19 pid sus 2011 pt mdn 24102011 ubah korupsi filepekerjaan / proyek dari pemko binjai,atas tawaran...

25
P U T U S A N Nomor :19/PID.SUS/2011/PT-Mdn. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA ---- PENGADILAN TINGGI MEDAN, mengadili perkara Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) dalam peradilan tingkat banding, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa : ------------------------------------------------------------------------- N a m a : HARIS SYAHPUTRA NASUTION Tempat lahir : Binjai Umur/tgl.lahir : 40 Tahun / 17 April 1970 Jenis kelamin : Laki-laki Kebangsaan : Indonesia Alamat : Jalan Gugus Depan-I No. 15 Kel.Berngam Kota Binjai A g a m a : Islam Pekerjaan : Wiraswasta Pendidikan : SMA ---- Terdakwa ditahan dalam Rumah Tahanan Negara berdasarkan Surat Perintah /Penetapan Penahanan oleh : ---------------------------------------------------------------------- 1. Penyidik Kejaksaan sejak tanggal 16 Maret 2011 s/d 4 April 2011; 2. Perpanjangan Penahanan oleh Penuntut umum, sejak tanggal 05 April 2011 s/d 14 Mei 2011; 3. Penuntut umum sejak tanggal 03 Mei 2011 s/d 22 Mei 2011 ; 4. Perpanjangan Penahanan di Rutan oleh Ketua Pengadilan Negeri Binjai sejak tanggal 23 Mei 2011 s/d 21 Juni 2011; 5. Penahanan oleh Hakim Tipikor pada Pengadilan Negeri Medan tanggal 10 sejak tanggal 10 Juni 2011 S/d 9 Juli 2011; 6. Perpanjangan Penahanan oleh Wakil Ketua Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri Medan sejak tanggal 10 Juli 2011 s/d 07 September 2011; 7. Perpanjangan Penahanan (I) oleh Ketua Pengadilan Tinggi Tipikor, sejak tanggal 08 September 2011 S/d 07 Oktober 2011; 8. Perpanjangan Penahanan (II) oleh Ketua Pengadilan Tinggi Tipikor Sejak tanggal 08 Oktober 2011 s/d 6 Nopember 2011; 9. Penahanan Ketua Pengadilan Tinggi Medan sejak tanggal 04 oktober 2011 s/d 02 Nopember 2011 ; 10. Perpanjangan....... saksi………….............

Upload: vuongdien

Post on 14-Aug-2019

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

P U T U S A N Nomor :19/PID.SUS/2011/PT-Mdn.

DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

---- PENGADILAN TINGGI MEDAN, mengadili perkara Tindak Pidana Korupsi

(Tipikor) dalam peradilan tingkat banding, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut

dalam perkara Terdakwa : -------------------------------------------------------------------------

N a m a : HARIS SYAHPUTRA NASUTION

Tempat lahir : Binjai

Umur/tgl.lahir : 40 Tahun / 17 April 1970

Jenis kelamin : Laki-laki

Kebangsaan : Indonesia

Alamat : Jalan Gugus Depan-I No. 15 Kel.Berngam Kota Binjai

A g a m a : Islam

Pekerjaan : Wiraswasta

Pendidikan : SMA

---- Terdakwa ditahan dalam Rumah Tahanan Negara berdasarkan Surat Perintah

/Penetapan Penahanan oleh : --�--------------------------------------------------------------------

1. Penyidik Kejaksaan sejak tanggal 16 Maret 2011 s/d 4 April 2011;

2. Perpanjangan Penahanan oleh Penuntut umum, sejak tanggal 05 April 2011 s/d 14

Mei 2011;

3. Penuntut umum sejak tanggal 03 Mei 2011 s/d 22 Mei 2011 ;

4. Perpanjangan Penahanan di Rutan oleh Ketua Pengadilan Negeri Binjai sejak

tanggal 23 Mei 2011 s/d 21 Juni 2011;

5. Penahanan oleh Hakim Tipikor pada Pengadilan Negeri Medan tanggal 10 sejak

tanggal 10 Juni 2011 S/d 9 Juli 2011;

6. Perpanjangan Penahanan oleh Wakil Ketua Pengadilan Tipikor pada Pengadilan

Negeri Medan sejak tanggal 10 Juli 2011 s/d 07 September 2011;

7. Perpanjangan Penahanan (I) oleh Ketua Pengadilan Tinggi Tipikor, sejak tanggal 08

September 2011 S/d 07 Oktober 2011;

8. Perpanjangan Penahanan (II) oleh Ketua Pengadilan Tinggi Tipikor Sejak tanggal 08

Oktober 2011 s/d 6 Nopember 2011;

9. Penahanan Ketua Pengadilan Tinggi Medan sejak tanggal 04 oktober 2011 s/d 02

Nopember 2011 ;

10. Perpanjangan.......

saksi………….............

Page 2: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

��

10. Perpanjangan Ketua Pengadilan Tinggi Medan sejak tanggal 03 Nopember 2011 s/d

01 Januari 2012 ;

PENGADILAN TINGGI TERSEBUT

---- Setelah membaca dan memperhatikan surat-surat yang berhubungan dengan

perkara ini : ------------------------------------------------------------------------------------------

1. Surat dakwaan Jaksa Penuntut Umum No. REGISTER PERKARA : PDS-02/

BNJEI /Ft.1/05/ 2011 tanggal 07 Juni 2011 : -----------------------------------------------

Dakwaan :

Primair

----- Bahwa Terdakwa Haris Syahputra Nasution selaku direktur CV.Lancang Kuning

pada bulan Februari 2009 atau setidak-tidaknya pada waktu lain dalam tahun

2009,bertempat di Kantor Dinas Tata Ruang dan Pemukiman ( TARUKIM ) Kota

Binjai ataupun setidak-tidaknya disuatu tempat lain yang masih termasuk dalam wilayah

Hukum Pengadilan Tindak Pidana Korupsi wilayah Sumatera Utara di Medan,baik

bertindak untuk diri sendiri,maupun secara bersama-sama dengan H.SENTOT

PRAWIRA DIRJA yang perkaranya disidangkan dengan berkas terpisah,sebagai orang

yang melakukan perbuatan dengan melawan hukum memperkaya diri sendiri atau orang

lain atau suatu korporasi yang dapat merugikan Keuangan Negara atau Perekonomian

Negara, perbuatan tersebut dilakukan terdakwa dengan cara dan keadaan sebagai

berikut : -----------------------------------------------------------------------------------------------

- Pada tahun 2000 saksi Terdakwa mendirikan Perusahaan CV.Lancang Kuning dan

mengangkat dirinya sebagai Direktur pada Perusahaan tersebut,kemudian sekitar tahun

2001 oleh Terdakwa menyerahkan Dokumen Perusahaan CV.Lancang Kuning kepada

H.SENTOT PRAWIRA DIRJA dengan tujuan agar CV.Lancang Kuning dijalankan

oleh saksi dan apabila ada proyek di Pemerintahan Kota Binjai agar Perusahaan

CV.Lancang Kuning diikutkan dalam proses tender / pelelangan sehingga mendapatkan

pekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa

menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat yang diperlukan dengan

memalsukan tanda tangan Terdakwa selaku Direktur Perusahaan CV.Lancang Kuning

dengan persetujuan Terdakwa agar perusahaan tersebut dapat mengikuti proses tender

pangadaan barang/jasa,dan sejak Perusahaan CV.Lancang Kuning diserahkan Terdakwa

kepada saksi H.SENTOT PRAWIRA DIRJA,oleh saksi telah beberapa kali

mengikutkan CV.Lancang Kuning didalam proses pelelangan/tender proyek di Pemko

Binjai dan oleh saksi Terdakwa tidak pernah mengajukan keberatan atas diikutkannya

Perusahaan ................

saksi………….............

Page 3: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

��

Perusahaan CV.Lancang Kuning didalam proses tender dan memalsukan tanda tangan

Terdakwa.

