walikota yogyakartaelektronik (berita negara republik indonesia tahun 2018 nomor 764); 9. 10....

31
WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 95 TAHUN 2019 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 76 TAHUN 2018 TENTANG PENGADAAN BARANG/JASA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA YOGYAKARTA, Menimbang : a. bahwa berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan Peraturan Walikota Nomor 76 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa di Lingkungan Pemerintah Kota Yogyakarta, ada beberapa ketentuan yang perlu disesuaikan berkaitan dengan proses pengadaan barang/jasa, sehingga perlu mengubah Peraturan Walikota dimaksud; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu menetapkan Peraturan Walikota tentang Perubahan atas Peraturan Pengadaan Barang/Jasa Nomor 76 Tahun 2018 Di Lingkungan Pemerintah Kota Yogyakarta. Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kota Besar Dalam Lingkungan Propinsi Djawa Timur, Djawa Tengah, Djawa Barat dan Dalam Daerah Istimewa Jogjakarta (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1955 Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 859);

Upload: others

Post on 19-Feb-2020

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

WALIKOTA YOGYAKARTA

DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA

NOMOR 95 TAHUN 2019

TENTANG

PERUBAHAN ATAS PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA

NOMOR 76 TAHUN 2018 TENTANG PENGADAAN BARANG/JASA

DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

WALIKOTA YOGYAKARTA,

Menimbang : a. bahwa berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan

Peraturan Walikota Nomor 76 Tahun 2018 tentang

Pengadaan Barang/Jasa di Lingkungan Pemerintah

Kota Yogyakarta, ada beberapa ketentuan yang perlu

disesuaikan berkaitan dengan proses pengadaan

barang/jasa, sehingga perlu mengubah Peraturan

Walikota dimaksud;

b.

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana

dimaksud pada huruf a, perlu menetapkan Peraturan

Walikota tentang Perubahan atas Peraturan Pengadaan

Barang/Jasa Nomor 76 Tahun 2018 Di Lingkungan

Pemerintah Kota Yogyakarta.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950 tentang

Pembentukan Daerah-daerah Kota Besar Dalam

Lingkungan Propinsi Djawa Timur, Djawa Tengah,

Djawa Barat dan Dalam Daerah Istimewa Jogjakarta

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1955

Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 859);

Page 2: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

2.

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587)

sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir

dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang

Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23

Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

5679);

3.

Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2017 tentang Jasa

Konstruksi (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2017 Nomor 11, Tambahan Lembaran Negara

Nomor Republik Indonesia Nomor 6018);

4. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2006 tentang

Pengelolaan Barang Milik Negara/Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 20,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

4609) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan

Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014, (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 92, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5533);

5. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang

Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 33);

6. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa

Pemerintah Nomor 7 Tahun 2018 tentang Pedoman

Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor

760);

7. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa

Pemerintah Nomor 9 Tahun 2018 tentang Pedoman

Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Penyedia

(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor

761);

Page 3: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

8. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa

Pemerintah Nomor 11 Tahun 2018 tentang Katalog

Elektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun

2018 Nomor 764);

9.

10.

Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa

Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang Pelaku

Pengadaan Barang/Jasa (Berita Negara Republik

Indonesia Tahun 2018 Nomor 768);

Peraturan Walikota Nomor 76 Tahun 2018 tentang

Pedoman Pengadaan Barang/Jasa di Lingkungan

Pemerintah Kota Yogyakarta (Berita Daerah Kota

Yogyakarta Tahun 2018 Nomor 77).

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : PERATURAN WALIKOTA TENTANG PERUBAHAN ATAS

PERATURAN WALIKOTA NOMOR 76 TAHUN 2018 TENTANG

PEDOMAN PENGADAAN BARANG/JASA DI LINGKUNGAN

PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA.

Pasal I

Beberapa ketentuan dalam Peraturan Walikota Nomor 76 Tahun 2018 tentang

Pedoman Pengadaan Barang/Jasa di Lingkungan Pemerintah Kota Yogyakarta

(Berita Daerah Kota Yogyakarta Tahun 2018 Nomor 77) diubah sebagai berikut:

1. Ketentuan Pasal 12 diubah sehingga berbunyi sebagai berikut :

Pasal 12

(1) PjPHP memiliki tugas :

a. Memeriksa administrasi hasil pekerjaan pengadaan

barang/pekerjaan konstruksi/jasa lainnya yang bernilai paling

banyak Rp 200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah);

b. Memeriksa administrasi hasil pekerjaan pengadaan jasa

konsultansi yang bernilai paling banyak Rp 100.000.000,00

(seratus juta rupiah).

c. Melakukan pemeriksaan administrasi hasil pekerjaan pengadaan

barang/jasa.

Page 4: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

(2) PPHP memiliki tugas :

a. Memeriksa administrasi hasil pekerjaan pengadaan

barang/pekerjaan konstruksi/jasa lainnya yang bernilai paling

sedikit diatas Rp 200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah);

b. Memeriksa administrasi hasil pekerjaan pengadaan jasa

konsultansi yang bernilai paling sedikit di atas Rp

100.000.000,00 (seratus juta rupiah).

c. Melakukan pemeriksaan administrasi hasil pekerjaan pengadaan

barang/jasa.

