11. program penilaian semester ok

5
PROGRAM PENILAIAN SEMESTER Program Studi Keahlian : Semua Program Kelas : X Kompetensi Keahlian : Semua Program Keahlian Sem : Gasal / Genap Mata Pelajaran : IPA No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Jenis Penilaian Tertu lis Port o Foli o Unju k Kerj a Produ k Proye k Sika p SEMESTER GASAL 1 Memahami gejala 1.1 Mengidentifikasi obyek secara Menjelaskan hakekat dan kedudukan V V alam melalui terencana dan sistematis untuk sains dengan disiplin ilmu yang lain pengamatan memperoleh informasi gejala Menjelaskan langkah-langkah metode V V V alam biotik ilmiah dan masing-masing diberikan contohnya Mengidentifikasi gejala- gejala alam V V V biotik di lingkungan sekitar secara cermat dan merumuskan masalah yang ditemukan dengan jelas

Upload: donald-kartika-setiawan

Post on 11-Dec-2015

225 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

sample

TRANSCRIPT

Page 1: 11. Program Penilaian Semester Ok

PROGRAM PENILAIAN SEMESTER

Program Studi Keahlian : Semua Program Kelas : XKompetensi Keahlian : Semua Program Keahlian Sem : Gasal / GenapMata Pelajaran : IPA

NoStandar

KompetensiKompetensi Dasar Indikator

Jenis Penilaian

Tertulis Porto Folio

Unjuk Kerja

Produk Proye

k

Sikap

SEMESTER GASAL

1 Memahami gejala 1.1 Mengidentifikasi obyek secara Menjelaskan hakekat dan kedudukan V V

alam melalui terencana dan sistematis untuk sains dengan disiplin ilmu yang lain

pengamatan memperoleh informasi gejala Menjelaskan langkah-langkah metode V V V

alam biotik ilmiah dan masing-masing diberikan

contohnya

Mengidentifikasi gejala-gejala alam V V V

biotik di lingkungan sekitar secara

cermat dan merumuskan masalah

yang ditemukan dengan jelas

Menyusun hipotesis sebagai solusi V V V

terhadap masalah yang telah dirumus-

kan. Rumusan hipotesis memperlihat

kan hubungan antar variabel

Menyusun rencana penelitian V V V

dengan variabel-variabel (manipulasi,

respon, dan kontrol) yang akan

diukur, prosedur, cara pengumpulan

data dan mengolah data diuraikan

dengan jelas

Page 2: 11. Program Penilaian Semester Ok

NoStandar

KompetensiKompetensi Dasar Indikator

Jenis Penilaian

Tertulis Porto Folio

Unjuk Kerja

Produk Proyek Sikap

Mengukur dan memperlakukan variabel V V V

variable penelitian dengan teliti/

akurat mengolah serta membuat

simpulan yang sesuai dengan data

Menulis dan mengkomunikasikan V V V V

laporan penellitian dan mempertahan

kan hasilnya dengan argumentasi

yang sesuai

SEMESTER GENAP

2 Memahami gejala 1.2 Mengidentifikasi obyek secara Mengidentfikasi gejala alam yang V V

alam melalui terencana dan sistematis untuk terjadi di lingkungan sekitar dengan

Pengamatan memperoleh informasi gejala benar (contoh: peristiwa siang dan

alam abiotik malam, pelangi, tsunami, gempa,

bencana dll)

Menjelaskan gerak bumi dan V V V

pengaruhnya dengan jelas,

menjelaskan gerak bulan dan

pengaruhnya dengan jelas

Mengidentifikasi gejala alam di lithosfer V V V

dengan benar.

Mengidentifikasi pengetahuan tentang

antisipasi terjadinya gempa, tsunami,

banjir dan tanah longsor, serta

tindakan yang bisa dilakukan

Page 3: 11. Program Penilaian Semester Ok

saat terjadi bencana diatas

Mengidentifikasi gejala alam di hidros- V V V

fer dengan benar

Mengidentifikasi pengetahuan tentang

antisipasi akibat dari gejala alam

di hidrosfer dengan benar

Mengidentfikasj gejala-gejala alam V V V

yang terjadi di atmosfer.

mengidentifikasi pengetahuan tentang

antisipasi terjadinya perubahan iklim

dan cuaca

Mengesahkan,Kepala Sekolah

Drs. E. SIGIT NURSUGIANTOROPembina, IV/aNIP 19590501 198602 1 005

Guru 2

……………………………………………………………………………………NIP ………………………………….

Guru Mata Pelajaran

BEKTI LESTARI, S.Pd.Penata Muda Tk. I, III/bNIP 19780227 200801 2 007