- Bahwa pada tahun anggaran 2009 Dinas Tata Ruang dan Pemukiman ( TARUKIM )

Kota Binjai melalui kantor Dinas PU Kota Binjai melakukan pelelangan pengadaan

barang / jasa proyek Fasilitasi pembangunan Prasarana Dan Sarana Dasar pemukiman

Berbasis Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Utara dan Binjai Selatan dengan nilai

pagu anggaran yang ditampung didalam APBD Kota Binjai tahun 2009 sebesar

Rp.900.000.000,-(Sembilan ratus juta rupiah) untuk proyek Fasilitasi pembangunan

Prasarana dan Sarana Dasar Pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai

Utara dan sebesar Rp.900.000.000,- (Sembilan ratus juta rupiah) untuk proyek Fasilitasi

Pembangunan Prasarana dan Sarana Dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk

kecamatan Binjai Selatan, dan pada tanggal 12 Januari 2009 Pejabat Pengguna

Anggaran pada Kantor Dinas tata Ruang dan pemukiman Kota Binjai mengangkat

Ir.Zainal Arifin selaku Pejabat Pembuat Komitmen ( PPK ) dan mengangkat Panitia

Pengadaan / pelelangan pada proyek tersebut,kemudian pada tanggal 16 Februari 2009

oleh Panitia Pengadaan / Pelelangan proyek Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan

Sarana dasar pemukiman berbasis masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan

mengumumkan proyek tersebut melalui media cetak dan papan pengumuman resmi,

sehingga oleh saksi H.Sentot Prawira Dirja yang telah bekerjasama dengan terdakwa

untuk menjalankan CV.Lancang Kuning memasukkan pendaftaran terhadap perusahaan

tersebut maka oleh saksi H.Sentot Prawira Dirja menemui saksi Ir.Zainal Arifin untuk

membuatkan anggaran Biaya terhadap proyek Fasiitasi Fasilitasi Pembangunan

Prasarana dan Sarana dasar pemukiman berbasis masyarakat untuk Kecamatan Binjai

Selatan, atas permintaantersebut oleh saksi Ir.Zainal Arifin menyetujui serta

membuatkan anggaran biaya terhadap proyek tersebut sebesar Rp.851.300.000,-

(delapan ratus lima puluh satu juta tiga ratus ribu rupiah ).

- Bahwa setelah Anggaran Biaya untuk kedua proyek tersebut dibuat saksi Ir.Zainal

Arifin,maka oleh saksi H.SENTOT PRAWIRA DIRJA memasukkan harga penawaran

terhadap kedua proyek tersebut sesuai dengan Anggaran Biaya yang telah dibuat oleh

saksi Ir.Zainal Arifin dan berdasarkan Surat Keputusan Ir.Zainal Arifin selaku Pejabat

Pembuat Komitmen ( PPK ) Nomor : 050-62/SK/PPK/APBD/TARUKIM/2009,tanggal

24 Maret 2009 telah menetapkan CV.Prawira Jaya sebagai penyedia barang/jasa pada

proyek Fasilitasi pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara serta Surat Keputusan PPK Nomor : 050-

61/SK/PPK/APBD......

..........

Page 4: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

��

61/SK/PPK/APBD/TARUKIM/2009, tanggal 24 Maret 2009 menetapkan CV.Lancang

Kuning sebagai penyedia barang / jasa pada proyek fasilitasi pembangungan Prasarana

dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan,

kemudian pada tanggal 25 Maret 2009 oleh saksi Ir.Zainal Arifin selaku PPK membuat

surat perjanjian pekerjaan dengan terdakwa selaku Direktur CV.Prawira Jaya untuk

proyek fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana Dasar Pemukiman Berbasis

masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara dan Haris Syahputra Nasution selaku

Direktur CV.Lancang Kuning untuk proyek fasilitasi Pembangunan Prasarana dan

Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Selatan, dan

ketika Surat Perjanjian Nomor : 602.1-31/SP/PPK/APBD/TARUKIM 2009 untuk

proyek fasilitasi pembangunan Prasarana dan Sarana Dasar Pemukiman Berbasis

masyarakat untuk kecamatan Binjai Selatan akan ditanda tangani masing-masing

direkturnya,oleh saksi I.Zainal Arifin memanggil terdakwa dan menyerahkan kedua

surat perjanjian tersebut,dan oleh terdakwa menanda tangani surat perjanjian untuk

CV.Prawira Jaya,sedangkan surat perjanjian untuk CV.Lancang Kuning dengan

direkturnya Haris Syahputra Nasution ditanda tangani terdakwa dengan memalsukan

tanda tangan Haris Syahputra Nasution,dan setelah itu menyerahkan kembali kedua

surat Perjanjian tersebut kepada Ir.Zainal Arifin.

- Bahwa setelah surat perjanjian ditanda tangani maka pada tanggal 25 Maret 2009 itu

juga oleh saksi Ir.Zainal Arifin menerbitkan Surat Perintah Mulai Kerja ( SPMK )

terhadap kedua proyek tersebut sehingga atas dasar SPMK tersebut maka pada tanggal

30 Maret 2009 oleh saksi H.Sentot Prawira Dirja mengajukan permohonan permintaan

pembayaran uang muka sebesar 30% dari nilai proyek dan pada tanggal 3 April 2009

oleh saksi Irwan Efendi selaku kuasa bendaharawan Umum Pemko Binjai

membayarkan uang muka untuk proyek Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana

dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara sebesar

Rp.255.390.000,- kepada CV.Lancang Kuning dan terhadap uang muka tersebut diambil

oleh saksi H.Sentot Prawira Dirja.

�� Bahwa setelah saksi H.Sentot Prawira Dirja menerima uang muka dari proyek

Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk kecamatan Binjai Utara dan Binjai Selatan,oleh terdakwa maupun saksi H.Sentot

Prawira Dirja tidak mengerjakan kedua proyek tersebut serta tidak pernah melakukan

pemeriksaan serta pengukuran ulang dilokasi proyek tersebut, seta tidak ada menanda

tangani Berita Acara keadaan lapangan/ serah terima lapangan sebagaimana dimaksud

dalam Pasal 32...........

saksi………….............

Page 5: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

��

dalam pasal 32 ayat (1) dari Kepres Nomor : 80 Tahun 2003 yang telah dirubah

beberapa kali dan yang terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor : 7 tahun 2008,malah

sekitar bulan mei 2009 ketika proyek Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana

dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara dan Binjai

Selatan sedang dikerjakan oleh saksi Zainal Harun selaku tukang yang mendapat

perintah dari Jumali (belum ditemukan keberadaannya) untuk mengerjakan proyek

Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk kecamatan Binjai Utara dan Binjai Selatan,oleh terdakwa menemui saksi Ir.Zainal

Arifin selaku PPK proyek tersebut dan menanyakan kepadanya apakah sudah dapat

dilakukan pembayaran termin terhadap kedua proyek tersebut.Setelah terdakwa

mempertanyakan hal tersebut kepada saksi Ir.Zainal Arifin,maka oleh saksi Ir.Zainal

Arifin mempersiapkan segala administrasi untuk pengajuan termin terhadap kedua

proyek tersebut termasuk pembuatan surat permohonan pembayaran termin yang

seharusnya dibuat oleh CV.Prawira Jaya dan CV.Lancang Kuning,setelah seluruh

administrasi selesai diproses oleh Bagian Keuangan pemko Binjai maka pada tanggal 29

Mei 2009 oleh saksi Irwan Efendi selaku Kuasa Bendaharawan Umum Daerah Pemko

Binjai melakukan pembayaran termin I sampai termin ke III (70%) untuk proyek

Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk kecamatan Binjai Utara sebesar Rp.374.660.000,- dan Binjai Selatan

Rp.374.572.000,- kepada terdakwa,demikian pula pada tanggal 15 Juni 2009 terdakwa

kembali menemui saksi Ir.Zainal Arifin untuk menanyakan apakah sudah bisa

dilakukan pembayaran termin ke-IV (95%) terhadap proyek Fasilitasi Pembangunan

Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai

Utara sebesar Rp.178.815.000,- serta pada tanggal 30 Juni 2009 dilakukan pembayaran

termin ke-IV terhadap proyek Fasilitai Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar

pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Selatan sebesar

Rp.178.773.000,- dan yang terakhir pada tanggal 17 Juli 2009 terdakwa mengajukan

permintann pembayaran termin ke-V (100%) kepada saksi Ir.Zainal Arifin untuk proyek

Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk kecamatan Binjai Utara dan Binjai Selatan dan oleh saksi Ir.Zainal Arifin

memproses permintaan pembayaran tersebut sehingga pada tanggal 4 September 2009

oleh saksi Irwan Efendi selaku Kuasa Bendaharawan Umum Daerah Kota Binjai

melakukan pembayaran termin ke-VI (100%) kepada terdakwa untuk proyek Fasilitasi

Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk

kecamatan Binjai Utara sebesar Rp.42.575.000,- dan untuk Binjai Selatan

Rp. 42.565.000,- ........

saksi………….............

