virgin coconut oil tugas khusus

Upload: ryan-sandy-kusuma

Post on 23-Feb-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Virgin Coconut Oil Tugas Khusus

    1/8

    TUGAS KHUSUS

    PERBEDAAN VCO DAN MINYAK KELAPA SAWIT

    VCO adalah minyak kelapa yang diproses dari kelapa segar dengan atau

    tanpa pemanasan dan tidak melalui pemurnian dengan bahan kimia. Dibandingkan

    dengan minyak kelapa yang diolah secara tradisional, VCO memiliki keunggulan,

    yaitu kadar air dan asam lemak bebas rendah, tidak berwarna (bening), beraroma

    harum, dan daya simpan lebih lama. Dalam perkembangannya VCO telah

    dimanfaatkan sebagai bahan baku farmasi, kosmetik, dan pangan.Saat ini telah

    berkembang pengolahan VCO tanpa pemanasan dengan menggunakan minyak

    pancing sebagai starter.sedangkan inyak sawit atau minyak kelapa sawit adalah

    minyak nabati edibel yang didapatkan dari mesocarpbuah pohon kelapa sawit,

    umumnya dari spesiesElaeis guineensis, dan sedikit dari spesiesElaeis oleifera

    danAttalea maripa. inyak sawit secara alami berwarna merah karena

    kandunganbeta!karotenyang tinggi. inyak sawit berbeda dengan minyak inti

    kelapa sawit(palm kernel oil) yang dihasilkan dari inti buah yang sama. inyak

    kelapa sawit "uga berbeda denganminyak kelapayang dihasilkan dari inti

    buah kelapa(Cocos nucifera). #erbedaan ada pada warna (minyak inti sawit tidak

    memiliki karotenoid sehingga tidak berwarna merah), dan kadar lemak "enuhnya.

    inyak sawit mengandung $%& lemak "enuh, minyak inti sawit '%&, dan minyak

    kelapa '&

    Komposisi kimia dari VCO adaa!"

    a) sam laurat

    b) sam miristat

    c) sam palmitat

    d) sam kapriat

    e) sam oleat

    f) sam stearat

    g) sam linoleat

    h) *adar air

    https://id.wikipedia.org/wiki/Minyak_nabatihttps://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Mesocarp&action=edit&redlink=1https://id.wikipedia.org/wiki/Kelapa_sawithttps://id.wikipedia.org/wiki/Kelapa_sawithttps://id.wikipedia.org/wiki/Elaeis_guineensishttps://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Elaeis_oleifera&action=edit&redlink=1https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Attalea_maripa&action=edit&redlink=1https://id.wikipedia.org/wiki/Beta-karotenhttps://id.wikipedia.org/wiki/Minyak_inti_kelapa_sawithttps://id.wikipedia.org/wiki/Minyak_inti_kelapa_sawithttps://id.wikipedia.org/wiki/Minyak_kelapahttps://id.wikipedia.org/wiki/Minyak_kelapahttps://id.wikipedia.org/wiki/Kelapahttps://id.wikipedia.org/wiki/Cocos_nuciferahttps://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Mesocarp&action=edit&redlink=1https://id.wikipedia.org/wiki/Kelapa_sawithttps://id.wikipedia.org/wiki/Elaeis_guineensishttps://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Elaeis_oleifera&action=edit&redlink=1https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Attalea_maripa&action=edit&redlink=1https://id.wikipedia.org/wiki/Beta-karotenhttps://id.wikipedia.org/wiki/Minyak_inti_kelapa_sawithttps://id.wikipedia.org/wiki/Minyak_inti_kelapa_sawithttps://id.wikipedia.org/wiki/Minyak_kelapahttps://id.wikipedia.org/wiki/Kelapahttps://id.wikipedia.org/wiki/Cocos_nuciferahttps://id.wikipedia.org/wiki/Minyak_nabati
  • 7/24/2019 Virgin Coconut Oil Tugas Khusus

    2/8

    i) sam lemak bebas

    ") +ilangan od ,'- od%//g

    Komposisi kimia dari mi#$ak k%apa sa&i' adaa! "

    a) sam miristat

    b) sam #almitat

    c) sam stearat

    d) sam oleat

    e) sam linoleat

    Ma#(aa' VCO"

    %) anfaat minyak kelapa dapat men"aga sistem pencernaan, ini karena minyak

    VCO mengandung lemak non "enuh yang memiliki sifat anti mikroba yang

    dapat melawan berbagai bakteri, "amur, parasit dan lain!lain, yang

    menyebabkan gangguan pencernaan. inyak VCO "uga dapat membantu

    penyerapan nutrisi lain seperti 0itamin, mineral dan asam amino.