(3) Pemeriksaan administrasi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf

c dan ayat (2) huruf c mencakup kelengkapan dokumen administrasi

sejak perencanaan barang/jasa sampai dengan serah terima hasil

pekerjaan meliputi:

a. dokumen program/penganggaran;

b. surat penetapan PPK;

c. dokumen perencanaan pengadaan;

d. RUP/SIRUP;

e. dokumen persiapan pengadaan;

f. dokumen pemilihan Penyedia;

g. dokumen Kontrak dan perubahannya serta pengendaliannya;

h. dokumen serah terima hasil pekerjaan.

(4) Berita acara pemeriksaan administrasi sebagaimana dimaksud pada

ayat (3) tercantum dalam Lampiran I yang merupakan bagian tidak

terpisahkan dari Peraturan Walikota ini.

(5) PjPHP/PPHP dilarang dirangkap oleh Pejabat Penandatanganan Surat

Perintah Membayar (PPSPM) atau Bendahara.

(6) Pengangkatan dan pemberhentian PjPHP/PPHP tidak terikat tahun

anggaran dan dilaksanakan sesuai ketentuan peraturan perundang-

undangan.

2. Menambah ketentuan ayat (4) pada Pasal 21 sehingga Pasal 21 berbunyi

sebagai berikut :

Pasal 21

(1) Dalam hal pekerjaan Swakelola membutuhkan penyedia, maka dapat

dilampirkan spesifikasi teknis/KAK penyedia.

Page 5: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

(2) Dalam hal pekerjaan Swakelola membutuhkan Pengadaan pekerjaan

konstruksi, dilampirkan gambar rencana kerja dan spesifikasi teknis.

(3) Dalam hal pekerjaan Swakelola membutuhkan Pengadaan Jasa

Konsultansi, dilampirkan KAK Pengadaan Jasa Konsultansi.

(4) Contoh KAK Kegiatan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dan ayat

(3) tercantum dalam Lampiran II yang merupakan bagian tidak

terpisahkan dari Peraturan Walikota ini.

3. Menambah ketentuan ayat (6) pada Pasal 17 sehingga Pasal 17 berbunyi

sebagai berikut :

Pasal 17

(1) Penetapan jenis Barang/Jasa berupa:

a. Barang;

b. Pekerjaan Konstruksi;

c. Jasa Konsultansi; dan/atau

d. Jasa lainnya.

(2) Penetapan barang/jasa dilakukan secara terintegrasi.

(3) Penetapan barang/jasa dilakukan dengan memperhatikan kodefikasi

barang/jasa sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.

(4) Pedoman kategorisasi Barang, Pekerjaan Konstruksi, Jasa

Konsultansi, Jasa Lainnya dan pekerjaan terintegrasi mengacu pada

Klasifikasi Baku Komoditas Indonesia (KBKI) yang dikeluarkan oleh

Badan Pusat Statistik (BPS).

(5) Dalam hal kategorisasi belum tercantum dalam KBKI sebagaimana

dimaksud pada ayat (4), pedoman kategorisasi mengacu pada

peraturan yang dikeluarkan oleh kementerian teknis terkait.

(6) Dalam hal Pekerjaan Konstruksi dan Jasa Konsultansi Konstruksi

diatur berdasarkan pada ketentuan peraturan perundang-undangan

yang ditetapkan oleh Menteri yang membidangi Jasa Konstruksi.

Page 6: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

Pasal II

Peraturan Walikota ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan

Walikota ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kota Yogyakarta.

Ditetapkan di Yogyakarta

pada tanggal 2 Desember 2019

WALIKOTA YOGYAKARTA,

ttd

HARYADI SUYUTI

Diundangkan di Yogyakarta

pada tanggal 2 Deseember 2019

SEKRETARIS DAERAH KOTA YOGYAKARTA,

ttd

AMAN YURIADIJAYA

BERITA DAERAH KOTA YOGYAKARTA TAHUN 2019 NOMOR 95

Page 7: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

LAMPIRAN I PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 95 TAHUN 2019

TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 76 TAHUN 2018 TENTANG

PENGADAAN BARANG/JASA DILINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA

KOP OPD/SKPD

PERENCANAAN PENGADAAN BARANG/JASA (SWAKELOLA)

NOMOR : ......................... Tanggal .......................................20......