Page 6: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

��

Rp.42.565.000,- tanpa terlebih dahulu dilakukan pemeriksaan fisik terhadap seluruh

pekerjaan setelah pekerjaan dinyatakan selesai dikerjakan 100%, hal ini sudah

bertentangan dengan ketentuan yang diatur dalam Lampiran I Keputusan Presiden RI

Nomor 80 tahun 2003 Bab-II Bagian D huruf (h) yang menyebutkan : butir 1 “Pada saat

penyerahan barang harus dilakukan penelitian atas spesifikasi Teknis, mutu,

kelengkapan, dan kondisi nyata dicocokkan dengan yang tertuang dalam surat pesanan

dan atau dokumen yang menyertai penyerahan barang” sehingga seluruh dana proyek

Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk

kecamatan Binjai Utara sebesar Rp.851.500.000,- dan Binjai Selatan sebesar

Rp.851.300.000,- telah diterima terdakwa meskipun pekerjaan tersebut dikerjakan tidak

sesuai dengan kontrak/bestek sebagaimana yang tertuang didalam hasil pemeriksaan

yang dilakukan oleh Badan Pemeriksa Keuangan Propinsi Sumatera Utara Nomor :

LHAI-4136/PW02/5/2010,tanggal : 26 Agustus 2010 yang mengakibatkan kerugian

keuangan Negara dalam hal ini Pemko Binjai sebesar Rp.235.461.754,64,- dengan

perincian untuk proyek Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman

Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara sebesar Rp.174.198.304,66 dan

untuk kecamtan Binjai Selatan sebesar Rp.61.263.449,98,- ;

----- PERBUATAN TERDAKWA TERSEBUT SEBAGAIMANA DIATUR DAN

DIANCAM PIDANA DALAM PASAL 2 AYAT (1) jo PASAL 18 AYAT

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 31 TAHUN 1999

SEBAGAIMANA TELAH DIRUBAH DAN DITAMBAH DENGAN UNDANG-

UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 20 TAHUN 2001 TENTANG

PEMBERANTASAN TINDAK PIDANA KORUPSI, Jo.Pasal 55 ayat (1) ke 1 dari

KUHPidana ; ----------------------------------------------------------------------------------------

SUBSIDIAIR :

----- Bahwa Terdakwa Haris Syahputra Nasution selaku direktur CV.Lancang Kuning

pada bulan Februari 2009 atau setidak-tidaknya pada waktu lain dalam tahun

2009,bertempat di Kantor Dinas Tata Ruang dan Pemukiman ( TARUKIM ) Kota

Binjai ataupun setidak-tidaknya disuatu tempat lain yang masih termasuk dalam wilayah

Hukum Pengadilan Tindak Pidana Korupsi wilayah Sumatera Utara di Medan,baik

bertindak untuk diri sendiri,maupun secara bersama-sama dengan H.SENTOT

PRAWIRA DIRJA yang perkaranya disidangkan dengan berkas terpisah,sebagai orang

yang melakukan perbuatan dengan melawan hukum memperkaya diri sendiri atau orang

lain atau suatu korporasi yang dapat merugikan Keuangan Negara atau Perekonomian

Negara, .......................

saksi………….............

Page 7: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

��

Negara, perbuatan tersebut dilakukan terdakwa dengan cara dan keadaan sebagai

berikut: ------------------------------------------------------------------------------------------------

- Pada tahun 2000 saksi Terdakwa mendirikan Perusahaan CV.Lancang Kuning dan

mengangkat dirinya sebagai Direktur pada Perusahaan tersebut,kemudian sekitar tahun

2001 oleh Terdakwa menyerahkan Dokumen Perusahaan CV.Lancang Kuning kepada

H.SENTOT PRAWIRA DIRJA dengan tujuan agar CV.Lancang Kuning dijalankan

oleh saksi dan apabila ada proyek di Pemerintahan Kota Binjai agar Perusahaan

CV.Lancang Kuning diikutkan dalam proses tender / pelelangan sehingga mendapatkan

pekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa

menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat yang diperlukan dengan

memalsukan tanda tangan Terdakwa selaku Direktur Perusahaan CV.Lancang Kuning

dengan persetujuan Terdakwa agar perusahaan tersebut dapat mengikuti proses tender

pangadaan barang/jasa,dan sejak Perusahaan CV.Lancang Kuning diserahkan Terdakwa

kepada saksi H.SENTOT PRAWIRA DIRJA,oleh saksi telah beberapa kali

mengikutkan CV.Lancang Kuning didalam proses pelelangan/tender proyek di Pemko

Binjai dan oleh saksi Terdakwa tidak pernah mengajukan keberatan atas diikutkannya

Perusahaan CV.Lancang Kuning didalam proses tender dan memalsukan tanda tangan

Terdakwa.

- Bahwa pada tahun anggaran 2009 Dinas Tata Ruang dan Pemukiman ( TARUKIM )

Kota Binjai melalui kantor Dinas PU Kota Binjai melakukan pelelangan pengadaan

barang / jasa proyek Fasilitasi pembangunan Prasarana Dan Sarana Dasar pemukiman

Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara dan Binjai Selatan dengan nilai

pagu anggaran yang ditampung didalam APBD Kota Binjai tahun 2009 sebesar

Rp.900.000.000,-(Sembilan ratus juta rupiah) untuk proyek Fasilitasi pembangunan

Prasarana dan Sarana Dasar Pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai

Utara dan sebesar Rp.900.000.000,- (Sembilan ratus juta rupiah) untuk proyek Fasilitasi

Pembangunan Prasarana dan Sarana Dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk

kecamatan Binjai Selatan, dan pada tanggal 12 Januari 2009 Pejabat Pengguna

Anggaran pada Kantor Dinas tata Ruang dan pemukiman Kota Binjai mengangkat

Ir.Zainal Arifin selaku Pejabat Pembuat Komitmen ( PPK ) dan mengangkat Panitia

Pengadaan / pelelangan pada proyek tersebut,kemudian pada tanggal 16 Februari 2009

oleh Panitia Pengadaan / Pelelangan proyek Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan

Sarana dasar pemukiman berbasis masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan

mengumumkan proyek tersebut melalui media cetak dan papan pengumuman resmi,

sehingga oleh saksi ....

saksi………….............

Page 8: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

sehingga oleh saksi H.Sentot Prawira Dirja yang telah bekerjasama dengan terdakwa

untuk menjalankan CV.Lancang Kuning memasukkan pendaftaran terhadap perusahaan

tersebut maka oleh saksi H.Sentot Prawira Dirja menemui saksi Ir.Zainal Arifin untuk

membuatkan anggaran Biaya terhadap proyek Fasiitasi Fasilitasi Pembangunan

Prasarana dan Sarana dasar pemukiman berbasis masyarakat untuk Kecamatan Binjai

Selatan, atas permintaantersebut oleh saksi Ir.Zainal Arifin menyetujui serta

membuatkan anggaran biaya terhadap proyek tersebut sebesar Rp.851.300.000,-

(delapan ratus lima puluh satu juta tiga ratus ribu rupiah ).