    -) anfaat minyak VCO dapat mencegah berbagai penyakit hati, ini karena

    minyak kelapa memiliki kandungan trigliserida rantai menengah dan "uga asam

    lemak yang dapat membantu mencegah berbagai penyakit hati.

    1) anfaat minyak VCO dapat membantu mengendaikan gula darah dan "uga

    meningkatkan sekresi insulin. ni "uga dapat membantu dalam pemanfaatanyang efektif dari glukosa darah, sehingga minyak VCO dapat mencegah dan

    mengobati penyakit diabetes.

    $) anfaat minyak VCO dapat men"aga kesehatan tulang, ini karena minyak

    VCO memiliki kemampuan untuk meningkatkan penyerapan mineral penting

    di dalam tubuh kita. inyak VCO mengandung kalsium dan magnesium yang

    sangat penting untuk perkembangan tulang terutama bagi perempuan yang

    masuk dalam usia pertengahan dan rentan terhadap osteoporosis.

    2) anfaat minyak VCO dapat mencegah penyakit "antung, ini karena minyak

    VCO mengandung asam laurat sekitar 2/& yang dapat membantu mencegah

    berbagai masalah "antung termasuk tingkat kolesterol tinggi dan tekanan darah

    tinggi. 3emuk "enuh yang hadir dalam minyak VCO "uga tidak berbahaya

    seperti yang ter"adi dalam kasus minyak sayuran yang lainnya. 3emak "enuh

    dalam minyak VCO "ustru tidak menyebabkan peningkatan kadar kolesterol

    "ahat (3D3). 3emak "enuh "uga dapat mengurangi kerusakan pada arteri

    sehingga mebantu mencegah aterosklerosis.

  • 7/24/2019 Virgin Coconut Oil Tugas Khusus

    3/8

    ) anfaat minyak VCO dapat men"aga sistem kekebalan tubuh, ini karena

    minyak kelapa mengandung lipid antimikroba, asam laurat dan asam kaprilat

    yang memilki sifat anti "amur, antibakteri dan anti0irus. 4ubuh manusia akan

    mengubah asam laurat tersebut men"adi monolaurin yang dpercaya dapat

    membantu melawan berbagai 0irus dan bakteri yang menyebabkan penyakit

    seperti herpes, influenza, cytomegalovirus dan "uga bahkan penyakit seperti

    5V. sam laurat "uga dapat membantu melawan bakteri berbahaya seperti

    listeria monocytogenes, helicobacter dan "uga protozoa berbahaya seperti

    giardia lamblia.

    6) anfaat minyak VCO dapat membantu merawat gigi agar tetap kuat, ini

    karena minyak VCO dapat memfasilitasi penyerapan kalsium dalam tubuh

    sehingga membantu merawat gigi agar tetap kuat, ini karena kalsium

    merupakan elemen yang sangat penting untuk gigi.

    ') anfaat minyak VCO dapat mengurangi berat badan, ini karena minyak VCO

    mengandung asam lemak rantai pendek dan menengah yang dapat membakar

    berat badan berlebihan. Selain itu, minyak VCO dapat membantu fungsi tiroid

    agar tetap sehat dan "uga meningkatkan metabolisme tubuh denganmenghilangkan stress pada pankreas.

    7) anfaat minyak VCO dapat mencegah penuaan dini, ini karena minyak VCO

    mengandung sifat antioksidan yang dapat membantu mencegah penuaan dini

    dan penyakit degenaratif lainnya.

    Selain khasiat minyak VCO yang tadi telah disebutkan, khasiat minyak

    VCO tidak hanya untuk kesehatan tubuh kita sa"a. *hasiat minyak VCO "uga

    sangat baik untuk kecantikan misalnya. *hasiat minyak VCO sangat baik untuk

    membantu merawat rambut kita, apabila kita memi"at kepala dan rambut kita

    menggunakan minyak kelapa secara rutin, maka kulit kepala kita "auh dari kutu

    dan ketombe.

    Ma#(aa' Mi#$ak K%apa Sa&i' "

    %. Sebagai minyak goreng

    anfaat kelapa sawit yang pertama adalah sebagai bahan baku pembuatan minyak

    goreng. inyak goreng yang saaat ini beredar di pasaran merupakan "enis minyak

    goreng yang berasal dari hasil olahan kelapa sawit. 4idak dapat dipungkiri

  • 7/24/2019 Virgin Coconut Oil Tugas Khusus

    4/8

    memang, minyak goreng merupakan salah satu sari sembilan bahan pokok yang

    paling banyak digunakan oleh berbagai kalangan, baik itu kalangan rumah tangga,

    restoran, dan "uga berbagai industri makanan, seperti pembuatan keripik.