Perencanaan Pengadaan ini disusun bersamaan dengan proses penyusunan

RKA-PD setelah nota kesepakatan KUA-PPAS untuk kegiatan ......., dengan uraian sebagai berikut:

I Identifikasi Kebutuhan

Identifikasi

Kebutuhan

Kemudahan

TKDN

Jumlah pelaku usaha

Produk

II Penetapan Barang/Jasa

Jenis Barang/Jasa Lainnya/Jasa Konsultansi/Pekerjaan Konstruksi

KBKI Seksi

Divisi

Kelompok

III Cara

Cara Swakelola

A Penetapan tipe Swakelola

Tipe swakelola Tipe I/II/III/IV

B Penyusunan spesifikasi teknis/KAK

Membutuhkan penyedia

Cetakan

Spesifikasi Mutu/kualitas

Spesifikasi jumlah

Spesifikasi waktu

Spesifikasi pelayanan

Page 8: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

ATK

Spesifikasi Mutu/kualitas

Spesifikasi jumlah

Spesifikasi waktu

Spesifikasi pelayanan

C

Penyusunan perkiraan biaya/RAB

perkiraan biaya/RAB No. Harga Satuan

Volume Total

IV Jadwal

Rencana

jadwal persiapan

pengadaan

Jadwal penetapan sasaran s.d.

Jadwal penetapan penyelenggara swakelola

s.d.

Jadwal penetapan rencana kegiatan

Jadwal penetapan rencana kegiatan

Jadwal penetapan spesifikasi teknis/KAK

Jadwal penetapan RAB

Jadwal finalisasi dan

penandatanganan kontrak swakelola

Rencana jadwal pelaksanaan

pengadaan

Pelaksanaan swakelola s.d.

Penyusunan laporan s.d.

Penyerahan hasil kepada PPK

V Anggaran Pengadaan Barang/Jasa

A Biaya barang/jasa

Harga barang

Biaya pengiriman

Biaya suku cadang dan purna jual

Biaya personil

Biaya non personil

Biaya material/bahan

Biaya peralatan

Biaya pemasangan

Biaya sewa

Total

B Biaya Pendukung

Biaya pelatihan

Page 9: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

Hasil perencanaan pengadaan barang/jasa sebagaimana diatas dimuat dalam RUP.

Menetapkan,

Kepala Dinas..............................

Selaku PA//KPA

PPK

...........................................................

...................................................

.

NI[P................................................. NIP.................................................

Biaya instalasi dan

testing

Biaya administrasi Biaya pengumuman

Biaya survey lapangan

Biaya survey pasar

Honorarium para

pihak yang terlibat PBJ

Penggandaan

dokumen

Biaya lainnya Biaya pendapat ahli

hukum kontrak

Biaya uji coba

Biaya sewa

Biaya rapat

Total

Page 10: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

KOP OPD/SKPD

PERENCANAAN PENGADAAN BARANG/JASA (PENYEDIA)

NOMOR: ....................... Tanggal ......................................

Perencanaan Pengadaan ini disusun bersamaan dengan proses penyusunan RKA-PD setelah nota kesepakatan KUA-PPAS untuk kegiatan ......., dengan

uraian sebagai berikut:

I Identifikasi Kebutuhan

Identifikasi

Kebutuhan

Kemudahan

TKDN

Jumlah pelaku usaha

Produk

II Penetapan Barang/Jasa

Jenis barang

KBKI Seksi

Divisi

Kelompok

III Cara

Cara Penyedia

A Penyusunan spesifikasi teknis/KAK

Spesifikasi

Mutu/kualitas

Spesifikasi jumlah

Spesifikasi waktu

Spesifikasi pelayanan

B Penyusunan perkiraan biaya/RAB

perkiraan biaya/RAB No. Harga Satuan

Volume Total

C Pemaketan Pengadaan Barang/Jasa

Pemaketan

D Konsolidasi Pengadaan Barang/Jasa

Konsolidasi

E Penyusunan biaya pendukung

biaya pendukung

No. Harga Satuan

Volume Total

IV Jadwal

Rencana jadwal

persiapan pengadaan

Jadwal persiapan PBJ yang dilakukan oleh PPK

Jadwal persiapan PBJ yang dilakukan oleh Pokja

Page 11: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

Pemilihan

Rencana jadwal pelaksanaan

pengadaan

Pelaksanaan pemilihan Penyedia

Pelaksanaan Kontrak

Serah Terima Hasil

Pekerjaan

V Anggaran Pengadaan Barang/Jasa

A Biaya barang/jasa

Harga barang

Biaya pengiriman

Biaya suku cadang

dan purna jual

Biaya personil

Biaya non personil

Biaya

material/bahan

Biaya peralatan

Biaya pemasangan

Biaya sewa

Total

B Biaya Pendukung

Biaya pelatihan

Biaya instalasi dan testing

Biaya administrasi Biaya pengumuman

Biaya survey lapangan

Biaya survey pasar

Honorarium para pihak yang terlibat PBJ

Penggandaan dokumen

Biaya lainnya Biaya pendapat ahli hukum kontrak

Biaya uji coba

Biaya sewa

Biaya rapat

Biaya komunikasi

Total

Hasil perencanaan pengadaan barang/jasa sebagaimana diatas dimuat dalam RUP.

Menetapkan,

Kepala Dinas..............................

Selaku PA//KPA

PPK

.....................................................

....................................................

NIP................................................. NIP.................................................

Page 12: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

KOP OPD/SKPD

DOKUMEN PERSIAPAN PENGADAAN (DPP)

OPD/SKPD

TAHUN ANGGARAN .....

NOMOR : .........../….........

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : ........................................

Jabatan : ................................

