rpp kelas 7 teks observasi

30
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMP Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/Semester : VII/1 Materi Pokok : Teks observasi Tema : Cinta Lingkungan Hidup Sub tema : Cinta Lingkungan Waktu :4 jam pelajaran (2 x pertemuan) A. Kompetensi Inti 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori. . B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi 1.2 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan yang Maha Esa sebagai sarana menyajikan informasi lisan dan tulis. 2.1 Memiliki perilaku jujur dan percaya diri dalam pengungkapan kembali peristiwa hidup diri sendiri dan orang lain. C. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi 3.1 Memahami teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposis eksplanasi, dan cerita pendek baik melalui lisan maupun tulisan Indikator: Menentukan struktur teks hasil observasi Menentukan kata dalam teks hasil observasi Menentukan unsur kebahasaan : rujukan kata, konjungsi, kata berimbuhan, kelompok kata 4.1.Menangkap makna teks hasil observasi, tanggapan deskiptif, eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek baik secara lisan maupun tulisan

Upload: ika-indriyani

Post on 21-Jul-2015

1.364 views

Category:

Education


15 download

TRANSCRIPT

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/Semester : VII/1

Materi Pokok : Teks observasi

Tema : Cinta Lingkungan Hidup

Sub tema : Cinta Lingkungan

Waktu :4 jam pelajaran (2 x pertemuan)

A. Kompetensi Inti

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli

(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif

dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin

tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan

kejadian tampak mata.

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,

merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,

menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah

dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

. B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

1.2 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah

Tuhan yang Maha Esa sebagai sarana menyajikan informasi lisan dan tulis.

2.1 Memiliki perilaku jujur dan percaya diri dalam pengungkapan kembali

peristiwa hidup diri sendiri dan orang lain.

C. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

3.1 Memahami teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposis eksplanasi, dan

cerita pendek baik melalui lisan maupun tulisan

Indikator:

Menentukan struktur teks hasil observasi

Menentukan kata dalam teks hasil observasi

Menentukan unsur kebahasaan : rujukan kata, konjungsi, kata berimbuhan,

kelompok kata

4.1.Menangkap makna teks hasil observasi, tanggapan deskiptif, eksposisi,

eksplanasi, dan cerita pendek baik secara lisan maupun tulisan

Indikator

Menentukan isi teks observasi

Membuat dan menjawab pertanyaan tentang isi teks

Menentukan unsur kebahasaan: kata baku/tidak baku, kalimat tunggal/kalimat

majemuk, kelompok kata, kata ganti, transisi.

D. Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1 (kd 3.1)

Melalui membaca teks observasi, peserta didik dapat menentukan struktur teks

observasi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik

dan benar.

Melalui membaca teks observasi, peserta didik dapat menentukan kata dalam secara

jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Melalui membaca teks observasi, peserta didik dapat menentukan unsur kebahasaan

: rujukan kata, konjungsi, kata berimbuhan, konjungsi ( dan, tetapi, sehingga, atau).

Pertemuan 2 (kd. 4.1)

Setelah mengamati teks observasi, peserta didik menentukan isi teks observasi

dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan

benar.

Setelah mengamati teks observasi, peserta didik menentukan unsur kebahasaan:

kata berimbuhan, kelompok kata, kata baku/penggunaan istilah

E. Materi Pokok

Pertemuan 1

Struktur teks observasi

Ciri / fitur bahasa teks observasi

Unsur kebahasaan.

Pertemuan 2

Isi teks observasi

Unsur kebahasaan : rujukan kata, konjungsi, kata berimbuhan, konjungsi ( dan, tetapi,

sehingga, atau).

E. Metode Pembelajaran

Discovery Learning

F. Media, Alat, dan Sumber

Contoh Teks observasi

Power Point tentang struktur teks biografi

Lembar Kerja

Alat dan Sumber

Teks observasi cinta Lingkungan buku siswa halaman 5 dan 26 yang bersumber

dari :

1) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013a. Bahasa Indonesia: Wahana

Pengetahuan Kelas VIII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

2) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013b. Bahasa Indonesia Wahana

Pengetahuan: Buku Guru. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

3) Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2003. Kamus Besar Bahasa

Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

4) Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2010. Ejaan Bahasa Indonesia yang

Disempurnakan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

5) searches.globososo.com/search/images?q=gambar%20pahlawan%20indonesia&fpid

=2&qlnk=True&insp=pvai

E. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Pertama KD 3.1.

Pendahuluan (10 menit)

1) Perserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi

siswa dan kelas

2) Perserta didik merespon pertanyaan dari guru tentang keterkaitan pengetahuan

sebelumnya dengan materi teks observasi yang akan dipelajari

3) Untuk memberikan motivasi peserta didik dalam pembelajaran menulis teks observasi,

guru menampilkan satu teks observasi

4) Perserta didik disiapkan untuk mengikuti pelajaran tentang teks observasi dengan

menanyakan teks observasi yang pernah mereka baca.

5) Perserta didik menerima informasi tentang tujuan pembelajaran dan manfaat

pembelajaran.

6) Perserta didik menyimak pencapaian cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan

pembelajaran

Kegiatan Inti (60 menit)

Mengamati :

1) Peserta didik membaca teks observasi Cinta Lingkungan dengan cermat.

(stimulation)

Menanya :

1) Peserta didik duduk bersama kelompoknya menanyakan pengertian teks hasil

observasi (stimulasi)

2) Dengan percaya diri dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar,

peserta didik menanyakan struktur teksobservasi yang dibaca. (stimulasi)

3) Guru menanyakan kepada siswa masalah apa yang relevan dengan teks cinta

lingkungan (identifikasi masalah)

Mengumpulkan Informasi:

1) Peserta didik diarahkan untuk membentuk kelompok dengan anggota 5-6 orang.