- Bahwa setelah Anggaran Biaya untuk kedua proyek tersebut dibuat saksi Ir.Zainal

Arifin,maka oleh saksi H.SENTOT PRAWIRA DIRJA memasukkan harga penawaran

terhadap kedua proyek tersebut sesuai dengan Anggaran Biaya yang telah dibuat oleh

saksi Ir.Zainal Arifin dan berdasarkan Surat Keputusan Ir.Zainal Arifin selaku Pejabat

Pembuat Komitmen ( PPK ) Nomor : 050-62/SK/PPK/APBD/TARUKIM/2009,tanggal

24 Maret 2009 telah menetapkan CV.Prawira Jaya sebagai penyedia barang/jasa pada

proyek Fasilitasi pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara serta Surat Keputusan PPK Nomor : 050-

61/SK/PPK/APBD/TARUKIM/2009, tanggal 24 Maret 2009 menetapkan CV.Lancang

Kuning sebagai penyedia barang / jasa pada proyek fasilitasi pembangungan Prasarana

dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan,

kemudian pada tanggal 25 Maret 2009 oleh saksi Ir.Zainal Arifin selaku PPK membuat

surat perjanjian pekerjaan dengan terdakwa selaku Direktur CV.Prawira Jaya untuk

proyek fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana Dasar Pemukiman Berbasis

masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara dan Haris Syahputra Nasution selaku

Direktur CV.Lancang Kuning untuk proyek fasilitasi Pembangunan Prasarana dan

Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Selatan, dan

ketika Surat Perjanjian Nomor : 602.1-31/SP/PPK/APBD/TARUKIM 2009 untuk

proyek fasilitasi pembangunan Prasarana dan Sarana Dasar Pemukiman Berbasis

masyarakat untuk kecamatan Binjai Selatan akan ditanda tangani masing-masing

direkturnya,oleh saksi I.Zainal Arifin memanggil terdakwa dan menyerahkan kedua

surat perjanjian tersebut,dan oleh terdakwa menanda tangani surat perjanjian untuk

CV.Prawira Jaya,sedangkan surat perjanjian untuk CV.Lancang Kuning dengan

direkturnya Haris Syahputra Nasution ditanda tangani terdakwa dengan memalsukan

tanda tangan Haris Syahputra Nasution,dan setelah itu menyerahkan kembali kedua

surat Perjanjian tersebut kepada Ir.Zainal Arifin.

- Bahwa setelah ..........

saksi………….............

Page 9: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

- Bahwa setelah surat perjanjian ditanda tangani maka pada tanggal 25 Maret 2009 itu

juga oleh saksi Ir.Zainal Arifin menerbitkan Surat Perintah Mulai Kerja ( SPMK )

terhadap kedua proyek tersebut sehingga atas dasar SPMK tersebut maka pada tanggal

30 Maret 2009 oleh saksi H.Sentot Prawira Dirja mengajukan permohonan permintaan

pembayaran uang muka sebesar 30% dari nilai proyek dan pada tanggal 3 April 2009

oleh saksi Irwan Efendi selaku kuasa bendaharawan Umum Pemko Binjai

membayarkan uang muka untuk proyek Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana

dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara sebesar

Rp.255.390.000,- kepada CV.Lancang Kuning dan terhadap uang muka tersebut diambil

oleh saksi H.Sentot Prawira Dirja.

- Bahwa setelah saksi H.Sentot Prawira Dirja menerima uang muka dari proyek

Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk kecamatan Binjai Utara dan Binjai Selatan,oleh terdakwa maupun saksi H.Sentot

Prawira Dirja tidak mengerjakan kedua proyek tersebut serta tidak pernah melakukan

pemeriksaan serta pengukuran ulang dilokasi proyek tersebut, seta tidak ada menanda

tangani Berita Acara keadaan lapangan/ serah terima lapangan sebagaimana dimaksud

dalam pasal 32 ayat (1) dari Kepres Nomor : 80 Tahun 2003 yang telah dirubah

beberapa kali dan yang terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor : 7 tahun 2008,malah

sekitar bulan mei 2009 ketika proyek Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana

dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara dan Binjai

Selatan sedang dikerjakan oleh saksi Zainal Harun selaku tukang yang mendapat

perintah dari Jumali (belum ditemukan keberadaannya) untuk mengerjakan proyek

Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk kecamatan Binjai Utara dan Binjai Selatan,oleh terdakwa menemui saksi Ir.Zainal

Arifin selaku PPK proyek tersebut dan menanyakan kepadanya apakah sudah dapat

dilakukan pembayaran termin terhadap kedua proyek tersebut.Setelah terdakwa

mempertanyakan hal tersebut kepada saksi Ir.Zainal Arifin,maka oleh saksi Ir.Zainal

Arifin mempersiapkan segala administrasi untuk pengajuan termin terhadap kedua

proyek tersebut termasuk pembuatan surat permohonan pembayaran termin yang

seharusnya dibuat oleh CV.Prawira Jaya dan CV.Lancang Kuning,setelah seluruh

administrasi selesai diproses oleh Bagian Keuangan pemko Binjai maka pada tanggal 29

Mei 2009 oleh saksi Irwan Efendi selaku Kuasa Bendaharawan Umum Daerah Pemko

Binjai melakukan pembayaran termin I sampai termin ke III (70%) untuk proyek

Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk kecamatan Binjai Utara sebesar Rp.374.660.000,- dan Binjai Selatan

Rp. 374.572.000,- ......

saksi………….............

Page 10: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

Rp.374.572.000,- kepada terdakwa,demikian pula pada tanggal 15 Juni 2009 terdakwa

kembali menemui saksi Ir.Zainal Arifin untuk menanyakan apakah sudah bisa

dilakukan pembayaran termin ke-IV (95%) terhadap proyek Fasilitasi Pembangunan

Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai

Utara sebesar Rp.178.815.000,- serta pada tanggal 30 Juni 2009 dilakukan pembayaran

termin ke-IV terhadap proyek Fasilitai Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar

pemukiman Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Selatan sebesar

Rp.178.773.000,- dan yang terakhir pada tanggal 17 Juli 2009 terdakwa mengajukan

permintann pembayaran termin ke-V (100%) kepada saksi Ir.Zainal Arifin untuk proyek

Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk kecamatan Binjai Utara dan Binjai Selatan dan oleh saksi Ir.Zainal Arifin

memproses permintaan pembayaran tersebut sehingga pada tanggal 4 September 2009

oleh saksi Irwan Efendi selaku Kuasa Bendaharawan Umum Daerah Kota Binjai

melakukan pembayaran termin ke-VI (100%) kepada terdakwa untuk proyek Fasilitasi

Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk

kecamatan Binjai Utara sebesar Rp.42.575.000,- dan untuk Binjai Selatan

Rp.42.565.000,- tanpa terlebih dahulu dilakukan pemeriksaan fisik terhadap seluruh

pekerjaan setelah pekerjaan dinyatakan selesai dikerjakan 100%, hal ini sudah

bertentangan dengan ketentuan yang diatur dalam Lampiran I Keputusan Presiden RI

Nomor 80 tahun 2003 Bab-II Bagian D huruf (h) yang menyebutkan : butir 1 “Pada saat

penyerahan barang harus dilakukan penelitian atas spesifikasi Teknis, mutu,

kelengkapan, dan kondisi nyata dicocokkan dengan yang tertuang dalam surat pesanan

dan atau dokumen yang menyertai penyerahan barang” sehingga seluruh dana proyek

Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman Berbasis Masyarakat untuk

kecamatan Binjai Utara sebesar Rp.851.500.000,- dan Binjai Selatan sebesar

Rp.851.300.000,- telah diterima terdakwa meskipun pekerjaan tersebut dikerjakan tidak

sesuai dengan kontrak/bestek sebagaimana yang tertuang didalam hasil pemeriksaan

yang dilakukan oleh Badan Pemeriksa Keuangan Propinsi Sumatera Utara Nomor :

LHAI-4136/PW02/5/2010,tanggal : 26 Agustus 2010 yang mengakibatkan kerugian

keuangan Negara dalam hal ini Pemko Binjai sebesar Rp.235.461.754,64,- dengan

perincian untuk proyek Fasilitasi Pembangunan Prasarana dan Sarana dasar pemukiman

Berbasis Masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara sebesar Rp.174.198.304,66 dan

untuk kecamtan Binjai Selatan sebesar Rp.61.263.449,98,- .

----- PERBUATAN TERDAKWA TERSEBUT SEBAGAI MANA DIATUR DAN

DIANCAM PIDANA DALAM PASAL 3 jo PASAL 18 UNDANG-UNDANG

REPUBLIK ................

saksi………….............