Selaku : PPK .........................

email : ......................................

Pada Hari ........... tanggal ................ bulan ........... tahun .............................

menetapkan Dokumen Persiapan Pengadaan (DPP) untuk paket dibawah ini:

Nama Paket : ..............................

ID Paket RUP :

Rencana Waktu

Penggunaan

Barang/Jasa

: .................................

Nilai Pagu Anggaran : Rp. ..............................

Nilai Total HPS : Rp. ...............................

Adapun DPP terdiri atas:

1. Kerangka Acuan Kerja (KAK)/Spesifikasi Teknis dan Gambar;

2. Harga Perkiraan Sendiri (HPS); dan

3. Rancangan Kontrak (Surat Perjanjian, SSUK, SSKK).

Serta dilampiri dokumen sebagai berikut:

1. Surat Keputusan Penetapan tentang:

- KPA

- PPK,

- Tim Teknis

- SK Tim Pendukung,

- SK PPHP/PjPHP

2. Dokumen Anggaran Belanja.

3. RUP/SIRUP

4. ...................................

DPP tersebut diserahkan ke Pokja Pemilihan/Pejabat Pengadaan sebagai dasar

persiapan dan pelaksanaan pemilihan penyedia.

Menyetujui,

Kepala OPD/SKPD

selaku PA/KPA

Menetapkan,

PPK

………………………………….. ..............................................

NIP........................................ NIP. ......................................

Page 13: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

KOP SKPD

BERITA ACARA HASIL PEMERIKSAAN

(BAHP)

SATUAN KERJA : ........................

NOMOR : ........................ TANGGAL :.......................

Halaman 1 dari 1

PAKET PEKERJAAN : ..................................................

NOMOR DAN TANGGAL KONTRAK: Nomor : .......................................

tanggal .............................

SUMBER DANA :

..............................................................................................................................

WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN: .............................................................

PEKERJAAN

No Uraian Pekerjaan Kuantitas Satuan Ukuran

Harga satuan (Rp. )

Total (Rp.)

Jumlah

PPn (10%)

Nilai

TERBILANG : ..............................................

INSTRUKSI KEPADA PENYEDIA: pemeriksaan dilakukan terhadap kesesuaian hasil

pekerjaan terhadap kriteria/spesifikasi yang tercantum dalam kontrak. Selain tunduk kepada ketentuan dalam berita acara ini, Penyedia berkewajiban untuk mematuhi

kontrak.

HASIL PEMERIKSAAN: hasil pekerjaan selesai 100% dan dilakukan pemeriksaan oleh Pejabat Penandatangan Kontrak sebagaimana dibawah ini pada tanggal sebagaimana

tanggal berita acara, dengan hasil SESUAI DAN BAIK.

Untuk dan atas nama Penyedia

Penyedia Jasa (CV/PT)

PPK SELAKU PEJABAT

PENANDATANGAN KONTRAK

................................................ ......................................

Direktur NIP. ............................................

Page 14: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

KOP SKPD

BERITA ACARA SERAH TERIMA NOMOR : BAST/ ...............

Pada hari ini ..................., tanggal ............. bulan ................. tahun

....................., yang bertanda tangan di bawah ini: 1. Nama : .............................

Jabatan : Direktur CV. ......................... Alamat : .....................................................

Yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA

2. Nama : ..................................... Jabatan : ..........................................

Selaku PPK.................................

Alamat : ..............................................

Yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA Dengan ini PIHAK PERTAMA selaku Penyedia Barang/Jasa dan PIHAK KEDUA

selaku PPK telah setuju dan sepakat untuk melakukan Serah Terima Barang/jasa atau hasil Pekerjaan Pengadaan ................... sesuai SPK Nomor: SPK/.............tanggal ................... yang diselenggarakan pada:

Tanggal : ...................................... Bertempat di : .......................................

................................................. semua kegiatan dilaksanakan/diselesaikan dengan baik dan sesuai

berdasarkan BAHP nomor: .....................tanggal ................... Barang/jasa atau hasil pekerjaan DITERIMA dan PPK kemudian menyerahkan barang/jasa atau hasil pekerjaan tersebut kepada PA/KPA.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sebenarnya untuk

digunakan sebagaimana mestinya. Yogyakakarta, 20........

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA Penyedia Jasa (CV/PT) PPK selaku Pejabat Penandatangan

Kontrak

......................................................... ......................................................

Direktur NIP.......................................

Page 15: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

KOP SKPD

BERITA ACARA PENYERAHAN

NOMOR : BAP/..................................

Pada hari ini ................, tanggal ...................... bulan .................... tahun .................................., yang bertanda tangan di bawah ini:

1. Nama : ............................................. Jabatan : PPK selaku Pejabat Penandatangan Kontrak

Alamat : ............................................................. Yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA

2. Nama : ............... Jabatan : Kepala OPD/SKPD

Selaku PA/KPA Alamat : ........................................................................ Yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA

Dengan ini PIHAK PERTAMA selaku PPK dan PIHAK KEDUA selaku PA/KPA

telah setuju dan sepakat untuk melakukan Serah Terima Barang/Jasa atau hasil Pekerjaan .......................... sesuai SPK Nomor : SPK...................., tanggal ......................... yang diselenggarakan pada:

Tanggal : .................................................. Bertempat di : .......................................................