Untuk menarik perhatian mereka, guru memberi nama kelompok sesuai tema dan

memberi lembar kerja kelompok

2) Peserta didik bersama kelompok menentukan struktur teks observasi dengan

jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. (

pengumpulan data )

3) Peserta didik bersama kelompoknya menentukan fitur bahasa dengan jujur,

percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. (

pengumpulan data)

4) Peserta didik bersama kelompoknya menentukan Unsur kebahasaan : rujukan

kata, konjungsi, kata berimbuhan

Mengasosiasi:

1) Peserta didik membandingkan struktur teks observasi antarteman dalam

kelompoknya dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang

baik dan benar. (pengolahan data)

Mengomunikasikan:

1) Masing-masing kelompok peserta didik mempresentasikan struktur teks biografi

cinta Lingkungan dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia

yang baik dan benar, kemudian ditanggapi oleh kelompok peserta didik yang lain

dalam diskusi kelas. (pengolahan data)

2) Peserta didik mempresentasikan fitur bahasa, yaitu, kata sifat dan kata kerja aksi

dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar,

kemudian ditanggapi oleh kelompok peserta didik yang lain dalam diskusi kelas.

(pengolahan data)

3) Peserta didik mempresentasikan unsur kebahasaan yang terdapat dalam teks Cinta

Lingkungan meliputi rujukan kata, konjungsi, kata berimbuhan, konjungsi ( dan,

tetapi, sehingga, atau). konjungsi ( dan, tetapi, sehingga, atau) dengan jujur, percaya

diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, kemudian ditanggapi

oleh kelompok peserta didik yang lain dalam diskusi kelas. (pengolahan data)

Penutup (10 menit)

1) Dengan bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi pelajaran tentang teks

observasi. (verifikasi/ pembuktian)

2) Peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan yang dialami saat memahami

teks observasi (verifikasi/ pembuktian)

3) Peserta didik menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru

4) Peserta didik mendengarkan umpan balik dan penguatan dari guru mengenai teks

observasi . Verifikasi/pembuktian)

5) Guru memberi tugas kepada peserta didik untuk mencari teks observasi yang lain.

(Generalisasi)

Pertemuan kedua KD 4.1.

Pendahuluan (10 menit)

1) Perserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan

kondisi siswa dan kelas

2) Perserta didik merespon pertanyaan dari guru tentang keterkaitan pengetahuan

sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari

3) Perserta didik disiapkan untuk mengikuti pelajaran tentang menyusun teks observasi

dengan menanyakan struktur teks dan ciri bahasa teks observasi serta unsur

kebahasan yang sudah dipelajari.

4) Perserta didik menerima informasi tentang tujuan dan manfaat pembelajaran

Kegiatan Inti (60 menit)

Mengamati

1) Peserta didik mengamati tayangan video biota laut (stimulasi)

Menanya

1) Peserta didik menanyakan tentang isi teks observasi, struktur teks observasi,

ciri/fitur bahasa , dan unsur kebahasaan dalam teks observasi dengan percaya diri

dan santun. (stimulasi)

Mengumpulkan Informasi

1) Peserta didik diarahkan untuk berkelompok sesuai pada pertemuan pertama dan

guru membagikan lembar kerja kelompok.

2) Peserta didik membaca teks observasi Biota Laut dengan dengan jujur, percaya diri,

dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. ( pengumpulan data)

Mengasosiasi

1) Peserta didik dalam kelompoknya mendiskusikan teks observasi Biota laut dengan

jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. (

pengolahan data)

Mengkomunikasikan

1) Masing-masing kelompok mempresentasikanhasil diskusi tentang isi teks observasi

yang telah disusun, kemudian kelompok lain memberikan tanggapan/masukan

dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

(pembuktian)

2) Peserta didik bersama dengan guru menentukan isi teks observasi dengan jujur,

percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

(pembuktian)

Penutup (10 menit)

1) Peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran tentang menangkap makna teks

observasi. (verifikasi/ pembuktian)

2) Guru memberikan umpan balik dengan menanyakan kendala-kendala yang dialami

peserta didik dalam menangkap makna teks observasi. (pembuktian)

3) Guru memberikan tugas untuk dikerjakan di rumah, yaitu menangkap makna teks

observasi “ Dewi Sri : Dewi Kesuburan secara mandiri. (generalisasi)

F. Penilaian

1). Penilaian Sikap (untuk setiap kali pertemuan)

1) Teknik : Pengamatan Sikap

2) Bentuk : Lembar Pengamatan

3) Instrumen

No

.

Nama

Peserta

didik

Bersyukur Jujur

Percaya

Diri skor Nilai Konv

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

3.

4.

Rubrik

Rubrik Skor

sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh / berbahasa

Indonesia/ jujur/ dalam melakukan kegiatan

1

menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh berbahasa

Indonesia/ jujur dalam melakukan kegiatan tetapi masih sedikit dan

belum ajeg/konsisten

2

menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh berbahasa Indonesia/ jujur

dalam melakukan kegiatan yang cukup sering dan mulai

ajeg/konsisten

3

menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh berbahasa Indonesia/

jujur dalam melakukan kegiatan secara terus-menerus dan

ajeg/konsisten

4

Pedoman penilaian sikap:

Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

Nilai = skor yang diperoleh x 100

skor maksimal

Konversi Nilai = (nilai/100) x 4

Kategori Nilai dapat dilihat pada tabel konversi nilai sikap (K, C, B, SB)

2. Penilaian Pengetahuan (Mandiri)

1) Teknik : Tes Tertulis

2) Bentuk : uraian

3) Instrumen :

Bacalah teks hasil observasi “ Dewi Sri : Dewi kesuburan “ !

