14. bab viii peramalan keuangan

Upload: dian-haryani

Post on 03-Mar-2018

229 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    1/23

    Proses proyeksi

    laporan

    keuangan dananalisisnya

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    2/23

    1. Proyeksi Keuangan

    Proyeksi keuangan pada dasarnya adalah sebuah perencanaankeuangan atau anggaran untuk usaha Anda untukmemperkirakan jumlah biaya yang mungkin timbul dan proyeksipendapatan yang akan dihasilkan untuk periode tertentu.

    Membuat proyeksi keuangan memang tidak mudah apalagi jikaAnda baru akan memulai usaha Anda. Awalnya akan banyakangka-angka yang meleset tentunya namun dengan berjalannyawaktu dan penyesuaian berkala maka akan dicapai proyeksikeuangan yang cukup realistis. Jika Anda baru mulai berbisnisada baiknya menyesuaikan proyeksi keuangan Anda setiapbulan berdasarkan data yang realistis.

    Proyeksi keuangan dapat Anda gunakan untuk memperkirakan

    kemampuan Anda mengembalikan pinjaman, membuatperencanaan bisnis atau Business Plan.

    Dengan memperhatikan setiap perbedaan yang timbul antaraproyeksi dan kenyataan maka Anda akan dengan mudahmengidentifkasi apa yang menyebabkan perbedaan tersebutdan mengambil tindakan koreksi serta lebih siap menghadapitahun berikutnya.

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    3/23

    Perencanaan keuangan

    Perencanaan keuangan merupakan prosesmerumuskan bagaimana sasaran keuangan akandapat tercapai.

    Perencanaan keuangan adalah salah satu cara

    memikirkan masa depan secara sistematis danmengantisipasi kemungkinan masalah sebelummasalah itu terjadi.

    Perencanaan keuangan berhubungan dengankeputusan in!estasi dan pendanaan

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    4/23

    dimensi perencanaan

    keu ". #aktu

    Perencanaan keuangan$

    - Jangka pendek " th

    - Jangka menengah%panjang & ' th

    . Dari usulan unit dibuat usulankeseluruhan (agregasi)

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    5/23

    Man*aat Perencanaan

    +eu ". Mengetahui interaksiencana keu hrs dpt menunjukkan hubunganantara rencana in!estasi dan pendanaan

    . Menilai berbagai pilihan%alternati*

    . Menghindari kejutan

    . Memastikan kelayakan sasaran

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    6/23

    M/D01 P0023A2AA2 +04A25A2

    AMA1A2 P02J4A1A2

    P0AMA1A2 1AP/A2 +04A25A2$Metode Persentase Penjualan

    1aporan +euangan Pro 6orma

    - 1aporan 1aba%rugi Pro 6orma

    - 2eraca Pro 6orma

    M0AMA1+A2 +074849A2 +04A25A2

    APA7:1A A;:/-A;:/ 20A3A7047A9

    80+2:+-80+2:+ P0AMA1A2 1A:2

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    7/23

    TARGET DAN PERAMALAN

    Peramalan keuangan umumnyadiawali dengan meramalkan

    penjualan perusahaan,dalam jumlah unit dan dalamnilai uang,untuk suatu periode mendatang

    Manajemen menetapkan targetneraca berdasarkan analisis rasio

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    8/23

    AMA1A2 P02J4A1A2 (")

    Ramalan penjualan$ ramalan unit dan nilai penjualansuatu perusahaan, untuk periode di masa mendatang.

    Ada enam faktoryang dipertimbangkan dalammengembangkan ramalan penjualan$

    ". Peramalan di!isi-di!isi, yang menghasilkan ramalan

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    9/23

    AMA1A2 P02J4A1A2 ()

    . Peramalan tingkat aktiftas ekonomi di setiapwilayah pemasaran perusahaan.

    . +emungkinan pangsa pasar perusahaan dalamsetiap wilayah distribusi.

    . Pengaruh in>asi terhadap harga produk-produkperusahaan.

    '. +ampanye iklan, potongan harga untuk promosi,syarat penjualan kredit, dsb. ?ang juga mempengaruhi

    penjualan.

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    10/23

    AMA1A2 P02J4A1A2 ()

    @. 7erbagai ramalan dibuat untuk setiap di!isi, baiksecara total maupun berdasarkan setiap jenis produk.

    Konsekuensi penyimpangandari ramalan pen-jualan$ ". 8erlalu kecil (tidak dapat memenuhipermintaan) . 8erlalu optimis (terlalu banyak pabrik,peralatan, dan persediaan).

    amalan penjualan yang tepat sangat menentu-kanproftabilitas.

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    11/23

    P0AMA1A2 1AP/A2 +04A25-A2$ M08/D0 A;:/ +/2;8A2

    (")Metode rasio konstan$ metode untuk meramal-kanlaporan keuangan dan kebutuhan keuangan di masamendatang, dengan asumsi rasio-rasio keuangan

    tertentu akan tetap konstan.Ada tiga langkah dalam metode rasio konstan$

    1. Meramalkan laporan laba-rugi$ bertujuan untukmenentukan berapa banyak laba yang akan diperolehperusahaan dan ditahan untuk diin!estasikan kembali

    dalam tahun yang diramalkan.

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    12/23

    P0AMA1A2 1AP/A2 +04A25-A2$ M08/D0 A;:/ +/2;8A2

    () Asumsi meramalkan laporan laba rugi$ biaya akan naik

    dengan laju yang sejalan dengan kenaikan penjualan,dalam situasi yang rumit biaya-biaya yang rumit akandiramal secara terpisah.