Barang/jasa atau hasil pekerjaan DITERIMA dan PA/KPA kemudian

meminta PjPHP/PPHP untuk melakukan pemeriksaan administratif Barang/Jasa atau hasil pekerjaan yang diserahterimakan.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sebenarnya untuk digunakan sebagaimana mestinya.

Yogyakarta, ..........................2020 PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA

PPK selaku Pejabat Penandatangan Kontrak

Kepala OPD/SKPD selaku PA/KPA

................................................... ........................................

NIP. ...................................... NIP. .......................................

Catatan: BAP tidak diperlukan jika KPA merangkap sebagai PPK

Page 16: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

UNDANGAN PENGADAAN LANGSUNG

[kop surat K/L/D/I] Nomor : _____ __________, __ __________ 20__ Lampiran : 1 (satu) berkas

Kepada Yth.

di __________ Perihal : Pengadaan Langsung Penyedia Pekerjaan Konstruksi/Barang/Jasa

Lainnya/Jasa Konsultansi Pejabat Pengadaan pada …. Dengan ini [perusahaan] Saudara kami undang untuk mengikuti proses

Pengadaan Langsung paket Pekerjaan Konstruksi/Barang/Jasa Lainnya/Jasa Konsultansi sebagai berikut:

1. Paket Pekerjaan Nama paket pekerjaan : __________

Lingkup pekerjaan : __________ Nilai total HPS : Rp __________ (__________) Sumber pendanaan : ____________ Tahun Anggaran ____

2. Pelaksanaan Pengadaan Tempat dan alamat : _______________

Telepon/Fax : _________________ Website : _________________

Saudara diminta untuk memasukkan penawaran administrasi, teknis dan harga, secara langsung sesuai dengan jadwal pelaksanaan sebagai berikut:

No Kegiatan Hari/Tanggal Waktu

a. Pemasukan Dokumen

Penawaran

__/___ s.d.

__/_____

____ s.d.

____

b. Pembukaan Dokumen

Penawaran

_____/___________ ____________

c. Klarifikasi Teknis dan

Negosiasi Harga

_____/___________

____________

d. Penandatanganan SPK _____/___________

Apabila Saudara butuh keterangan dan penjelasan lebih lanjut, dapat menghubungi Pejabat Pengadaan sesuai alamat tersebut di atas sampai dengan batas akhir pemasukan Dokumen Penawaran.

Demikian disampaikan untuk diketahui. Pejabat Pengadaan pada ____________ [tanda tangan] ........................... [nama lengkap]

Page 17: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

PEJABAT PENGADAAN KEGIATAN..............................

PEKERJAAN...................................................... PADA (OPD)

TA.....

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN

Nomor : ................................................. Tanggal : ………………………..

Kegiatan : …………………………. Pekerjaan : ……………………….....

Lokasi : …………………………. Tahun : .........................................

Pada hari ini ……. tanggal ………….. bulan ………. tahun ........................(..-..-...), dengan mengambil tempat di …………………………………………., Pejabat

Pengadaan telah mengadakan rapat penjelasan pekerjaan tersebut di atas. Hadir dalam rapat:

I. Pejabat Pengadaan

No. Nama Jabatan Tanda Tangan

1.

……………………….

.

.................................

1. . . . . . . . . . . .

II. Undangan

No. Nama Instansi Jabatan Tanda Tangan

1.

2.

……………………..

...........................

........................

.

........................

...............

...............

1. . . . . . . . .

2. . . . . . .

III. Penyedia Jasa

No

.

Nama Perusahaan Jabatan Tanda Tangan

1.

2.

…………………….

…………………….

…………………....

.........................

.............

.............

1 . . . . . . . .

2. . . .

Page 18: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

Pokok-pokok penjelasan, sebagai berikut : 1. Penjelasan umum mengenai dokumen pengadaan.

2. Penjelasan mengenai lingkup pokok pekerjaan dan syarat-syarat teknis pekerjaan.

3. Penjelasan mengenai dokumen yang harus di siapkan untuk mengajukan penawaran, dan;

4. Penjelasan lain yang diperlukan dalam rangka pelaksanaan proses

pengadaan langsung paket pekerjaan. Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Page 19: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

PEJABAT PENGADAAN KEGIATAN..............................

PEKERJAAN...................................................... PADA (OPD)

TAHUN.....

BERITA ACARA PEMASUKAN/PEMBUKAAN DOKUMEN PENAWARAN Nomor : ............................

Tanggal : …………………

Kegiatan : ……………………………..

Pekerjaan : …………………………….. Lokasi : …………………………….. Tahun : ..........