    -. Sebagai campuran bahan bakar biodiesel

    Diesel merupakan salah satu "enis mesin yang memiliki keunggulan, terutama

    untuk kendaraan niaga dan pertambangan, yang membutuhkan tenaga dalam

    "umlah torsi yang besar untuk mengangkut hasil kebun, tambang dan "uga

    pendistribusian komoditas antar daerah. Selain itu, diesel "uga sering

    dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik. +ahan bakar utama dari diesel dapat

    diperoleh dengan menggunakan campuran dari minyak kelapas sawit, yang dinilai

    rama lingkungan, dibandingkan bahan bakar diesel biasa.

    1. Sebagai pelumas

    inyak kelapa sawit yang merupakan salah satu hasil olahan dari kelapa sawit

    "uga dapat dimanfaatkan sebagai pelumas. *ebanyakan, pelumas dari minyak

    kelapa sawit ini digunakan untuk melumasi bagian luar dari mesin dan "uga

    perangkat lainnya. +ahkan ada beberapa "enis mesin - tak, menggunakan minyak

    goreng kelapa sawit sebagai bahan campuran pada oli sampingnya.

    $. +ahan pembuatan mentega

    nda pasti sudah tidak asing lagi dengan bahan yang satu ini. 8a, mentega

    merupakan bahan yang sering dimanfaatkan untuk berbagai keperluan, baik itu

    untuk menumis hingga membuat kue. Salah satu bahan utama dar pembuatan

    mentega adalah minyak kelapa sawit

    2. +ahan pembuatan pomade

    Saat ini, pomade merupkn salah satu bahan kosmetik yang banyak digunakan,

    karena sesuai dengan trend gaya rambut. Siapa sangka, ternyata pomade "uga

    dibuat dengan menggunakan bahan dasar dari manfaat kelapa sawit yang dibuat

    men"adi minyak.

    . +ahan pembuatan lotion dan "uga cream kulit

    Selain pomade, berbagai macam krim dan "uga lotion yang biasa kita gunakan

    pada kulit kita "uga terbuat dari bahan baku utama minyak kelapa sawit, yang

  • 7/24/2019 Virgin Coconut Oil Tugas Khusus

    5/8

    diformulasikan dengan menggunakan berbagai macam bahan berupa serum dan

    "uga 0itamin 9 0itamin yang baik untuk kesehatan kulit kita.

    6. embantu mendinginkan kulit yang terkena luka bakar

    nda terkena luka bakar: kalau begitu, anda dapat mencoba mendinginkan luka

    bakar anda dengan menggunakan putih telur dan "uga minyak kelapa sawit yang

    dingin. anfaat kelapa sawit bagi manusia dapat membantu mendinginkan kulit

    yang terbakar.

    '. Dapat menetralisir rasa pedas

    +erbagai macam gorengan, memilki kemampuan yang baik untuk menetralisir

    rasa pedas. 5al ini disebabkan oleh kandungan dari minyak kelapa sawit yang

    dapat menghilangkan rasa pedas.

    7. +ahan baku pembuatan cat

    inyak kelapa sawit "uga dapat dibuat men"adi salah satu bahan baku dalam

    pembuatan cat tembok, cat mobil, 0ernis dan "uga compound yang sering kita

    gunakan untuk melakukan proses pemolesan pada body mobil.

    %/. +ahan baku pembuatan pasta gigi

    anfaat lainnya dari minyak kelapa sawit adalah dapat men"adi salah satu bahan

    baku pembuatan pasta gigi.

    %%. Sebagai Dempul

    inyak kelapa sawit "uga merupakan salah satu bahan baku dalam pembuatan

    dempul. Dempul sendiri merupakan bentuk pasta yang berfungsi untuk perbaikan!

    perbaikan pada patahan tertentu pada bagian atau permukaan dari besi dan plastik.

    %1. Dapat membantu proses penyamakan kulit

    inyak kelapa sawit memiliki manfaat lain, yatu dapat membantu proses

    penyamakan kulit binatang. +iasanya kulit binatang, seperti sapi dan kambing

    akan mengalami proses penyamakan terlebih darhulu, sebelum akirnya diolah

    men"adi kulit yang siap untuk di"adikan tas dan dompet.

