kista gigi dan.ppt

Post on 20-Jul-2016

94 Views

Category:

Documents

11 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

KISTA GIGI DANKISTA GIGI DANRONGGA MULUTRONGGA MULUT

OLEHDrg. YAYUN SITI ROCHMAH

DEFINISI KISTA

Adalah suatu rongga patologis, dimana dinding kista dilapisioleh epitel dan bagian tengahnya (lumen) berisi bahan cair/ setengah cair.

PEMBAGIAN KISTA1. Berdasarkan jaringan asal a. kista odontogen terdiri dari : * kista radikuler * kista folikuler b. kista non odontogen terdiri dari :

* kista dermoid * kista brachiogenik * kista ductus thyreoglossu * hygromacoli

2Berdasarkan etiologinyaa. Radang : kista radikulerb. Gangguan pertumbuhan : k. folikuler, k. brachiogenik, k. ductus thyreoglosus, kista dermoid, hygromacoli

GAMBARAN KLINIS

1. Pembesaran2. Asimptomatis3. Berbatas jelas4. Dapat terjadi pada semua usia terutama akil balig.

GAMBARAN RONTGENOLOGIS

Radiolusen dengan batas jelas radiopak.

KISTA FOLIKULER

Etiologi : gangguan pertumbuhanKlinis : gigi posterior RB t.u gigi 8 yang impaksi tanpa keluhan.Ro. : radiolusen berbatas jelas radiopak pada perikoronal gigi 8 bawah yang impaksi.HPA : lumen kista yang dilapisi oleh epitel bertatah tipis. dinding kista tdd. jar ikat kendor dg. pembuluh darah dan beberapa sarafTerapi : operasi residif _____ berubah jadi ameloblastoma

KISTA RADIKULER

Etiologi : radang kronis (infeksi jaringan pulpa )Klinis : t.u pada gigi anterior RA, gigi karies/tumpatan besar, gigi non vital.Ro. : Radiolusen dengan batas jelas radiopak pada periapikal.HPA : lumen kista dilapisi oleh epitel bertatah tebal dan akantotik. dinding kista terdiri dari :jar. granulasi, proliferasi sel fibroblas, proliferasi p. darah muda , sebaran sel radang kronikTerapi : operasi

KISTA BRACHIOGENIK

Etiologi : gangguan pertumbuhanKlinis : - lokasi pada leher bag. samping regio angulus (banyak) dan dasar mulut (jarang) - pertumbuhan lambat - asymptomatis - berbatas jelas - dapat digerakkan dari dasarnya. - ukuran antara 2,6,10 cm - terjadi pada akil baliq antara 20-40 ThTerapi : operasi

KISTA DUCTUS THYREOGLOSSUS

Etiologi : gangguan pertumbuhanAsal : sisa-sisa embrional saluran yang terbentuk mulai dari for.caecum lidah sp os hyioid yang mengalami dege- nerasi kistikKlinis ; - lokasi sepanjang sal embrional

- pertumbuhan lambat - berbatas jelas/dapat digerakkan - diameter 1- 10 cm - palpasi lunak

- terjadi pada semua usia tu 30 th - kadang terbentuk fistel

HPA : lumen yang dilapisi oleh epitel yang bervariasi :- epitel bertatah- epitel berbulu getar- kombinasi

dinding kista terdiri dari jaringan ikat stroma ___ asini/ kel. Thyroid embrionalTerapi : operasi bisa berubah ganas : karsinoma papillaris

KISTA DERMOID

Etiologi : gangguan pertumbuhanKlinis : - pertumbuhan lambat - asymptomatis - berbatas jelas - palpasi terasa ada fluktuasi - lokasi daerah sutura tulang/ leher bag samping submentalisHPA : lumen dilapisi oleh epitel bertatah tebal dengan hyperkeratinisasi, cairan kista mengandung bahan keratin.

Dinding kista terdiri dari stroma jaringan ikatdiantaranya didapatkan adneksa kulit :-kelenjar lemak-Kelenjar keringat-Folikel rambut

Terapi : operasi

HYGROMACOLLI CYSTICUM

Etiologi : gangguan pertumbuhanKlinis : - terjadi pada bayi usia dibawah 10 bulan atau baru lahir - dapat menyebabkan kematian oleh karena pembesarannya sehingga susah bernafas. - sukar digerakkan dari dasarnya - palpasi lunak - lokasi di leher - DD : lymphangioma pada dewasa

HPA : proliferasi sel-sel endotel yang membentuk pembuluh lymphe melebar (vasodilatasi) stroma jaringan ikat kendor dengan sabut kolagen.

Terapi : operasi

KISTA PADA KELENJAR LIUR

a. MUCOCELE

Disebut juga mucous retention cyst mucous retention phenomenonEtiologi : terjadi obstruksi kel liur oleh karena : - calculus - trauma - keradanganKlinis : - sering pada bibir bawah, bisa pada palatum, lidah, dasar mulut - pada semus usia (L/P) - bila letaknya superfisial merupakan visicle berbatas jelas

-Bila letaknya lebih dalam seperti pembengkakan dengan warna normal-bisa pecah sendiri, tetapi akan timbul lagi

HPA : dinding kista terdiri dari jaringan ikat, bisa juga jaringan granulasi bila kronis

Terapi :eksisi

b. RANULA Terjadi pada dasar mulut klinis : - tumbuh lambat - tidak sakit - bila letak superfisial warna biru transparan - bila letak dalam warna sama dengan mucosa HPA : sama dengan mucocele terapi : eksisi

TTERIMA KASIH DAN SUKSES SELALU

top related