Pada hari ini ……….. tanggal ………………. bulan …………… tahun

..................................., dengan mengambil tempat di ………………………………………., Pejabat Pengadaan dengan dihadiri Penyedia Jasa yang diundang telah mengadakan rapat pemasukan/pembukaan

dokumen penawaran atas pekerjaan tersebut di atas dengan hasil sebagai berikut :

A. Penyedia yang diundang dan memasukan dokumen penawaran dan kualifikasi :

No Nama Penyedia Harga

Penawaran Kualifikasi

1.

................. …………………

… Ada

B. Setelah diadakan penelitian awal, penyedia jasa tersebut memenuhi syarat.

C. Berdasarkan penelitian awal tersebut, selanjutnya akan dilakukan evaluasi lebih lanjut atas dokumen penawaran yang masuk yang meliputi evaluasi administrasi, teknis dan harga serta evaluasi kualifikasi

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

I. Pejabat Pengadaan

No. Nama Jabatan Tanda Tangan

1.

……………………….

..................................

. . . . . . . . . . . . . .

Page 20: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

II. Penyedia Jasa

No

.

Nama Perusahaan Jabatan Tanda Tangan

1.

…………………..

.......................

..............

. . . . . . . . . . . . . .

Pejabat Pengadaan

………………………….. NIP. ……………………

Page 21: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

PEJABAT PENGADAAN KEGIATAN..............................

PEKERJAAN...................................................... PADA (OPD)

TA.....

BERITA ACARA EVALUASI

DOKUMEN PENAWARAN DAN DOKUMEN KUALIFIKASI Nomor : …………………………………..

Tanggal : …………………….

Kegiatan : …………………………………..

Pekerjaan : ………………………………….. Lokasi : ……………………………. Tahun : ..........................

Pada hari ini ……….. tanggal ………………. bulan …………… tahun

..................................., dengan mengambil tempat di ………………………………………., Pejabat Pengadaan telah menyelenggarakan rapat evaluasi/penelitian dokumen penawaran atas pekerjaan tersebut di atas

dengan hasil sebagai berikut : A. Evaluasi Penawaran :

No

. Nama Penyedia

Harga

Penawaran

(Rp)

Harga

Penawaran

Terkoreksi

(Rp)

Evaluasi

Administ

rasi

Tekni

s

Harg

a

1. .......................

........

……………

…. ……………. ..............

........

....

.......

...

B. Evaluasi dokumen kualifikasi :

No Nama Penyedia Pakta

Integritas Kualifikasi Keterangan

1. .........................

......

………………. ……………. ....................

C. Berdasarkan hasil evaluasi tersebut diatas, maka terhadap penyedia jasa

tersebut akan dilakukan proses klarifikasi dan negosiasi harga.

Demikian berita acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana

mestinya.

Pejabat Pengadaan

………………………..

NIP. …………………………

Page 22: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

PEJABAT PENGADAAN KEGIATAN..............................

PEKERJAAN...................................................... PADA (OPD)

TA.....

BERITA ACARA KLARIFIKASI DAN NEGOSIASI HARGA Nomor : ………………………………….

Tanggal : ……………….

Kegiatan : …………………………………..

Pekerjaan : ………………………………….. Lokasi : ……………………………. Tahun : ..........................

Pada hari ini ……….. tanggal ………………. bulan …………… tahun

..................................., dengan mengambil tempat di ………………………………………., Pejabat Pengadaan telah menyelenggarakan rapat klarifikasi teknis dan negosiasi harga pekerjaan tersebut di atas terhadap

Penyedia Jasa berikut :

Nama Perusahaan : ...................................

Alamat : …………………….. Nama Pimpinan : ……………………

NPWP : ……………………...

Dengan hasil sebagai berikut ;

No. Pekerjaan HPS

(Rp)

Harga

Penawaran

Terkoreksi

(Rp)

Negosiasi

(Rp)

Selisih

(Rp)

1.

……………………..

……………..

................

……………

………..

Sebagaimana tersebut dalam lampiran.

Berdasarkan hasil klarifikasi teknis dan negosiasi harga maka disepakati harga

pelaksanaan pekerjaan tersebut di atas sebesar Rp. .................(Terbilang). Dengan pertimbangan sebagai berikut :

1. Penawaran secara teknis dapat dipertanggungjawabkan. 2. Perhitungan harga hasil negosiasi adalah wajar.

3. Diutamakan menggunakan barang dan jasa produksi dalam negeri. 4. Harga Penawaran tersebut menguntungkan Negara/Pemerintah.

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Pejabat Pengadaan

…………………………. NIP. ………………………….

Page 23: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

PEJABAT PENGADAAN KEGIATAN..............................

PEKERJAAN...................................................... PADA (OPD)

TA.....

BERITA ACARA HASIL PENGADAAN LANGSUNG (BAHPL) Nomor : ……………………………….

Tanggal : ……………………

Kegiatan : …………………………………..

Pekerjaan : ………………………………….. Lokasi : ……………………………. Tahun : ..........................

