kelompok 1: novita a . laily 115030200111108 i ke nurul aini 115030200111113

Post on 24-Feb-2016

76 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Manajemen Pemasaran. Mengelola Informasi dan Mencari Peluang di Lingkungan Pemasaran. Kelompok 1: Novita A . Laily 115030200111108 I ke Nurul Aini 115030200111113 Della Ayu Zonna 115030207111069. Sistem Informasi Pemasaran Modern. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Manajemen Pemasaran

Kelompok 1:

Novita A. Laily 115030200111108Ike Nurul Aini 115030200111113Della Ayu Zonna 115030207111069

Mengelola Informasi dan Mencari Peluang di Lingkungan Pemasaran

• Perusahaan yang memiliki keunggulan informasi akan menikmati keunggulan kompetitif

• Keunggulan kompetitif yang diperoleh :– Memilih pasar yang lebih baik– Mengembangkan penawaran yang lebih baik– Melaksanakan perencanaan pemasaran yang lebih

baik

Sistem Informasi Pemasaran Modern

a. Siklus Pesanan sampai Pembayran

b. Sistem Informasi Penjualan

c. Database, Gudang Data, dan Pengendalian

Data

Komponen Sistem Informasi Pemasaran

1. Catatan Internal Perusahaan

2. Sistem Intelejen Pemasaran

a. Melatih dan memotivasi tenaga penjualan untuk menemukan dan

melaporkan perkembangan baru.

b. Memotivasi distributor, pengecer, dan perantara lainnya untuk

menyampaikan intelejen yang penting.

c. Membentuk jaringan eksternal.

d. Membentuk panel penasihat pelanggan.

e. Memanfaatkan sumber daya data pemerintah.

f. Membeli informasi dari pemasok luar.

g. Menggunakan sistem umpan balik pelanggan online untuk

mengumpulkan intelejen kompetitif.

3. Riset Pemasaran

Menganalisis Lingkungan MakroPerusahaan yang berhasil adalah perusahaan yang mampu mengenali dan merenspon berbagai kebutuhan dan tren yang belum pernah terpenuhi secara menguntungkan.

Kebutuhan dan TrenPerusahaan selalu berusaha menciptakan solusi baru terhadap kebutuhan yang belum terpenuhi oleh pasar. Inovasi atau terobosan baru yang diperlukan kosumen akan memperkuat suatu perusahaan.

Mengidentifikasi Kekuatan UtamaDalam gambaran global yang berubah dengan cepat, perusahaan harus mengamati enam kekuatan utama yaitu demografi, ekonomi, sosial budaya, alam, teknologi dan politik hukum.

Lingkungan DemografisKekuatan demografis utama yang diamati pemasar adalah populasi karena masyarakat adalah pembentuk pasar.

• Pertumbuhan Populasi DuniaPopulasi yang sedang tumbuh tidak serta merta menggambarkan bertumbuhnya pasar, kecuali pasar ini mempunyai daya beli yang cukup besar.

• Bauran Usia PopulasiPemasar biasanya membagi bauran usia populasi menjadi enam kelompok usia yaitu anak-anak prasekolah, anak-anak usia sekolah, remaja, pemuda usia 20 sampai 40 tahun, dewasa paruh baya usia 40 sampai 65 tahun, dan dewasa lanjut usia di atas 65 tahun.

• Pasar Etnis dan Pasar lainnyaBanyak Negara terdiri dari beragam etnis dan ras. Tetapi pemasar harus berhati-hati untuk tidak melakukan generalisasi secara berlebihan. Dalam kelompok etnis ada konsumen yang cukup berbeda dari konsumen lainnya.

• Kelompok TerdidikPopulasi kelompok pendidikan dibagi menjadi lima kelompok yaitu kelompok tidak terdidik, tidak lulus SMA, lulusan perguruan tinggi, dan tingkat professional.

• Perubahan Geografi dalam PopulasiBanyaknya migrasi besar-besaran antar dan didalam Negara mengharuskan pemasar untuk lebih jeli dalam memasarkan produk yang dijualnya.

• Pola Rumah TanggaSemakin banyak orang yang bercerai atau berpisah atau orang yang memilih tidak menikah, menunda pernikahan atau menikah tanpa ingin mempunyai anak, masing-masing kelompok tersebut tentunya mempunyai kebutuhan dan kebiasaan pembelian yang berbeda. Pemasar harus semakin mempertimbangkan kebutuhan khusus rumah tangga non tradisional yang sekarang tumbuh semakin cepat dibandingkan rumah tangga tradisional.

Lingkungan ekonomi akan mempengaruhi daya beli. Yangmempengaruhi lingkungan ekonomi:

- Distribusi pendapatan- Tabungan, hutang dan kredit

Perkembangan pasa juga mempengaruhi daya beli dalam lingkunganekonomi. Menurut Warren J. Keegan terdapat pembagian negaraberdasarkan tingkat pendapatan :• Negara berpenghasilan rendah (Negara pra-industri) • Negara berpenghasilan menengah-bawah (Negara berkembang)• Negara berpenghasilan menengah atas/Negara industry baru• Negara berpenghasilan tinggi• Kasus keranjang (basket case)

1. Lingkungan ekonomi

Lingkungan Makro Utama Lainnya

2. Lingkungan Sosial Budaya

Masyarakat membentuk sendiri tentang kepercayaan, nilai dan norma yang menggambarkan sebagian besar selera dan preferensi konsumen. Masyarakat menyerap, secara hampir tidak sadar pandangan dunia yang mendefinisikan hubungan mereka bagi diri sendiri, orang lain, organisasi, masyarakat, alam sekitar dan alam semesta. Menurut Dr. H. Th. Fischer membagi sejumlah faktor yang mempengaruhi kebudayaan :

• Faktor Kitaran Geografis • Faktor Induk Bangsa• Faktor Saling Kontak Antarbangsa

3. Lingkungan AlamKerusakan lingkungan alam menjadi masalah global yang utama. Peraturan baru, sangat berpengaruh terhadap beberapa perusahaan industri. Peluang besar menanti perusahaan dan pemasar yang dapat menciptakan solusi yang dapat menggabungkan kemakmuran dan perlindungan lingkungan. Lingkungan alam menunjukan beberapa kecenderungan utama :

• Kelangkaan bahan-bahan mentah tertentu• Meningkatnya polusi

4. Lingkungan Teknologi

Pemasar harus memperhatikan trend-trend berikut dalam teknologi :– Langkah perubahan teknologi yang semakin cepat– Kesempatan inovasi yang tidak terbatas– Anggaran riset dan pengembangan yang bervariasi– Regulasi yang meningkat atas perubahan

teknologi.

5. Lingkungan Politik dan HukumSuatu pembatasan atas kecenderungan politik utama dan implikasinya terhadap manajemen pemasaran adalah sebagai berikut :

• Jumlah yang substansial dari hukum yang mengatur bisnis

• Pertumbuhan kelompok - kelompok kepentingan umum.

6. Kurs Mata Uang Asing dan Keputusan Keuangan

Terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi tingkat akhir dari penawaran dan permintaan mata uang, yaitu:

• Tingkat suku bunga terhadap rata – rata suku bunga di dunia.

• Faktor politik. • Kebijakan dan prestasi ekonomi.

top related