4 keterampilan membangun hubungan antar pribadi

13
1 KETERAMPILAN MEMBANGUN HUBUNGAN ANTAR PRIBADI Ken Williams

Upload: audhie-senas

Post on 04-Jul-2015

124 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

1

KETERAMPILAN MEMBANGUN HUBUNGAN

ANTAR PRIBADI

Ken Williams

Page 2: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

2

Hal Dasar

menjadi Pemimpin efektif

Perlu mengembangkan :

• Standar Pemimpin yang efektif

• Metode-metode untuk hubungan antar

Pribadi

Page 3: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

3

Standar pemimpin yang efektif

Perlu dikembangkan

karena Tuhan telah menanamkan dalam tiap-

tiap orang Kristen

– POTENSI

untuk bertumbuh secara Kualitas.

Page 4: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

4

Tuhan menaruh potensi untuk

dikembangkan

Efesus 4:13

sampai kita semua telah mencapai kesatuan iman dan pengetahuan yang benar tentang Anak Allah, kedewasaan penuh, dan tingkat pertumbuhan yang sesuai dengan kepenuhan Kristus,

Page 5: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

5

Standar Penting bagi

Pemimpin untuk menjalin

hubungan antar pribadi

1. Kasih . Agape –

2. Hikmat dari atas.

3. Bergantung mutlak pada Allah.

4. Roh Lemah lembut.

5. Tidak menghakimi.

6. Sadar dan jujur atas kelemahan kita.

Page 6: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

6

Sifat Kasih

1Kor 13:4-7

a. Sabar

b. Murah Hati

c. Bersukacita karena keadilan

d. Percaya segala sesuatu

e. Mengharapkan segala sesuatu

f. Sabar menanggung segala sesuatu

Page 7: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

7

7 Sifat Hikmat

Yak 3:17

a. Murnib. Pendamaic. Peramahd. Penurute. Penuh belas kasihanf. Tidak memihakg. Tidak munafik

Page 8: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

8

Bergantung Mutlak pada Allah

Kita akan dipakai Tuhan untuk mengubah orang lain.

Tuhan yang sanggup , kita hanya alat

Yoh 15:4-5 – tinggal di dalam DIA , ..di luar DIA kita tak dapat berbuat apa-apa

2Kor 3:5 -- kesanggupan kami adalah pekerjaan Allah.

Page 9: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

9

Roh Lemah Lembut

Gal 6:1 – “.. kamu yang rohani, harus memimpin orang itu ke jalan yang benar dalam roh lemah lembut..”

Ibr 5:2 – “.. Ia(Imam Agung) dapat berlaku lemah lembut terhadap orang-orang.. “(BIS)

Page 10: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

10

Roh Lemah Lembut

Fil 2:3 Janganlah melakukan sesuatu karena didorong kepentingan diri sendiri, atau untuk menyombongkan diri. Sebaliknya hendaklah kalian masing-masing dengan rendah hati menganggap orang lain lebih baik dari diri sendiri.

:4 Perhatikanlah kepentingan orang lain; jangan hanya kepentingan diri sendiri.

Page 11: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

11

Roh Lemah Lembut

2Ti 2:24 Orang yang bekerja buat Tuhan tidak patut bertengkar; ia harus ramah terhadap semua orang, dan dapat mengajar orang dengan baik dan sabar.

:25 Ia harus dengan lemah lembutmengajari orang-orang yang suka melawan; mudah-mudahan Allah memberi kesempatan kepada orang-orang itu untuk bertobat dari dosa-dosa mereka dan mengenal ajaran yang benar.

Page 12: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

12

Tidak Menghakimi

Rom 14:1-4

15:1,7

Sikap menghakimi menghalangi kemampuan kita melihat secara obyektif dari sudut pandang orang lain.

Kita harus Menerima, tidak harus menyetujui ; lihat teladan Yesus ( Yoh 8:1-11 )

Page 13: 4   keterampilan membangun hubungan antar pribadi

13

Sadar dan Jujur atas kelemahan kita

Kita harus menjaga diri, supaya kita tidak kena pencobaan ( Gal 6:1 )

Tidak merasa lebih unggul secara rohani ( Ibr 5:1-2 )

Jujur, terbuka dan transparan mgn pergumulan dan kelemahan kita ( 2Kor 1:8-9; 2:12-13; 11:29-30; 12:7-10 )