Pada hari ini ……….. tanggal ………………. bulan …………… tahun ..................................., Pejabat Pengadaan pada (OPD/SKPD) membuat rangkuman proses Pengadaan Langsung pekerjaan tersebut di atas yang

dituangkan dalam Berita Acara Hasil Pengadaan Langsung (BAHPL) sebagai berikut :

A. Pemasukan dan pembukaan Dokumen Penawaran Pemasukan dan pembukaan Dokumen Penawaran dilakukan terhadap

Penyedia Jasa yang di undang dan diyakini mampu untuk melaksanakan pekerjaan tersebut di atas dengan hasil sebagai berikut :

No

. Nama Penyedia

Harga

Penawaran

(Rp)

Dokumen

Penawaran Kualifikasi

1.

B. Evaluasi Dokumen Penawaran

Evaluasi Dokumen Penawaran meliputi evaluasi administrasi, teknis, harga dan kualifikasi. 1. Evaluasi Administrasi

Evaluasi adminstrasi dilakukan dengan cara memeriksa dan meneliti kelengkapan dan keabsahan syarat administrasi dalam Surat Penawaran yang di sampaikan oleh Penyedia Jasa.

2. Evaluasi Teknis Evaluasi teknis dilakukan dengan cara memeriksa dan meneliti

kesesuaian antara dokumen penawaran dengan spesifikasi teknis yang termuat dalam dokumen pengadaan.

Page 24: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

3. Evaluasi Harga Evaluasi harga dilakukan dengan cara meneliti harga satuan bahan dan

upah, analisa harga, harga satuan pekerjaan dan harga total penawaran yang disampaikan oleh Penyedia Jasa. Harga penawaran terkoreksi yang

melebihi nilai total HPS, dinyatakan gugur. 4. Evaluasi Kualifikasi

Evaluasi kualifikasi dilakukan dengan cara meneliti kelengkapan dan

keabsahan kualifikasi yang disampaikan oleh Penyedia Jasa. Berdasarkan evaluasi yang telah dilakukan, hasil evaluasi adalah sebagai

berikut :

Berdasarkan hasil evaluasi di atas maka .................. dinyatakan lulus dan dilanjutkan klarifikasi teknis dan negosiasi harga.

C. Klarifikasi Teknis dan Negosiasi Harga

No. Pekerjaan HPS

(Rp)

Harga

Penawaran

Terkoreksi

(Rp)

Negosiasi

(Rp)

Selisih

(Rp)

1.

No. Nama Penyedia

Harga

Penawaran

Terkoreksi

(Rp)

Evaluasi

Administ

rasi

Tekn

is

Harg

a

Kualifika

si

1.

Page 25: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

D. Penetapan Pemenang

Sebagai hasil akhir dalam proses Pengadaan Langsung ini, Pejabat Pengadaan menetapkan Penyedia Jasa untuk melaksanakan pekerjaan

tersebut di atas yaitu : Nama Perusahaan :

Alamat : Nama Pimpinan :

NPWP :

Harga Penawaran : Terbilang :

Waktu Pelaksanaan :

Demikian Berita Acara Hasil Pengadaan Langsung pekerjaan

………………………. ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Mengetahui :

Pejabat Pembuat Komitmen

………………………………

NIP. ...........................................

Yogyakarta, ……………….20....

Pejabat Pengadaan,

……………………………

NIP. ……………………..

Mengetahui dan Menyetujui,

PA/KPA

………………………………

NIP. .........................................

Page 26: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

KOP OPD/SKPD

Nomor : Yogyakarta, ……………20....

Lampiran : -

Kepada Yth. CV/PT (Penyedia Jasa)

di …………….

Perihal : Penunjukan Penyedia Jasa Konstruksi untuk Pelaksanaan Paket

Pengadaan …………………………..

Dengan ini kami beritahukan bahwa penawaran Saudara Nomor ……………….

tanggal ………….. tentang Penawaran untuk pekerjaan …………………………… dengan hasil negosiasi harga sebesar Rp. …………… (terbilang) kami nyatakan diterima/disetujui.

Sebagai tindak lanjut dari Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ) ini

Saudara diharuskan menandatangani SPK paling lambat 14 (empat belas) hari kerja setelah diterbitkannya SPPBJ. Kegagalan Saudara untuk menerima penunjukan ini yang disusun berdasarkan evaluasi terhadap penawaran

Saudara, akan dikenakan sanksi sesuai ketentuan dalam Peraturan Presiden No. 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa.

OPD/SKPD

Pejabat Pembuat Komitmen

………………………….

NIP. …………………….

Tembusan Yth. : 1. PA/KPA (pengguna anggaran) 2. ……… (pejabat pengadaan)

Page 27: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

KOP SKPD

BERITA ACARA HASIL PEMERIKSAAN ADMINISTRATIF (BAHPA)

SATUAN KERJA: OPD/SKPD

NOMOR: 027/ /PPHP/2019

TANGGAL :............................ Halaman 1 dari 1

PAKET PEKERJAAN:

.........................................

NOMOR DAN TANGGAL BAP: Nomor: .......................... tanggal ..................

SUMBER DANA: ........................................................

