web viewacara pembekalan kkn yang dilakukan oleh lembaga penelitian dan ... .wah jadi variatif bnget...

3
TIM 43 KKN UNMUH JEMBER 2012 Acara pembekalan KKN yang dilakukan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat atau yang biasa di singkat menjadi LPPM UNMUH JEMBER di Auditorium Ahmad Zainuri pada tanggal 25-26 Juli 2012. Acara sangat berlangsung spectakuler meski peserta banyak yang mengantuk karena pembekalan dilaksanakan di siang hari. Materi hari pertama diisi dengan 3 dosen dengan pemaran yang berbeda. Namun saat materi terakhir yang disampaikan oleh dosen muda cantik dari Fakultas Teknik sangat aplikatif sekali dan tidak membosankan karena selain member pemaparan beliau juga memberikan doorprise berupa uang 50.000 namun hadiah tsb diperoleh oleh anak bio semester6. Aini pengen banget tapi bukan rejeki…..semua peserta sudah capek semua. Pembekalan masih belum usai, masih di lanjut di hari kedua yaitu tanggal 26 Juni 2012 dengan pembagian dosen pendamping dan undian lokasi KKN. Kelompok 43 Berlokasi di desa Rowo Indah kecamatan Ajung Kabupaten Jember…………sangat luar biasa sekali anggota Tim 43 ini karena dihuni oleh beranekaragam FAKULTAS….wah jadi variatif bnget nih

Upload: letruc

Post on 06-Feb-2018

214 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Web viewAcara pembekalan KKN yang dilakukan oleh Lembaga Penelitian dan ... .wah jadi variatif bnget nih ... Setelah itu rapat koordinasi yang dibahas adalah

TIM 43 KKN UNMUH JEMBER 2012

Acara pembekalan KKN yang dilakukan

oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian

Masyarakat atau yang biasa di singkat

menjadi LPPM UNMUH JEMBER di

Auditorium Ahmad Zainuri pada tanggal 25-

26 Juli 2012. Acara sangat berlangsung

spectakuler meski peserta banyak yang

mengantuk karena pembekalan dilaksanakan

di siang hari. Materi hari pertama diisi

dengan 3 dosen dengan pemaran yang

berbeda. Namun saat materi terakhir yang

disampaikan oleh dosen muda cantik dari

Fakultas Teknik sangat aplikatif sekali dan

tidak membosankan karena selain member

pemaparan beliau juga memberikan

doorprise berupa uang 50.000 namun

hadiah tsb diperoleh oleh anak bio

semester6. Aini pengen banget tapi bukan

rejeki…..semua peserta sudah capek semua.

Pembekalan masih belum usai, masih di

lanjut di hari kedua yaitu tanggal 26 Juni

2012 dengan pembagian dosen pendamping

dan undian lokasi KKN.

Kelompok 43 Berlokasi di desa Rowo Indah

kecamatan Ajung Kabupaten

Jember…………sangat luar biasa sekali

anggota Tim 43 ini karena dihuni oleh

beranekaragam FAKULTAS….wah jadi

variatif bnget nih pemikirannya.Namun Hal

yang sangat ku takutkan adalah terjadi

percekcokan dan pertengkaran.

Kegiatan pertama yang disusun adalah

pembentukan koordinator desa, sekretaris

dan bendahara. Kemudian survey lokasi

pada keesokan harinya. Setelah itu rapat

koordinasi yang dibahas adalah proposal,

penginapan, perizinan dan potensi sumber

daya alam di desa itu.

Singkat cerita, penerjunan peserta KKN

(Kuliah Kerja Nyata) ditetapkan pada hari

Rabo tanggal 3 Juli 2012. Acara pertama

yang dilakukan oleh LPPM adalah Upacara

penerjunan yang diresmikan oleh Rektor

Universitas Muhammadiyah Jember.

Kemudian pengumauman kumpul pada

masing-masing kecamata. Kebetulan Tim 43

Page 2: Web viewAcara pembekalan KKN yang dilakukan oleh Lembaga Penelitian dan ... .wah jadi variatif bnget nih ... Setelah itu rapat koordinasi yang dibahas adalah

kumpul di Panca Loka. Namun tim kami

tidak semua anggota yang menghadiri

pertemuan itu. Hanya beberapa orang

saja.Kebetulan Aini dbersama Gita rekan

KKN dari Fakultas Ekonomi bertugas

mengantar barang-banrang teman-teman ke

posko. Sambil mengobrol dan menikmati

perjalanan bersama keluarga Gita, akhirnya

kami mendarat di warung makan sederhana

untuk mengisi perut. Kemudian Kami

melanjutkan belanja beras, air mineral dan

perlengkapan yang lain. Setiba di lokasi

kami disambut positif oleh bu haji.

Silaturrahmipun terjalin………………..

Seusai itu kami bergegas untuk menyusun

rencana kegiatan dengan di pandu oleh

dosen pendamping. Kegiatan KKN yang

akan berlangsung 30 Hari semoga dapat

berjalan lancar dan selamat .

Amin…………………….

Makasih Y Rob Kau telah pertemukan Aini

dengan kedua orang tua baru dan saudaraq

disini

Semoga tali silaturrahmi ini tidak putus

seusai KKN ini amin