1. Jelaskan struktur teks observasi dengan melengkapi tabel berikut :

No Struktur Teks Kalimat

1 Definisi Umum

2 Deskripsi Bagian

3 Deskripsi Manfaat

2. Daftarkan rujukan kata, konjungsi, dan kata berimbuhan,

No Rujukan kata Konjungsi Kata

berimbuhan

Kelompok

kata

1

2

3

4

5

Rubrik Penilaian Pengetahuan Struktur Teks

Rubrik Skor

Menuliskan struktur teks dengan tidak tepat 1

Menuliskan struktur teks dengan kurang tepat 2

Menuliskan struktur teks dengan tepat 3

Menuliskan struktur teks dengan sangat tepat 4

Rubrik Penilaian Pengetahuan : kata rujukan

Rubrik Skor

Menuliskan kata hanya 2 1

Menuliskan kata kerja 2 – 5 2

Menuliskan kata kerja 5- 8 3

Menuliskan kata kerja > 8 4

Rubrik Penilaian Pengetahuan : Konjungsi

Rubrik Skor

Menuliskan kata kerja hanya 2 1

Menuliskan kata kerja 2 – 5 2

Menuliskan kata kerja 5- 8 3

Menuliskan kata kerja > 8 4

Rubrik Penilaian Pengetahuan : kata berimbuhan

Rubrik Skor

Menuliskan kata hanya 2 1

Menuliskan kata kerja 2 – 5 2

Menuliskan kata kerja 5- 8 3

Menuliskan kata kerja > 8 4

Rubrik Penilaian Pengetahuan : Kelompok Kata

Rubrik Skor

Menuliskan kata kerja hanya 2 1

Menuliskan kata kerja 2 – 5 2

Menuliskan kata kerja 5- 8 3

Menuliskan kata kerja > 8 4

Pedoman Penilaian:

Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

Nilai = skor yang diperoleh x 100

skor maksimal

Konversi Nilai = (nilai/100) x 4

Kategori Nilai dapat dilihat pada tabel konversi nilai pengetahuan.

Lembar Kerja : (Kelompok)

KD 3.1. Memahami teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi, eksplanasi, dan cerita

pendek baik melalui lisan maupun tulisan

Hari / Tanggal : ......................................

Nama Kelompok : ......................................

Nama Anggota Kelompok : ......................................

Perintah :

Bacalah teks hasil observasi “ Cinta Lingkungan “ kemudian lengkapi tabel berikut

ini !

No Struktur Teks kalimat

No Rujukan kata Konjungsi Kata berimbuhan

1

2

3

4

5

Cimanggis, July 2014

Guru Mata Pelajaran

……………………….

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/Semester : VII/1

Materi Pokok : 3.2 Perbedaan teks hasil observasi

dan teks deskripsi

4.2 Menyusun teks hasil observasi

Waktu : 4 jam pelajaran (2 x pertemuan)

B. Kompetensi Inti

5. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.

6. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

7. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin

tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

8. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,

menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

A. B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

1.3 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah

Tuhan yang Maha Esa sebagai sarana memahami informasi lisan dan tulis. 2.1 Memiliki perilaku jujur, tanggung jawab, dan santun dalam

menanggapi secara pribadi hal-hal atau kejadian berdasarkan hasil observasi

3.2 Membedakan teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek baik melalui lisan

maupun tulisan.

Indikator : A. Menentukan perbedaan teks hasil observasi dengan teks deskripsi

dilihat dari struktur isi.

B. Menentukan perbedaan teks hasil observasi dengan tes deskripsi dilihat dari

fitur bahasanya.

8.1 Menyusun teks hasil observasi, tanggapan deskriptif,

eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek sesuai dengan karakteristik teks yang akan dibuat baik secara lisan maupun

tulisan.

Indikator:

B. Menentukan struktur teks hasil observasi

C. Menyusun teks hasil observasi

Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1

Setelah membaca teks observasi, peserta didik dapat menentukan perbedaan

struktur teks observasi dengan teks deskripsi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Setelah membaca teks observasi, peserta didik dapat menentukan perbedaan fitur bahasa teks observasi dengan teks deskripsi secara jujur, percaya diri, dan

menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Pertemuan 2

Setelah mengamati contoh teks hasil observasi, peserta didik menentukan struktur

teks hasil observasi yang memuat 10-12 kalimat dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar.

Setelah mengamati contoh teks hasil observasi, peserta didik menyusun teks hasil observasi yang memuat 10-12 kalimat dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar.

Materi Pokok

Pertemuan 1

Struktur teks observasi cinta lingkungan dan teks deskripsi lalat buah penyerang tanaman

Fitur bahasa teks observasi dan teks deskripsi

Pertemuan 2

1) Menentukan teks hasil observasi

Struktur teks hasil observasi :

a. Definisi umum

b. Definisi bagian

c. Definisi manfaat

2) Menyusun teks hasil observasi

`

Metode Pembelajaran

Discovery Learning

Media Pembelajaran

1. Contoh teks hasil observasi

2. Gambar menanam bakau

3. http://infopublik.org

4. Power Point tentang perbedaan teks hasil observasi dan deskripsi

5. LK

6. Power Point tentang teks hasil observasi

Alat dan bahan

Teks hasil observasi

Sumber

6) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013a. Bahasa Indonesia: Wahana

Pengetahuan Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

7) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013b. Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan: Buku Guru. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

8) Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2003. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

9) Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2010. Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

10) Buku Mahir Berbahasa Indonesia Kelas VII, Tim Edukatif, Penerbit Erlangga

Jakarta

11) http;//infopublik.org

10. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

Pendahuluan (10 menit)

7) Perserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi

siswa dan kelas

8) Perserta didik merespon pertanyaan dari guru tentang keterkaitan pengetahuan sebelumnya dengan materi teks observasi yang akan dipelajari

9) Untuk memberikan motivasi peserta didik dalam pembelajaran menulis teks observasi, guru menampilkan satu teks observasi

10) Perserta didik disiapkan untuk mengikuti pelajaran tentang teks observasi dengan menanyakan teks observasi yang pernah mereka baca.

11) Perserta didik menerima informasi tentang tujuan pembelajaran dan manfaat

pembelajaran.

12) Perserta didik menyimak pencapaian cakupan materi dan penjelasan uraian

kegiatan pembelajaran

Kegiatan Inti (60 menit)

Mengamati :

2) Peserta didik membaca teks observasi cinta lingkungan dengan cermat.

