hubungan antara filsafat dan etika

Post on 12-Aug-2015

61 Views

Category:

Documents

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

cgjncljg

TRANSCRIPT

HUBUNGAN FILSAFAT DENGAN ETIKA

PENDAHULUANApa itu filsafat?Kata "filsafat" berasal dari bahasa Yunani

(philsophia) yang berarti "cinta akan kebijaksanaan". Filsafat adalah pelajaran mengenai ide serta keyakinan tentang makna kehidupan atau masalah umum seperti eksistensi, pengetahuan, nilai, alasan, pikiran dan bahasa yang juga merupakan seperangkat keyakinan yang menjelaskan makna hidup atau memberikan aturan tentang bagaimana untuk berperilaku.

PENDAHULUANApa itu etika?Etika adalah pelajaran mengenai apa

yang benar dan salah dalam berprilaku. Kepercayaan manusia tentang apa yang secara moral benar atau dapat diterima. Etika juga dikenal sebagai filsafat moral.

Cabang FilsafatMetafisika: pelajaran mengenai kenyataan

alam yang termasuk hubungan antara pikiran dan tubuh

Epistemologi : terfokus pada alam dan pengetahuan

Moral : filsafat moralLogika : pelajaran mengenai argumen yang

valid

ETIKA“FILSAFAT MORAL” Virtue : Concerned with the

character of the person involved and their actions. Example : A prudent doctor.

Deontological : From Greek word meaning “ duty”. Concerned with an action in itself or its consequences is right or wrong. An action is right if it is accordance with an established moral rule.

Etika“Filsafat Moral” Teleological : Concerned

with the consequences of an action in short or long term for the patient, doctor, family and society.

ETIKA

“ FILSAFAT MORAL “

AUTONOMY

BENEFICENCE

Non Maleficence

JUSTICE

Autonomy : menghargai setiap keputusan pasien, Informed-Consent.

Beneficence : selalu berbuat baik dan menguntungkan bagi pasien

Non Maleficence : tidak merugikan pasienJustice : adil dalam setiap tindakan

KesimpulanSecara singkat, jelaslah bahwa filsafat berhubungan dengan etika. Filsafat yang berarti pengetahuan dan penyelidikan tentang segala yang ada akan selalu meng ’up-to-date’ etika seiring dengan kemajuan dan perkembangan zaman. Sederhananya, etika adalah sebuah aliran filsafat yang berusaha memecahkan persoalan tentang perbuatan yang baik dan yang buruk.

REFERENCE

Davidson’s Principles & Practice of Medicine, Churchill Livingstone Elsevier,Twenty-one edition, 2010.

New KBSM English-Malay Dictionary,Penerbit Fajar Bakti,First edition,2002.

en.wikipedia.org/wiki/philosophyen.wikipedia.org/wiki/ethics

THANK YOU

top related