membandingkan dua teks hasil observasi

Post on 20-Jul-2015

571 Views

Category:

Education

58 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Membandingkan Dua Teks Hasil

Observasi

K.D. 3.2

Disusun oleh :

Ambar Winarsih

Andini Sekar Mawangi

La Ode Fajar Idham

Muhammad Irfandi

Nurul Rahmah Luftiyani

Rania Dita Kemala Putri

Teks Hasil Observasi

Struktur

Kaidah

Struktur Teks Hasil Observasi

Aspek yg dibicarakan

Permasalah

Aspek yang Dibicarakan Teks Hasil Observasi

• Paragraf 1 Klasifikasi harimau

• Paragraf 2 Ciri – ciri harimau

• Paragraf 3 Habitat harimau

• Paragraf 4 Populasi harimau

Teks Harimau

• Paragraf 2 Ukuran & berat tubuh komodo

• Paragraf 3 Ciri tubuh komodo

• Paragraf 4 Cara berburu mangsa

• Paragraf 5 Populasi komodo

Teks Komodo

Permasalahan Teks Hasil Observasi

Teks Harimau

• Populasi harimau cenderung menurun karena sering di buru manusia

Teks Komodo

• Semua bagian gigi komodo tertutup oleh gusi & setiap komodo makan, gusinya berdarah & menjadi media ideal bagi berkembangnya bakteri yg berbahaya

• Spesies komodo terancam punah

Kaidah

Konjungsi

Antonim dan

Sinonim

Frase

Kalimat Simplek

dan Komplek

Konjungsi

Konjungsi Koordinatif :

Dan (paragraf 2, kalimat 2)

Tetapi (paragraf 4, kalimat 1)

Konjungsi Suboordinatif :

Dengan (paragraf 2, kalimat 2)

Harimau Konjungsi Koordinatif :

Atau (paragraf 2, kalimat 1)

Dan (paragraf 5, kalimat 2)

Konjungsi Suboordinatif :

Dengan (paragraf 2, kalimat 2)

Komodo

Kata Antonim dan Sinonim

Harimau

Antonim

Tinggi >< Rendah

Kuat >< Lemah

Tajam >< Tumpul

Sinonim

Menyesuaikan diri √ Adaptasi

Mengoyak √ Mengunyah

Menerkam √ Memangsa

Komodo

Antonim

Berat >< Ringan

Besar >< Kecil

Panjang >< Pendek

Sinonim

Mempunyai √ Memiliki

Lancip √ Runcing

Mendeteksi √ Mencari tau

• Gigi taringnya kuat & tajam

• Cakar yang kuat

• Pusat perhatian

Frase Ejektifal

• Kakinya berjumlah empat

• Populasi harimau

• Pulau Sumatera & Jawa

Frase Nominal

• Hewan yang menyusui

• Mengoyak daging

• Berburu mangsa

Frase Verbal

• Lemas tidak berdaya

• Indra penciuman yang tajam

• Hewan kanibal

Frase Ejektifal

• Kulit bersisik

• Berwarna abu – abu

• Gigi komodo

Frase Nominal

• Mengigit hewan mangsanya

• Mendeteksi keberadaan

• Sedang makan

Frase Verbal

Teks Harimau Teks Komodo

Kalimat Simplek dan Komplek

Kedua teks hasil observasi tersebut sama – sama memiliki lebih banyak kalimat kompleks-nya daripada simpleks-nya

Teks HarimauTerdapat 3 kalimat simplek:a. Paragraf 3, kalimat 1b. Paragraf 4, kalimat 2 & 4

Teks KomodoTerdapat 4 kalimat simpleka. Paragraf 1, kalimat 1b. Paragraf 4, kalimat 1 & 3c. Paragraf 5, kalimat 1

top related