(stimulation)

3) Peserta didik membaca contoh teks deskripsi lalat buah penyerang tanaman dengan cermat. (stimulation)

Menanya :

4) Peserta didik duduk bersama kelompoknya menanyakan perbedaan teks observasi

dengan teks deskripsi (stimulasi)

5) Dengan percaya diri dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, peserta didik menanyakan struktur teks observasi dan teks deskripsi yang dibaca.

(stimulasi)

6) Guru menanyakan kepada siswa masalah apa yang relevan dengan lingkungan

(identifikasi masalah)

Mengumpulkan Informasi:

5) Peserta didik diarahkan untuk membentuk kelompok dengan anggota 5-6 orang.

Untuk menarik perhatian mereka, guru menyediakan nama-nama kelompok sesuai dengan nama nama tanaman yang mereka sukai.

6) Peserta didik bersama kelompok menentukan perbedaan struktur teks observasi dan teks deskripsi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. ( pengumpulan data

7) Peserta didik bersama kelompoknya menentukan perbedaan fitur bahasa teks observasi dengan teks deskripsi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa

Indonesia yang baik dan benar. ( pengumpulan data)

Mengasosiasi:

2) Peserta didik membandingkan struktur teks observasi dan teks deskripsi antarteman dalam kelompoknya dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan

bahasa Indonesia yang baik dan benar. (pengolahan data)

Mengomunikasikan:

4) Masing-masing kelompok peserta didik mempresentasikan perbedaan struktur teks

observasi dan teks deskripsi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, kemudian ditanggapi oleh kelompok peserta didik

yang lain dalam diskusi kelas. (pengolahan data)

5) Peserta didik mempresentasikan perbedaan fitur bahasa, yaitu, kata kerja dan kata rujukan yang terdapat di dalam teks observasi dan teks deskripsi dengan jujur,

percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, kemudian ditanggapi oleh kelompok peserta didik yang lain dalam diskusi kelas. (pengolahan

data)

Penutup (10 menit)

6) Dengan bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi pelajaran tentang perbedaan teks observasi dan teks deskripsi. (verifikasi/ pembuktian)

7) Peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan yang dialami saat memahami teks observasi. (verifikasi/ pembuktian)

8) Peserta didik menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru

9) Peserta didik mendengarkan umpan balik dan penguatan dari guru mengenai perbedaan teks observasi dan teks deskripsi. Verifikasi/pembuktian)

10) Guru memberi tugas kepada peserta didik untuk mencari teks observasi dan teks deskripsi. (Generalisasi)

Pertemuan Kedua

Pendahuluan (10 menit)

1) Perserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan

kondisi siswa dan kelas

2) Perserta didik merespon pertanyaan dari guru tentang keterkaitan pengetahuan sebelumnya dengan materi teks hasil observasi yang akan dipelajari

3) Untuk memberikan motivasi peserta didik dalam pembelajaran menyusun teks hasil observasi, guru menampilkan satu teks hasil observasi

4) Perserta didik disiapkan untuk mengikuti pelajaran tentang teks hasil observasi dengan menanyakan teks hasil observasi/teks serupa yang pernah mereka baca.

5) Perserta didik menerima informasi tentang tujuan pembelajaran dan manfaat

pembelajaran.

6) Perserta didik menyimak pencapaian cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan

pembelajaran

Kegiatan Inti (60 menit)

Mengamati :

1) Peserta didik membaca teks hasil observasi dari guru dengan cermat. (stimulation)

Menanya :

1) Dengan percaya diri dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik

dan benar, peserta didik bertanya tentang cara menyusun teks hasil

observasi (stimulasi)

2) Guru menanyakan kepada siswa susunan teks hasil observasi (identifikasi

masalah)

Mengumpulkan Informasi:

1) Peserta didik diarahkan untuk membentuk kelompok dengan anggota

5-6 orang. Untuk menarik perhatian mereka, guru mengundi kelompok dengan mengambil undian menggunakan stick es krim.

2) Peserta didik bersama kelompok mengidentifikasi struktur teks hasil

observasi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa

Indonesia yang baik dan benar. ( pengumpulan data)

Mengasosiasi:

1) Peserta didik membandingkan struktur teks hasil observasi

antarteman dalam kelompoknya dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. (pengolahan data)

Mengomunikasikan:

1) Masing-masing kelompok peserta didik mempresentasikan struktur

teks hasil observasi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, kemudian ditanggapi oleh kelompok peserta didik yang lain dalam diskusi kelas. (pengolahan data)

Penutup (10 menit)

1) Dengan bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi

pelajaran tentang menyusun teks hasil observasi. (verifikasi/

pembuktian)

2) Peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan yang dialami

saat memahami teks hasil observasi (verifikasi/ pembuktian)

3) Peserta didik menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru

8) Peserta didik mendengarkan umpan balik dan penguatan dari guru mengenai teks hasil observasi. Verifikasi/pembuktian)

9) Guru memberi tugas kepada peserta didik untuk mencari teks hasil observasi yang lain. (Generalisasi)

Penilaian

1). Penilaian Sikap

4) Teknik : Pengamatan Sikap

5) Bentuk : Lembar Pengamatan

6) Instrumen

NO NAMA

BERSYUKUR PERCAYA DISIPLIN SKOR NILAI

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

Rubrik

Rubrik Skor

sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh / berbahasa

Indonesia/ jujur/ dalam melakukan kegiatan

1

menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh berbahasa Indonesia/ jujur dalam melakukan kegiatan tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten

2

menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh berbahasa Indonesia/ jujur

dalam melakukan kegiatan yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten

3

menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh berbahasa Indonesia/ jujur dalam melakukan kegiatan secara terus-menerus dan

ajeg/konsisten

4

Pedoman penilaian sikap:

Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

Nilai = skor yang diperoleh x 100

-------------------------------------

skor maksimal

Konversi Nilai = (nilai/100) x 4

Kategori Nilai dapat dilihat pada tabel konversi nilai sikap (K, C, B, SB)

3. Penilaian Pengetahuan

4) Teknik : Tes Tertulis

5) Bentuk : uraian

6) Instrumen :

3. Tentukan struktur teks hasil observasi berikut !

Teks hasil observasi :

Bunga Terompet

Bunga terompet memiiki banyak manfaat. Kita dapat menggunakan akar,

daun, dan bunga terompet sebagai bshsn obat-obatan. Getahnya yang berwarna putih dapat digunakan untuk mengobati penyakit kanker dan pencegah kuman

atau bakteri.