    . Meramalkan neraca$ didasarkan pada pemikiranbahwa jika penjualan naik, maka akti!anya juga harustumbuh, dengan konsekuensi kewajiban dan ekuitasnya

    juga harus naik.

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    13/23

    P0AMA1A2 1AP/A2 +04A25-A2$ M08/D0 A;:/ +/2;8A2

    () +arena neraca harus seimbang, maka jika nilai akti!a B

    pembelanjaannya, maka harus ada dana tambahan yangdiperlukan (A62).

    A62 diperoleh dengan meminjam dari bank sebagaiwesel bayar, menerbitkan obligasi jangka panjang, atausaham biasa baru.

    !. Mendapatkan dana tambahan yang diperlukan$keputusan bauran keuangan didasarkan pada beberapa

    *aktor, seperti struktur modal yang ditargetkan, dsb.

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    14/23

    P0AMA1A2 1AP/A2 +04A25-A2$ M08/D0 A;:/ +/2;8A2

    () 4mpan balik pembiayaan$ proyeksi laporan ke-uangan

    tidak mencerminkan kenyataan adanya bunga dandi!iden yang harus dibayar karena adanya A62. 4ntukitu harus ada penyesuaian.

    "nalisis ramalan$ untuk menentukan apakah ramalantersebut memenuhi target-target keuangan perusahaan.

    Peramalan adalah sebuah proses yang berulang, baikdalam cara laporan keuangan dihasilkan maupun dalamcara rencana keuangan dikembangkan.

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    15/23

    AFN:

    Cara Menentukan

    #uatu perusahaan dapat menentukandana tambahan yang diperlukan $"%& 'additional funds needed( dengan cara)

    1. mengestimasi jumlah akti*a baruyang diperlukan untuk mendukungtingkat penjualan yang diramalkan

    . mengurangi jumlah tersebut dengandana spontan yang akan dihasilkanoperasi

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    16/23

    4M4; A62

    Peramalan kebutuhan modal perusahaankebanyakan dilakukan dengan laporan laba-rugi dan neraca pro *orma.

    Jika rasio-rasio diperkirakan tetap konstan,kebutuhan keuangandapat diramalkandengan$ "%& ' $"+#(# $/+#(# M.#1$RR(.

    AC Aset yg terkait langsung dgn penjualan ;o penjualan th lalu

    ; perubahan dlm penjualan

    1C +ewajiban yg meningkat secara spontan

    M Margin laba (laba bersih)

    ;" Penjualan yang diproyeksikan asio laba ditahan

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    17/23

    KEBUTUHAN DANA TAMBAHAN

    Makin tinggi tingkat pertumbuhanpenjualan perusahaan,makin besar kebutuhannya akantambahan pembiayaan

    Makin besar rasio pembayaran di*iden,makin besar kebutuhannya akan danatambahan

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    18/23

    PENYESUAIAN

    Penyesuaian harus dilakukan apabila)

    0erdapat skala ekonomis dalam

    penggunaan akti*a "da kelebihan kapasitas

    "kti*a harus ditambahkan dalamsatuan yang besar $lumpy assets(

    Penerbit Erlana

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    19/23

    PERAMALAN AKTI!A:

    La"u Pertu#bu$an Berbe%a

    ntuk meramalkan kebutuhan akti*a,pada situasi di mana akti*a diperkirakantidak bertumbuh pada laju yang samaseperti penjualan, dapat digunakan)

    Regresi linear

    Penyesuaian kelebihan kapasitas

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    20/23

    M0AMA1+A2 +074849A2 +04-A25A2$ A;:/ 20A3A

    7047A9 +ekurangtepatan asumsi bahwa rasio yang konstandan pertumbuhan yang sama, karena tiga hal$

    1. #kala ekonomi$ jika penghematan dalam skala

    besar terjadi, rasio-rasio cenderung terus berubahseiring dengan makin besarnya perusahaan.

    9ubungan skala ekonomi$ linier dan nonlinier.

    . "kti*a bernilai satuan besar$ pertimbangan

    teknologi memaksa perusahaan yang bersainguntuk menambah akti!a tetap dalam jumlah satuanyang besar (lumpy assets).

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    21/23

    M0AMA1+A2 +074849A2 +04-A25A2$ A;:/ 20A3A

    7047A9 Lumpy assetsberpengaruh besar pada rasio akti!a

    tetap%penjualanpada berbagai tingkat penjualan, yangberarti juga pada kebutuhan keuangan.

    !. Kelebihan akti*a karena kesalahan peramalan$penjualan yang sebenarnya seringkali berbeda dariproyeksi penjualan, dan rasio akti!a%penjualan yangsebenarnya berbeda dengan yang direncanakan.

    4ntuk itu perusahaan harus menyadarinya.

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    22/23

  • 7/26/2019 14. Bab Viii Peramalan Keuangan

    23/23

    80+2:+-80+2:+

    P0AMA1A2 1A:2 ()Penyesuaian kelebihankapasitas$ dalam kenyataannya,kapasitas penggunaan akti!a tetaptidak penuh (misalnya E@F).

    P+P PA%PP+;.

    8A8%P A8A%P+P

    8A87 (8A8%P) G PP

    Dampak 8A87 terhadap proyeksiA62$ turun.