Page 11: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

REPUBLIK INDONESIA NOMOR 31 TAHUN 1999 SEBAGAIMANA TELAH

DIRUBAH DAN DITAMBAH DENGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK

INDONESIA NOMOR 20 TAHUN 2001 TENTANG PEMBERANTASAN TINDAK

PIDANA KORUPSI Jo.Pasal 55 ayat (1) ke-1 dari KUHPidana ; ---------------------------

2. Surat Tuntutan Jaksa Penuntut Umum tanggal 06 September 2011, Nomor Register

Perkara : PDS-01/BNJEI/Ft.1/09/2011, pada pokoknya menuntut sebagai berikut :

1. Menyatakan terdakwa HARIS SYAHPUTRA NASUTION terbukti secara sah

dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ” Secara bersama-sama

melakukan perbuatan menyalahgunakan Kewenangan dengan Tujuan

menguntungkan diri sendiri atau orang lain yang dapat merugikan Keuangan

Negara” sebagaimana diatur dimaksud dalam pasal 3 dari Undang-Undang Nomor

31 Tahun 1999 yang telah dirubah dengan Undang-Undang Nomor 20 tahun 2001

Jo pasal 55 ayat (1) ke-1e dari KUHPidana ; ----------------------------------------------

2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa HARIS SYAHPUTRA NASUTION

dengan pidana penjara selama 3 (tiga) tahun dan denda sebesar Rp. 50.000.000,-

(lima puluh juta rupiah), subsider 3 (tiga) bulan penjara. ; ----------------------------

3. Menyatakan Barang bukti : ------------------------------------------------------------------

1. Kontrak (1set) Nomor : 602.1-31/SP/PPK/APBD/TARUKIM/2009 tgl.25

Maret 2009 ( Penyedia Barang / Jasa CV.Lancang Kuning ).

2. Kontrak ( 1 set ) Nomor : 602.1-30/SP/PPK/APBD/TARUKIM/2009 tanggal

25 Maret 2009 ( Penyedia Barang / Jasa CV.Prawira Jaya ).

3. 1(satu) set berkas administrasi/penawaran CV. Perwira jaya.

4. 1(satu) set berkas administrasi/penawaran CV. Lancing Kuning.

5. Harga Perkiraan sendiri (daftar harga bahan dan upah Dinas Tata Ruang dan

pemukiman Kota binjai TA-2009.

6. 2(dua) set Buku Laporan Harian proyak fasilitasi Pembangunan Prasarana dan

sarana Dasar Pemukiman Berbasis masyarakat untuk kecamatan Binjai Utara,

Kota Binjai.

Dikembalikan kepada Dinas Tarukim Pemko Binjai.

1. Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPA-

SKPD : 105 105.02 21 40 5 2) Tanggal 05 Januari 2009.

2. Jaminan uang muka Asuransi Puri Asih Nomor : 011040, tanggal 24 Maret

2009.

Page 12: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

3. Surat Kuasa Haris Syahputra Nasution kepada Sentot Prawira Dirja tanggal

30 Maret 2009.

4. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.002428 TA-2009

Tanggal 02 April 2009.

5. Surat Pencairan Dana (SP2D) Nomor : 00163/LS-BJ/2009 tanggal 03

April 2009.

6. Surat Perintah Membayar (SPM) No.000119/LS-BJ/2009 tanggal 03 April

2009.

7. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000213 tanggal 06 April 2009.

8. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000213 tanggal 06 April 2009.

9. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000213 tanggal 06 April 2009.

10. Mohon pembayaran uang muka (30%) dari pekerjaan Borongan

No.01/CV.LK/09, tanggal 30 Maret 2009.

11. Mohon pembayaran uang muka (30%) An.CV Lancang Kuning No.900-

17 tanggal 01 April 2009.

12. Berita Acara Pembayaran No.050-26/APBD/2009 ,tanggal 01 April 2009.

13. Tanda terima Rp.225.390.000,- untuk pembayaran uang muka dari pekerja

Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk Kecamatan Binjai Selatan tanggal 03 April 2009.

14. Surat Pencairan Dana (SP2D) No.002442/LS-BJ/2009,tanggal 28 Mei

2009.

15. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.003382 tanggal 07

Mei 2009.

16. Surat Perintah Membayar (SPM) No.000191 /LS-BJ/2009, tanggal13 Mei

2009.

17. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000470 tanggal 13 mei 2009.

18. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000470 tanggal 13 mei 2009.

19. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000470 tanggal 13 mei 2009.

20. Mohon pembayaran Termin I-III (70%) dari pekerjaan Borongan

No.02/CV.lk/2009, tanggal 04 Mei 2009.

21. Mohon Pembayaran Termin I-III(70%)An.Lancang Kuning No.900-57

tanggal 14 Mei 2009.

22. Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan No.050-103/APBD/2009 tanggal 14

Mei 2009.

23. Berita acara pembayaran No.050-104/APBD/2009 tanggal 14 Mei 2009.

24. Tanda terima Rp.374.527.000,- untuk Pembayaran Termin I-III (70%) dari

pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan tanggal 29 Mei 2009.

4. Surat Penyediaan....

saksi………….............

Page 13: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

25. Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) No.003056/LS-BJ/2009 tanggal 30

Juni 2009.

26. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.004149 tanggal 29

Juni 2009.

27. Surat Perintah Membayar (SPM) No.000216/LS-BJ/2009 tanggal 30 Juni

2009.

28. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000504 tanggal 30 Juni 2009.

29. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000504 tanggal 30 Juni 2009.

30. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000504 tanggal 30 Juni 2009.

31. Mohon Pembayaran termin I – IV (95%) dari Borongan

No.08/CK.LK/2009 tanggal 25 Juni 2009.

32. Mohon Pembayaran termin I – IV (95%) An.Lancang Kuning No.900/77,

tanggal 30 Juni 2009.

33. Berita Acara pemeriksaan Pekerjaan No.050-150/APBD/2009 tanggal 30

Juni 2009.

34. Berita Acara Pembayaran No.050-151/APBD/2009 tanggal 30 Juni 2009.

35. Berita Acara serah terima Pertama Pekerjaan No050-152/APBD/2009,

tanggal 30 Juni 2009.

36. Tanda terima Rp.178.773.000,- untuk pembayaran Termin I – IV (95%)

dari Pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan tanggal 30 Juni 2009.

37. Surat Perintah pencairan Dana No.004225/LS-BJ/2009 tanggal 31 Agustus

2009.

38. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.004846 tanggal 05

Agustus 2009.

39. Surat Perintah Membayar (SPM) No.000256/LS-BJ) tanggal 10 Agustus

2009.

40. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000543 tanggal 10 Januari

2009.

41. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000543 tanggal 10 Januari

2009.

42. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000543 tanggal 10 Januari

2009.

43. Mohon pembayaran termin V (5%) dari pekerjaan borongan

No.09/CV.LK/07/09 tanggal 17 Juli 2009

44. Mohon Pembayaran termin V (5%) An.CV.Lancang Kuning No.900-107

tanggal 20 Juli 2009.

26.Surat Penyediaan…

Page 14: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

45. Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan No.050-240/APBD/2009 tanggal 20

Juli 2009.

46. Berita acara serah terima pekerjaan selesai No.050-242/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

47. Berita acara serah terima pekerjaan selesai No.050-242/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

48. Tanda terima Rp.42.565.000,- untuk Pembayaran Termin-V (5%) dari

pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan tanggal 04 September 2009.

49. Jaminan Pemeliharaan Asuransi Puro Asih No.076281 tanggal 30 Mei

2009.

50. Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPA-

SKPD) No.DPA SKPD : 1.05 105.02 21 39 5 2 tanggal 05 Januari 2009.

51. Jaminan uang muka Asuransi Puri Asih No.01 1040 tanggal 24 Maret

2009.

52. Mohon pembayaran uang muka (30%) dari pekerjaan borongan Nomor

:01/CV.PJ/2009 tanggal 30 Maret 2009.

53. Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) No.001630/LS-BJ/2009 tanggal 03

April 2009.

54. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.002421 tanggal 02

April 2009.

55. Surat Perintah Membayar (SPM) TA.2009 Nomor SPM :000118/LS-

BJ/2009 Tanggal 03 April 2009.

56. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) Nomor : 000212 tanggal 06 April

2009

57. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) Nomor : 000212 tanggal 06 April

2009

58. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) Nomor : 000212 tanggal 06 April

2009

59. Mohon pembayaran uang muka (30%) An.CV.PRAWIRA JAYA nomor :

900-18 tanggal 01 April 2009.

60. Berita Acara Pembayaran Nomor : 050-27/APBD/2009 tanggal 01 April

2009.

61. Tanda terima uang muka Rp.255.450.000,- dari pekerjaan Fasilitas

Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis Masyarakat untuk

Kecamatan Binjai Utara tanggal 03 April 2009.

62. Surat perintah pencairan Dana (SP2D) No.002443/LS-BJ/2009 tanggal 28

Mei 2009.