Bunga terompet ini berasal dari nagara Ameriica Tengah dan Selatan. Lebih dikenal dengan nama Yello Bell.Sesuai dengan namanya, bentuk bunga ini

lebih mirip terompet yang berwarna kuning.

Bunga terompet mengandung atropine dan scopolamine yang

diklasifikasikan sebagai zat penghilang kesadaran. Resiko yang tinggi jika overdosis dibuktikan berdasarkan laporan pasien yang dirawat di rumah sakit dan meninggal karena digunakan untuk iseng.

Lembar Kerja:

Nama :

Kelas :

Sekolah :

Struktur teks :

Struktur Teks Hasil Observasi

Struktur Teks Teks

Definisi Umum

Deskripsi Bagian

Deskripsi Manfaat

4. Penilaian Keterampilan

1) Teknik : Tes tertulis

2) Bentuk : Tes uraian

3) Instrumen :

Susunlah sebuah teks hasil observasi berdasarkan objek di sekitar sekolah yang kalian amati!

Teks Hasil Observasi

Struktur Teks Hasil Observasi

Rubrik

Keterangan rubrik

Skor 4 : Jika ditulis sangat lengkap penggunaan EYD tepat

Skor 3 : Jika ditulis lengkap penggunaan EYD sedikit salah.

Skor 2: Jika ditulis kurang lengkap penggunaan EYD banyak salah

Skor 1 : Jika ditulis tidak lengkap dan penggunaan EYD banyak

salah.

Cimanggis, July 2014

Guru Mata Pelajran

……………………….

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/Semester : VII/1

Materi Pokok : Teks Hasil Observasi

Waktu : 4 jam pelajaran (2 x pertemuan)

A. Kompetensi Inti

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,

gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,

menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

1.2 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan

yang Maha Esa sebagai sarana menyajikan informasi lisan dan tulis.

Indikator:

1) Terbiasa menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar baik lisan

maupun tulisan.

2.4 Memiliki perilaku jujur dan percaya diri dalam mengungkapkan kembali tujuan dan metode serta hasil kegiatan.

Indikator:

1) Menunjukkan perilaku tidak menjiplak pada kegiatan mengklasifikasi teks hasil

observasi.

2) Menunjukkan sikap berani ketika menanya struktur, kaidah, dan isi dari teks hasil

observasi.

3) Menunjukkan sikap percaya diri ketika menelaah dan merevisi teks hasil

observasi..

3.3 Mengklasifikasi teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi, eksplanasi, dan

cerita pendek baik melalui lisan maupun tulisan.

Indikator

1) Mengklasifikasi teks hasil observasi di lihat dari struktur isi.

2) Mengklasifikas iteks hasil observasi dilihat dari fitur bahasanya.

3) Mengklasifikasi teks hasil observasi dilihat dari tujuan penulisannnya.

4.3 Menelaah dan merevisi teks hasil observasi, tanggapan deskriptif,eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek sesuai dengan stuktur dan kaidah teks baik secara lisan

maupun tulisan..

Indikator:

1) Menelaah judul teks hasil observasi

2) M enelaah rangkaian tahapan/proses teks hasil observasi.

3) Menelaah berdasarkan diksi, struktur, kalimat, paragraf teks hasil observasi

4) Menelaah visi struktur, kaidah teks, isi, dan fitur bahasa teks hasil observasi

C. Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1

1. Melalui membaca teks/struktur teks hasil observasi, peserta didik dapat

mengklasifikasi teks hasil observasi dilihat dari struktur isi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

2. Melalui membaca teks hasil observasi, peserta didik dapat mengklasifikasi teks hasil

observasi dilihat dari fitur bahasanya secara jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

3. Melalui membaca teks hasil observasi, peserta didik dapat mengklasifikasi teks hasil

observasi dilihat dari tujuan pemakaianya secara jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Pertemuan 2

1. Setelah membaca teks hasil observsi, peserta didik dapat menelaah teks yang ditulisnyadilihat dari judul, klasifikasi, rangkaian, tahapan, diksi, struktur, kalimat, paragraf, dan tujuan teks hasil observasi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan

bahasa Indonesia yang baik dan benar.

2. Setelah membaca teks hasil observasi peserta didik dapat merevisi teks tulisannya

berdasarkan hasil menelaah teks hasil observasi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar

D. Materi Pokok

Pertemuan 1

Mengklasifikasi teks hasil observasi berdasarkan isi, struktur, kaidah, dan tujuan

penulisannya.

Pertemuan 2

Menelaah teks hasil observasi

Merevisi teks hasil observasi

E. Metode Pembelajaran

Discovry Learning ( Berbasis penemuan) DL

F. Media, Alat, dan Sumber

1. Media Pembelajaran

Power Point tentang Gambar Teks observasi

2. Alat dan bahan

Teks cerita prosedur

Gambar

3. Sumber

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013a. Bahasa Indonesia: Wahana

Pengetahuan Kelas VIII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013b. Bahasa Indonesia Wahana

Pengetahuan: Buku Guru. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2003. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2010. Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

Pendahuluan (10 menit)

1. Perserta didik menrespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi

siswa dan kelas

2. Perserta didik merespon pertanyaan dari guru tentang keterkaitan pengetahuan

sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari

3. Untuk memberikan motivasi peserta didik dalam pembelajaran menulis teks hasil

observasi, guru menampilkan gambar-gambar yang berhubungan dengan teks hasil observasi.

