urgensi pendidikan kewarganegaraan sebagai wadah pengokohan karakter nasional mahasiswa dalam...

28
URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN sebagai WADAH PENGOKOHAN KARAKTER NASIONAL MAHASISWA DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (MEA) 2015 ------------ Mariske Myeke Tampi

Upload: mariske-myeke-tampi

Post on 16-Apr-2017

1.927 views

Category:

Education


6 download

TRANSCRIPT

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN sebagai

WADAH PENGOKOHAN

KARAKTER NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI

MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (MEA) 2015 ------------

Mariske Myeke Tampi

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi Pelajar Internasional dari Asia

di negara OECD

15%-30% tinggal di negara

tempat mereka lulus (75% di AS, Australia, Inggris,

Jepang)

Source: Asian Development Bank Institute, Labor Migration, Skills, and Student Mobility in Asia.

A. Latar Belakang

Source: www.asean.org , ASEAN Merchandise Trade Statistics Database

Country 2013 2014

Exports Imports Total trade Exports Imports Total trade

Brunei

Darussalam

11.445,4 3.611,8 15.057,2

10.584,1 3.596,6 14.180,7

Cambodia

9.148,2 9.176,0 18.324,2

10.681,4 18.973,2 29.654,6

Indonesia

182.551,8 186.628,7 369.180,5

176.292,7 178.178,8 354.471,5

Lao PDR

2.592,8 3.292,0 5.884,9

2.639,9 2.748,9 5.388,8

Malaysia

228.331,3 205.897,4 434.228,7

234.161,2 208.918,2 443.079,4

Myanmar

11.436,3 12.009,1 23.445,4

11.030,6 16.226,1 27.256,7

Philippines

53.978,3 65.130,6 119.108,9

61.809,9 67.756,9 129.566,9

Singapore

410.249,7 373.015,8 783.265,5

409.768,7 366.247,3 776.016,0

Thailand

228.730,2 249.517,1 478.247,3

227.573,6 227.952,3 455.525,9

Viet Nam

132.664,1 132.109,9 264.774,0

148.091,5 145.685,6 293.777,1

ASEAN 1.271.128,1 1.240.388,4 2.511.516,5 1.292.633,6 1.236.283,8 2.528.917,4

Data ekspor-impor 10 (sepuluh) negara ASEAN pada tahun 2013-2014

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

B. Rumusan Masalah

1. Mengapa pengokohan karakter nasional

dianggap penting?

2. Bagaimana cara pengokohan karakter

nasional pada mahasiswa dalam

menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN

2015?

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

C. Isi Leburnya batas-batas antara negara-negara ASEAN demi mencapai Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA), tetapi setiap negara tetap memiliki karakteristik.

ASEAN

Indonesia

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Urgensi Pengokohan Karakter Nasional

Dalam jangka panjang, Mahasiswa Sebagai Mover bukan follower

B. J. Habibie sebagai mover

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Urgensi Pendidikan Kewarganegaraan Sebagai

Wadah Pengokohan Karakter Nasional

Nasionalisme diharapkan menjadi motor penggerak setiap aktivitas perkuliahan dalam pendidikan tinggi bidang hukum (higher education in legal field).

pendidikan tinggi bidang hukum ber

lokomotif nasionalisme

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Nasionalisme Sebagai Semangat Pemersatu

Keberagaman Kultur di Bawah Naungan Negara

Kesatuan Republik Indonesia

1.128 suku bangsa

R. A Kartini

Wahidin Soedirohusodo

Raden

Soetomo

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Pancasila Sebagai Dasar Negara yang Paling Sesuai dengan Sifat Bangsa Indonesia yang Multikulturalis

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Pancasila Sebagai Grund Norm (Hans Kelsen)

Sekaligus Menjadi Nilai Transendens yang Menjiwai

Segenap Peraturan Perundang-Undangan Di

Bawahnya (Pasal 7 Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011)

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Peran Moral Pancasilais Sebagai Faktor Penentu

Kebijakan Etis oleh Mahasiswa Sebagai Pemimpin di

Masa Yang Akan Datang (Future Leader)

Proses penentuan keputusan etis (ethical decision

making) terkandung unsur pemilahan berdasarkan moral

(moral judgment). Pemilahan berdasarkan moral (moral

judgment) memiliki definisi:

“Moral judgment refers to formulating and evaluating

which possible solutions to the moral issue have moral

justification. This step in the process requires

reasoning through the possible choices and potential

consequences to determine which are ethically sound.”

Source: Sarah Hope Lincoln, PhD (cand),et. al., “Ethical Decision Making: A Process Influenced by Moral Intensity”, Journal of Healthcare, Science and the Humanities,

Stages of Moral Growth

(Kohlberg)

Pra-conventional Stage Conventional Stage Post-conventional Stage

Paris Attack

On the evening of 13 November

2015, a series of coordinated terrorist

attack occurred in Paris, the capital

of France, and its northern

suburb, Saint Denis. Beginning at

21:20 CET, three suicide bombers

struck near the Staide de France in

Saint-Denis, followed by suicide

bombings and mass shootings at

cafés, restaurants and a music venue

in Paris.

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Peran Dosen Sebagai Akademisi Sekaligus

Penginspirasi Moral Framework Pancasilais dalam

Pendidikan Tinggi Bidang Hukum (Higher Education

In Legal Field)

Amanah dalam rumusan definisi Pendidikan Tinggi

(higher education):

“Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran

agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi

dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan,

kecerdasan, ahlak mulia, serta keterampilan yang

diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara.”