63. Surat Penyedia Anggaran Belanja Daerah Nomor : 003348, tanggal 07 Mei

2009.

46. Berita Acara .........

saksi………….............

Page 15: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

64. Surat Perintah Membayar (SPM) TA.2009 No.SPM : 000192/LS-BJ/2009

tanggal 13 Mei 2009.

65. Surat Permintaan pembayaran (SPP-1) No.000471 tanggal 13 Mei 2009

66. Surat Permintaan pembayaran (SPP-2) No.000471 tanggal 13 Mei 2009

67. Surat Permintaan pembayaran (SPP-3) No.000471 tanggal 13 Mei 2009

68. Tanda terima untuk pembayaran termin I – II (70%) Rp.374.666.000,- dari

pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Utara tanggal 29 Mei 2009.

69. Surat mohon Pembayaran Termin No.02/CV-PJ/2009 tanggal 04 Mei

2009.

70. Permohonan Pembayaran Termin I – III (70%) An.CV.Prawira Jaya

Nomor : 900-85 tanggal 14 Mei 2009.

71. Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan Nomor : 050/105/APBD/2009

tanggal 14 Mei 2009.

72. Berita Acara Pembayaran Nomor : 050-106/APBD/2009 tanggal 14 Mei

2009.

73. Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) Nomor : 002996/LS-BJ/2009,

tanggal 25 Juni 2009.

74. Surat Penyediaan Dana Angaran Belanja Daerah Nomor : 004060 tanggal

25 Juni 2009.

75. Surat perintah Membayar (SPM) Nomor : 000214/LS-BJ/2009 tanggal 25

Juni 2009.

76. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000502 tanggal 25 Juni 2009

77. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000502 tanggal 25 Juni 2009

78. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000502 tanggal 25 Juni 2009

79. Mohon Pembayaran Termin I- IV(95%) Nomor :04/CV.PJ/2009 tanggal

15 Juni 2009.

80. Mohon Pembayaran Termin I- IV(95%) an.CV.Prawira Jaya Nomor : 900-

76 tanggal 25 Juni 2009.

81. Berita Acara Pembayaran Nomor : 050-148/APBD/2009 tanggal 25 Juni

2009.

82. Berita Acara Pemeriksaan Nomor : 050-147/APBD/2009 tanggal 25 Juni

2009.

83. Berita Acara Serah terima Pertama Pekerjaan Nomor : 050-

149/APBD/2009 tanggal 25 Juni 2009.

84. Tanda terima Perintah Kota Binjai Termin I – IV (95%) Rp.178.815.000

tanggal 25 Juni 2009.

65. Surat Permintaan..

Page 16: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

85. Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) Nomor : 004237/LS-BJ/2009

tanggal 31 Aguatus 2009.

86. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah Nomor : 004845 tanggal

05 Agustus 2009.

87. Surat Perintah membayar (SPM ) Nomor : 000255/LS-BJ/2009 tanggal 10

Agustus 2009.

88. Surat Permintaan Pembayaran (SPP 1) Nomor : 000542 tanggal 10

Agustus 2009.

89. Surat Permintaan Pembayaran (SPP 2) Nomor : 000542 tanggal 10

Agustus 2009.

90. Surat Permintaan Pembayaran (SPP 3) Nomor : 000542 tanggal 10

Agustus 2009.

91. Mohon pembayaran termin V (5%) dari pekerjaan Borongan Nomor :

18/CV.PJ/07/09,tanggal 17 Juli 2009.

92. Mohon pembayaran Termin V (5%) An.CV,Prawira Jaya Nomor : 900-110

tanggal 20 Juni 2009.

93. Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan Nomor : 050-249/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

94. Berita Acara Serah Terima kedua pekerjaan Nomor : 050-250/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

95. Berita Acara Serah Terima kedua pekerjaan Nomor : 050-251/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

96. Tanda terima Kota Binjai Rp.42.575.000,- untuk Pembayaran Termin V

(5%) dari pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman

Berbasis Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Utara tanggal 4 September

2009.

97. Jaminan Pemeliharaan Asuransi Puri Asih Nomor :076279 tanggal 30 Mei

2009.

Dikembalikan kepada Dinas Aset dan Keuangan Daerah Pemko Binjai.

4.� Menetapkan jika ternyata Terdakwa terbukti bersalah dan dijatuhi pidana supaya

dibebani membayar biaya perkara sebesar Rp. 5.000,- (lima ribu rupiah) ; ----------

3. Salinan putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan

Negeri Medan tanggal 27 September 2011 Nomor : 06/Pid.SUS-K/2011/PN-Mdn,

yang amarnya berbunyi sebagai berikut : ---------------------------------------------------

1. Menyatakan Terdakwa HARIS SYAHPUTRA NASUTION tidak terbukti

secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana yang

didakwakan dalam dakwaan Primair ;

2. Membebaskan Terdakwa dari Dakwaan Primair tersebut ;

86. Surat Penyediaan...

saksi………….............

3. Menyatakan ............

saksi………….............

Page 17: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

3. Menyatakan Terdakwa HARIS SYAHPUTRA NASUTION telah terbukti

secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana “Korupsi secara

bersama-sama “;

4. Menjatuhkan pidana terhadap diri Terdakwa oleh karena itu dengan pidana

penjara selama : 1(satu) tahun dan denda sebesar Rp. 50.000.000,- (lima puluh

juta rupiah), dengan ketentuan apabila denda tidak dibayar harus diganti

dengan pidana penjara selama 2 (dua) bulan ;

5. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan

seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;

6. Menetapkan agar Terdakwa tetap ditahan;

7. Menyatakan barang bukti berupa :

1. Kontrak (1set) Nomor : 602.1-31/SP/PPK/APBD/TARUKIM/2009 tgl.25

Maret 2009 ( Penyedia Barang / Jasa CV.Lancang Kuning ).

2. Kontrak ( 1 set ) Nomor : 602.1-30/SP/PPK/APBD/TARUKIM/2009

tanggal 25 Maret 2009 ( Penyedia Barang / Jasa CV.Prawira Jaya ).

3. 1(satu) set berkas administrasi/penawaran CV. Perwira jaya.

4. 1(satu) set berkas administrasi/penawaran CV. Lancing Kuning.

5. Harga Perkiraan sendiri (daftar harga bahan dan upah Dinas Tata Ruang dan

pemukiman Kota binjai TA-2009.

6. 2(dua) set Buku Laporan Harian proyak fasilitasi Pembangunan Prasarana

dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis masyarakat untuk kecamatan Binjai

Utara, Kota Binjai.

Dikembalikan kepada Dinas Tarukim Binjai, sedangkan foto copy barang

bukti tersebut dilampirkan dalam berkas perkara.

1. Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPA-

SKPD : 105 105.02 21 40 5 2) Tanggal 05 Januari 2009.

2. Jaminan uang muka Asuransi Puri Asih Nomor : 011040, tanggal 24 Maret

2009.

3. Surat Kuasa Haris Syahputra Nasution kepada Sentot Prawira Dirja tanggal

30 Maret 2009.

4. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.002428 TA-2009

Tanggal 02 April 2009.

5. Surat Pencairan ......

saksi………….............

Page 18: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

��

5. Surat Pencairan Dana (SP2D) Nomor : 00163/LS-BJ/2009 tanggal 03

April 2009.

6. Surat Perintah Membayar (SPM) No.000119/LS-BJ/2009 tanggal 03 April

2009.

7. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000213 tanggal 06 April 2009.

8. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000213 tanggal 06 April 2009.

9. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000213 tanggal 06 April 2009.

10. Mohon pembayaran uang muka (30%) dari pekerjaan Borongan

No.01/CV.LK/09, tanggal 30 Maret 2009.

11. Mohon pembayaran uang muka (30%) An.CV Lancang Kuning No.900-

17 tanggal 01 April 2009.

12. Berita Acara Pembayaran No.050-26/APBD/2009 ,tanggal 01 April 2009.

13. Tanda terima Rp.225.390.000,- untuk pembayaran uang muka dari pekerja

Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis Masyarakat

untuk Kecamatan Binjai Selatan tanggal 03 April 2009.

14. Surat Pencairan Dana (SP2D) No.002442/LS-BJ/2009,tanggal 28 Mei

2009.

15. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.003382 tanggal 07

Mei 2009.