4. Perserta didik disiapkan untuk mengikuti pelajaran tentang teks hasil observasi dengan menanyakan teks hasil observasi yang sudah mereka baca pada pertemuan sebelumnya.

5. Perserta didik menerima informasi tentang tujuan pembelajaran dan manfaat pembelajaran.

6. Perserta didik menyimak pencapaian cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan pembelajaran

Kegiatan Inti (60 menit)

Mengamati :

1. Peserta didik membaca dua buah teks hasil observasi secara cermat. ( Stimulasi /

Pemberian rangsangan)

Menanya :

2. Peserta didik dengan atau tanpa bantuan guru menanya hal- hal yang berkaitan dengan

klasifikasi tekshasil observasi dilihat dari struktur, kaidah, dan isi. 3. Peserta didik dengan atau tanpa bantuan guru menanya tentang hal-hal yang berkaitan

dengan cara pengelompokkan teks hasil observasi berdasarkan tujuan penulisan teks

hasil observasi. ( Identifikasi Masalah)

Mengumpulkan Informasi:

4. Peserta didik diarahkan untuk membentuk kelompok dengan anggota 4-5 orang. Untuk

menarik perhatian mereka, guru menyediakan nama-nama kelompok sesuai dengan klasifikasi teks hasil observasi.

5. Peserta didik mendiskusikan klasifikasi teks hasil observasi dari struktur isinya dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

6. Peserta didik mendiskusikan klasifikasi teks hasil observasi dari fitur bahasanya dengan

jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

7. Peserta didik mendiskusikan klasifikasi teks hasil observasi dari tujuan penulisannya

dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. ( Pengumpulan data)

Mengasosiasi:

8. Peserta didik membandingkan hasil diskusi tentang klasifikasi teks hasil observasi

antarteman dalam kelompoknya dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. ( Verifikasi/ Pembuktian)

Mengomunikasikan:

9. Masing-masing kelompok peserta didik mempresentasikan hasil diskusi tentang

klasifikasi teks hasil observasi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, kemudian ditanggapi oleh kelompok peserta didik yang

lain dalam diskusi kelas. ( Generalisasi/ Menarik Kesimpulan )

Penutup (10 menit)

1. Dengan bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi pelajaran tentang klasifikasi

teks hasil observasi.

2. Peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan yang dialami saat mengelompokkan

teks cerita prosedur.

3. Peserta didik menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru

4. Peserta didik mendengarkan umpan balik dan penguatan dari guru mengenai klasifikasi

teks hasil observasi.

5. Peserta didik menyimak informasi mengenai rencana tindak lanjut pembelajaran.

Pertemuan kedua

Pendahuluan (10 menit)

1. Perserta didik menrespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi

siswa dan kelas

2. Perserta didik merespon pertanyaan dari guru tentang keterkaitan pengetahuan

sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari

3. Perserta didik disiapkan untuk mengikuti pelajaran tentang menelaah dan merevisi teks berdasarkan pengetahuan sebelumnya tentang menelaah dan merevisi.

4. Perserta didik menerima informasi tentang tujuan dan manfaat pembelajaran

Kegiatan Inti (60 menit)

Mengamati

1. Peserta didik mengamati contoh teks hasil observasi ( Pemberian rangsangan)

Menanya

2. Peserta didik menanyakan tentang langkah- langkah menelaah dan merevisi teks hasil

observasi berdasarkan struktur, kaidah, dan isi teks hasil observasi. ( Identifikasi

masalah)

Mengumpulkan Informasi

3. Peserta didik diarahkan untuk berkelompok kembali dengan anggota 4-5 orang seperti

pada pertemuan pertama.

4. Peserta didik menelaah teks hasil observasi dengan memperhatikan berbagai informasi

tentang alasan-alasan menelaah teks hasil observasi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

5. Peserta didik merevisi teks hasil observasi dengan memperhatikan berbagai informasi tentang langkah- langkah merevisi teks hasil observasi dengan jujur, percaya diri, dan

menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. ( Pengumpulan data)

Mengasosiasi

6. Peserta didik dalam kelompoknya mendiskusikan tentang kesalahan dan kekurangan teks hasil observasi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik

dan benar.

7. Peserta didik dalam kelompoknya mendiskusikan tentang perbaikan teks hasil observasi ,

kaidah, isi, dan fitur bahasanya dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yangh baik dan benar. ( pembuktian)

Mengomunikasikan

8. Masing-masing kelompok mempresentasikan teks hasil observasi yang sudah diperbaiki

dan telah disusun kembali, kemudian kelompok lain memberikan tanggapan/masukan dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

9. Peserta didik bersama dengan guru menentukan teks hasil observasi yang terbaik setelah

direvisi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

10. Teks cerita yang telah disusun kembali oleh masing-masing kelompok dimuat di mading

kelas.

( Menyimpulkan)

Penutup (10 menit)

1. Peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran tentang menelaah dan merevisi teks hasil observasi.

2. Guru memberikan umpan balik dengan menanyakan kendala-kendala yang dialami

peserta didik dalam menelaah dan merevisi teks hasil observasi.

3. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan di rumah, yaitu menyusun teks hasil observasi

secara mandiri.

H. Penilaian

1. Penilaian Sikap

a. Teknik : Pengamatan Sikap

b. Bentuk : Lembar Pengamatan

c. Instrumen

No.

Nama

Peserta didik

Religius Jujur

Percaya

Diri skor Nilai Kon

v 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

3.

….

Rubrik

Rubrik Skor

sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam

melakukan kegiatan

1

menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten

2

menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan

yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten

3

menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan secara terus-menerus dan ajeg/konsisten

4

Pedoman penilaian sikap:

Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

Nilai = skor yang diperoleh x 100

skor maksimal

Konversi Nilai = (nilai/100) x 4

Kategori Nilai dapat dilihat pada tabel konversi nilai sikap (K, C, B, SB)

2. Penilaian Pengetahuan

a. Teknik : Tes Tertulis

b. Bentuk : uraian

c. Instrumen :

Bacalah 2 teks hasil observasi berikut!

