(1) setiap orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada...

14

Upload: phamdung

Post on 04-Apr-2019

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh
Page 2: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh
Page 3: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh

Sanksi Pelanggaran Pasal 113

Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta

(1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran hak eko nomi sebagai mana dimaksud dalam Pasal 9 ayat (1) huruf i untuk Penggunaan Secara Komersial dipidana dengan pidana penjara paling lama 1 (satu) tahun dan/atau pidana denda paling ba nyak Rp100.000.000 (seratus juta rupiah).

(2) Setiap Orang yang dengan tanpa hak dan/atau tanpa izin Pencipta atau pemegang Hak Cipta melakukan pelanggaran hak ekonomi Pencipta sebagaimana dimaksud dalam Pasal 9 ayat (1) huruf c, huruf d, huruf f, dan/atau huruf h untuk Peng gunaan Secara Komer sial dipidana dengan pidana penjara paling lama 3 (tiga) tahun dan/atau pidana denda paling banyak Rp500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah).

(3) Setiap Orang yang dengan tanpa hak dan/atau tanpa izin Pencipta atau pemegang Hak Cipta melakukan pelanggaran hak ekonomi Pencipta sebagaimana dimaksud dalam Pasal 9 ayat (1) huruf a, huruf b, huruf e, dan/atau huruf g untuk Peng gunaan Secara Komer sial di pidana dengan pidana penjara pa ling lama 4 (empat) tahun dan/atau pidana denda pa ling banyak Rp1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah).

(4) Setiap Orang yang memenuhi unsur sebagaimana dimaksud pada ayat (3) yang dilakukan dalam bentuk pembajakan, dipidana de ngan pidana penjara paling lama 10 (sepuluh) tahun dan/atau pidana denda paling banyak Rp4.000.000.000,00 (empat miliar rupiah).

Page 4: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh
Page 5: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh

Belajar Move On Bareng Steve JobsJubilee Enterprise

© 2017 Jubilee Enterprise

Hak Cipta dilindungi Undang-Undang

Diterbitkan pertama kali oleh Penerbit PT Elex Media Komputindo

Kelompok Gramedia – Jakarta

Anggota IKAPI, Jakarta

717091511

ISBN: 978-602-04-4561-8

Dilarang keras menerjemahkan, memfotokopi, atau memperbanyak

sebagian atau seluruh isi buku ini tanpa izin tertulis dari penerbit

Dicetak oleh Percetakan PT Gramedia, Jakarta

Isi diluar tanggung jawab Percetakan

Page 6: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh

Kata Pengantar vii

1. Ini Cerita tentang Sebuah Nama 1

2. Buah Apel itu … Menyenangkan, Memberi Semangat, dan tidak Mengintimidasi 7

3. Frustrasi atau Prestasi 13

4. Ayo Raih Mimpi..! 17

5. Yuk, Seleksi Teman-Temanmu 21

6. Batu Bata Kena di Kepalamu 35

7. Kata-Kata dari Orang Lain 41

8. Ini tentang Lisa… 45

9. Hebat bukan Berarti Menguasai Semuanya 53

10. Jual Dirimu… 59

11. Orang Hebat Selalu Dipanggil Kembali 63

Daftar Isi

Page 7: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh

Belajar Move On Bareng Steve Jobsvi

12. Duplikat Seorang Idola 67

13. Percaya dengan Hasil Kerja Keras 73

14. Belajar dan Mengajar 79

15. Ayo Move On! 83

16. Buat Siapapun Terpana 93

17. “KW” Super 99

18. Pssst… Misi Rahasia 105

19. Kebutuhan adalah Tujuan Utama 111

20. Mantra ‘e’ 117

Penutup 120

Page 8: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh

elajar move on dari Steve Jobs? Mengapa?

Karena Steve Jobs adalah salah satu legenda dunia, di bidang IT tentunya. Berapa banyak iPhone yang terjual di seluruh dunia? Belum termasuk komputer Macintosh dan ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store.

Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh aksi nyata dan jiwa yang sekuat baja. Dengan kata lain, seorang Steve Jobs tentu tidak pernah galau berlebihan. Seorang Steve Jobs adalah orang yang selalu berpikir maju.

Nah, bagaimana caranya menjadi sosok yang menyerupai seorang Steve Jobs?

Buku ini dibuat secara ringkas dilengkapi dengan kisah- kisah, kata-kata mutiara, dan latihan untuk membantu kamu memahami jalan hidup seorang Steve Jobs. Agar efek positif dari buku ini semakin terasa, maka jangan lupa untuk ikut beraktivitas dengan mengisi latihan-latihan yang dijabarkan di dalam buku ini.

Kata Pengantar

B

Page 9: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh

Belajar Move On Bareng Steve Jobsviii

Akhir kata, semoga buku ini bisa menjadi inspirasi yang baik bagi perkembangan hidup pembaca untuk masa sekarang dan masa depan.

Yogyakarta, 2017

Jubilee Enterprise

We Make Bestseller Book

Thinkjubilee.com

Page 10: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh
Page 11: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh

Hello, My Name is Steve Jobs

not Steve Job(less) !!!

Page 12: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh

Ini Cerita tentang Sebuah Nama 3

Terus kalau Steve artinya apa? Ceritanya, Steve atau leng-kapnya Stefanus merupakan martir pertama dalam keper-cayaan kristiani. Ia mati ditimpuki batu daripada harus me-nyangkal imannya.

Steve Jobs itu sangat istimewa lho. Ia dijuluki sebagai sang visioner dan penggebrak masa depan teknologi komputer dan smartphone. Berikut segudang prestasi yang berhasil ia torehkan:

• Dia seorang CEO Apple, perusahaan yang melahirkanbanyak produk spektakuler, seperti Apple, Macintosh,hingga iPhone. Jangan lupakan juga tentang iPod yang fenomenal itu.

• Dia ada di balik perusahaan animasi Pixar. Studio ani-masi ini sudah membidani banyak film best seller, seperti Toy Story, Finding Nemo, Monster Inc, dan sebagainya.

• Salah satu komputer besutannya, NeXT menjadi salahsatu alat (tool) yang ikut melahirkan word wide web di-mana saat ini kamu bisa ambil banyak manfaat darinya, seperti ber-social media hingga cari-cari bahan sekolah di internet.

• Steve Jobsmerupakan salah satu penggebrak dalam du­nia industri musik dan rekaman dimana semua orang dari seluruh penjuru dunia bisa men-download lagu-lagu favorit mereka menggunakan aplikasi yang disebut iTunes.

• Applesudah‘memberimakan’jutaanorangdariberbagaijenis bidang pekerjaan, terutama software, pengembang aplikasi, dan penjual smartphone.

Page 13: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh
Page 14: (1) Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran · ribuan aplikasi serta lagu yang ada di dalam iTunes serta App Store. Untuk menjadi seorang Steve Jobs, tentu butuh