10 hewan poligami

Upload: unyil72

Post on 19-Jul-2015

67 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

10 hewan poligamihttp://qillknows.wordpress.com/

Hewan seringkali mengabaikan peraturan ketika mereka terlibat dalam urusan sex dan cinta. Pada kenyataannya, dunia fauna ini ternyata penuh dengan dunia swinger. 10. Bonobos

Bonobos merupakan hewan yang tidak terlalu pemilih. Mereka sangat sering dalam melakukan hubungan sex dibanding dengan hewan primata yang lain. Dan bukan hanya itu, terkadangn mereka juga melakukan kombinasi antara heterosexual ke homosexual. Bahkan induk wanitapun berpasangan dengan anak jantan mereka yang sudah dewasa. Dalam dunia Bonobos, bercinta, maka tidak perang (sex, not war) dan kegiatan sex mereka yang sering ini justru memlperkuat hubungan sosial dan untuk menyelesaikan konflik. Ini mungkin merupakan penjelasan mengapa sekumpulan Bonobo sering hidup dalam damai dengan kerebat mereka, dibandingkan dengan simpanse yang jarang melakukan hubungan sex.

9. Bronze-winged jacana

Burung betina tropis yang disebut bronze-winged jacana ini sempat membuat bingung ornithologit (ahli burung). Mereka lebih besar 60% dari yang jantan dan sering meletakan telur mereka pada sperma pejantan kemudian meninggalkannya untuk depelihara oleh sang jantan.http://qillknows.word press. com/

Jacana betina seringkali menginvasi daerah Jacana betina lainnya dan membunuh mereka kemudian memaksa pejantan disitu untuk berhubungan sex. Kebiasaan yang tidak lazim ini tidak dipermasalahkan oleh sang pejantan, mengingat mereka-pun berusaha untuk menarik perhatian betina dengan mengeluarkan suara dari atas paru-paru mereka. 8. Hyena

Hyena (Spotted Hyena) merupakan sekumpulan kekerabatan sosial berdasarkan ibu (matriarchal). Dengan demikian wanita / betina-lah yang mendominasi kelompok ini. Dalam kelompok ini, poligami merupakan strategi dalam percintaan dengan seekor jantan berpasangan dengan banyak betina.http://q illknows.word press. com/

Anatomi yang unik dari Hyena membuat perilaku sex mereka sedikit aneh. Sang pejantan harus meringkuk sedemikian rupa dalam posisi yang cukup aneh agar penis dapat menekan clitoris. Adapun Pseudo Penis yang juga membuat sang betina menentukan pejantan mana yang berhak berhubungan sex dengannya.

7. Red jungle fowl

Hewan ini masih saudara dengan ayam. Dalam hubungan cintanya, mereka tidak pemilih pasangan (kalo ada, sikat aja). Dikarenakan habitat mereka, sering terjadi perkawinan dengan saudara (incest) atau keturunan inbred (hasil perkawinan hubungan dekat). Untuk menghindari incest agaklah sulit, mengingat sang betina lebih agresif terhadap yang jantan. 6. Walruses

Walrus pejantan biasanya menarik perhatian sang betina dengan suara yang keras, termasuk ketika mereka berada di bawah air, mereka mengeluarkan semacam suara bel, klik atau bunyi yang berulang-ulang. Dan ketika di atas air bunyi yang keluar seperti bunyi benturan gigi dan siulan. Dalam hubungan poligaminya, sang pejantan harus meladeni sekumpulan betina. Agar dapat melayani betina yang banyak, hewan ini dilengkapi dengan penis yang disebut baculum. Tidak tanggung-tangung baculum-nya dapat mencapai panjang 30 inci (yang terpanjang diantara mamalia)http://qillknows.word press. com/

5. Lions

Mencium anus, bukan hanya dilakukan oleh anjing, tetapi oleh singa juga. Sang pejantan dapat mendeteksi apakah betina dalam masa siap kawin atau tidak dengan mencium alat reproduksi betina. Poligami terjadi dengan jumlah anggota 3 sampai 30 ekor, dengan lebih banyak betinanya. Para betina seringkali mencapai masa kawin secara bersamaan. Ketika mencapai masa kawin, betina akan melewati masa 4 hari perkawinan yang akan dilakukannya beberapa kali dalam satu jam. Apabila ada betina yang belum memasuki masa kawin, maka ia akan memasuki masa kawin 2 minggu kemudian, dan memulai untuk kawin lagi. 4. African blue-headed lizard

Untuk masuk dalam kumpulan betinanya, sang pejantan harus bertarung denga pejantan yang lain hingga salah satu akan patah / putus ekornya. Sang pemenang bukan hanya akan berpesta sex di kumpulan betina, namun juga akan mendapatkan warna yang mempesona, ketika pejantan yang kalah akan berwarna abu-abu.

3. Bottlenose dolphins

Sex dalam sekumpulan lumba-lumba bervariasi seperti ombak. Mengingat hewan ini tidak terlalu pemilih dalam memilih pasangannya. Sebelum berhubungan sang pejantan akan mengambil sikap dengan melengkungkan punggungnya dan sering menyundul atau bahkan memukul-mukul pasangannya.http://qillkn ows.wordpres s.com/

Jika percobaan itu berhasil, pasangan itu akan salin menyamping agar perut bertemu perut dan sang jantan akan memasukan penisnya. Perkawinan ini berlangsung cepat bahkan kuran gdari semenit. Namun itu dilakukan beberapa kali dengan istirahat singkat diantaranya. 2. Hanging flies

Selama masa kawin, lalat jantan akan memberi hadiah yang istimewa pada betinanya. Mereka memberikan mayat dari serangga lainnya. Jika sang betina setuju dengan hadiah tersebut, kelamin keduanya akan bersatu dan sang betina akan bermanufer hingga pada posisi terbalik. Selama berhubungan, betina akan memakan snack-nya itu sementara sang pejantan akan memegang kakinya. Tetapi bagi pejantan yang kurang dalam memberikan hadiah akan ditinggalkan begitu saja oleh betina sebelum pembuahan selesai.

1. Brown antechinus

Selama 2 minggu masa perkawinan, antecinus coklat ini (tikus seperti marsupial), akan memulai masa gila-gilaan dalam sex. Dalam perkumpulannya, sang betina akan berpasangan dengan beberapa pejantan. Masing-masing hubungan berkisar antara 5-14 jam sebelum melahirkan.http://qillknows.wordpr ess. com/

Setelah tidur beberapa saat, sang betina akan meningkatkan produksi sel telrnya untuk dibuahi lagi oleh pejantan yang sehat agar menghasilkan keturunan yang bagus. Setelah sex yang melelahkan tersebut, sebelum sang bayi lahir, sang pejantan akan kelelahan dan mati.