Teks terlampir

Cimanggis, July 2014

Guru Mata Pelajaran

…………………………..

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/Semester : VII/1

Materi Pokok : 1. Identifikasi Kekurangan teks laporan hasil observasi

2. Langkah-langkah menyusun ringkasan

Waktu : 4 jam pelajaran (2 x pertemuan)

C. Kompetensi Inti

9. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

10. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif

dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya 11. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin

tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan

kejadian tampak mata. 12. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,

merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

D. B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

1.4 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah

Tuhan yang Maha Esa sebagai sarana menyajikan informasi lisan dan tulis. 2.1 Memiliki perilaku jujur, tanggungjawab, dan santun dalam menanggapi secara

pribadi hal-hal atau kejadian berdasarkan hasil observasi.

3.4 Mengidentifikasi kekurangan teks hasil observasi, tanggapan, deskriptif, eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek berdasarkan kaidah-kaidah teks baik melaui lisan

maupun tulisan .

Indikator:

E. Mengidentifikasi kekurangan teks hasil observasi.

F. Memperbaiki kekurangan teks hasil observasi sesuai kaidah Ejaan yang Disempurnakan.

G. Menuliskan kembali teks hasil observasi dengan kaidah yang benar.

4.4 Meringkas teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek baik secara lisan maupun tulisan.

Indikator

Menentukan langkah-langkah membuat ringkasan. Membuat ringkasan dari teks hasil observasi yang berjudul”SAMPAH”sesuai

dengan kaidah kebahasaan yang benar.

Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1

Melalui membaca teks hasil observasi berjudul “Tumbuhan Biji”, peserta didik dapat megidentifikasi kekurangan struktur teks tersebut dengan jujur, percaya diri,

dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. Melalui membaca teks hasil observasi berjudul Tumbuhan Biji”, peserta didik dapat

memperbaiki kekurangan teks tersebut secara jujur, percaya diri, dan menggunakan

bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Pertemuan 2

1. Setelah mengamati teks hasil observasi yang berjudul “Sampah” peserta didik

dapat meringkas isi teks tersebut dengan jujur, percaya diri, dengan menggunakan kaidah sesuai Ejaan yang Disempurnakan.

2. Materi Pokok

Pertemuan 1

Identifikasi kekurangan teks hasil observasi berjudul “Tumbuhan Biji”

Merevisi kekurangan teks hasil observasi dari segi penggunaan huruf kapital dan ejaan dengan melihat pada Ejaan yang Disempurnakan

Pertemuan 2

3) Membuat langkah- langkah membuat ringkasan

4) Membuat ringkasan teks hasil observasi berjudul”Sampah”

3. Metode Pembelajaran

Discovery Learning

4. Media, Alat, dan Sumber

Media Pembelajaran

1) Teks hasil observasi ( terlampir )

2) http://www.youtube.com/watch?feature=player_detailpage&v=8xLcMHxcs7w

3) Power Point tentang struktur teks hasil observasi

4) Lembar kerja

5. Alat dan bahan

Teks hasil observasi

6. Sumber

12) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2014. Bahasa

Indonesia: Wahana Pengetahuan Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

13) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013b. Bahasa Indonesia Wahana

Pengetahuan: Buku Guru. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

14) Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2003. Kamus Besar Bahasa

Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

15) Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2010. Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

Pendahuluan (10 menit)

13) Perserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan

kondisi peserta didik dan kelas.

14) Perserta didik merespon pertanyaan dari guru tentang keterkaitan pengetahuan

sebelumnya dengan materi mengidentifikasi kekurangan teks hasil observasi yang akan dipelajari.

15) Untuk memberikan motivasi peserta didik dalam pembelajaran mengidentifikasi

kekurangan teks hasil obsrvasi, guru menampilkan satu teks hasil observasi.

16) Perserta didik disiapkan untuk mengikuti pelajaran tentang mengidentifikasi

kekurangan teks hasil observasi .

17) Perserta didik menerima informasi tentang tujuan pembelajaran dan manfaat pembelajaran.

18) Perserta didik menyimak pencapaian cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan pembelajaran

Kegiatan Inti (60 menit)

Mengamati :

4) Peserta didik membaca contoh teks hasil observasi dengan cermat.( stimulasi) 5) Peserta didik memahami contoh hasil identifikasi kekurangan teks hasil observasi.(

stimulasi)

Menanya :

7) Peserta didik dengan atau tanpa bantuan guru menanya tentang hal-hal yang berkaitan dengan materi mengidentifikasi kekurangan teks hasil observasi

(struktur dan ciri-ciri bahasa).(stimulasi)

Mengumpulkan Informasi:

1. Peserta didik dapat membandingkan hasil analisis terhadap kekurangan teks hasil laporan observasi untuk memperkuat pemahaman terhadap teks.

2. Peserta didik mendiskusikan kekurangan teks laporan hasil observasi (struktur dan kaidah

kebahasaan) dengan memperhatikan toleransi dalam diskusi.

Mengomunikasikan:

1. Peserta didik menjelaskan hasil diskusi tentang kekurangan teks laporan hasil observasi yang dibuat teman/kelompok untuk perbaikan dengan percaya diri, kalimat lugas, dan bahasa yang santun.

Penutup (10 menit)

11) Dengan bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan materi pelajaran tentang identifikasi kekurangan teks hasil observasi. (verifikasi/ pembuktian

12) Peserta didik menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru.

13) Peserta didik mendengarkan umpan balik dan penguatan dari guru mengenai materi identifikasi kekurangan teks hasil obsrrvasi.( Verifikasi/pembuktian)

14) Guru memberi tugas kepada peserta didik untuk mengidentifikasi kekurangan teks hasil observasi. (Generalisasi)

Pertemuan kedua

Pendahuluan (10 menit)

5) Perserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan

kondisi siswa dan kelas

6) Perserta didik merespon pertanyaan dari guru tentang keterkaitan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari

7) Perserta didik disiapkan untuk mengikuti pelajaran tentang meringkas teks hasil observasi.

