document8

1
Pengujian kesehatan benih dengan gejala bibit / kecambah mempunyai beberapa kelebihan dibandingkan metode yang lain, antara lain : 1. Pengujian dengan cara ini dapat mengamati penularan (transmisi) patogen dari benih ke tanaman dari satu fase ke fase pertumbuhan tanaman. 2. Beberapa patogen tidak mudah dideteksi dengan metode lain karena serangan patogen tersebut yang bersifat laten. Sehingga diperlukan fase tertentu pertumbuhan tanaman agar gejala dan perkembangan patogen dapat dideteksi. 3. Metode ini sangat bermanfaat untuk pengujian contoh benih yang jumlahnya terbatas seperti benih hasil pemuliaan pada tahap tertentu dan juga bermanfaat untuk tujuan karantina. 4. Pengujian gejala bibit / kecambah dapat digunakan untuk evaluasi efektivitas perlakuan benih, baik dengan kimia maupun secara fisik.

Upload: nanang-tri-haryadi

Post on 30-Dec-2015

8 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

hjkgk

TRANSCRIPT

Page 1: Document8

Pengujian kesehatan benih dengan gejala bibit / kecambah mempunyai beberapa

kelebihan dibandingkan metode yang lain, antara lain :

1. Pengujian dengan cara ini dapat mengamati penularan (transmisi) patogen

dari benih ke tanaman dari satu fase ke fase pertumbuhan tanaman.

2. Beberapa patogen tidak mudah dideteksi dengan metode lain karena

serangan patogen tersebut yang bersifat laten. Sehingga diperlukan fase

tertentu pertumbuhan tanaman agar gejala dan perkembangan patogen

dapat dideteksi.

3. Metode ini sangat bermanfaat untuk pengujian contoh benih yang

jumlahnya terbatas seperti benih hasil pemuliaan pada tahap tertentu dan

juga bermanfaat untuk tujuan karantina.

4. Pengujian gejala bibit / kecambah dapat digunakan untuk evaluasi

efektivitas perlakuan benih, baik dengan kimia maupun secara fisik.