi?

Sebuah papan diukur, panjang 120 cm, lebar 200mm, dan tebal 0.02 m,Berapakah volume papan tersebut jika diinginkan dalam satuan meter kubik?

Pengukuran dan Ralat

Proses pengukuran

Tidak diulang

Pengulangan

Kesalahanpengukuran

False positif

False negatif

Jenis dan faktorPenyebab timbulKesalahan/ralat

Ralat Sistemik ( bersifat tetap adanya )penyebabnya : Alat, ( kalibrasi, skala, dll )

Pengamat, ( kurang cermat )kondisi fisis pengamatan ( berbeda dgn saat tera )Metode Pengamatan ( tdk tepat metode )

Ralat kebetulan ( akibat pengamatan berulang )penyebabnya : Kesalahan menaksir (thd skala terkecil )

Kondisi fisis yg berubah/fluktuatif ( suhu, listrik )Gangguan ( medan magnet, dll )Definisi

Ralat kekeliruan tindakan pengamatpenyebabnya : Salah berbuat ( salah baca, pengaturan, dll )

Salah anggapan ( dlm pembulatan angka, dll )

Perhitungan Ralat :a. Ralat hasil pengamatan : - satu kali pengamatan - pengukuran berulang

b. Ralat dari hasil perhitungan contoh : menghitung ralat hitungan luas bidang

n

xxxxx n.....321

n

xx

n

ii

1

)1(

)( 2

nn

xS i

x

xSxx

)( LLL 2222 )()()()( ll

Lp

p

LL

Accuracy ( ketepatan ) : suatu ukuran seberapa dekat hasil pengukuran dengan nilai sebenarnyaPrecision ( ketelitian ) : Suatu ukuran seberapa baik hasil pengukuran telah ditentukan tanpa mengacu pada nilai sebenarnyaError ( kesalahan ) : perbedaan antara hasil observasi atau pengukuran dengan nilai sebenarnyaUncertainty ( ketidakpastian ) : berkaitan dengan fluktuasi simpangan data x i dengan ¯x, sebagai gambaran kualitas hasil pengukuran/perhitungan

BEBERAPA ISTILAH PENTING DALAM HASIL PENGUKURAN

top related