ulangan sejarah 1 kelas xii ipa semester 1

3
Ulangan Sejarah 1 Kelas XII IPA Semester 1 1. ................. yang dimiliki bangsa Indonesia pada saat proklamasi kemerdekaan adalah.. a. KNIP B.PPKI C.BPUPKI D.KNID E.PNI 2. Dalam salah satu sidangnya, PPKI menetapkan bahwa sebelum terbentuknya MPR, pekerjaan presiden untuk sementara waktu dibantu oleh … a. KNIP B.PPKI C.BPUPKI D.KNID E.PNI 3. Dalam sistem politik pemerintahan presidensial, susunan kabinet diserahkan kepada presiden. Tapi untuk RI yang baru merdeka, rencana pembentukan departemen dan susunan kementrian diserahkan kepada … A. PPKI B. panitia kecil C. presiden dan Wapres D.KNIP E. Soekarno 4. Dalam salah satu sidang PPKI di tetapkan pembagian wilayah indonesia menjadi 8 provinsi dan 2 daerah istimewa. Berikut ini yang bukan merupakan pembagian wilayah tersebut adalah … A.Sunda kecil B.Maluku C. Jawa Tengah D. Sumatra E.Irian 5. Dukungan kekerabatan RI semakin kuat setelah sejak 5 September 1945, negeri Ngayogyakarta Hadiningrat, menyatakan bahwa daerah istimewa merupakan bagian dari RI. Saat itu Ngayogyakarta Hadiningrat di bawah kepemimpinan … A.Paku Alam IX B.Paku Alam X C.Mangkunegara IX D.Hamengku Buwono IX E.Hamengku Buwono X 6. Ditetapkan bahwa ketua KNIP adalah … a. Achmad Subarjo b.St Syahrir c. Kasman singodimejo d. Sutarjo Kartohadikusumo e. Iwa Kusumasumantri 7. Dalam salah satu sidang PPKI ditetapkan bahwa yang merupakan satu satunya partai adalah … a.serikat islam b. Masyumi c.PNI d. partindo e.IPSI 8. Komite Van aksi dibentuk pemerintahan dengan tujuan … a. mendesak pemerintahan untuk secepatnya menyelenggarakan pemilu b. mendesak pemerintahan untuk secepatnya mengadakan partai partai politik c. mendesak pemerintahan untuk secepatnya mengadakan tentara nasional

Upload: hedista-r-pranata

Post on 26-Jun-2015

268 views

Category:

Documents


38 download

TRANSCRIPT

Page 1: Ulangan Sejarah 1 Kelas XII IPA Semester 1

Ulangan Sejarah 1 Kelas XII IPA Semester 1

1. ................. yang dimiliki bangsa Indonesia pada saat proklamasi kemerdekaan adalah..a. KNIP B.PPKI C.BPUPKI D.KNID E.PNI

2. Dalam salah satu sidangnya, PPKI menetapkan bahwa sebelum terbentuknya MPR, pekerjaan presiden untuk sementara waktu dibantu oleh …a. KNIP B.PPKI C.BPUPKI D.KNID E.PNI

3. Dalam sistem politik pemerintahan presidensial, susunan kabinet diserahkan kepada presiden. Tapi untuk RI yang baru merdeka, rencana pembentukan departemen dan susunan kementrian diserahkan kepada …A. PPKI B. panitia kecil C. presiden dan Wapres D.KNIP E. Soekarno

4. Dalam salah satu sidang PPKI di tetapkan pembagian wilayah indonesia menjadi 8 provinsi dan 2 daerah istimewa. Berikut ini yang bukan merupakan pembagian wilayah tersebut adalah …A.Sunda kecil B.Maluku C. Jawa Tengah D. Sumatra E.Irian

5. Dukungan kekerabatan RI semakin kuat setelah sejak 5 September 1945, negeri Ngayogyakarta Hadiningrat, menyatakan bahwa daerah istimewa merupakan bagian dari RI. Saat itu Ngayogyakarta Hadiningrat di bawah kepemimpinan …A.Paku Alam IX B.Paku Alam X C.Mangkunegara IX D.Hamengku Buwono IX E.Hamengku Buwono X