Source: Pasal 1 ayat (1) UU No.12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi

Source: Sarah Hope Lincoln, PhD (cand),et. al., “Ethical Decision Making: A Process Influenced by Moral Intensity”,

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Peran Dosen Sebagai Akademisi Sekaligus

Penginspirasi Moral Framework Pancasilais dalam

Pendidikan Tinggi Bidang Hukum (Higher Education

In Legal Field)

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Metode Pembelajaran Non-Ceramah Untuk

Menjembatani Ketidakpahaman Mahasiswa Dalam

Penjelasan Teori Mengenai Pancasila

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Metode Pembelajaran Non-Ceramah Untuk

Menjembatani Ketidakpahaman Mahasiswa Dalam

Penjelasan Teori Mengenai Pancasila

Proyek “Jika saya adalah gubernur”

(Terinspirasi dari Finland Success Story)

Inquiry Method

Aplikasi

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Geopolitik dan Geostrategi Pendidikan Tinggi Bidang

Hukum (Higher Education In Legal Field) Indonesia

Dalam Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2015

SDM

+

SDA

Pengelolaan

Kemampuan

Menghadapi

MEA

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Geopolitik dan Geostrategi Pendidikan Tinggi Bidang

Hukum (Higher Education In Legal Field) Indonesia

Dalam Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2015

Ekonomi Kreatif Indonesia 2009-2015 oleh Kementerian

Perdagangan RI (2008): “Industri kreatif yang berasal dari pemanfaatan kreativitas, keterampilan serta bakat individu untuk menciptakan kesejahteraan serta lapangan pekerjaan melalui penciptaan dan pemanfaatan daya kreasi dan daya cipta individu tersebut“.

usaha kreatif masyarakat berupa terobosan-terobosan di

bidang ekonomi dan secara langsung telah menopang

perekonomian bangsa menghadapi MEA.

Source: Sarah Hope Lincoln, PhD (cand),et. al., “Ethical Decision Making: A Process Influenced by Moral Intensity”,

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

Geopolitik dan Geostrategi Pendidikan Tinggi Bidang

Hukum (Higher Education In Legal Field) Indonesia

Dalam Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2015

MEA

PEREKONOMIAN

INDONESIA

Pilar-pilar ekonomi kreatif

TEROBOSAN

EKONOMI

+

PENGELOLAAN

HUKUM

BISNIS

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

C. Penutup

• Pengokohan karakter nasional bukan hanya terbatas

pada terselenggaranya Masyarakat Ekonomi ASEAN

(MEA) 2015, melainkan visi jangka panjang untuk

menjadikan mahasiswa sebagai pemimpin di masa

yang akan datang (future leader)

• Moral framework Pancasilais sebagai penginspirasi

agar mahasiswa kelak dapat menjadi penggerak

(mover) kebangsaan dan bukan hanya pengikut

(follower), terutama bagi mahasiswa yang menjalani

perkuliahan di luar negeri.

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

C. Penutup

• Semangat nasionalisme pada pendidikan tinggi bidang

hukum (higher education in legal field) yang sejatinya

merupakan penyuplai aparat hukum mendapat

perhatian khusus.

• Dalam menghadapi MEA pemikiran-pemikiran hukum

pada umumnya dan hukum bisnis pada khususnya

hendaknya diarahkan pada ekonomi kreatif guna

menyokong perekonomian bangsa Indonesia dan juga

menjadi inspirasi bagi negara lain yang berada dalam

regional ASEAN.

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

C. DAFTAR PUSTAKA Buku

• Asian Development Bank Institute, Labor Migration, Skills, and Student

Mobility in Asia (Japan: Asian Development Bank Institute, 2014) • Darmodiharjo, Darji, et al., Menjadi Warga Negara Pancasila (Balai

Pustaka: Jakarta, 1984)

• Glassner, Martin & Chuck Fahrer, Political Geography (USA: John Wiley &

Sons Inc., 2004)

• Habibie, Bacharuddin Jusuf, Detik-Detik yang Menentukan: Jalan Panjang Indonesia Menuju Demokrasi (Jakarta: THC Mandiri, 2006)

• Hartono, Pancasila ditinjau dari Segi Historis (Jakarta: Rineka Cipta, 1992)

• Kaelan, Pendidikan Pancasila (Yogyakarta: Paradigma Offset, 2004)

• Kahin, George Mc. Turnan, Refleksi Pergumulan Lahirnya Republik:

Nasionalisme dan Revolusi di Indonesia, terjemahan Nin Bakdi Soemanto (Solo: UNS Press, 1995)

URGENSI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

SEBAGAI WADAH PENGOKOHAN KARAKTER

NASIONAL MAHASISWA

DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT

EKONOMI ASEAN (MEA) 2015

Mariske Myeke Tampi

C. DAFTAR PUSTAKA • Kementerian dan Kebudayaan, Implementasi Kurikulum 2013 (Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013)

• Kresna, Aryaning Arya, et al, Modul Pendidikan Kewarganegaraan (Tangerang: UPH, 2006) Tangerang: UPH

• Rahardjo, Satjipto, Ilmu Hukum (Bandung: Citra Aditya Bhakti, 2000)

• Sarundajang, S.H., Geostrategi (Jakarta: Kata Hasta Pustaka, 2011)

• Soepardi, H. R. B., Pancasila dan Undang-Undang Negara Republik

Indonesia Tahun 1945 (Tangerang: Pustaka Mandiri, 2010)

Undang-Undang

• Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi

Jurnal • Lincoln, Sarah Hope, et. al., “Ethical Decision Making: A Process Influenced

by Moral Intensity”, Journal of Healthcare, Science and the Humanities,

Volume I, No. 1 (September 2011)