8) Perserta didik menerima informasi tentang tujuan dan manfaat pembelajaran

Kegiatan Inti (60 menit)

Mengamati

1) Peserta didik mengamati contoh struktur teks berjudul “Sampah” (stimulasi)

Menanya

2. Dengan percaya diri dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, peserta

didik menanyakan tentang langkah-langkah yang berkaitan dengan meringkas teks.hasil observasi( stimulasi)

Mengumpulkan Informasi

3) Peserta didik diarahkan untuk berkelompok kembali dengan anggota 5-6 orang

seperti pada pertemuan pertama.

4) Peserta didik dapat membandingkan cara meringkas teks hasil observasi dari

kelompok atau teman untuk memperkuat pemahaman terhadap teks tersebut

5) Peserta didik membaca kembali teks laporan hasil observasi dan menyusun ringkasan berdasarkan intisari teks (klasifikasi/definisi umum dan deskripsi) dengan

memperhatikan EYD.

Mengasosiasi

2) Peserta didik dalam kelompoknya mendiskusikan langkah- langkah membuat ringkasan teks hasil observasi dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan

benar. ( pengolahan data)

Mengkomunikasikan

3) Masing-masing kelompok mempresentasikan ringkasan teks hasil observasi yang telah disusun, kemudian kelompok lain memberikan tanggapan/masukan dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

(pembuktian)

4) Peserta didik bersama dengan guru menentukan ringkasan yang baik sesuai kaidah

Ejaan yang Disempurnakan. (pembuktian)

Penutup (10 menit)

4) Peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran tentang meringkas teks hasil

observasi . (verifikasi/ pembuktian)

5) Guru memberikan umpan balik dengan menanyakan kendala-kendala yang dialami

peserta didik dalam proses meringkas.(pembuktian)

6) Guru memberikan tugas meringkas teks untuk dikerjakan di rumah. (generalisasi)

Penilaian

1). Penilaian Sikap

7) Teknik : Pengamatan Sikap

8) Bentuk : Lembar Pengamatan

9) Instrumen

No.

Nama Peserta

didik

bersyukur Jujur

Percaya Diri skor Nilai Konv

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

3.

4.

Rubrik

Rubrik Skor

sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh / berbahasa Indonesia/ jujur/ dalam melakukan kegiatan

1

menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh berbahasa Indonesia/ jujur dalam melakukan kegiatan tetapi masih sedikit dan

belum ajeg/konsisten

2

menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh berbahasa Indonesia/ jujur dalam melakukan kegiatan yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten

3

menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh berbahasa Indonesia/

jujur dalam melakukan kegiatan secara terus-menerus dan ajeg/konsisten

4

Pedoman penilaian sikap:

Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

Nilai = skor yang diperoleh x 100

skor maksimal

Konversi Nilai = (nilai/100) x 4

Kategori Nilai dapat dilihat pada tabel konversi nilai sikap (K, C, B, SB)

5. Penilaian Pengetahuan

7) Teknik : Tes Tertulis

8) Bentuk : Uraian

9) Instrumen :

4. Identifikasikanlah kekurangan penggunaan huruf kapital dan ejaan teks hasil

obsrvasi berikut.Selanjutnya tulislah kembali sesuai dengan kaidah yang benar

kerbau adalah binatang memamah biak yang masih termasuk anak suku bovinae. kerbau liar ( orang India menyebut nya arni) masih dapat ditemukan di

daerah-daerah pakistan, india, nepal, bhutan, vietnam, china, taiwan indonesia dan thailand. Saat ini, populasi kerbau liar di asia mulai menurun dan dikhawatirkan

akan punah.

kerbau dewasa dapat memiliki berat sekitar 300 kg hingga 600 kg. kerbau liar bahkan dapat lebih berat lagi, kerbau liar betina dapat mencapai berat 800 kg,

dan yang jantan dapat mencapai berat 1200 kg dan tinggi rata2 di bagian pundak kerbau adalah 1,7.

menurut jenisnya sampah dikategorikan menjadi dua, yaitu sampah organik, dan

sampah non organik. Sampah organik adalah sampah yang mudah membusuk

seperti, sisa makanan, sayuran, dan daun2 kering. sampah ini dapat diolah lebih

lanjut menjadi kompos

5. Bacalah teks hasil observasi berikut dengan saksama dan kemudian ringkaslah menjadi tiga kalimat dengan menggunakan kaidah dan ejaan yang disempurnakan.

Dari sekian banyak tumbuhan yang paling banyak jenisnya adalah tumbuhan biji.

Ada sekitar 250.000 lebih spesies tumbuhan biji telah diketahui jenisnya. Tempat hidupnya tersebar sangat luas, mulai daerah pantai sampai daerah pegunungan,

bahkan sampai ke kutub. Seperti yang kamu lihat dalam kehidupan sehari-hari,

bentuk tubuh Spermatophyta bervariasi, ada yang besar dan ada yang kecil. Demikian juga perawakannya, ada yang berbentuk pohon, misalnya jati, kelapa;

ada yang berbentuk perdu, contoh mawar dan matahari; ada yang berbentuk semak, misalnya arbei; ada pula yang berbentuk herba, misalnya sayur-sayuran,

tempat hidupnya sebagian di darat, tetapi ada yang hidup di air.

Tabel Penilaian

Siswa mengidentifikasi kekurangan teks cerita moral/fabel berdasarkan kaidah-kaidah teks

Jawaban sempurna 5

Jawaban kurang sempurna 3

Jawaban tidak sempurna 1

Skor Maksimal 5

Soal nomor 8

Aspek Skor

Siswa meringkas teks fable

Jawaban sempurna 5

Jawaban kurang sempurna 3

Jawaban tidak sempurna 1

Skor Maksimal 5

Lembar Kerja:

Nama :

Kelas :

Tulislah

Kalimat Penulisan kata yang salah Tanda baca yang salah

1.

2.

3.

4.

Cimanggis, July 2014

Guru Mata Pelajaran

………………………………..