1289 kst teknik kendaraan ringan

2
1289-12/13 Hak Cipta pada Kemdikbud KST-1/2 UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2012/2013 KISI-KISI SOAL TEORI KEJURUAN Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kompetensi Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan Kode : 1289 Alokasi Waktu : 120 menit No. Standar Kompetensi Lulusan Kemampuan yang Diuji 1 Menjelaskan proses-proses mesin konversi energi Menjelaskan konsep motor bakar 2 Melaksanakan prosedur pengelasan, pematrian, pemotongan dengan panas dan pemanasan Menjelaskan prosedur pengelasan 3 Memelihara/service sistem pendingin dan komponenkomponennya Mengartikan kode pada tutup radiator Mendeskripsikan perbaikan sistem pendingin dan komponennya 4 Memelihara/servis sistem bahan bakar bensin Memelihara komponen sistem bahan bakar bensin 5 Memperbaiki sistem injeksi bahan bakar diesel Mendeskripsikan pemeliharaan/servis sistem dan komponen injeksi bahan bakar diesel Merumuskan penyebab gangguan pada komponen sistem bahan bakar diesel 6 Memeliharaan/servis engine dan komponen Mendeskripsikan pemeliharaan/servis engine dan komponen-komponennya (engine tune up) Menerapkan pelumas/cairan pembersih 7 Memperbaiki unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian Mendeskripsikan pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem peng operasian Mememukan kerusakan pada sistem kopling Menjelaskan overhaul sistem kopling dan komponennya 8 Memelihara transmisi Membedakan jenis-jenis transmisi manual Membandingkan transmsi manual dan otomatis Menganalisis cara kerja unit planetary gear 9 Memelihara unit final drive/gardan Merumuskan penyebab gangguan pada sistem final drive Mengidentifikasi macam-macam gear contact DOKUMEN NEGARA

Upload: ankholish6830

Post on 16-Apr-2015

468 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: 1289 KST Teknik Kendaraan Ringan

1289-12/13 Hak Cipta pada Kemdikbud KST-1/2

UJIAN NASIONALTAHUN PELAJARAN 2012/2013

KISI-KISI SOAL TEORI KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)Kompetensi Keahlian : Teknik Kendaraan RinganKode : 1289Alokasi Waktu : 120 menit

No. Standar Kompetensi Lulusan Kemampuan yang Diuji

1 Menjelaskan proses-proses mesinkonversi energi

Menjelaskan konsep motor bakar

2 Melaksanakan prosedur pengelasan,pematrian, pemotongan dengan panasdan pemanasan

Menjelaskan prosedur pengelasan

3 Memelihara/service sistem pendingindan komponen– komponennya

Mengartikan kode pada tutup radiatorMendeskripsikan perbaikan sistempendingin dan komponennya

4 Memelihara/servis sistem bahanbakar bensin

Memelihara komponen sistem bahan bakarbensin

5 Memperbaiki sistem injeksi bahanbakar diesel

Mendeskripsikan pemeliharaan/servissistem dan komponen injeksi bahan bakardieselMerumuskan penyebab gangguan padakomponen sistem bahan bakar diesel

6 Memeliharaan/servis engine dankomponen

Mendeskripsikan pemeliharaan/servisengine dan komponen-komponennya(engine tune up)Menerapkan pelumas/cairan pembersih

7 Memperbaiki unit kopling dankomponen-komponen sistempengoperasian

Mendeskripsikan pemeliharaan/servis unitkopling dan komponen-komponen sistempeng operasianMememukan kerusakan pada sistemkoplingMenjelaskan overhaul sistem kopling dankomponennya

8 Memelihara transmisi Membedakan jenis-jenis transmisi manualMembandingkan transmsi manual danotomatisMenganalisis cara kerja unit planetary gear

9 Memelihara unit final drive/gardan Merumuskan penyebab gangguan padasistem final driveMengidentifikasi macam-macam gearcontact

DOKUMEN NEGARA

Page 2: 1289 KST Teknik Kendaraan Ringan

1289-12/13 Hak Cipta pada Kemdikbud KST-2/2

No. Standar Kompetensi Lulusan Kemampuan yang Diuji

Menjelaskan pengaturan sistem final drive10 Memperbaiki porospenggerak roda Mendeskripsikan pemeliharaan/servis

poros penggerak roda/drive shaft dankomponen-komponennyaMenjelaskan fungsi-fungsi jointMendeskripsikan perbaikan porospenggerak roda/drive shaft dan komponen-komponennyaMenentukan kerusakan pada drive shaft

11 Memperbaiki roda dan ban Mengidentifikasi konstrusksi roda dan banserta sistemMengidentifikasi konstruksi pelekberdasarkan spesifikasiMenjelaskan pemeliharaan ban

12 Memperbaiki sistem rem Mendeskripsikan pemeliharaan/servissistem rem dan komponennyaMerumuskan penyebab gangguan padasistem remMenjelaskan prosedur perbaikan sistemremMerumuskan penyebab masuknya udaradalam sistem rem

13 Memperbaiki sistem kemudi Mengidentifikasi berbagai jenis sistemkemudiMendeskripsikan perbaikan berbagai jenissistem kemudi

14 Memperbaiki sistem suspensi Memeriksa sistem suspensi dankomponen-komponennya

15 Memelihara baterai Mendeskripsikan pengujian baterai16 Memperbaiki kerusakan ringan pada

rangkaian/ sistem kelistrikan,pengaman, dan kelengkapantambahan

Mengidentifikasi kesalahansistem/komponen kelistrikan danpengaman

17 Memperbaiki sistem pengapian Mengidentifikasi sistem pengapian dankomponennya

18 Memperbaiki sistem starter danpengisian

Mendeskripsikan perbaikan sistem starterdan komponen-komponennyaMengidentifikasi sistem pengisian

19 Memelihara/servis sistem AC (AirConditioner)

Mengidentifikasi komponen sistem AC(Air Conditioner)