16. Surat Perintah Membayar (SPM) No.000191 /LS-BJ/2009, tanggal13 Mei

2009.

17. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000470 tanggal 13 mei 2009.

18. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000470 tanggal 13 mei 2009.

19. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000470 tanggal 13 mei 2009.

20. Mohon pembayaran Termin I-III (70%) dari pekerjaan Borongan

No.02/CV.lk/2009, tanggal 04 Mei 2009.

21. Mohon Pembayaran Termin I-III(70%)An.Lancang Kuning No.900-57

tanggal 14 Mei 2009.

22. Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan No.050-103/APBD/2009 tanggal 14

Mei 2009.

23. Berita acara pembayaran No.050-104/APBD/2009 tanggal 14 Mei 2009.

24. Tanda terima Rp.374.527.000,- untuk Pembayaran Termin I-III (70%) dari

pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan tanggal 29 Mei 2009.

25. Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) No.003056/LS-BJ/2009 tanggal 30

Juni 2009.

26. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.004149 tanggal 29

Juni 2009.

27. Surat Perintah .......

saksi………….............

Page 19: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

��

27. Surat Perintah Membayar (SPM) No.000216/LS-BJ/2009 tanggal 30 Juni

2009.

28. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000504 tanggal 30 Juni 2009.

29. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000504 tanggal 30 Juni 2009.

30. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000504 tanggal 30 Juni 2009.

31. Mohon Pembayaran termin I – IV (95%) dari Borongan

No.08/CK.LK/2009 tanggal 25 Juni 2009.

32. Mohon Pembayaran termin I – IV (95%) An.Lancang Kuning No.900/77,

tanggal 30 Juni 2009.

33. Berita Acara pemeriksaan Pekerjaan No.050-150/APBD/2009 tanggal 30

Juni 2009.

34. Berita Acara Pembayaran No.050-151/APBD/2009 tanggal 30 Juni 2009.

35. Berita Acara serah terima Pertama Pekerjaan No050-152/APBD/2009,

tanggal 30 Juni 2009.

36. Tanda terima Rp.178.773.000,- untuk pembayaran Termin I – IV (95%)

dari Pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan tanggal 30 Juni 2009.

37. Surat Perintah pencairan Dana No.004225/LS-BJ/2009 tanggal 31 Agustus

2009.

38. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.004846 tanggal 05

Agustus 2009.

39. Surat Perintah Membayar (SPM) No.000256/LS-BJ) tanggal 10 Agustus

2009.

40. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000543 tanggal 10 Januari

2009.

41. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000543 tanggal 10 Januari

2009.

42. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000543 tanggal 10 Januari

2009.

43. Mohon pembayaran termin V (5%) dari pekerjaan borongan

No.09/CV.LK/07/09 tanggal 17 Juli 2009

44. Mohon Pembayaran termin V (5%) An.CV.Lancang Kuning No.900-107

tanggal 20 Juli 2009.

45. Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan No.050-240/APBD/2009 tanggal 20

Juli 2009.

46. Berita acara serah terima pekerjaan selesai No.050-242/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

47. Berita Acara .........

saksi………….............

Page 20: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

47. Berita acara serah terima pekerjaan selesai No.050-242/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

48. Tanda terima Rp.42.565.000,- untuk Pembayaran Termin-V (5%) dari

pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Selatan tanggal 04 September 2009.

49. Jaminan Pemeliharaan Asuransi Puro Asih No.076281 tanggal 30 Mei

2009.

50. Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPA-

SKPD) No.DPA SKPD : 1.05 105.02 21 39 5 2 tanggal 05 Januari 2009.

51. Jaminan uang muka Asuransi Puri Asih No.01 1040 tanggal 24 Maret

2009.

52. Mohon pembayaran uang muka (30%) dari pekerjaan borongan Nomor

:01/CV.PJ/2009 tanggal 30 Maret 2009.

53. Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) No.001630/LS-BJ/2009 tanggal 03

April 2009.

54. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah No.002421 tanggal 02

April 2009.

55. Surat Perintah Membayar (SPM) TA.2009 Nomor SPM :000118/LS-

BJ/2009 Tanggal 03 April 2009.

56. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) Nomor : 000212 tanggal 06 April

2009

57. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) Nomor : 000212 tanggal 06 April

2009

58. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) Nomor : 000212 tanggal 06 April

2009

59. Mohon pembayaran uang muka (30%) An.CV.PRAWIRA JAYA nomor :

900-18 tanggal 01 April 2009.

60. Berita Acara Pembayaran Nomor : 050-27/APBD/2009 tanggal 01 April

2009.

61. Tanda terima uang muka Rp.255.450.000,- dari pekerjaan Fasilitas

Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis Masyarakat untuk

Kecamatan Binjai Utara tanggal 03 April 2009.

62. Surat perintah pencairan Dana (SP2D) No.002443/LS-BJ/2009 tanggal 28

Mei 2009.

63. Surat Penyedia Anggaran Belanja Daerah Nomor : 003348, tanggal 07 Mei

2009.

64. Surat Perintah Membayar (SPM) TA.2009 No.SPM : 000192/LS-BJ/2009

tanggal 13 Mei 2009.

65. Surat Permintaan pembayaran (SPP-1) No.000471 tanggal 13 Mei 2009

66. Surat Permintaan...

saksi………….............

Page 21: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

66. Surat Permintaan pembayaran (SPP-2) No.000471 tanggal 13 Mei 2009

67. Surat Permintaan pembayaran (SPP-3) No.000471 tanggal 13 Mei 2009

68. Tanda terima untuk pembayaran termin I – II (70%) Rp.374.666.000,- dari

pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman Berbasis

Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Utara tanggal 29 Mei 2009.

69. Surat mohon Pembayaran Termin No.02/CV-PJ/2009 tanggal 04 Mei

2009.

70. Permohonan Pembayaran Termin I – III (70%) An.CV.Prawira Jaya

Nomor : 900-85 tanggal 14 Mei 2009.

71. Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan Nomor : 050/105/APBD/2009

tanggal 14 Mei 2009.

72. Berita Acara Pembayaran Nomor : 050-106/APBD/2009 tanggal 14 Mei

2009.

73. Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) Nomor : 002996/LS-BJ/2009,

tanggal 25 Juni 2009.

74. Surat Penyediaan Dana Angaran Belanja Daerah Nomor : 004060 tanggal

25 Juni 2009.

75. Surat perintah Membayar (SPM) Nomor : 000214/LS-BJ/2009 tanggal 25

Juni 2009.

76. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-1) No.000502 tanggal 25 Juni 2009

77. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-2) No.000502 tanggal 25 Juni 2009

78. Surat Permintaan Pembayaran (SPP-3) No.000502 tanggal 25 Juni 2009

79. Mohon Pembayaran Termin I- IV(95%) Nomor :04/CV.PJ/2009 tanggal

15 Juni 2009.

80. Mohon Pembayaran Termin I- IV(95%) an.CV.Prawira Jaya Nomor : 900-

76 tanggal 25 Juni 2009.

81. Berita Acara Pembayaran Nomor : 050-148/APBD/2009 tanggal 25 Juni

2009.

82. Berita Acara Pemeriksaan Nomor : 050-147/APBD/2009 tanggal 25 Juni

2009.

83. Berita Acara Serah terima Pertama Pekerjaan Nomor : 050-

149/APBD/2009 tanggal 25 Juni 2009.

84. Tanda terima Perintah Kota Binjai Termin I – IV (95%) Rp.178.815.000

tanggal 25 Juni 2009.

85. Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) Nomor : 004237/LS-BJ/2009

tanggal 31 Aguatus 2009.

86. Surat Penyediaan Dana Anggaran Belanja Daerah Nomor : 004845 tanggal

05 Agustus 2009.

87. Surat Perintah .......

saksi………….............

Page 22: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

87. Surat Perintah membayar (SPM ) Nomor : 000255/LS-BJ/2009 tanggal 10

Agustus 2009.

88. Surat Permintaan Pembayaran (SPP 1) Nomor : 000542 tanggal 10

Agustus 2009.

89. Surat Permintaan Pembayaran (SPP 2) Nomor : 000542 tanggal 10

Agustus 2009.

90. Surat Permintaan Pembayaran (SPP 3) Nomor : 000542 tanggal 10

Agustus 2009.

91. Mohon pembayaran termin V (5%) dari pekerjaan Borongan Nomor :

18/CV.PJ/07/09,tanggal 17 Juli 2009.

