1. pengenalan arcview 3.2/3.3 tujuan: start · pdf file12 jika berhasil maka yang muncul...

Download 1. PENGENALAN ARCVIEW 3.2/3.3 TUJUAN: Start · PDF file12 Jika berhasil maka yang muncul adalah peta digital P.Jawa ... Dan setting semua kelengkapan peta dari segi kartografi (arah

If you can't read please download the document

Upload: dangxuyen

Post on 07-Feb-2018

223 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

  • 1

    1. PENGENALAN ARCVIEW 3.2/3.3

    TUJUAN:

    1. Mahasiswa dapat mengenal beberapa tools di ArcView

    2. Mahasiswa dapat mengoperasikan command yang penting dalam

    ArcView

    ArcView GIS 3.2 : Memulai dan membuka project yang telah ada

    Buka aplikasi ArcView GIS versi 3.2 dari Start Programs ESRI

    ArcView GIS version 3.2 ArcView GIS Version 3.2.

    Pilih Open an existing project radio button dan klik OK. Kemudian akan

    menyajikan dialog box, yaitu Open Project yang digunakan untuk memilih

    file project yang akan dibuka.

    Buka qstart.apr pada folder C:\ESRI\AV_GIS30\AVTUTOR\ARCVIEW

    Dokumen View

    Pada project qstart, dokumen view terdiri dari 3 dokumen, yaitu: Atlanta, United

    States dan World sebagai sample (untuk ArcView3.2).

    Buka dokumen view Atlanta

  • 2

    Petunjuk : Untuk membuka dokumen view dapat memilih salah satu

    dokumen tersebut dan klik button open atau dapat dilakukan dengan

    mengklik dua kali (double click) pada salah satu dokumen tersebut.

    Pada dokumen view tersebut dapat terdiri dari satu atau lebih layer peta

    (theme) dan terdiri dari kelas data spasial seperti titik (point), garis(line),

    dan area (polygon).

    Konfigurasi Display Peta

    Semua data spasial (theme) pada dokumen view dapat dikonfigurasi untuk

    memenuhi keinginan kita, seperti urutan theme yang akan ditampilkan, simboll

    dan warna yang digunakan untuk obyek tertentu, dll.

    A. Menampakkan dan menghilangkan layer peta

    Secara default, seluruh tema (theme) pada project akan ditampilkan

    window view. Hal tersebut ditunjukkan pada tanda check () pada tiap tema. Hal

    ini berarti kita dapat melihat data spasial tersebut pada dokumen view.

    Untuk mengatur tema tertentu yang tidak ditampilkan, kita dapat membuat

    tema tampak atau tidak (on/off) dengan mengklik tanda check tersebu sehingga

    tanda checknya tidak ditampilkan. Sebaliknya apabila kita ingin menampilkan

    kembali tema tersebut.

    B. Zooming

    ArcView menyediakan fungsi zooming untuk merubah skala peta pada

    dokumen view. Kita dapat melakukannya dengan tiga cara, yaitu menggunakan

    menu, button dan toolbar.

    Zooming menggunakan button

    Zoom to Full Extent. Button ini digunakan untuk melihat keseluruhan tema

    (seluruh data spasial akan ditampilkan).

    Zoom to Active Themes. Button ini digunakan untuk melihat keseluruhan

    tema yang aktif (hanya melihat keseluruhan tema yang aktif).

  • 3

    Zoom to Selected Features. Button ini digunakan untuk melihat lebih jelas

    obyek yang sedang dipilih

    Zoom In. Button ini digunakan untuk memperbesar dua kali dengan pusat

    view sebagai titik sentral.

    Zoom Out. Button ini digunakan untuk memperkecil sekali dengan pusat

    view sebagai titik sentral.

    Zoom to Previous Extent. Button ini digunakan untuk menampilkan

    kembali keadaan zooming yang kita gunakan sebelumnya.

    Zooming Menggunakan Toolbar

    Tool Zoom In. Tool digunakan untuk memperbesar sekali dengan

    menempatkan posisi kursor sebagai titik sentral. Apabila button ini diklik dan

    ditahan (click and drag) sambil membuat segi empat, maka akan ditampilkan

    bidang area yang kita pilih tersebut.

    Tool Zoom Cut. Tool ini digunakan untuk memeperbesar sekali dengan

    menempatkan posisi kursor sebagai titik sentral. Apabila button ini diklik dan

    kursor ditempatkan pada peta kemudian di klik dan ditahan (click and drag)

    sambil membuat segi empat, maka akan ditampilkan bidang area yang akan kita

    pilih tersebut.

    C. Menambahkan Tema Baru

    Pada dokumen view dapat terdiri dari satu atau lebih tema. Kita dapat

    menambahkan tema lain pada suatu dokumen view dengan menggunakan add

    theme.

    Tambahkan file shapefile Canada dari folder

    C:\ESRI\AV_TUTOR\ARCVIEW\QSTART dan ekstent dokumen untuk

    seluruh tema (Full Exstent).

    Petunjuk :

    1. Klik button Add Theme atau klik menu View dan pilih Add Theme

  • 4

    2. Pilih drive C dan buka folder ESRI\AV_TUTOR\ARCVIEW\QSTART dan

    pilih states.shp kemudian klik OK dan kemudian lanjutkan membuka

    shapefile states.

    3. Lakukan langkah 1 dan 2 untuk menambah shapefile Canada.

    4. Tampilkan seluruh tema dengan menggunakan button Zoom to Full Extent

    D. Mengatur Urutan Tema (Theme)

    Urutan tema pada daftar tema kan memepengaruhi penampakan peta

    pada dokumen view. Urutan pertama akan ditampilkan paling depan

    dibandingkan dengan tema urutan berikutnya. Urutan tema dapat

    dikonfigurasikan untuk memenuhi keinginan kita. Kita dapat melakukannya

    dengan prosedur klik dan geser.

