abses submandibula

10
Abses Submandibula Oleh: Faradilla Wirda Kusuma 09101023 Referat

Upload: fitria-wahyuningsih

Post on 16-Feb-2016

14 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

case

TRANSCRIPT

Page 1: Abses Submandibula

Abses SubmandibulaOleh: Faradilla Wirda Kusuma

09101023

Referat

Page 2: Abses Submandibula

DefinisiAbses submandibula adalah suatu

peradangan yang disertai pembentukan pus pada daerah submandibula.

Page 3: Abses Submandibula
Page 4: Abses Submandibula

EpidemiologiRS dr. M. Djamil Padang selama periode

Oktober 2009 sampai September 2010 didapatkan abses leher dalam sebanyak 33 orang.

Abses submandibula (26%) merupakan kasus kedua terbanyak setelah abses peritonsil (32%), diikuti abses parafaring (18%), abses retrofaring (12%), abses mastikator (9%), dan abses pretrakeal (3%).

Page 5: Abses Submandibula

EtiologiKuman aerob: Stafilokokus, Streptococcus sp,

Haemofilus influenza, Streptococcus Pneumonia, Moraxtella catarrhalis, Klebsiell sp, Neisseria sp.

Kuman anaerob: Bacteroides, Prevotella, Fusobacterium.6

Page 6: Abses Submandibula

DiagnosisAnamnesa dan gejala klinis Pemeriksaan Fisik

demam, trismus akibat

keterlibatan musculus pterygoid,

Disfagia, Sesak nafas

pembengkakan di daerah submandibula yang fluktuatif

nyeri tekaninsisi didapatkan material

yang bernanah atau purulent

Lidah terangkat ke atas dan terdorong ke belakang

Angulus mandibula dapat diraba

Page 7: Abses Submandibula

Pemeriksaan penunjang Penatalaksanaan

Laboratorium:Darah rutin:

LeukositosisAspirasi material yang

bernanah (purulent)Radiologi:

Rontgen jaringan lunak kepala AP

Rontgen panoramikRontgen thoraksTomografi komputer

(CT-scan)

Antibiotik (parenteral)kombinasi ceftriaxone

dengan metronidazole selama 10 hari

evakuasi abses (bila abses sudah terbentuk)

Trakeostomi (bila ada sumbatan jalan nafas yang masive)

Page 8: Abses Submandibula

KomplikasiInfeksi dari submandibula paling sering

meluas ke ruang parafaring karena pembatas antara ruangan ini cukup tipis.3

Bila pembuluh karotis mengalami nekrosis, dapat terjadi ruptur,

tromboflebitis septikemia

Page 9: Abses Submandibula

Prognosisprognosis abses submandibula baik apabila

dapat didiagnosis secara dini dengan penanganan yang tepat dan komplikasi tidak terjadi.

Pada fase awal dimana abses masih kecil maka tindakan insisi dan pemberian antibiotika yang tepat dan adekuat menghasilkan penyembuhan yang sempurna.

Page 10: Abses Submandibula

Terima kasih