DAFTAF PEMERIKSAAAN ADMINISTRATIF

No DOKUMEN KELENGKAPAN KESESUAIAN KETERANGAN

1. Dokumen

Program/Penganggaran

(LENGKAP/TIDAK

LENGKAP)

(SESUAI/TIDAK

SESUAI)

2. Surat penetapan PPK

(LENGKAP/TIDAK LENGKAP)

(SESUAI/TIDAK SESUAI)

3. Dokumen Perencanaan Pengadaan

(LENGKAP/TIDAK LENGKAP)

(SESUAI/TIDAK SESUAI)

4. RUP/SIRUP (LENGKAP/TIDAK LENGKAP)

(SESUAI/TIDAK SESUAI)

5. Dokumen Persiapan

Pengadaan

(LENGKAP/TIDAK LENGKAP)

(SESUAI/TIDAK SESUAI)

6. Dokumen

Pemilihan Penyedia

(LENGKAP/TIDAK

LENGKAP)

(SESUAI/TIDAK

SESUAI)

7. Dokumen Kontrak dan perubahannya

serta pengendaliannya

(LENGKAP/TIDAK LENGKAP)

(SESUAI/TIDAK SESUAI)

8. Dokumen Serah Terima Hasil Pekerjaan

(LENGKAP/TIDAK LENGKAP)

(SESUAI/TIDAK SESUAI)

KESIMPULAN

HASIL PEMERIKSAAN ADMINISTRATIF: LENGKAP DAN SESUAI

Mengetahui, PA/KPA

PjPHP/PPHP

........................................ .............................................. NIP. ..................................... NIP. .........................................

Page 28: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

CATATAN: untuk barang/jasa lainnya yang menggunakan bukti pembelian/kuitansi, maka BAHPA dapat dibuat sekaligus untuk beberapa

bukti pembelian/kuitansi dengan mengikuti pencairan anggaran. Untuk PBJ melalui swakelola bentuk BAHPA disesuaikan

WALIKOTA YOGYAKARTA,

ttd

HARYADI SUYUTI

Page 29: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

LAMPIRAN II PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 95 TAHUN 2019

TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 76 TAHUN 2018 TENTANG

PENGADAAN BARANG/JASA DILINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA

FORMAT KAK KEGIATAN

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

PA/KPA :

PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA

OPD/UNIT KERJA:

NAMA PPK :

NAMA KEGIATAN :

TAHUN ANGGARAN 20.....

Page 30: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

KEGIATAN :

1.

LATAR

BELAKANG

(gambaran umum secara singkat tentang pekerjaan yang

akan dilaksanakan, lokasi pekerjaan, permasalahan

terkait dengan kebutuhan barang/jasa yang akan

diadakan)

2.

MAKSUD DAN

TUJUAN

a. Maksud : (penjelasan mengenai maksud pekerjaan

pengadaan barang/jasa)

b. Tujuan : (penjelasan mengenai tujuan pekerjaan

pengadaan barang/jasa)

3.

TARGET/

SASARAN

(Target atau sasaran yang ingin dicapai dalam pengadaan

barang/jasa)

4.

NAMA

ORGANISASI

PENGADAAN

BARANG/JASA

(Nama organisasi yang menyelenggarakan atau

melaksanakan pengadaan barang/jasa)

5. SUMBER DANA

DAN PERKIRAAN

BIAYA

a. (Penjelasan mengenai sumber dana yang digunakan

dalam pengadaan barang/jasa)

b. (Penjelasan mengenai total perkiraan biaya yang

diperlukan dalam pengadaan barang/jasa)

6.

RUANG LINGKUP

LOKASI

PEKERJAAN,

FASILITAS

PENUNJANG,

METODE

PEMILIHAN

a. (Penjelasan mengenai ruang lingkup atau batasan

lingkup pengadaan barang/jasa)

b. (Penjelasan mengenai lokasi pekerjaan)

c. (Penjelasan mengenai fasilitas penunjang yang

disediakan dalam pengadaan barang/jasa)

d. Metode Pemilihan (Penjelasan mengenai metode yang

digunakan dalam pengadaan barang/jasa)

e. Dasar Pemilihan (Penjelasan mengenai alasan

Page 31: WALIKOTA YOGYAKARTAElektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 764); 9. 10. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 15 Tahun 2018 tentang

penggunaan metode)

7.

JANGKA WAKTU

PELAKSANAAN

(Penjelasan mengenai waktu pelaksanaan pekerjaan

pengadaan barang/jasa)

8.

TENAGA KERJA

DAN/ ATAU

TENAGA AHLI

(Penjelasan mengenai tenaga lain selain tenaga sendiri)

9.

BAHAN/MATERI

AL DAN

PERALATAN

(Penjelasan mengenai bahan atau material yang

digunakan dalam pengadaan barang/jasa)

10.

KELUARAN/

PRODUK YANG

DIHASILKAN

(Penjelasan mengenai keluaran atau produk yang

dihasilkan dari pengadaan barang/jasa)

11.

SPESIFIKASI

TEKNIS

(Penjelasan mengenai spesifikasi barang/jasa yang akan

diadak an)

Yogyakarta,

PA/KPA

(TANDA TANGAN)

______________________________________________________________________________

WALIKOTA YOGYAKARTA,

ttd

HARYADI SUYUTI