    E. Menghapus dan Menghilangkan tema pada dokumen view

    Pada dokumen view kita dapat menghilangkan satu atau lebih tema. Hal

    ini dapat dilakukan dengan menghilangkan tema satu demi satu atau sekaligus.

    Sebelum kita menghilangkan tema dari dokumen view, kita harus membuat tema

    tersebut aktif dan kemudian dihapus dengan menggunakan fungsi Delete

    Themes pada menu Edit.

    F. Mengatur Legenda

    Simbol dan warna pada legenda digunakan untuk

    menampilkan semua simbol dan warna pada data

    spasial. Kita dapat mengubah dan mengkonfigurasi

    dengan menggunakan dialog box legend editor.

    Kemudian kita dapat mengatur konfigurasi sesuai

    dengan data atribut dari data spasialnya.

  • 5

    Aturlah warna dari tema Canada dengan mengacu kepada atribut Name

    dengan menggunakan warna Pastels.

    Petunjuk:

    1. Klik dobel tema Canada.

    2. Klik dobel Symbol pada dialog box Legend Editor.

    3. Klik Legend Type dan pilih Unique Value.

    4. Klik Value Field dan pilih atribut Name.

    5. Klik Color Schemes dan pilih Pastels.

    6. Klik Apply pada dialog box Legend Editor dan tutup dialog box

    tersebut.

    G. Menampilkan Informasi

    Salah satu kelebihan fungsi SIG adalah kemampuannya menghubungkan

    data atribut dan data spasial. Pada ArcView, kita dapat menampilkan

    informasi data spasial dengan menggunakan tool Identity

    Tampilkan informasi yang terdapat pada tema states.

    Petunjuk :

    1. Aktifkan tema States dengan cara mengklik tema tersebut.

  • 6

    2. Klik tool Identity.

    3. Klik bagian tertentu pada peta.

    Dokumen Tabel (Table Document)

    ArcView menyimpan data atribut dalam format dBase (*.dbf). File ini dapat

    langsung dilihat dan dilihat oleh aplikasi ArcView dengan menggunakan

    dokumen tabel (table document). Tampilan data atribut akan terlihat seperti

    halnya aplikasi spreadsheet (contohnya MS Excel) yaitu memiliki nilai yang

    terdapat pada baris (horisontal) dan field (atau atribut) pada kolom (vertikal).

    Pada dokumen tabel, pada pengguna dapat memeasukkan data dari berbagai

    sumber, seperti dBASE, INFO, file delimited text, dan SQL database server.

    ArcView menyediakan fungsi untuk membuka data atribut dari tema yang aktif.

    Kita dapat membukanya dengan mengklik Open Theme Table atau memilih

    Table dari menu Theme.

    Tunjukkan tabel atribut dari tema Canada.shp

    Petunjuk :

    1. Aktifkan tema Canada.shp

    2. Klik button Open Theme Table

  • 7

    Layout

    Layout merupakan dokumen ArcView yang ditujukan untuk membuat

    layout peta yang interaktif dengan tujuan untuk mencetak peta (print). Dokumen

    ini mengorganisir obyek grafik (data spasial, legenda dan simbol) dan teks. Kita

    dapat mencetak ke printer (atau plotter) atau menyimpannya dalam file image

    dengan standar format grafik seperti BMP, GIF dan JPEG.

    Membuat Layout Baru

    Aktifkan view berikut themes yang terdapat di dalamnya.

    Gunakan menu View, klik Layout hingga muncul kotak dialog template

    manager.

    Pilih salah satu tipe layout, tekan OK.

    Memberi Nama Peta

  • 8

    Menentukan Grid Layout

    Klik ikon hingga muncul tampilan Graticule and grid wizard

    Pastikan anda akan bekerja membuat grid dengan memberikan tanda cek

    pada dialog box Crete a graticule dan Create a measure grid

    Klik Next

    Lanjutkan dengan pemberian label, isilah kotak dialog yang ada sesuai

    dengan keinginan.

  • 9

    Klik Next

    Tentukan interval, bentuk, lebar dan warna grid dengan mengisi dialog

    box seperti di bawah ini.

    Klik preview untuk melihat layout yang anda buat.

    Contoh layout

  • 10

    2 . SETTING PROYEKSI DATA DIGITAL DENGAN ARCVIEW 3.2/3.3

    Tujuan :

    1.Mahasiswa dapat melakukan input data vektor dari data digital

    2.Mahasiswa dapat merubah sistem proyeksi geometric ke proyeksi UTM

    3.Mahasiswa dapat membuat peta administrasi dengan sistem proyeksi yang tepat

    Task :

    File > New Project

    Pilih jendela View kemudian klik New

    Dari Menubar pilih View

    View > Add theme

  • 11

    Pilih diretori dimana file yang akan ditampilkan

    Untuk data vektor pilih Data Source Type adalah Feature Data Source

    Pilih data digital Bako (BAKOSURTANAL)

    Bako > admin

    Pilih file admin.shp

    Kemudian klik OK

    Cek pada kotak theme admin.shp

    Kemudian perbesar orientasi layar view

  • 12

    Jika berhasil maka yang muncul adalah peta digital P.Jawa

    Dengan menu Zoom in

    Pilih wilayah area kabupaten yang dinginkan (Kab.Malang)

    Dari menu bar pilih Query builder (Tanda Palu) lalu klik

    (Ini menu