    %1. Sebagai makanan hewan

    anfaat kelapa dalam kehidupan sehari!hari "uga berguna pada bagian ampasnya,

  • 7/24/2019 Virgin Coconut Oil Tugas Khusus

    6/8

    mpas dari kelapa sawit sering dimanfaatkan sebagai bahan pangan pada hewan

    ternak. Selain itu, buah kelapa sawit "uga men"adi santapan le;at bagi hewan 9

    hewan liar, seperti babi hutan.

    %$. Sebagai bahan baku dalam industri ba"a

    *elapa sawit "uga beranfaat sebagai ahan baku pada industri ba"a. Dalam industri

    ba"a, minyak kelapa sawit digunakan untuk memberikan lapisan pada ba"a dan

    besi agar men"adi lebih tahan terhadap karat dan u"ga korosi

    %2. Dapat men"adi kompos

    8ang terkhir, kelapa sawit dapat men"adi kompos, alias pupuk. 8a, ampas dari

    buah kelapa sawit, dan "uga daun kelapa sawit dapat diolah dalam bentuk pupuk

    kompos. #upuk kompos ini dapat membantu menyuburkan tanah dan dapat

    membantu pertumbuhan tanaman men"adi lebih baik, karena mengandung unsur!

    unsur hara

    La#)ka! P%#)oa!a# mi#$ak VCO "

    %) Cara *ering

    etode pembuatan minyak kelapa dengan cara kering, terlebih dahulu

    daging buah kelapa dibuat dalam bentuk kopra.

  • 7/24/2019 Virgin Coconut Oil Tugas Khusus

    7/8

    o inyak hasil penyaringan diberi perlakuan berikut.

    a) #enambahan senyawa alkali (*O5 atau =aO5) untuk netralisasi

    (menghilangkan asam lemak bebas).

    b) #enambahan bahan penyerap (absorben) warna, biasanya menggunakan

    arang aktif agar dihasilkan minyak yang "ernih dan bening.

    c) #engaliran uap air panas ke dalam minyak untuk menguapkan dan

    menghilangkan senyawa!senyawa yang menyebabkan bau yang tidak

    dikehendaki.

    o inyak yang telah bersih, "ernih, dan tidak berbau dikemas di dalam kotak

    kaleng, botol plastik atau botol kaca.

    -) Cara >kstraksi #elarut

  • 7/24/2019 Virgin Coconut Oil Tugas Khusus

    8/8

    yang diolah haruslah melewati proses penyortiran sebelum ke tahap

    selan"utnya. 5al ini melibatkan proses penilaian di mana buah yang baik

    maupun yang buruk dipisahkan, biasanya kriteria yang harus diteliti adalah

    seberapa besar tingkat kematangan buah sawit karena hal tersebut akan

    mempengaruhi hasil terhadap minyak yang akan dipasarkan

    -. Sterili;ing #rocess a

    Selan"utnya pengolahan kelapa sawit adalah proses perebusan. #ada saat buah

    sawit direbus,tekanan suhu haruslah tinggi, proses seperti ini hampir mirip

    dengan kompor uap. Sterilisasi dilakukan bertu"uan untuk menurunkan

    tingkat keasaman lemak bebas kemudian dan mengurangi kadar air sehingga

    memudahkan saat proses prmbrodolan pada thereser, dan melembutkan

    daging buah untuk pemisahan antara bi"i dengan buahnya.

    1. 4hereser #rocess a

    #ada proses ini buah sawit dipisahkan dari tandan sawit yang menggunakan

    mesin penebah karena "ika menggunakan tenaga manusia (tangan) akan

    memerlukan waktu yang cukup lama sehingga tidak efisien dalam proses

    produksi di tahap ke tiga ini.

    $. #ressing #rocess a

    Sawit yang telah diolah hingga tahap ke tiga akan melewati proses pressing.

    #roses ke empat ini merupakan proses init dimana minyak diambil dari buah

    kelapa dengan cara pengempaan dan pelumutan. Dalam setiap tahap harus

    benar!benar diteliti dengan baik karena "ika tidak, minyak yang dihasilkan

    tidak akan optimal

    5. Clarification

    Setelah proses pengempaan minyak dari buah kelapa sawit, barulah didapat

    minyak kasar (Crude #alm Oil) dan denapan amas C#O. Selan"utnya akan

    lebih disempurnakan dengan proses seperti fraksinasi dan penyaringan.#roses

    penyaringan "uga akan menghilangkan bau minyak sawit yang telah didapat.