1. contoh analisis keterkaitan skl-ki-kd

4
ANALISIS KETERKAITAN SKL, KI, DAN KD MATA PELAJARAN : FISIKA KELAS : X TOPIK : ELASTISITAS BAHAN DOMAIN STANDAR KOMPETENSI LULUSAN KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR LINGKUP MATERI AKTIVITAS BELAJAR SISWA UNTUK MENCACAI KOMPETENSI TEKNIK DAN BENTUK INSTRUMEN Sikap Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap orang beriman, berakhlak mulia, berilmu, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 1.1.mengagum i keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang aspek fisik dan kimiawi, kehidupan dalam ekosistem dan peranan manusia dalam lingkungan serta mewujudkanny Elastisitas bahan sebagai karunia Tuhan untuk memudahkan tugas manusia Siswa mengamati berbagai pemanfaatan bahan elestis untuk memudahkan kerja manusia CONTOH

Upload: maida-khoirina

Post on 30-Nov-2015

228 views

Category:

Documents


13 download

TRANSCRIPT

Page 1: 1. Contoh Analisis Keterkaitan Skl-ki-kd

ANALISIS KETERKAITAN SKL, KI, DAN KD

MATA PELAJARAN : FISIKAKELAS : XTOPIK : ELASTISITAS BAHAN

DOMAIN STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR

LINGKUP MATERI AKTIVITAS BELAJAR SISWA UNTUK MENCACAI KOMPETENSI

TEKNIK DAN BENTUK INSTRUMEN

Sikap Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap orang beriman, berakhlak mulia, berilmu, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

1.1.mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang aspek fisik dan kimiawi, kehidupan dalam ekosistem dan peranan manusia dalam lingkungan serta mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang dianutnya

Elastisitas bahan sebagai karunia Tuhan untuk memudahkan tugas manusia

Siswa mengamati berbagai pemanfaatan bahan elestis untuk memudahkan kerja manusia

2. Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan

2.1. menunjukkan perilaku ilmiah(memiliki rasa ingin tahu: obeyektif; jujur;teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung

Menunjukkan ketelitian, kejujuran dan bersungguh-sungguh dalam melakukan pengukuran dalam percobaan

Melakukan percobaan secara teliti, jujur dan bekerja sungguh-sungguh di dalam kelompoknya

Teknik: Observasi Bentuk:Daftar Isian (Cek List)

CONTOH

Page 2: 1. Contoh Analisis Keterkaitan Skl-ki-kd

pro-aktifdan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif; dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan pengamatan, percobaan, dan berdiskusi

Pengetahuian Memiliki pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab serta dampak fenomena dan kejadian.

3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan,dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang

3.7 Mendeskripsikan konsep elastisitas bahandan hukum Hooke

Konsep elastisitas bahandan hukum Hooke

Mempelajari konsep elastisitas bahandan hukum Hooke

Teknik:TesBentuk:Soal Pilihan Ganda dan Soal Uraian

Page 3: 1. Contoh Analisis Keterkaitan Skl-ki-kd

spesifik untuk memecahkan masalah.

Ketrampilan Memiliki kemampuan pikir dan tindak yang efektif dan kreatif dalam ranah abstrak dan konkret sebagai pengembangan dari yang dipelajari di sekolah secara mandiri.

4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

4.7 Menentukan kekuatan bahan yang digunakan pada kesehatan sesuai dengan konsep elastisitas

Percobaan elastisitas bahandan hukum Hooke

Melakukan percobaan elastisitas bahandan hukum Hooke

Teknik:ObservasiBentuk:Daftar Isian