6. Ditetapkan bahwa ketua KNIP adalah …a. Achmad Subarjo b.St Syahrir c. Kasman singodimejo d. Sutarjo Kartohadikusumo e. Iwa Kusumasumantri

7. Dalam salah satu sidang PPKI ditetapkan bahwa yang merupakan satu satunya partai adalah …a.serikat islam b. Masyumi c.PNI d. partindo e.IPSI

8. Komite Van aksi dibentuk pemerintahan dengan tujuan …a. mendesak pemerintahan untuk secepatnya menyelenggarakan pemilub. mendesak pemerintahan untuk secepatnya mengadakan partai partai politikc. mendesak pemerintahan untuk secepatnya mengadakan tentara nasionald. mendesak pemerintahan untuk secepatnya mengadakan dewan ekonomie. mendesak pemerintahan untuk secepatnya mengadakan parlemen

9. Yang diserahi tugas oleh pemerintah untuk membentuk tentara nasional adalah …a.Supriyadi b.Amir Syatifudin c.St. Syahrir d.Chairul saleh e.Sukarni

10.Akibat dari maklumat pemerintah tanggal 3 november 1945 adalah …a. berubahnya sistem kabinet dari presidensial ke parlementerb. berubahnya sistem kabinet dari parlemeter ke presidensialc. berubahnya KNID menjadi KNIPd. berubahnya BKR menjadi TKRe. berdirinya banyak partai – partai politik

11.Akibat maklumat pemerintah tanggal 14 November 1945 adalah ...a. berubahnya sistem cabinet dari presidential ke parlementerb. berubahnya sistem cabinet dari parlementer ke presidentialc. berubahnya KNID menjadi KNIP

Page 2: Ulangan Sejarah 1 Kelas XII IPA Semester 1

d. berubahnya BKR menjadi TKRe. berdirinya banyak partai-partai politik

12.Kabinet Amir Syariffudin jatuh karena dianggap menguntungkan belanda dalam perjanjian ...a. Linggarjatib. Roem Royenc. Renvilled. KMBe. Hage Veluwe

13.Untuk menumpas pemberontakan pki di Madiun yang di tugaskan panglima besar Jendral Sudirman untuk menumpas adalah ...a. Gatot Subroto dan Urip Sumoharjob. Urip Sumoharjo dan Sungkonoc. Supriyadi dan Sungkono d. Gatot Subroto dan Sungkonoe. Gatot Subroto dan Supriyadi

14.Yang terpilih sebagai ketua BPKNIP adalah ...a. Amir Syarifudinb. Adam Malikc. St. Sjahrird. M. Yusufe. Setiaji

15.Tujuan belanda membentuk BFO adalah ...a. untuk membantu Belanda menghadapi sekutub. untuk membantu Belanda menghadapi RIc. untuk membantu Belanda menghadapi jepangd. untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesiae. untuk mempersiapkan kembalinya Belanda ke Indonesia

isilah dengan tepat!1. Tiga keputusan sidang PPKI tanggal 18 Agustus adalah...2. 4 penyebab inflasi yang tinggi pada masa perang kemerdekaan adalah...3. 2 cara yang dilakukan pemerintah Indonesia untuk menghadapi blokade Belanda adalah...4. Cara yang dilakukan Moh.Hatta untuk melakukan program rekonstruksi dan rasionalisasi

adalah...5. Latar belakang pemerintah mengeluarkan maklumat 3 November dan 14 November adalah...6. Tuliskan 3 hal yang menghambat hubungan antara pusat-daerah...

Jawablah dengan singkat dan benar:1. Jelaskan mengapa di masa demokrasi liberal terjadi pergantian cabinet yang sedemikian cepat!2. Jelaskan penyebab jatuhnya Kabinet Sukiman!3. Jelaskan penyebab dari jatuhnya Kabinet Wilopo!4. Tuliskan program dari Kabinet Natsir dan mengapa kabinet ini mengalami kegagalan!