leaflet asam urat

Post on 11-Apr-2016

10 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

asam urat

TRANSCRIPT

Disusun Oleh:

Hening Muji Raharjo

(A01301760)

PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAH GOMBONG

2015

PENGERTIAN

PENYEBAB

1. Pembentukan asam urat

yang berlebihan

2. Kurangnya pengeluaran asam urat melalui

ginjal

3. Genetik (keturunan)

4. Kegemukan

5. Diabetes Mellitus (gula darah)

6. Hipertensi (tekanan darah tinggi)

7. Pola makan tidak sehat

8. Pemakaian alcohol

MAKANAN YANG HARUS DIHINDARI

1. Berpurin tinggi (sebaiknya dihindari):Lauk pauk (jeroan, hati, ginjal, jantung, limpa, babat, usus, paru dan otak), sea food (udang, kerang, cumi, kepiting), makanan kaleng (kornet dan sarden), daging bebek, angsa, burung, telur, kaldu kental.

penyakit metabolik dimana tubuh tidak dapat mengontrol asam urat sehingga terjadi penumpukan asam urat yang menyebabkan rasa nyeri pada tulang dan

TANDA DAN GEJALA

1. Bengkak dan

kemerahan pada sendi

2. Nyeri pada sendi

3. Sendi kaku atau tegang

4. Pusing

5. Demam

2. Berpurin sedang (sebaiknya dibatasi):Ikan, sapi, unggas, kacang-kacangan dan olahannya (tempe, tahu, susu kedelai, tauco, emping, melinjo, tauge, oncom, kacang merah, kacang tanah, kacang hijau), sayuran (bayam, daun singkong, kangkung, asparagus, kembang kol, buncis), buah-buahan (durian, alpukat, nanas, air kelapa), dan makanan minuman beralkohol (bir, tape, anggur).

3. Berpurin rendah (boleh dikonsumsi):Karbohidrat (nasi, jagung, singkong, kentang, roti), mie, bihun, tepung beras, kue, pudding, susu, keju, telur, minyak, gula, banyak minum air putih, buah (semangka), sayuran (pare, seledri, sawi, wortel, selada, mentimun), protein nabati (tempe, tahu), protein hewani (gurame, mujaer, ikan mas), daging atau ayam dan telur boleh tapi dibatasi.

PENATALAKSANAAN

1. Obat anti radang dan anti nyeri

2. Hindari obat yang meningkatkan kadar

asam urat seperti tiazid, diuretik,

aspirin, dan  asam nikotinat yang

menghambat ekskresi asam urat dan

ginjal.

3. Diet (hindari makanan yang harus

dihindari, hindari alkohol dan banyak

minum air putih).

4. Sendi diistirahatkan

5. Kompres dingin pada sendi untuk

mengurangi nyeri

sendi.

top related