laporan hasil survey

Post on 21-Dec-2015

79 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

survey

TRANSCRIPT

PROYEK AKHIR ARSITEKTUR

Periode LXVII, Semeter Genap, Tahun 2014 / 2015

LAPORAN HASIL SURVEI

HOTEL BINTANG 3 DENGAN KONSEP

REFUNGSIONAL DAN PENGEMBANGAN

GEDUNG EXIM

Disusun oleh :

RONNY TJANDRA 10.11.0018

Dosen Pembimbing :

Ir. EDY PRAWOTO, MT

PROGRAM STUDI ARSITEKTUR, FAKULTAS ARSITEKTUR DAN DESAIN

UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

FEBRUARI,

2015

I. Survei Lokasi

Lokasi

Regulasi\

1

Gambar Peta Tata Guna Lahan Cilacap

Sumber:

http://www.arcgis.com/home/webmap/viewer.html?

webmap=0ef7df4bc72d4bbea736d7bbf0f11e36

Gambar Peta Tata Guna Lahan

Cilacap

Sumber:

http://www.arcgis.com/home/webm

ap/viewer.html?

webmap=0ef7df4bc72d4bbea736d

7bbf0f11e36

Lokasi Gedung Exim ini berada di

Kawasan Alun-alun Kota Cilacap.

Tepatnya berada di Jl. Jend.

Sudirman, RT/RW 005/011 Kelurahan

Sidakaya, Kecamatan Cilacap

Selatan, Kota Cilacap, Jawa Tengah.

Dimana pada tata guna lahan di daerah

tersebut difungsikan sebagai wilayah

Perkotaan. Kota Cilacap merupakan

kota industri sehingga lokasi yang

dipilih pun sangat cocok untuk proyek kali ini sebagai wadah untuk

para bisnismen dan kontraktor yang membutuhkan tempat

penginapan pada kota Cilacap.

Regulasi yang berlaku pada Kecamatan ini adalah sebagai berikut:

KDB ( Koefisien Dasar Bangunan ) : 70%

KLB ( Koefisien Lantai Bangunan ) : 4,2

Batas Ketinggian Bangunan : 30 m

Batas Lantai Bangunan : 6 lantai

Batas – Batas

2

Batas Utara - Jl Jendral Sudirman

Batas Timur - Dealer mobil PT. Teja Berlian

Batas Barat – Cafe Daun

Batas Selatan – Permukiman Warga

3

Pencapaian

: Entrance melalui Jalan Jendral Sudirman

: Batas Tapak

: Akses masuk menuju tapak

Site ini berupa tanah kosong dan semak belukar dan adanya

bangunan bekas gedung exim yang sudah tidak difungsikan. Pada

bagian yang berbatasan dengan dealer mobil PT. Teja Berlian dan

rumah warga, terdapat dinding dengan ketinggian 2 – 3 meter. Dengan

4

Gambar Analisis Pencapaian

Sumber. Analisis pribadi

adanya dinding – dinding yang membatasi sehingga tidak

memungkinkan digunakan sebagai akses masuk menuju tapak.

Analisa Potensi Gedung Exim

5

Gambar Denah lt 1 gedung Exim

Sumber. Dokumen pribadi

Gambar Detail kolom lt 1 gedung Exim

Sumber. Dokumen pribadi

6

Gambar Denah lt 1 gedung Exim

Sumber. Dokumen pribadi

Gambar Detail kolom lt 2 gedung Exim

Sumber. Dokumen pribadi

Dengan diketahuinya data – data tersebut dan telah adanya izin yang di dapat

dari pemerintah setempat, maka bangunan ini dapat di gunakan kembali sebagai

bangunan hotel nantinya. Hal ini dianggap menguntungkan karena selain

7

Tabel tes kekuatan struktur gedung Exim Cilacap

Sumber, Dokumen pribadi

membutuhkan biaya yang lebih sedikit, juga dapat menjadi wadah untuk pengunjung

– pengunjung yang membutuhkan tempat untuk menginap.

Analisa Konteks Lingkungan

Alam

Iklim yang ada pada tapak yaitu iklim tropis yang sesuai dengan

iklim makro kota Cilacap yang terletak pada 108o 4’ 30” – 109o 30’

30” garis bujur timur dan 7o 30’ - 7o 45’ 20” garis lintang selatan

Klimatologi :

Suhu maximum 34,20° C terjadi pada bulan Januari dan Maret

suhu minimum 30,20° C terjadi pada bulan Agustus

hari hujan terbanyak terjadi pada bulan November sebayak 19 hari

hari hujan paling sedikit terjadi pada bulan September - Oktober

sebanyak 1 hari

Jumlah titik lokasi tajuk pohon yang cukup besar

8

Gambar analisa titik pohon

Sumber, Dokumen pribadi

top related