ust1.ppt

Upload: andrian-primadya

Post on 01-Mar-2016

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • UST ( Ultra Sound Therapy )

  • Ultra Sound Sonostem 4

  • FUNGSI ALATUST berfungsi sebagai alat terapi untuk menyembuhkan sakit pada jaringan otot, refleksi/ pijat-pijat mikro, pegal-pegal, mempelancar pembuluh darah.

  • Terapi untuk Menyembuhkan Sakit pada Jaringan Otot

  • TEORI DASARSuatu perubahan mekanik terhadap zat gas, zat cair atau zat padat akan menimbulkan gelombang bunyi.Gelombang bunyi merupakan gelombang longitudinal yaitu dapat merambat dengan kecepatan tertentu.Gelombang bunyi dapat digunakan untuk diagnosis dan terapi.

  • Gelombang transversal dan longitudinal, timbul akibat terjadi perubahan mekanik pada gas, cair, atau zat padat yang merambat dengan kecepatan tertentu.

    Berdasarkan frekuensi maka bunyi di bedakan dalam 3 daerah frekuensi :0-16 (20Hz): daerah infrasonic16-20KHz: daerah sonicDiatas 20 KHz: daerah ultrasonic

  • EFEk-EFEK ULTRASOUND TERAPI

    Efek mekanikEfek panasEfek biologis

  • JENIS UKURAN TRANDUSERLuas permukaan transduser :Diameter 5 cmDiameter 1 cmKeuntungan permukaan yang berdaimeter 1cm adalah, pada daerah yang tidak rata dapat menggunakan transduser ini. misalnya : sendi-sendi ditangan, sendi pergelangan tangan, sendi-sendi di kaki, sendi pergelangan kaki, tendon achilles dsb.

  • Macam-Macam Tranduser

  • TEKNIK PEMBERIAN ULTRASOUND TERAPHYKontak LangsungCara ini adalah yang paling banyak dilakukan. Dimana transduser tegak lurus terhadap permukaan tubuh yang akan di obati. Antara transduser dengan permukaan tubuh yang diobati harus ada medium yang baik yaitu jelly.

  • Jelly

  • Contoh Terapi Kontak Langsung

  • Kontak tidak langsungJika bentuk permukaan tubuh tidak teratur dan tidak memungkinkan menggunakan dengan cara kontak langsung, maka pemberian ultrasonic terapi dapat dilakukan dengan cara kontak tidak langsung yaitu:Sub AqualMetodenya yaitu bagian tubuh yang akan di terapi dimasukan ke dalam bak berisi air. Sebaiknya air yang di gunakan di masak terlebih dahulu. Karena jika tidak dimasak, akan terdapat gelombang udara yang akan menempel pada transduser dan kulit pasien, dan gelombang udara ini akan menghalangi transfer gelombang ultrasonik/ energi ultrasonik.

  • Water PillowSebuah kantong terbuat dari plastik atau karet yang diisi air masak, kira-kira dari isi kantong tersebut. Kantong ini dapat memberikan terapi pada sebuah daerah serata mungkin maka transduser harus digerakkan dengan irama yang teratur dan tidak terlalu cepat. Dengan cara demikian adanya intensitas yang bervariasi tidak akan menetap pada suatu tempat saja. Gerakan tersebut dinamakan dynamische methode karena gerakan dari transduser tersebut penting untuk mencegah terjadinya perubahan perubahan dalam sirkulasi darah.

  • Ada beberapa tempat dalam tubuh yang susah untuk dicapai dengan metode sub aqual, seperti permukaan sela-sela jari jari kaki.Dalam keadaaan ini dapat di gunakan plate yang dari metal yang diletakkan di dalam bak. Gelombang ultrasonic akan mengenai plate master dan akan di pantulkan sehingga mengenai bagain dari sela sela jari kaki.

  • BLOK DIAGRAMPower SupplyPemilihan PemeriksaanFrequency GeneratorPemilihan ProbeTransducerTimerTransducerPemilihan Intensitas

  • PERKEMBANGAN PESAWAT USTType 7766

  • Type s1000-1

  • Daftar PustakaDiktat Elektromedik IIIWeb : www.google.com/ultrasound/image/