wirausaha tugas individu

3
Tugas 2 Kewirausahaan Nama : PUTRA IRAWAN Nim : 5122121008 Mata Kuliah : Kewirausahaan Soal 1. Mendeteksi usaha – usaha yang ada, serta menemukan ide untuk berwirausaha minimal 10 usaha. Tetapkan 3 usaha yang paling menarik bagi anda dan disertakan alasannya ? Jawaban : Usaha yang akan saya buat di antaranya : 1. Bengkel Bubut Usaha ini akan saya lanjutkan yang sebelumnya ayah saya yang mengelola, karena orang tua saya sudah susah payah menumbuhkannya. Hanya saja tinggal meningkatkan sistem managemennya, sehingga dapat meraih omset lebih maksimal lagi. 2. Doorsmeer Usaha ini telah saya perhatikan, untuk sistem managemen yang baik serta menjaga kebersihannya, usaha ini akan maju. Apalagi kenderaan di dunia semakin banyak, tentunya mereka akan melakukan perawatan, salah satunya mencuci kenderaannya. 3. Perkebunan kelapa sawit Usaha ini dibutuhkan lahan yang cukup luas. Mungkin beberapa waktu mendatang saya akan membeli lahan kosong dan menanam kelapa sawit. Perkebunan ini cukup mudah perawatannya serta masa panen juga relatif cepat. 4. Ternak ikan Usaha ini telah saya liat, membutuhkan waktu yang lama untuk perkembangan ikan, sehingga saya kurang tertarik dengan usaha ini.

Upload: putrairawan1818

Post on 08-Nov-2015

11 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

kewirausahaan

TRANSCRIPT

Tugas 2 KewirausahaanNama : PUTRA IRAWANNim: 5122121008Mata Kuliah: KewirausahaanSoal 1. Mendeteksi usaha usaha yang ada, serta menemukan ide untuk berwirausaha minimal 10 usaha. Tetapkan 3 usaha yang paling menarik bagi anda dan disertakan alasannya ?Jawaban :Usaha yang akan saya buat di antaranya :1. Bengkel BubutUsaha ini akan saya lanjutkan yang sebelumnya ayah saya yang mengelola, karena orang tua saya sudah susah payah menumbuhkannya. Hanya saja tinggal meningkatkan sistem managemennya, sehingga dapat meraih omset lebih maksimal lagi.2. DoorsmeerUsaha ini telah saya perhatikan, untuk sistem managemen yang baik serta menjaga kebersihannya, usaha ini akan maju. Apalagi kenderaan di dunia semakin banyak, tentunya mereka akan melakukan perawatan, salah satunya mencuci kenderaannya. 3. Perkebunan kelapa sawitUsaha ini dibutuhkan lahan yang cukup luas. Mungkin beberapa waktu mendatang saya akan membeli lahan kosong dan menanam kelapa sawit. Perkebunan ini cukup mudah perawatannya serta masa panen juga relatif cepat.4. Ternak ikan Usaha ini telah saya liat, membutuhkan waktu yang lama untuk perkembangan ikan, sehingga saya kurang tertarik dengan usaha ini. 5. Ternak sapi / kambingUsaha ini memiliki keuletan dalam memberi pakan ternak serta kebersihan, agar sapi dan kambing tersebut sehat. Saya kurang tertarik dengan usaha ternak.6. Kuliner Usaha ini harus memiliki resep dan keahlian khusus, agar masakan lebih lezat dan nikmat. Usaha ini saya urungkan karena saya tidak mempunyai keahlian di bidang itu, mungkin suatu saat nanti akan saya berikan kepada istri saya.

7. Pulsa (Konter)Usaha ini juga cukup maju, sebab kemajuan teknologi yang semakin tinggi. Pulsa pasti dibutuhkan bagi para pengguna Hp maupun lainnya. Saya juga tertarik dengan usaha ini, namun pernah saya terapkan, malah rugi, sebab managemen keuangannya kurang baik. Jadi saya urungkan usaha ini8. Pengisian ulang air minumUsaha ini cukup bagus, namun haal yang diperhatikan kualitas air yang akan dipasarkan. Saya sempat tertarik untuk membuat usaha ini untuk kedepannya. Namun karena sudah banyak yang memiliki usaha ini di daerah saya jadi saya urungkan niat saya ini.9. FotokopiUsaha ini harus memiliki tempat yang dekat dengan perkantoran, sekolah dan lainnya. Hal ini yang menjadi saya urungkan, karna tidak memiliki lahan yang dekat dengan perkantoran ataupun sekolah.10. Jualan bajuUsaha ini juga saya urungkan karna seperti kasus pulsa, karna sistem managemen yang kurang baik. Jadi usaha ini akan saya berikan kepada istri saya nanti jika dia mau menjalankannya. Intinya :Dari 10 pilihan usaha yang menjadi daya tarik saya yang utama yaitu :1. Bengkel bubut2. Doorsmeer3. Perkebunan kelapa sawitKesemuanya itu saya pilih atas potensi yang saya miliki. Usaha yang saya pilih ini, tentunya ada hal menarik yaitu, usaha tiada kadaluarsanya, artinya jika dibandingkan usaha kuliner, jika usaha tersebut tidak habis, maka akan mengalami kerugian yang cukup besar.