92. Mohon pembayaran Termin V (5%) An.CV,Prawira Jaya Nomor : 900-110

tanggal 20 Juni 2009.

93. Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan Nomor : 050-249/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

94. Berita Acara Serah Terima kedua pekerjaan Nomor : 050-250/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

95. Berita Acara Serah Terima kedua pekerjaan Nomor : 050-251/APBD/2009

tanggal 20 Juli 2009.

96. Tanda terima Kota Binjai Rp.42.575.000,- untuk Pembayaran Termin V

(5%) dari pekerjaan Fasilitas Prasarana dan sarana Dasar Pemukiman

Berbasis Masyarakat untuk Kecamatan Binjai Utara tanggal 4 September

2009.

97. Jaminan Pemeliharaan Asuransi Puri Asih Nomor :076279 tanggal 30 Mei

2009.

Dikembalikan kepada Pemerintahan Kota Binjai, sedangkan foto copy

barang bukti tersebut dilampirkan dalam berkas perkara.

8. Membebani Terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp. 5000,- (lima

ribu rupiah);

4. Bahwa atas putusan Pengadilan Tipikor (PN-Medan) tersebut, Jaksa Penuntut

Umum telah menyatakan banding pada tanggal 04 Oktober 2011, permintaan

banding mana telah diberitahukan kepada Penasihat Hukum Terdakwa pada tanggal

11 Oktober 2011; -------------------------------------------------------------------------------

5. Bahwa kepada Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa telah diberi kesempatan untuk

mempelajari berkas perkara, sesuai dengan Surat Pengadilan Tindak Pidana Korupsi

(Tipikor) pada Pengadilan Negeri Medan tanggal 07 Oktober 2011, Nomor :

W2.U1/14.158/Pid.Sus.K.01.10/X/2011 ; --------------------------------------------------

-- Menimbang, ............

Permintaan ���������

Page 23: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

----- Menimbang, bahwa permintaan banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum

adalah telah diajukan dalam tenggang waktu dan dengan cara serta syarat-syarat yang

ditentukan dalam undang-undang, maka permintaan banding tersebut secara yuridis

formal dapat diterima ; -----------------------------------------------------------------------------

----- Menimbang, bahwa setelah Pengadilan Tindak Pidana Korupsi ditingkat Banding

pada Pengadilan Tinggi Medan, meneliti dan mempelajari dengan seksama berkas

perkara yang terdiri dari Berita Acara Pemeriksaan, Berita Acara Persidangan, Salinan

resmi putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri

Medan tanggal 27 September 2011 Nomor : 06/Pid.SUS.K/2011/PN.MDN, beserta

semua surat yang berhubungan dengan perkara ini, Pengadilan Tindak Pidana Korupsi

(Tipikor) pada Pengadilan Tinggi Medan berpendapat sebagaimana akan diuraikan

dalam pertimbangan-pertimbangan dibawah ini ; -----------------------------------------------

----- Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi

ditingkat Banding (pada Pengadilan Tinggi Medan) memeriksa dan meneliti, ternyata

tidak terdapat hal-hal baru yang dapat merubah atau membatalkan putusan Pengadilan

Tindak Pidana Korupsi tingkat pertama (Pengadilan Negeri Medan), oleh karenanya

tidak perlu dipertimbangkan lebih lanjut, Hal-hal yang telah dipertimbangkan dalam

putusan Pengadilan Tipikor tingkat pertama sudah lengkap sehingga kesalahan

Terdakwa dapat dibuktikan, apa lagi Terdakwa sebagai Direktur CV. Lancang

Kuningpelaksanaan Perusahaan CV. Lancang Kuning dipercayakan kepada Sentot

Prawira Dirja bahkan tanda tangan Terdakwa dipalsukan oleh Sentot Prawira Dirja,

Terdakwa tidak Protes, sehingga perbuatan Sentot Prawira Dirja disetujui oleh

Terdakwa, Selain itu Terdakwa selaku Direktur CV. Lancang Kuning yang

memenangkan tender tidak pernah melihat proyek, seharusnya Terdakwa mengetahui

jalannya proyek, apakah sudah sesuai dengan Bestek atau tidak, tindakan Terdakwa

demikian tidak dapat dibenarkan menurut Hukum ; --------------------------------------------

----- Menimbang, bahwa Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada

Pengadilan Tinggi Medan berpendapat bahwa putusan Hakim Tipikor Tingkat Pertama

telah berdasarkan alasan-alasan dan pertimbangan-pertimbangan hukum yang tepat dan

benar, maka dengan demikian alasan-alasan dan pertimbangan-pertimbangan Hakim

Tipikor Tingkat Pertama diambil alih dan dijadikan pertimbangan hukum Pengadilan

Tipikor tingkat banding pada Pengadilan Tinggi Medan sendiri dalam memutus perkara

ini, kecuali penyebutan hukuman pengganti denda perlu dirubah dari penjara menjadi

kurungan, oleh karenanya putusan Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri Medan

tertanggal������������������

����� �������������

Page 24: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

tertanggal 27 September 2011 Nomor : 06/Pid.Sus.K/2011/PN-MDN, yang dimintakan

banding tersebut haruslah dirubah sebatas tentang penyebutan hukuman pengganti

denda, dan menguatkan putusan selebihnya ; ---------------------------------------------------

----- Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa di Tahanan dalam Rumah Tahanan

Negara maka perlu ditetapkan agar Terdakwa tetap ditahan ; ---------------------------------

----- Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa tetap dinyatakan bersalah dan

dijatuhkan pidana maka harus pula dibebankan untuk membayar biaya perkara yang

timbul dalam kedua tingkat peradilan ini ; -------------------------------------------------------

----- Mengingat terutama Pasal 3 Jo 18 Undang-Undang N0 : 31 Tahun 1999

sebagaimana telah diubah dan ditambah dengan Undang-Undang Nomor : 20 Tahun

2001, Undang-undang No.8 Tahun 1981 Tentang KUHAP, serta Peraturan Perundang-

Undangan lainnya yang berhubungan dengan perkara ini ; ------------------------------------

M E N G A D I L I

----- Menerima permintaan banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut ; ----------------

----- Mengubah Putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan

Negeri Medan Tanggal 27 September 2011, Nomor : 06/Pid.Sus.K/ 2011/PN-

MDN, yang dimintakan banding tersebut sebatas mengenai penyebutan hukuman

pengganti denda dari penjara menjadi kurungan dan menguatkan putusan

selebihnya ; ------------------------------------------------------------------------------------

---- Membebankan Terdakwa untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat

peradilan, yang dalam tingkat banding sebesar Rp. 2.500,- (Dua ribu lima ratus

rupiah ) ; ---------------------------------------------------------------------------------------

Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim

Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Tinggi Medan pada hari :

S E L A S A tanggal 29 Nopember 2011 oleh kami : DJOKO SEDIONO, SH. MH

Hakim Tipikor pada Pengadilan Tinggi Medan selaku Ketua Majelis, DR. MANGASA

MANURUNG, SH. MKn, dan ROSMALINA SITORUS, SH. MH berdasarkan

Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 24 Oktober 2011 Nomor :

19/PID.SUS/2011/PT.MDN, masing-masing Hakim Tipikor (Ad Hoc) pada Pengadilan

Tinggi Medan selaku Anggota Majelis, putusan tersebut diucapkan dalam sidang

terbuka untuk umum pada hari itu juga oleh Ketua Majelis dihadiri Anggota Majelis

Serta

�����������������������������

Page 25: 19 PID SUS 2011 PT MDN 24102011 UBAH KORUPSI filepekerjaan / proyek dari Pemko Binjai,atas tawaran tersebut maka oleh terdakwa menyetujuinya dan selanjutnya mengurus segala surat-surat

���

serta K H A I R U L, SH Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa

dihadiri oleh Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa.-

HAKIM HAKIM ANGGOTA, HAKIM KETUA MAJELIS,

TTD TTD

DR. MANGASA MANURUNG, SH. MKn DJOKO SEDIONO, SH. MH

TTD

ROSMALINA SITORUS, SH. MH

PANITERA PENGGANTI,

TTD

K H A I R U L, SH

Untuk salinan sesuai dengan aslinya

WAKIL PANITERA

HAMONANGAN RAMBE, SH.MH.

NIP. 19610901 198303 1 004.- �