keseimbangan kepuasan konsumen

Post on 16-Jul-2015

111 Views

Category:

Education

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Keseimbangan KepuasanKonsumen

Keseimbangan konsumen

• Adalah kondisi di mana konsumen mengalokasikan seluruh pendapatannya untuk konsumsi.

• Uang yang ada (jumlahnya tertentu) dipakai untuk mencapai tingkat kepuasan tertinggi (maksimalisasi kegunaan), atau tingkat kepuasan tertentu dapat dicapai dengan anggaran paling minim (minimalisasi biaya).

• Keseimbangan akan dicapat pada saat:

MUx = MuyPx Py

Contoh

• Pada 27 April 2014, nanan melancong ke Singapura. Ia mengganggarkan $52 untuk belanja parfum dan pakaian. Harga parfum per botol adalah $8 dan harga pakaian per buah adalah $4.

• Agar utilitasnya maksimal bagaimanakah kombinasi komoditasnya bila nilai guna dari kedua komoditas tersebut seperti data dalam tabel

Unit Parfum

MU ParfumUnit

PakaianMU Pakaian

1 56 1 32

2 48 2 28

3 32 3 24

4 24 4 20

5 20 5 12

6 16 6 10

7 12 7 8

PenyelesaianUnit

ParfumMU

ParfumMU

PUnit

PakaianMU

PakaianMU

P

1 56 7 1 32 8

2 48 6 2 28 7

3 32 4 3 24 6

4 24 3 4 20 5

5 20 2,5 5 12 3

6 16 2 6 10 2,5

7 12 1,5 7 8 2

MU/P didapat dari Harga (P) masing-masing komoditi

Jadi

• Pemilihan komoditas dapat dilihat dari nilai yang tertinggi menuju terendah. Dengan demikian nanan akan membelanjakan uangnnya untuk komoditas Pakaian dan ia akan menetapkan pembelian pada parfum. Karena keterbatasan anggaran maka total utility yang di peolehnya 276

UnitParfum

MUParfum

MUP

UnitPakaian

MUPakaian

MUP

1 56 7 1 32 8

2 48 6 2 28 7

3 32 4 3 24 6

4 24 3 4 20 5

5 12 3

160 + 116

Total util: 276

top related